Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Setan

Indeks Setan

Gambar Satan dalam ''Kodeks Gigas'' yang berasal dari abad ke-13 Setan atau syetan adalah makhluk dalam agama Samawi yang menggoda manusia untuk berbuat jahat.

96 hubungan: 'Abdu'l-Bahá, Abad Pencerahan, Abad Pertengahan, Abadon, Adam, Adjektiva, Agama abrahamik, Ahura Mazda, Al-Qur'an, Alkitab, Alkitab Ibrani, Amerika Serikat, Anak-anak Allah, Angra Mainyu, Apokrifa, Azazil, Ba'al, Bahasa Inggris Kuno, Bahasa Inggris Pertengahan, Bahasa Latin, Bahasa Suryani, Bahasa Yunani, Baháʼí, Bangsa Filistin, Beelzebub, Bileam, Daftar nama dalam Alkitab diawali huruf B, Dante Alighieri, Daud, Dualisme, Duke University Press, Fitnah, Hawa, Hewan, Iblis, Iblis dalam Kekristenan, Ibnu Katsir, Iman, Inferno (Dante), Injil Sinoptik, Israel, Jaksa penuntut umum, Jin, Kekaisaran Persia, Kekristenan, Kerajaan Yehuda, Kerasukan, Kitab 1 Tawarikh, Kitab 2 Samuel, Kitab Ayub, ..., Kitab Kejadian, Kitab Yobel, Lalat, Langit, Lautan api, Lucifer, Malaikat jatuh, Manusia, Metafora, Mikhael, Moab, Nikolaus dari Myra, Paganisme, Pembuangan ke Babilonia, Pencobaan Yesus, Pengepungan Yerusalem (587 SM), Peradilan umum di Indonesia, Periode intertestamental, Periode modern awal, Perjanjian Baru, Perjanjian Lama, Pohon Pengetahuan Tentang yang Baik dan yang Jahat, Poseidon, Sandiwara misteri, Seni rupa Kristen, Setan, Setanisme, Setanisme Teistik, Sheol, Sihir, Simbolisme, Sinonim, Sinterklas, Taman Eden, Tanakh, Taurat, Teodisi, Teologi Kristen, The Hollywood Reporter, Tuhan, Ular, Wahyu kepada Yohanes, Yahudi (agama), Yahwe, Zoroastrianisme, Zoroastrianisme di Iran. Memperluas indeks (46 lebih) »

'Abdu'l-Bahá

ʻAbdu'l-Bahá' (Persia: عبد البهاء&lrm), nama lahir `Abbás (عباس), adalah putra sulung dari Bahá'u'lláh dan menjabat sebagai pemimpin Baha'i dari 1892 sampai 1921.

Baru!!: Setan dan 'Abdu'l-Bahá · Lihat lebih »

Abad Pencerahan

Abad Pencerahan atau Zaman Pencerahan atau Masa Pencerahan (bahasa Inggris: Age of Enlightenment; bahasa Jerman: Aufklärung) adalah gerakan intelektual dan filosofis yang mendominasi Eropa pada abad ke-17 dan ke-18.

Baru!!: Setan dan Abad Pencerahan · Lihat lebih »

Abad Pertengahan

kameo dan ukiran permata klasik. Abad Pertengahan dalam sejarah Eropa berlangsung dari abad ke-5 sampai abad ke-15 Masehi.

Baru!!: Setan dan Abad Pertengahan · Lihat lebih »

Abadon

Abadon berasal dari bahasa Ibrani (אֲבַדּוֹן) dan dalam bahasa Yunani adalah Apolion (Ἀπολλύων; apollyon) yang artinya ialah Malaikat Jurang Maut (Abyssos) seperti yang dicatat dalam Kitab Wahyu kepada Yohanes pasal 9: Di dalam Kitab Wahyu malaikat ini ditugaskan bukan untuk membunuh manusia, melainkan hanya untuk menyiksa mereka dengan belalang-belalang yang berasal dari alam maut lima bulan lamanya, setelah Sangkakala yang kelima ditiup.

Baru!!: Setan dan Abadon · Lihat lebih »

Adam

Adam adalah tokoh dalam Tanakh, Alkitab dan Al-Qur'an.

Baru!!: Setan dan Adam · Lihat lebih »

Adjektiva

Adjektiva atau kata sifat adalah kelas kata yang mengubah nomina atau pronomina, biasanya dengan menjelaskannya atau membuatnya menjadi lebih spesifik.

Baru!!: Setan dan Adjektiva · Lihat lebih »

Agama abrahamik

Agama abrahamik atau agama samawi adalah kelompok agama yang mengikuti ajaran dan menyembah Tuhan Abraham/Ibrahim/seperti Yudaisme, Kekristenan, dan Islam.

Baru!!: Setan dan Agama abrahamik · Lihat lebih »

Ahura Mazda

Ahura Mazda (kanan, dengan mahkota tinggi) Ahura Mazdā (juga dikenal sebagai Ohrmazd, Ahuramazda, Hormazd, dan Aramazd) adalah Tuhan tertinggi pada kepercayaan Zoroastrianisme.

Baru!!: Setan dan Ahura Mazda · Lihat lebih »

Al-Qur'an

Al-Qur'an atau Kitab Qur'an (translit), adalah sebuah kitab suci utama dalam agama Islam, yang dipercayai umat Muslim bahwasanya kitab ini diturunkan oleh Allah, yang diturunkan kepada nabi terakhir agama Islam, Muhammad, melalui Malaikat Jibril.

Baru!!: Setan dan Al-Qur'an · Lihat lebih »

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Baru!!: Setan dan Alkitab · Lihat lebih »

Alkitab Ibrani

jmpl Manuskrip Alkitab Ibrani abad ke-11 dengan Targum berbahasa Aram Alkitab Ibrani atau Kitab Suci Ibrani (Biblia Hebraica) adalah istilah yang digunakan oleh para akademisi alkitab untuk merujuk pada Tanakh (תנ"ך), yakni kumpulan teks-teks Yahudi kanonikal, yang mana merupakan sumber tekstual umum beberapa edisi kanonik dari Perjanjian Lama Kristen.

Baru!!: Setan dan Alkitab Ibrani · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Setan dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Anak-anak Allah

Anak-anak Allah (bənê haĕlōhîm, secara harfiah "anak-anak dari Allah") adalah frasa yang dipakai dalam Perjanjian Lama dan Apokrifa.

Baru!!: Setan dan Anak-anak Allah · Lihat lebih »

Angra Mainyu

Angra Mainyu(Avestan:𐬀𐬢𐬭𐬀⸱𐬨𐬀𐬌𐬥𐬌𐬌𐬎 Aŋra Mainiiu) adalah sosok "roh perusak" pada ajaran Zoroastrianisme.

Baru!!: Setan dan Angra Mainyu · Lihat lebih »

Apokrifa

Apokrifa adalah karya, yang biasanya berupa tulisan, dari pengarang yang tidak diketahui atau asal-usulnya atau diragukan keasliannya.

Baru!!: Setan dan Apokrifa · Lihat lebih »

Azazil

Sebuah gambaran tentang Azazel dalam bentuk yang sangat dikenal, yaitu bentuk setan-kambing jantan, karya Collin de Plancy ''Dictionnaire Infernal'' (Paris,1825). `Azâzîl (Arab: عزازل ‘Azāzīl, Inggris: Azazel, Izazil) adalah nama asli yang merupakan bapak dari bangsa jin, sedangkan pendapat lain mengatakan bahwa nama asli Iblis adalah al-Harits.

Baru!!: Setan dan Azazil · Lihat lebih »

Ba'al

Patung perunggu Baal yang ditemukan di Ras Shamra (Ugarit kuna) Ba'al artinya "tuan", kemudian gelar dewa-dewa penduduk asli tanah Kanaan yang ditentang oleh para Nabi Israel dalam Perjanjian Lama.

Baru!!: Setan dan Ba'al · Lihat lebih »

Bahasa Inggris Kuno

Bahasa Inggris Kuno (Old English, Ænglisċ, AltEnglisċ, Englisċ, atau Englisċgereorde) atau bahasa Anglo-Saxon adalah bentuk awal dari bahasa Inggris yang digunakan di Inggris dan Skotlandia bagian selatan antara pertengahan abad ke-5 sampai abad ke-8 Masehi.

Baru!!: Setan dan Bahasa Inggris Kuno · Lihat lebih »

Bahasa Inggris Pertengahan

Bahasa Inggris Pertengahan (Middle English, Englisch, atau Inglis) atau disingkat ME ialah jenis bahasa Inggris yang diucapkan setelah serangan Norman pada 1066 hingga pertengahan/akhir 1400-an yang berasal dari Bahasa Inggris Kuno setelah William I datang ke Inggris dengan para bangsawan Prancisnya dan mencegah bahasa itu diajarkan di sekolah-sekolah selama ratusan tahun.

Baru!!: Setan dan Bahasa Inggris Pertengahan · Lihat lebih »

Bahasa Latin

--> |catatan.

Baru!!: Setan dan Bahasa Latin · Lihat lebih »

Bahasa Suryani

Bahasa Suryani atau bahasa Suriah (ܠܫܢܐ ܣܘܪܝܝܐ) adalah sebuah bahasa Aram Timur yang pernah dipertuturkan di sebagian besar wilayah Bulan Sabit Subur dan Arab Timur.

Baru!!: Setan dan Bahasa Suryani · Lihat lebih »

Bahasa Yunani

Bahasa Yunani (bahasa Yunani Modern: Ελληνικά Elliniká; Hellēnikḗ) adalah suatu bahasa Indo-Eropa yang dituturkan di Yunani, Siprus, Albania bagian selatan, dan sebagian daerah-daerah di pesisir Laut Hitam, Anatolia, dan Semenanjung Italia bagian selatan.

Baru!!: Setan dan Bahasa Yunani · Lihat lebih »

Baháʼí

Baháʼí adalah sebuah agama monoteistik yang menekankan pada kesatuan spiritual bagi seluruh umat manusia.

Baru!!: Setan dan Baháʼí · Lihat lebih »

Bangsa Filistin

Kelima kota bangsa Filistin yang disebutkan dalam Alkitab: Gaza, Asdod, Askelon, Ekron, dan Gat Bangsa Filistin (פְּלִשְׁתִּים, Plištim) adalah sebuah bangsa yang disebutkan dalam Alkitab Perjanjian Lama.

Baru!!: Setan dan Bangsa Filistin · Lihat lebih »

Beelzebub

"Beelzebub and them that are with him shoot arrows" dari tulisan John Bunyan, ''The Pilgrim's Progress'' (1678) Beelzebub seperti yang digambarkan dalam "Dictionnaire Infernal" karya Collin de Plancy (Paris, 1863) Beelzebub atau Beel-Zebub (or;, Baʿal Zəvûv;, Ba‘al adh-Dhubāb) adalah nama kontemporer untuk setan.

Baru!!: Setan dan Beelzebub · Lihat lebih »

Bileam

Bileam dan malaikat, lukisan Gustav Jaeger, 1836. Bileam (Balaam) bin Beor adalah seorang tokoh yang dicatat dalam kitab Taurat di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, maupun di Perjanjian Baru.

Baru!!: Setan dan Bileam · Lihat lebih »

Daftar nama dalam Alkitab diawali huruf B

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Setan dan Daftar nama dalam Alkitab diawali huruf B · Lihat lebih »

Dante Alighieri

''Dante dan Beatrice di taman'', 1903, karya bergaya pra-Raphaelite oleh Cesare Saccaggi da Tortona Durante degli Alighieri, umumnya hanya disebut Dante (1265 – 1321), adalah seorang penyair besar Italia dari Abad Pertengahan Akhir.

Baru!!: Setan dan Dante Alighieri · Lihat lebih »

Daud

Daud (bahasa Ibrani: דָּוִד bermakna yang dikasihi; bahasa Inggris Davíd; bahasa Tiberia; translit atau داود; bahasa Tigrinya: Dāwīt) merupakan merupakan raja kedua dan yang paling populer dalam kerajaan Israel selain Salomo menurut kitab suci Kristen dan Yahudi. Daud juga merupakan menantu raja pertama Israel Saul, melalui pernikahan dengan permaisuri Mikhal. Konon, Daud menuliskan banyak Mazmur yang dikumpulkan ke dalam kitab Mazmur. Daud adalah moyang dari Yesus menurut silsilah dalam Injil Matius dan Injil Lukas. Masa hidupnya secara umum diperkirakan antara tahun ~1040–970 SM, pemerintahannya atas Kerajaan Yehuda di Hebron ~ 1010–1002 SM, dan pemerintahannya atas seluruh Israel ~ 1002–970 SM.Carr, David M. & Conway, Colleen M.,, John Wiley & Sons (2010), p. 58.

Baru!!: Setan dan Daud · Lihat lebih »

Dualisme

Ilustrasi René Descartes tentang dualisme. Input masuk melalui organ sensoris ke otak untuk kemudian dilanjutkan ke bagian non-materi. Dualisme adalah konsep filsafat yang menyatakan ada dua substansi.

Baru!!: Setan dan Dualisme · Lihat lebih »

Duke University Press

Duke University Press adalah penerbit jurnal akademik dan percetakan dan penerbitan universitas.

Baru!!: Setan dan Duke University Press · Lihat lebih »

Fitnah

Fitnah, dergama, atau defamasi merupakan komunikasi kepada satu orang atau lebih yang bertujuan untuk memberikan stigma negatif atas suatu peristiwa yang dilakukan oleh pihak lain berdasarkan atas fakta palsu yang dapat memengaruhi penghormatan, wibawa, atau reputasi seseorang.

Baru!!: Setan dan Fitnah · Lihat lebih »

Hawa

Hawa (חַוָּה, Ḥawwāh, Hawwāʾ; berarti: "hidup") merupakan sosok wanita pertama yang diciptakan oleh Allah untuk mendampingi Nabi Adam, dan tokoh dalam agama-agama Ibrahimiah.

Baru!!: Setan dan Hawa · Lihat lebih »

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Baru!!: Setan dan Hewan · Lihat lebih »

Iblis

Iblis Iblis (إبليس, iblīs) adalah pemimpin syetan dalam ajaran Islam, yaitu makluk yang penuh ego dan nafsu yang berlebihan.

Baru!!: Setan dan Iblis · Lihat lebih »

Iblis dalam Kekristenan

Katedral St. Paulus, Liège, Belgia) Dalam Kekristenan aliran utama, iblis adalah malaikat yang jatuh yang memberontak melawan Allah.

Baru!!: Setan dan Iblis dalam Kekristenan · Lihat lebih »

Ibnu Katsir

Ibnu Katsir (nama lengkap: Ismail bin Umar bin Katsir al-Qursyi ad-Damasyqi) adalah seorang hafiz, ulama dan pemikir.

Baru!!: Setan dan Ibnu Katsir · Lihat lebih »

Iman

Iman (bahasa Arab: الإيمان) secara etimologis berarti 'percaya'.

Baru!!: Setan dan Iman · Lihat lebih »

Inferno (Dante)

Canto I dari ''Inferno'', bagian pertama ''Divine Comedy'' oleh Dante Alighieri Inferno (kata Italia untuk "Neraka") adalah bagian pertama dari puisi epik abad ke-14 karya Dante Alighieri Divine Comedy.

Baru!!: Setan dan Inferno (Dante) · Lihat lebih »

Injil Sinoptik

Injil Sinoptik adalah Injil Perjanjian Baru dalam Alkitab yang ditulis oleh Matius, Markus, dan Lukas.

Baru!!: Setan dan Injil Sinoptik · Lihat lebih »

Israel

Israel (translit; translit) adalah sebuah negara di Asia Barat yang dikelilingi oleh Laut Tengah, Lebanon, Suriah, Palestina, Yordania, Mesir.

Baru!!: Setan dan Israel · Lihat lebih »

Jaksa penuntut umum

Hampir dalam setiap yurisdiksi hukum umum, jaksa penuntut umum (attorney general-AG) atau jaksa agung (attorney-general) adalah penasihat hukum utama pemerintah, dan pada beberapa yurisdiksi mereka juga mungkin memiliki tanggung jawab eksekutif untuk menegakkan hukum, melakukan penuntutan, atau bahkan bertanggung jawab untuk urusan hukum secara umum.

Baru!!: Setan dan Jaksa penuntut umum · Lihat lebih »

Jin

Sebuah Jin dalam kisah Aladin dan Lampu Wasiat yang ada di Legoland. Jin (bahasa arab: جن Janna) kata “(Jin)” berasal dari “Jann” yang juga tertutup, tersingkap dari pandangan kecuali Allah berkehendak, sama seperti malaikat bisa terlihat, tetapi jin tak dapat melihat malaikat, kecuali Allah ijinkan pula, seperti Iblis melihat Malaikat Jibril.

Baru!!: Setan dan Jin · Lihat lebih »

Kekaisaran Persia

Akhemeniyah abad 6 SM Kekaisaran Persia atau Kekaisaran Iran (bahasa Persia: شاهنشاهی ایران, Šâhanšâhiye Irân, Kekaisaran Iran) adalah rangkaian monarki-dinasti yang berpusat di Persia/Iran dari masa Kekaisaran Akhemeniyah pada abad keenam sebelum masehi sampai Dinasti Qajar pada abad 20 M.

Baru!!: Setan dan Kekaisaran Persia · Lihat lebih »

Kekristenan

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.

Baru!!: Setan dan Kekristenan · Lihat lebih »

Kerajaan Yehuda

Kerajaan Serikat Salomo terpecah, dengan yerobeam memerintah seluruh Kerajaan Israel Utara (warna hijau pada peta) Kerajaan Yehuda hidup pada dua periode dalam sejarah Judaisme.

Baru!!: Setan dan Kerajaan Yehuda · Lihat lebih »

Kerasukan

Kerasukan atau kesurupan adalah keadaan kesadaran yang tidak biasa atau berubah dan perubahan perilaku terkait yang konon disebabkan oleh pengendailan tubuh manusia oleh roh, hantu, setan, atau dewa.

Baru!!: Setan dan Kerasukan · Lihat lebih »

Kitab 1 Tawarikh

Kitab 1 Tawarikh (disingkat 1 Tawarikh; akronim 1Taw.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kitab-kitab sejarah pada Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, terletak sesudah Kitab 1 Raja-raja dan sebelum Kitab 2 Tawarikh.

Baru!!: Setan dan Kitab 1 Tawarikh · Lihat lebih »

Kitab 2 Samuel

Kitab 2 Samuel (disingkat 2 Samuel; akronim 2Sam.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kitab-kitab sejarah pada Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Setan dan Kitab 2 Samuel · Lihat lebih »

Kitab Ayub

Kitab Ayub (disingkat Ayub; akronim Ayb.; Sefer Iyov) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Baru!!: Setan dan Kitab Ayub · Lihat lebih »

Kitab Kejadian

Kitab Kejadian (disingkat Kejadian; akronim Kej.; Sefer Beresyit) merupakan kitab pertama dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Baru!!: Setan dan Kitab Kejadian · Lihat lebih »

Kitab Yobel

Kitab Yobel atau Kitab Yubileum (Book of Jubilees), terkadang disebut Kejadian Kecil (Leptogenesis), adalah suatu karya keagamaan Yahudi kuno yang terdiri dari 50 bab/pasal, dan dipandang kanonik oleh Gereja Ortodoks Ethiopia serta kalangan Beta Israel (Yahudi Ethiopia), yang mengenalnya dengan sebutan Kitab Pembagian (bahasa Ge'ez: መጽሃፈ ኩፋሌ Mets'hafe Kufale).

Baru!!: Setan dan Kitab Yobel · Lihat lebih »

Lalat

Lalat adalah jenis serangga dari ordo Diptera (berasal dari bahasa Yunani di berarti dua dan ptera berarti sayap).

Baru!!: Setan dan Lalat · Lihat lebih »

Langit

Seorang pria yang sedang memandangi bintang-bintang di langit malam Awan berwarna merah jambu di langit pada saat matahari terbenam. Langit atau angkasa adalah bagian atas dari permukaan bumi, dan digolongkan sebagai lapisan tersendiri yang disebut atmosfer.

Baru!!: Setan dan Langit · Lihat lebih »

Lautan api

Lautan api (lake of fire, atau sea of fire) adalah suatu tempat setelah kematian dalam agama Mesir kuno dan Kristen, untuk menghancurkan orang-orang jahat.

Baru!!: Setan dan Lautan api · Lihat lebih »

Lucifer

Kejatuhan Lucifer, ilustrasi oleh Gustave Doré untuk buku ''Paradise Lost'' karangan John Milton. Lucifer adalah nama yang sering kali diberikan kepada Iblis dalam keyakinan Kristen karena penafsiran tertentu atas sebuah ayat dalam Kitab Yesaya.

Baru!!: Setan dan Lucifer · Lihat lebih »

Malaikat jatuh

Malaikat jatuh dalam istilah agama Abrahamik adalah malaikat yang terusir dari surga.

Baru!!: Setan dan Malaikat jatuh · Lihat lebih »

Manusia

Dua anak perempuan manusia Manusia (Homo sapiens) adalah spesies primata yang jumlahnya paling banyak dan tersebar luas.

Baru!!: Setan dan Manusia · Lihat lebih »

Metafora

Metafora adalah pemakaian kata atau kelompok kata bukan dengan arti yang sebenarnya, melainkan sebagai lukisan yang berdasarkan persamaan atau perbandingan.

Baru!!: Setan dan Metafora · Lihat lebih »

Mikhael

Malaikat Mikhael (translit; translit; Michahel; translit) disebut juga sebagai Mikael atau Mikail adalah penghulu malaikat atau pemimpin bala tentara surga yang disebut dalam Kitab Wahyu 12:7.

Baru!!: Setan dan Mikhael · Lihat lebih »

Moab

Sarkofagus dari Moab di Jordan Archaeological Museum, Amman, Yordania. Moab (Μωάβ, Mōav; مؤاب, bahasa Akkadia/Assyiria: Mu'aba, Ma'ba, Ma'ab; bahasa Mesir: Mu'ab) adalah nama kuno dari daerah pegunungan di timur dan tenggara Laut Mati, yang sekarang berada di dalam wilayah negara Yordania.

Baru!!: Setan dan Moab · Lihat lebih »

Nikolaus dari Myra

Santo Nikolaus dari Myra Santo Nikolaus dari Myra, yang dieja pula dengan nama Nikolas, adalah seorang uskup yang sangat populer yang berasal dari Myra.

Baru!!: Setan dan Nikolaus dari Myra · Lihat lebih »

Paganisme

Beberapa megalit diyakini memiliki makna religius. Paganisme adalah sebuah istilah yang pertama kali muncul di antara komunitas Kristen di Eropa bagian selatan selama Abad Kuno Akhir.

Baru!!: Setan dan Paganisme · Lihat lebih »

Pembuangan ke Babilonia

Pembuangan ke Babilonia atau Pengasingan ke Babilonia, yang di dalam Alkitab disebut Pembuangan ke Babel, merupakan sebuah istilah untuk peristiwa pengasingan dan pembuangan orang-orang Israel dari Kerajaan Yehuda kuno ke Babilonia oleh Nebukadnezar II pada tahun 586 SM.

Baru!!: Setan dan Pembuangan ke Babilonia · Lihat lebih »

Pencobaan Yesus

Pencobaan Yesus, mosaik abad ke-12 di Basilika St Markus, Venesia Pencobaan Yesus tercantum dalam Injil Matius, Markus, dan Lukas.

Baru!!: Setan dan Pencobaan Yesus · Lihat lebih »

Pengepungan Yerusalem (587 SM)

Pengepungan Yerusalem (sekitar tahun 589–587 SM) adalah peristiwa terakhir pemberontakan Yehuda melawan Babilonia, di mana Nebukadnezar II, raja Kekaisaran Neo-Babilonia, mengepung Yerusalem, ibu kota Kerajaan Yehuda.

Baru!!: Setan dan Pengepungan Yerusalem (587 SM) · Lihat lebih »

Peradilan umum di Indonesia

Peradilan umum (atau disebut juga Peradilan sipil) adalah lingkungan peradilan di bawah Mahkamah Agung yang menjalankan kekuasaan kehakiman bagi sebagian rakyat pencari keadilan pada umumnya.

Baru!!: Setan dan Peradilan umum di Indonesia · Lihat lebih »

Periode intertestamental

Periode intertestamental (intertestamental period) merupakan suatu istilah Protestan, sedangkan periode deuterokanonikal (deuterocanonical period) adalah istilah Katolik dan Kristen Ortodoks untuk menyebut kesenjangan waktu antara periode yang dicakup oleh Alkitab Ibrani atau "Perjanjian Lama" dan periode yang dicakup oleh "Perjanjian Baru" orang Kristen.

Baru!!: Setan dan Periode intertestamental · Lihat lebih »

Periode modern awal

Peta Waldseemüller dengan lembar gabungan, 1507. Dalam sejarah, periode modern awal dari sejarah modern terjadi setelah akhir Abad Pertengahan dari era pasca-klasik.

Baru!!: Setan dan Periode modern awal · Lihat lebih »

Perjanjian Baru

Perjanjian Baru (bahasa Yunani Koine: Ἡ Καινὴ Διαθήκη, Hē Kainḕ Diathḗkē), atau biasa disingkat PB, merupakan bagian utama kedua kanon Alkitab Kristen, yang bagian pertamanya adalah Perjanjian Lama (PL) yang utamanya didasarkan pada Alkitab Ibrani.

Baru!!: Setan dan Perjanjian Baru · Lihat lebih »

Perjanjian Lama

Perjanjian Lama adalah bagian pertama dari Alkitab Kristen, yang utamanya berdasarkan pada Alkitab Ibrani, berisikan suatu kumpulan tulisan keagamaan karya bangsa Israel kuno.

Baru!!: Setan dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Pohon Pengetahuan Tentang yang Baik dan yang Jahat

Lukisan Pohon Pengetahuan tentang yang Baik dan yang Jahat oleh Lucas Cranach Senior Pohon Pengetahuan Tentang yang Baik dan yang Jahat adalah sebuah pohon yang menurut Kitab Suci Yahudi dan Kristen ditempatkan Allah di tengah Taman Eden.

Baru!!: Setan dan Pohon Pengetahuan Tentang yang Baik dan yang Jahat · Lihat lebih »

Poseidon

Dalam mitologi Yunani, Poseidon (bahasa Yunani: Ποσειδῶν) dikenal sebagai dewa penguasa laut, sungai, dan danau.

Baru!!: Setan dan Poseidon · Lihat lebih »

Sandiwara misteri

Sandiwara misteri dan sandiwara mukjizat (mereka dibedakan sebagai dua bentuk berbeda meskipun istilah-istilah tersebut sering dipakai bergantian) adalah salah satu sandiwara yang resmi dikembangkan terawal di Eropa pada Abad Pertengahan.

Baru!!: Setan dan Sandiwara misteri · Lihat lebih »

Seni rupa Kristen

Seni rupa Kristen adalah seni rupa agamawi yang menggarap tema-tema dan citraan-citraan dari agama Kristen.

Baru!!: Setan dan Seni rupa Kristen · Lihat lebih »

Setan

Gambar Satan dalam ''Kodeks Gigas'' yang berasal dari abad ke-13 Setan atau syetan adalah makhluk dalam agama Samawi yang menggoda manusia untuk berbuat jahat.

Baru!!: Setan dan Setan · Lihat lebih »

Setanisme

Logo lama Procter & Gamble (1837-1985), salah satu kasus setanisme Satanisme adalah sekelompok individu yang berkeyakinan atau ideologis, dan filosofis yang didasarkan pada Setan.

Baru!!: Setan dan Setanisme · Lihat lebih »

Setanisme Teistik

access-date.

Baru!!: Setan dan Setanisme Teistik · Lihat lebih »

Sheol

''Hell'' atau Neraka sebuah kata yang menunjuk pada tempat orang jahat dan tidak baik setelah mati. Kata ''hell'' adalah paralel dari sheol Sheol adalah kata dalam Bahasa Ibrani yang merujuk kepada dunia orang mati.

Baru!!: Setan dan Sheol · Lihat lebih »

Sihir

Circe Menawarkan Gelas ke Odysseus, oleh John William Waterhouse. Sang penyihir Circe menawarkan Ulysses segelas minuman berisi ramuan yang akan membuat Ulysses tunduk padanyaSihir adalah sistem konseptual yang merupakan kemampuan manusia untuk mengendalikan alam (termasuk kejadian, objek, orang dan fenomena fisik) melalui mistik, paranormal, atau supranatural.

Baru!!: Setan dan Sihir · Lihat lebih »

Simbolisme

Simbolisme adalah salah satu aliran/gerakan terbesar dalam sastra dan seni (lukisan, musik, teater), ditandai dengan eksperimen, penggunaan simbol, sindiran, kiasan, gambar misterius dan penuh teka-teki, tidak seperti realisme dan naturalisme.

Baru!!: Setan dan Simbolisme · Lihat lebih »

Sinonim

Sinonim atau muradif (umum juga disebut persamaan kata) (serapan dari synoniem) adalah hubungan semantik yang menyatakan adanya kesamaan makna antara satu kata dengan kata lainnya.

Baru!!: Setan dan Sinonim · Lihat lebih »

Sinterklas

Penggambaran modern sinterklas yang mendengarkan harapan Natal dari anak-anak. Sinterklas (dalam bahasa lain juga dikenal dengan nama Santa Klaus, Santo Nikolaus, Santo Nikolas, Santo Nick, Bapak Natal, Kris Kringle, Santy, Sinyokolas atau Santa) adalah tokoh dalam berbagai budaya yang menceritakan tentang seorang yang memberikan hadiah kepada anak-anak, khususnya pada Hari Natal.

Baru!!: Setan dan Sinterklas · Lihat lebih »

Taman Eden

"Kejatuhan Manusia" oleh Lucas Cranach, gambaran Taman Eden oleh seorang Jerman dari abad ke-16 Taman Eden, dari bahasa Ibrani Gan Eden, גן עדן (Arab: Jannatul 'Adn) adalah sebuah tempat yang diceritakan dalam Kitab Kejadian pasal 2 dan 3; bagian dari agama Abrahamik.

Baru!!: Setan dan Taman Eden · Lihat lebih »

Tanakh

Tanakh (תַּנַ"ךְ, atau; juga Tenakh, Tenak, Tanach), Tanak, atau Mikra adalah kanon dari Alkitab Ibrani.

Baru!!: Setan dan Tanakh · Lihat lebih »

Taurat

Rekonstruksi ''Sefer Torah'' ("Gulungan kitab Taurat") di sinagoge tua ''Glockengasse'', Cologne, Jerman Taurat (serapan dari التوراة|translit.

Baru!!: Setan dan Taurat · Lihat lebih »

Teodisi

Gottfried Leibniz mencetuskan istilah 'teodisi' untuk menyelaraskan keberadaan Tuhan dengan ketidaksempurnaan dunia. Teodisi adalah pandangan filosofis untuk menjawab alasan dari Tuhan yang Mahabaik mengizinkan adanya kejahatan di dunia, sehingga mampu menyelesaikan isu dari masalah kejahatan.

Baru!!: Setan dan Teodisi · Lihat lebih »

Teologi Kristen

Teologi Kristen utamanya berkaitan dengan pemikiran mengenai ketuhanan Yesus.

Baru!!: Setan dan Teologi Kristen · Lihat lebih »

The Hollywood Reporter

The Hollywood Reporter adalah sebuah publikasi surat kabar ternama dalam dunia industri film di Amerika Serikat.

Baru!!: Setan dan The Hollywood Reporter · Lihat lebih »

Tuhan

Dalam pemikiran monoteistik, Tuhan biasanya dipandang sebagai wujud tertinggi, pencipta, dan obyek utama dari iman.

Baru!!: Setan dan Tuhan · Lihat lebih »

Ular

Ular adalah kelompok reptilia tidak berkaki dan bertubuh panjang yang tersebar luas di dunia.

Baru!!: Setan dan Ular · Lihat lebih »

Wahyu kepada Yohanes

Malaikat menampakkan diri pada Yohanes. Kitab Wahyu. Manuskrip abad 13. British Library, London. Kitab Wahyu kepada Yohanes (singkatnya Kitab Wahyu) adalah kitab terakhir dalam kanon yang menutup sejarah Perjanjian Baru dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: Setan dan Wahyu kepada Yohanes · Lihat lebih »

Yahudi (agama)

Yudaisme atau agama Yahudi adalah sebuah agama Abrahamik, monoteistik, dan etnis yang terdiri dari tradisi dan peradaban agama, budaya, dan hukum kolektif orang-orang Yahudi.

Baru!!: Setan dan Yahudi (agama) · Lihat lebih »

Yahwe

p.

Baru!!: Setan dan Yahwe · Lihat lebih »

Zoroastrianisme

Zoroastrianisme atau Mazdayasna adalah sebuah agama yang berasal dari Iran Raya dan merupakan salah satu agama tertua yang masih terus dianut hingga sekarang.

Baru!!: Setan dan Zoroastrianisme · Lihat lebih »

Zoroastrianisme di Iran

Zoroastrianisme di Iran adalah komunitas religius tertua di bangsa Persia, dengan sejarah panjang yang terus berlangsung sampai hari ini.

Baru!!: Setan dan Zoroastrianisme di Iran · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Jurik, Mastema, Roh jahat, Satan, Syaitan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »