Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Selat Bransfield

Indeks Selat Bransfield

Selat Bransfield dilihat dari Pulau Livingston. Selat Bransfield adalah sebuah perairan selebar sekitar 100 kilometer (60 mil) yang membentang sejauh 300 mil (500 km) dengan arah timur laut-barat daya antara Kepulauan Shetland Selatan dan Semenanjung Antarktika.

3 hubungan: Kepulauan Shetland Selatan, MS Explorer, Semenanjung Antarktika.

Kepulauan Shetland Selatan

Kepulauan Shetland Selatan adalah gugusan pulau yang terletak sekitar 120 km di sebelah utara Semenanjung Antartika, dengan luas wilayah sebesar 3.687 km2.

Baru!!: Selat Bransfield dan Kepulauan Shetland Selatan · Lihat lebih »

MS Explorer

''MS Explorer'' pada tahun 2005 MS Explorer (sebelumnya disebut MS Lindblad Explorer dan MS Society Explorer) adalah sebuah kapal pesiar yang didaftarkan di Liberia yang ditujukan untuk layanan ke Arktika dan Antartika.

Baru!!: Selat Bransfield dan MS Explorer · Lihat lebih »

Semenanjung Antarktika

Peta Semenanjung Antarktika Pulau Booth dan Gunung Scott di Semenanjung Antarktika. Semenanjung Antarktika atau yang dikenal sebagai Tanah O'Higgins di Chili, Tierra de San Martin di Argentina, dan awalnya dikenal sebagai Semenanjung Palmer di AS dan Tanah Graham di Britania Raya, adalah bagian paling utara benua Antarktika, dan merupakan satu-satunya bagian benua yang memanjang keluar Lingkaran Antarktika.

Baru!!: Selat Bransfield dan Semenanjung Antarktika · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Selat bransfield.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »