Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Sun Zi

Indeks Sun Zi

ka Sun Tzu (/ˈsuːnˈdzuː/; merujuk pada Sūn Zǐ) juga merupakan seorang Jenderal dari Tiongkok, ahli strategi militer, dan filsuf yang hidup pada Zaman Musim Semi dan Gugur pada masa Tiongkok Kuno.

40 hubungan: Amazon Standard Identification Number, Amerika Serikat, Aristoteles, Asia Timur, Budi daya, Daftar pustaka, Daimyō, Dinasti Han, Dinasti Song, Diplomasi, Doppelgänger, Filsafat perang, ISBN, Jepang, Kekaisaran Jepang, Korea Utara, Kuomintang, Mao Zedong, Oda Nobunaga, Perang Rusia-Jepang, Prancis, Qín Shǐ Huáng, Restorasi Meiji, Seven Military Classics, Shandong, Sima Qian, Sun Bin, Syogun, Tang, Taoisme, Togo Heihachiro, Tokugawa Ieyasu, Toyotomi Hideyoshi, Võ Nguyên Giáp, Vietnam, Vietnam Utara, Wu (negara), Wu Zixu, Zaman Musim Semi dan Gugur, Zaman Negara-negara Berperang.

Amazon Standard Identification Number

Amazon Standard Identification Number atau sering disingkat ASIN yang berarti "standar nomor indentifikasi dari Amazon" adalah sebuah kode identifikasi produksi yang digunakan oleh Amazon.com.

Baru!!: Sun Zi dan Amazon Standard Identification Number · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Sun Zi dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Aristoteles

Aristoteles (bahasa Yunani: ‘Aριστοτέλης Aristotélēs), (384 SM – 322 SM) adalah seorang filsuf Yunani yang menjadi guru dari Alexander Agung.

Baru!!: Sun Zi dan Aristoteles · Lihat lebih »

Asia Timur

Asia Timur adalah salah sebuah sub-wilayah Asia.

Baru!!: Sun Zi dan Asia Timur · Lihat lebih »

Budi daya

Dalam pertanian, budi daya merupakan kegiatan terencana pemeliharaan sumber daya hayati yang dilakukan pada suatu areal lahan untuk diambil manfaat/hasil panennya.

Baru!!: Sun Zi dan Budi daya · Lihat lebih »

Daftar pustaka

Daftar pustaka adalah daftar rujukan dari semua kutipan yang digunakan di dalam karya ilmiah.

Baru!!: Sun Zi dan Daftar pustaka · Lihat lebih »

Daimyō

berasal dari kata yang berarti orang yang memiliki pengaruh besar di suatu wilayah.

Baru!!: Sun Zi dan Daimyō · Lihat lebih »

Dinasti Han

Peta pengaruh Dinasti Han. Dinasti Han adalah dinasti kekaisaran Tiongkok (206 SM–220 M) yang kedua, berkuasa setelah Dinasti Qin (221–206 SM) dan sebelum Zaman Tiga Negara (220–280 M). Dinasti ini bertahan selama lebih dari empat abad, dan periode selama dinasti ini berkuasa dianggap sebagai zaman keemasan dalam sejarah Tiongkok. Hingga saat ini, kelompok etnis mayoritas Tiongkok menyebut diri mereka "suku Han" dan aksara Tionghoa disebut "aksara Han". Dinasti ini didirikan oleh pemimpin pemberontak Liu Bang, yang dikenal secara anumerta dengan nama Kaisar Gaozu. Sejarah dinasti ini sempat diselingi oleh Dinasti Xin (9—23 M) yang didirikan oleh seorang mantan wali penguasa, Wang Mang. Periode selingan ini membagi Dinasti Han menjadi dua periode: Han Barat atau Han Awal (206 SM—9 M) dan Han Timur atau Han Akhir (25—220 M). Kaisar berada di puncak masyarakat Han. Ia tidak hanya memegang tampuk pemerintahan Dinasti Han, tetapi juga berbagi kekuasaan dengan bangsawan Tiongkok dan para menteri pilihannya yang sebagian besar berasal dari golongan elit terpelajar. Kekaisaran Han dibagi menjadi daerah-daerah yang secara langsung dikendalikan oleh pemerintah pusat (yang disebut ''jun''), serta sejumlah kerajaan semiotonom. Kerajaan-kerajaan ini secara bertahap kehilangan kemerdekaannya yang masih tersisa, khususnya setelah Pemberontakan Tujuh Negara. Sementara itu, dari masa pemerintahan Kaisar Wu (berkuasa 141–87 SM), pemerintah Tiongkok secara resmi mendukung ajaran Kong Hu Cu sebagai ideologi pendidikan dan politik, yang digabungkan dengan kosmologi yang dicetuskan oleh para cendekiawan seperti Dong Zhongshu. Kebijakan ini bertahan sampai jatuhnya Dinasti Qing pada tahun 1911 M. Dinasti Han menikmati kemakmuran ekonomi dan pertumbuhan pesat ekonomi uang yang sebelumnya diperkenalkan pada masa Dinasti Zhou (sekitar tahun 1050–256 SM). Koin yang dikeluarkan oleh pemerintah pusat pada tahun 119 SM tetap menjadi koin standar Tiongkok sampai masa Dinasti Tang (618–907 M). Untuk membiayai perang dan permukiman di wilayah perbatasan yang baru ditaklukkan, pemerintah Han menasionalisasi industri garam dan besi pada tahun 117 SM, tetapi monopoli pemerintah ini dicabut pada masa Dinasti Han Timur. Dinasti Han juga mencatat kemajuan yang signifikan dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi. Contohnya adalah dalam pembuatan kertas, pemakaian kemudi di kapal, penggunaan bilangan negatif dalam matematika, serta penemuan peta timbul, bola dunia armiler bertenaga hidrolik untuk keperluan astronomi, dan seismometer dengan bandul terbalik yang dapat digunakan untuk mengetahui tempat terjadinya gempa bumi berdasarkan arah mata angin. Konfederasi suku nomaden yang disebut Xiongnu berhasil mengalahkan Han pada tahun 200 SM dan memaksa mereka untuk membayar upeti, tetapi Xiongnu tetap melanjutkan serangan militer mereka di perbatasan Han. Kaisar Wu melancarkan sejumlah perang melawan mereka. Kemenangan besar Han dalam perang ini akhirnya memaksa Xiongnu untuk menerima status sebagai negara pembayar upeti. Peperangan ini memperluas wilayah Han hingga ke Cekungan Tarim di Asia Tengah, membagi Xiongnu menjadi dua konfederasi terpisah, dan turut andil dalam membangun jaringan perdagangan luas yang dikenal dengan sebutan Jalur Sutra, yang menjangkau hingga kawasan Laut Tengah. Wilayah utara perbatasan Han kemudian diserbu oleh konfederasi nomaden Xianbei. Kaisar Wu juga memperluas wilayah ke Kawasan Selatan Tiongkok dan menaklukkan Nanyue pada 111 SM dan Dian pada 109 SM. Selain itu, ia juga melancarkan ekspedisi militer ke Semenanjung Korea dan mendirikan ''Jun'' Xuantu dan Lelang di wilayah tersebut pada 108 SM. Setelah tahun 92 M, para kasim semakin terlibat dalam panggung perpolitikan istana. Mereka turut campur dalam perebutan kekuasaan antara klan berbagai maharani (permaisuri) dan ibu suri, dan hal inilah yang mengakibatkan kejatuhan Han. Wewenang kekaisaran juga ditantang oleh perkumpulan keagamaan Taoisme yang mengobarkan Pemberontakan Serban Kuning dan Pemberontakan Wu Dou Mi Dao. Sesudah kematian Kaisar Ling (berkuasa 168–189 M), para kasim dibantai oleh para panglima militer. Kemudian, para ningrat dan gubernur militer menjadi panglima perang dan membagi-bagi wilayah kekaisaran. Dinasti Han secara resmi bubar setelah Cao Pi, Raja Wei, merebut takhta dari Kaisar Xian pada tahun 220 M.

Baru!!: Sun Zi dan Dinasti Han · Lihat lebih »

Dinasti Song

Dinasti Song (Min Hokien: 宋國, PŌJ: Sòng-kok; p; W-G: Sung-ch'ao) adalah salah satu dinasti yang memerintah di Tiongkok antara tahun 960 sampai dengan tahun 1279 sebelum Tiongkok diinvasi oleh bangsa Mongol.

Baru!!: Sun Zi dan Dinasti Song · Lihat lebih »

Diplomasi

Diplomasi (serapan dari diplomatie) adalah praktik mempengaruhi keputusan dan perilaku pemerintah asing atau organisasi antar pemerintah melalui dialog, negosiasi, dan cara non-kekerasan lainnya.

Baru!!: Sun Zi dan Diplomasi · Lihat lebih »

Doppelgänger

Doppelgänger (arti harfiah: "muka ganda") adalah penampakan dari wajah seseorang yang masih hidup, biasanya merupakan suatu pantulan.

Baru!!: Sun Zi dan Doppelgänger · Lihat lebih »

Filsafat perang

Aliansi Militer Utama Filsafat perang mempelajari perang dalam pertanyaan umum mengenai persenjataan dan strategi, mempelajari arti dan etiologi perang, hubungan antara perang dan alam manusia, dan etika perang.

Baru!!: Sun Zi dan Filsafat perang · Lihat lebih »

ISBN

EAN-13 barcode International Standard Book Number, atau ISBN (arti harfiah Bahasa Indonesia: Nomor Buku Standar Internasional), adalah "pengindentikasian unik" untuk buku-buku yang digunakan secara komersial.

Baru!!: Sun Zi dan ISBN · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Sun Zi dan Jepang · Lihat lebih »

Kekaisaran Jepang

adalah negara kebangsaan yang bersejarah dan merupakan kekuatan besar yang pernah berdiri di Asia Timur sejak Restorasi Meiji pada tahun 1868 hingga pemberlakuan Konstitusi Jepang pasca-Perang Dunia II dan pembentukan negara Jepang modern.

Baru!!: Sun Zi dan Kekaisaran Jepang · Lihat lebih »

Korea Utara

Republik Rakyat Demokratik Korea atau Korea Utara (Hangul: 조선민주주의인민공화국; Hanja: 朝鮮民主義人民共和國; MR: Chosŏn Minjujuŭi Inmin Konghwaguk) adalah sebuah negara di Asia Timur, yang meliputi bagian utara Semenanjung Korea.

Baru!!: Sun Zi dan Korea Utara · Lihat lebih »

Kuomintang

Kantor Partai Nasionalis Tiongkok di Sydney, Australia Kuomintang, atau Partai Nasionalis Tiongkok (aksara Tionghoa tradisional: 中國國民黨; Hanyu Pinyin: Zhōngguó Guómíndǎng) adalah partai politik tertua dalam sejarah modern Tiongkok.

Baru!!: Sun Zi dan Kuomintang · Lihat lebih »

Mao Zedong

Mao Zedong, juga dikenal sebagai Ketua Mao, adalah seorang revolusioner komunis Tiongkok yang merupakan pendiri Republik Rakyat Tiongkok (RRT), yang ia pimpin sebagai ketua Partai Komunis Tiongkok sejak berdirinya RRT pada tahun 1949 hingga kematiannya pada tahun 1976.

Baru!!: Sun Zi dan Mao Zedong · Lihat lebih »

Oda Nobunaga

() adalah seorang tuan tanah atau daimyo yang termasuk dalam tiga pemersatu Jepang yang hidup pada periode zaman Sengoku hingga ke zaman Azuchi-Momoyama. Lahir sebagai pewaris Oda Nobuhide, Nobunaga harus bersaing memperebutkan hak menjadi kepala klan dengan adik kandungnya Oda Nobuyuki. Setelah menang dalam pertempuran melawan klan Imagawa dan klan Saito, Nobunaga menjadi pengikut Ashikaga Yoshiaki dan diangkat sebagai pejabat di Kyoto. Kekuatan penentang Nobunaga seperti klan Takeda, klan Asakura, pendukung kuil Enryakuji, dan kuil Ishiyama Honganji dapat ditaklukkan berkat bantuan Ashikaga Yoshiaki. Nobunaga menjalankan kebijakan pasar bebas (rakuichi rakuza) dan melakukan survei wilayah. Nobunaga diserang pengikutnya yang bernama Akechi Mitsuhide sehingga terpaksa melakukan bunuh diri (Seppuku) dalam Insiden Honnōji. Nobunaga dikenal dengan kebijakan yang dianggap kontroversial seperti penolakan kekuasaan oleh klan yang sudah mapan, dan pengangkatan pengikut dari keluarga yang asal-usul keturunannya tidak jelas. Nobunaga berhasil memenangkan banyak pertempuran di zaman Sengoku berkat penggunaan senjata api model baru. Selain itu, ia ditakuti akibat tindakannya yang sering dinilai kejam, seperti perintah membakar semua penentang yang terkepung di kuil Enryakuji, sehingga Nobunaga mendapat julukan raja iblis.

Baru!!: Sun Zi dan Oda Nobunaga · Lihat lebih »

Perang Rusia-Jepang

Perang Rusia-Jepang (日露戦争, 10 Februari 1904 – 5 September 1905) adalah konflik yang sangat berdarah yang tumbuh dari persaingan antara ambisi imperialis Rusia dan Jepang di Manchuria dan Korea. Peperangan ini utamanya terjadi karena perebutan kota Port Arthur dan Jazirah Liaodong, ditambah dengan jalur rel dari pelabuhan tersebut ke Harbin.

Baru!!: Sun Zi dan Perang Rusia-Jepang · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: Sun Zi dan Prancis · Lihat lebih »

Qín Shǐ Huáng

Qin Shi Huang (Hanzi: 秦始皇; Han Kuno: *i *l̥əʔ *ʷˤaŋ (Baxter-Sagart); *zin *hljɯʔ *ɡʷaːŋ (Zhengzhang Shangfang)).

Baru!!: Sun Zi dan Qín Shǐ Huáng · Lihat lebih »

Restorasi Meiji

, dikenal juga dengan sebutan Revolusi Meiji atau Pembaruan Meiji, adalah serangkaian kejadian yang berpuncak pada pengembalian kekuasaan di Jepang kepada Kaisar pada tahun 1868.

Baru!!: Sun Zi dan Restorasi Meiji · Lihat lebih »

Seven Military Classics

Seven Military Classics Tiongkok adalah sebutan bagi tujuh naskah militer dari zaman Tiongkok kuno; termasuk satu di antaranya adalah Sun Zi Bingfa.

Baru!!: Sun Zi dan Seven Military Classics · Lihat lebih »

Shandong

Shandong atau Shan-tung adalah sebuah provinsi pesisir di timur Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Sun Zi dan Shandong · Lihat lebih »

Sima Qian

Sima Qian Sima Qian (SM) adalah seorang sejarawan dan negarawan pada zaman Dinasti Han.

Baru!!: Sun Zi dan Sima Qian · Lihat lebih »

Sun Bin

Sun Bin Sun Bin (meninggal 316 SM) adalah ahli strategi militer yang hidup selama Periode Negara Perang Cina kuno.

Baru!!: Sun Zi dan Sun Bin · Lihat lebih »

Syogun

Sei-i Taishōgun Sakanoue no Tamuramaro, lukisan Kikuchi Yōsai. adalah istilah bahasa Jepang yang berarti jenderal.

Baru!!: Sun Zi dan Syogun · Lihat lebih »

Tang

Tang Tang adalah peralatan bengkel yang khusus digunakan untuk memegang, memotong, melepas, dan memasang bahan kerja.

Baru!!: Sun Zi dan Tang · Lihat lebih »

Taoisme

Laozi yang dilukiskan sebagai Manifestasi pimpinan Ajaran TAO Taoisme (Tionghoa: 道教 atau 道家) juga dikenal dengan Daoisme, diprakarsai oleh Laozi (老子;pinyin:Lǎozǐ).

Baru!!: Sun Zi dan Taoisme · Lihat lebih »

Togo Heihachiro

Tōgō Heihachirō (東郷 平八郎 Tōgō Heihachirō) adalah seorang laksamana Jepang dan salah satu pahlawan angkatan laut terbesar Jepang.

Baru!!: Sun Zi dan Togo Heihachiro · Lihat lebih »

Tokugawa Ieyasu

Tokugawa Ieyasu (徳川 家康;; lahir dengan nama Matsudaira Takechiyo 松平 竹千代) adalah seorang daimyo dan shogun di Jepang.

Baru!!: Sun Zi dan Tokugawa Ieyasu · Lihat lebih »

Toyotomi Hideyoshi

() adalah pemimpin Jepang mulai dari zaman Sengoku sampai zaman Azuchi Momoyama.

Baru!!: Sun Zi dan Toyotomi Hideyoshi · Lihat lebih »

Võ Nguyên Giáp

Hà Nội, 1954 Vo Nguyen Giap adalah Jenderal dan wakil perdana menteri Vietnam.

Baru!!: Sun Zi dan Võ Nguyên Giáp · Lihat lebih »

Vietnam

Vietnam, lengkapnya bernama Republik Sosialis Vietnam adalah negara di Asia Tenggara Daratan.

Baru!!: Sun Zi dan Vietnam · Lihat lebih »

Vietnam Utara

Republik Demokratik Vietnam (RDV) (bahasa Vietnam: Việt Nam Dân Chủ Cộng Hòa), biasa dikenal sebagai Vietnam Utara, adalah sebuah negara yang didirikan oleh Ho Chi Minh dan diakui oleh Republik Rakyat Tiongkok dan Uni Soviet pada 1950.

Baru!!: Sun Zi dan Vietnam Utara · Lihat lebih »

Wu (negara)

Wu (Bahasa Tionghoa Kuno: *) merupakan nama dari salah satu negara selama era dinasti Zhou Barat dan musim semi dan gugur.

Baru!!: Sun Zi dan Wu (negara) · Lihat lebih »

Wu Zixu

Wu Zixu (Hanzi: 伍子胥, 526 SM-484 SM) alias Wu Yuan (伍员) adalah jendral terkenal yang hidup pada periode Musim Semi dan Musim Gugur, Dinasti Zhou.

Baru!!: Sun Zi dan Wu Zixu · Lihat lebih »

Zaman Musim Semi dan Gugur

Zaman Musim Semi, dan Gugur (Hanzi: 春秋時代, hanyu pinyin: chunqiu shidai, bahasa Inggris: Spring and Autumn Period) (770 SM - 476 SM) adalah sebuah zaman dalam penghujung Dinasti Zhou di Tiongkok.

Baru!!: Sun Zi dan Zaman Musim Semi dan Gugur · Lihat lebih »

Zaman Negara-negara Berperang

Peta pengaruh Zaman-zaman Negara Berperang Zaman Negara-negara Berperang (Hanzi: 戰國時代, hanyu pinyin: Zhànguó Shídài) (475 SM - 221 SM) adalah sebuah zaman di penghujung Dinasti Zhou di Cina.

Baru!!: Sun Zi dan Zaman Negara-negara Berperang · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Negara Sun Wu, Sun Tzu, Sun Wu, Sun tzu, Sun zi.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »