Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Piperaceae

Indeks Piperaceae

Suku Sirih-sirihan atau Piperaceae adalah salah satu suku anggota tumbuhan berbunga.

22 hubungan: Akar, Buah, Bunga, Famili (biologi), Garam dapur, Kava, Klad, Lada, Magnoliids, Marga, Ordo, Peperomia, Piper, Piperales, Rempah-rempah, Samudra Pasifik, Sistem klasifikasi APG II, Spesies, Tumbuhan, Tumbuhan berbiji belah, Tumbuhan berbunga, Upacara.

Akar

Pada tumbuhan berpembuluh, akar adalah organ tumbuhan yang berperan penting dalam menahan berdirinya tumbuhan dan menyerap air serta nutrisi ke dalam tubuh tumbuhan, yang memungkinkan tumbuhan tumbuh lebih tinggi dan lebih cepat.

Baru!!: Piperaceae dan Akar · Lihat lebih »

Buah

Kios buah di Barcelona, Spanyol. Buah adalah hasil reproduksi antara putik dan serbuk sari pada tumbuhan.

Baru!!: Piperaceae dan Buah · Lihat lebih »

Bunga

Sebuah poster dengan bunga atau kuntum bunga yang dihasilkan oleh dua belas spesies tanaman berbunga dari berbagai familia berbeda. Bunga di Belanda. Bunga atau kembang (dari ꦏꦼꦩ꧀ꦧꦁ kêmbang) adalah alat reproduksi seksual pada tumbuhan berbunga (divisio Magnoliophyta atau Angiospermae, "tumbuhan berbiji tertutup").

Baru!!: Piperaceae dan Bunga · Lihat lebih »

Famili (biologi)

Famili atau keluarga (serapan dari familie) dalam klasifikasi ilmiah adalah suatu takson yang berada antara ordo dan genus, merupakan taksonomi yang di dalamnya terdiri atas beberapa genus yang secara filogenetis terpisah dari famili lainnya.

Baru!!: Piperaceae dan Famili (biologi) · Lihat lebih »

Garam dapur

Garam dapur Garam dapur adalah sejenis mineral yang dapat membuat rasa asin.

Baru!!: Piperaceae dan Garam dapur · Lihat lebih »

Kava

Kava atau kava kava adalah tanaman dari Kepulauan Pasifik.

Baru!!: Piperaceae dan Kava · Lihat lebih »

Klad

Pengelompokan reptilia dan burung umumnya dianggap monofiletik. Klad atau klade adalah suatu kelompok taksonomi yang memiliki satu leluhur bersama dan semua keturunannya juga berasal dari moyang tersebut.

Baru!!: Piperaceae dan Klad · Lihat lebih »

Lada

Lada, disebut juga merica atau sahang, yang mempunyai nama Latin Piper nigrum adalah sebuah tanaman yang kaya akan kandungan kimia, seperti minyak lada, minyak lemak, juga pati.

Baru!!: Piperaceae dan Lada · Lihat lebih »

Magnoliids

Magnoliidae (atau magnoliids menurut Sistem klasifikasi APG III) adalah sekelompok tumbuhan berbunga yang mencakup sekitar 9,000 jenis tumbuhan berciri sama: memiliki bunga trimer (simetri tiga), serbuk sari dengan satu pori, dan dengan urat daun yang biasanya bercabang.

Baru!!: Piperaceae dan Magnoliids · Lihat lebih »

Marga

Marga dan nama keluarga adalah nama pertanda dari keluarga mana seorang berasal.

Baru!!: Piperaceae dan Marga · Lihat lebih »

Ordo

Ordo dapat mengacu pada beberapa hal berikut.

Baru!!: Piperaceae dan Ordo · Lihat lebih »

Peperomia

Peperomia (Peperomia vershaffeltii) adalah tanaman yang berasal dari Brazil.

Baru!!: Piperaceae dan Peperomia · Lihat lebih »

Piper

piper merupakan sebuah genus tanaman dari famili Piperaceae (Suku sirih-sirihan).

Baru!!: Piperaceae dan Piper · Lihat lebih »

Piperales

Piperales adalah salah satu ordo tumbuhan berbunga yang termasuk dalam klad magnoliids menurut Sistem klasifikasi APG II). Bangsa ini juga diakui sebagai ordo dalam sistem klasifikasi Cronquist yang tercakup dalam anak kelas Magnoliidae.

Baru!!: Piperaceae dan Piperales · Lihat lebih »

Rempah-rempah

Beberapa rempah-rempah asal Indonesia sebagai obat atau bumbu masakan. Rempah-rempah adalah bagian tumbuhan yang beraroma atau berasa kuat yang digunakan dalam jumlah kecil di makanan sebagai pengawet atau perisa dalam masakan.

Baru!!: Piperaceae dan Rempah-rempah · Lihat lebih »

Samudra Pasifik

Samudra Pasifik (Pacific Ocean) adalah samudra terbesar di dunia, yang mencakup sekitar sepertiga luas permukaan Bumi, dengan luas permukaan 165.250.000 km².

Baru!!: Piperaceae dan Samudra Pasifik · Lihat lebih »

Sistem klasifikasi APG II

Dalam taksonomi tumbuhan, sistem klasifikasi APG II adalah sistem klasifikasi terbaru untuk tumbuhan berbunga yang dirilis oleh Kelompok Filogeni Tumbuhan Berbunga (Angiosperm Phylogeny Group) pada tahun 2003: An update of the Angiosperm Phylogeny Group classification for the orders and families of flowering plants: APG II.

Baru!!: Piperaceae dan Sistem klasifikasi APG II · Lihat lebih »

Spesies

Spesies atau jenis adalah suatu peringkat taksonomi yang dipakai dalam klasifikasi biologis untuk merujuk pada satu atau beberapa kelompok individu makhluk hidup (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling berbagi gen) sehingga menghasilkan keturunan yang fertil (subur).

Baru!!: Piperaceae dan Spesies · Lihat lebih »

Tumbuhan

Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.

Baru!!: Piperaceae dan Tumbuhan · Lihat lebih »

Tumbuhan berbiji belah

Tumbuhan berbiji belah (atau tumbuhan berkeping biji dua atau dikotil) adalah segolongan tumbuhan berbunga yang memiliki ciri khas yang sama: memiliki sepasang daun lembaga (kotiledon).

Baru!!: Piperaceae dan Tumbuhan berbiji belah · Lihat lebih »

Tumbuhan berbunga

Tumbuhan berbunga, Angiosperma, atau Anthophyta ("tumbuhan bunga") atau Magnoliophyta ("tumbuhan sekerabat dengan magnolia") adalah kelompok terbesar tumbuhan yang hidup di daratan.

Baru!!: Piperaceae dan Tumbuhan berbunga · Lihat lebih »

Upacara

Pernikahan adalah salah satu jenis upacara Upacara adalah rangkaian tindakan yang direncanakan dengan tatanan, aturan, tanda, atau simbol kebesaran tertentu.

Baru!!: Piperaceae dan Upacara · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Sirih-sirihan, Suku sirih-sirihan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »