Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Tarekat Qadiriyah

Indeks Tarekat Qadiriyah

Tarekat Qadiriyah (القادِرية) adalah sebuah tarekat sufi yang didirikan oleh Syekh Abdul Qadir al-Jailani.

28 hubungan: Abdul Qadir al-Jailani, Afrika, Ali ar-Ridha, Ali bin Abi Thalib, Ali bin Husain, Asia, Husain bin Ali, India, Irak, Islam di Indonesia, Ja'far ash-Shadiq, Junaid al-Baghdadi, Kalender Hijriah, Makkah, Masehi, Mesir, Muhammad al-Baqir, Musa al-Kadzim, Muslim, Sufi, Sufisme, Suriah, Tarekat (Islam), Tarekat Qadiriyah wa Naqsyabandiyah, Turki, Wali Sanga, Yaman, 1669.

Abdul Qadir al-Jailani

Abdul Qadir al-JailaniBiographical encyclopaedia of Sufis: Central Asia and Middle East by N. Hanif, 2002, p123The Sultan of the saints: mystical life and teaching of Shaikh Syed Abdul Qadir Jilani, Muhammad Riyāz Qādrī, 2000, p24 (Evdilqadirê Geylanî, عبد القادر گیلانی, عبد القادر آملی گیلانی Abdolqāder Gilāni) (470–561 H) (1077–1166 M) adalah seorang Sufi Masyhur yang tidak diragukan lagi pangkat kewaliannya.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Abdul Qadir al-Jailani · Lihat lebih »

Afrika

Peta dunia yang menunjukkan lokasi Afrika. Afrika adalah benua terbesar kedua di dunia setelah Asia dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Afrika · Lihat lebih »

Ali ar-Ridha

Ali bin Musa atau Imām Alī bin Mūsā ar-Riđhā (Bahasa Arab: علي بن موسى الرضا) (Madinah, 11 Dzulkaidah 148 H - Masyhad, 17 Safar 203 H) (diperkirakan 1 Januari 765 - 26 Mei 818) salah satu dari Imam besar (kaum Muslimin) dan pelita umat, dari golongan Ahlul Bait Nabi, sumber keilmuan, irfan, kedermawanan.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Ali ar-Ridha · Lihat lebih »

Ali bin Abi Thalib

‘Alī bin Abī Thālib (علي بن أﺑﻲ طالب, علی پسر ابو طالب) (lahir sekitar 13 Rajab 23 SH/599 M – meninggal 21 Ramadan 40 H/661 M) adalah khalifah keempat yang berkuasa.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Ali bin Abi Thalib · Lihat lebih »

Ali bin Husain

'Ali Zainal 'Abidin as-Sajad bin Husain (عَلِيّ بن ٱلْحُسَيْن), juga dikenal sebagai As-Sajjad (ٱلسَّجَّاد, "Selalu Bersujud") atau hanya Zainal 'Abidin (زَيْن ٱلْعَابِدِين, "Perhiasan Orang yang Taat Beribadah"), (ca. 4 Januari 659 – kr. 20 Oktober 713) adalah seorang yang dianggap Imam dalam Islam Syiah setelah ayahnya Husain bin Ali, pamannya Hasan bin Ali, dan kakeknya, Ali bin Abi Thalib.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Ali bin Husain · Lihat lebih »

Asia

Gambar komposit satelit benua Asia. Badan Asia Supranasional yang berada di wilayah Asia. Asia adalah benua terbesar di Bumi baik menurut luas daratan maupun jumlah penduduk.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Asia · Lihat lebih »

Husain bin Ali

Al-Husain bin ‘Alī bin Abī Thālib (Bahasa Arab: الحسين بن علي بن أﺑﻲ طالب) (3 Sya‘bān 4 H - 10 Muharram 61 H; 8 Januari 626 - 10 Oktober 680 AD) adalah putra Ali bin Abi Thalib dan Fatimah az-Zahra dan cucu Nabi.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Husain bin Ali · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan India · Lihat lebih »

Irak

Republik Irak (nama lokal: جمهورية العراق Jumhūriyyatul ‘Irāq atau Jumhūriyyah al-‘Irāq – nama lokal singkat: العراق al-‘Irāq, Turki: Irak, Kurdi: عيَراق) adalah sebuah negara di Timur Tengah atau Asia Barat Daya, yang meliputi sebagian terbesar daerah Mesopotamia serta ujung barat laut dari Pegunungan Zagros dan bagian timur dari Gurun Suriah.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Irak · Lihat lebih »

Islam di Indonesia

Islam adalah agama terbesar di Indonesia, dengan 86,7% penduduk Indonesia mengidentifikasi diri mereka sebagai Muslim dalam survei tahun 2018.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Islam di Indonesia · Lihat lebih »

Ja'far ash-Shadiq

Ja'far ash-Shadiq (Bahasa Arab: جعفر الصادق), nama lengkapnya adalah Ja'far bin Muhammad bin Ali bin Husain bin Ali bin Abu Thalib, adalah Imam ke-6 dalam tradisi Syi'ah.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Ja'far ash-Shadiq · Lihat lebih »

Junaid al-Baghdadi

Imam Junaid bin Muhammad bin Al-Junaid Abul Qasim Al-Qawariri Al-Khazzaz Al-Nahawandî Al-Baghdadi Al-Syafi'i, atau lebih dikenal dengan Al-Junaid al-Baghdadî, lahir di Nihawand, Persia, tetapi keluarganya bermukim di Baghdad, tempat ia belajar hukum Islam mazhab Imam Syafi'i, dan akhirnya menjadi qadi kepala di Baghdad.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Junaid al-Baghdadi · Lihat lebih »

Kalender Hijriah

Kalender Hijriah atau Kalender Islam merupakan kalender yang sistemnya dimulai sejak masa kekhalifahan Umar bin Khattab dan tahun pertamanya yaitu pada saat Nabi Islam Muhammad hijrah dari Makkah ke Madinah, yakni pada tahun 622 Masehi.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Kalender Hijriah · Lihat lebih »

Makkah

Makkah, secara resmi bernama Makkah al-Mukarramah, adalah salah satu kota suci Islam dan ibukota Provinsi Makkah, Arab Saudi.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Makkah · Lihat lebih »

Masehi

Ilustrasi Dionysius Exiguus (atau "Denis Pendek") sedang menghitung penanggalan Paskah Kalender Masehi atau Anno Domini (AD) dalam bahasa Inggris adalah sebutan untuk penanggalan atau penomoran tahun yang digunakan pada kalender Gregorius dan Kalender Julius.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Masehi · Lihat lebih »

Mesir

Mesir, nama resmi Republik Arab Mesir, adalah sebuah negara yang sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Mesir · Lihat lebih »

Muhammad al-Baqir

Muhammad al-Baqir bin Ali bin Husain (676–743), (Bahasa Arab: محمد ألباقر إبن علي) adalah Ahlul Bait Nabi, cicit Imam Ali, cucu Husain, dan imam ke-5 dalam tradisi Syi'ah Imamiyah, sedangkan menurut Ismailiyah, ia merupakan imam ke-4.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Muhammad al-Baqir · Lihat lebih »

Musa al-Kadzim

Musa al-Kazhim (Arab: الإمامموسى الكاظم) (Tujuh Safar, 128 H – 25 Rajab 183 H) (Bertepatan dengan) merupakan Imam ke-7 dalam tradisi Islam Syi'ah Dua Belas Imam.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Musa al-Kadzim · Lihat lebih »

Muslim

Muslim (translit) adalah orang yang berserah diri kepada Allah dengan hanya menyembah dan meminta pertolongan kepada-Nya terhadap segala yang ada di langit dan bumi.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Muslim · Lihat lebih »

Sufi

Sufi adalah penyebutan untuk orang-orang yang mendalami sufisme atau ilmu tasawwuf.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Sufi · Lihat lebih »

Sufisme

Sufisme (ṣufiyyah) atau tasawuf (taṣawwuf) adalah gerakan Islam yang mengajarkan ilmu cara menyucikan jiwa, menjernihan akhlak, membangun lahir dan batin serta untuk memperoleh kebahagiaan yang abadi.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Sufisme · Lihat lebih »

Suriah

Suriah (سُورِيَا atau سُورِيَة), dengan nama resmi Republik Arab Suriah (al-Jumhūrīyah al-ʻArabīyah as-Sūrīyah), adalah sebuah negara di Asia Barat.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Suriah · Lihat lebih »

Tarekat (Islam)

Tarekat (Arab: طريقة, transliterasi: Tharīqah) merupakan sebuah istilah yang merujuk kepada aliran-aliran dalam dunia tasawuf atau sufisme Islam.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Tarekat (Islam) · Lihat lebih »

Tarekat Qadiriyah wa Naqsyabandiyah

Tarekat Qadiriyah wa Naqsabandiyah, juga ditulis Tarekat Qadiriyah-Naqsyabandiyah, adalah perpaduan dari dua buah tarekat besar, yaitu Tarekat Qadiriyah dan Tarekat Naqsyabandiyah yang didirikan oleh Mahmud al-Alavi dan Bahaudin di Makkah pada awal abad ke-13 hijriah/abad ke-19 M. Tarekat ini adalah tarekat yang mu'tabarah (diakui keabsahannya).

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Tarekat Qadiriyah wa Naqsyabandiyah · Lihat lebih »

Turki

Turki (Türkiye), dengan nama resmi Republik Turki (Türkiye Cumhuriyeti), adalah sebuah negara kesatuan dengan sistem presidensial di kawasan Eurasia.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Turki · Lihat lebih »

Wali Sanga

Wali Songo (lebih dikenal sebagai Wali Songo, ꦮꦭꦶꦱꦔ; Wali Songo, "Sembilan Wali" (orang yang dipercaya)) adalah tokoh Islam yang dihormati di Indonesia, khususnya di pulau Jawa, karena peran historis mereka dalam penyebaran agama Islam di Indonesia.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Wali Sanga · Lihat lebih »

Yaman

Republik Yaman adalah sebuah negara paling selatan di Jazirah Arab di Asia Barat, bagian dari Timur Tengah.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan Yaman · Lihat lebih »

1669

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Tarekat Qadiriyah dan 1669 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Qadiriyah, Qadiriyya, Qodiriyah, Tarekat Qodiriyah, Tarekat qodiriyah.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »