Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Tawon

Indeks Tawon

Tawon atau tabuhan adalah serangga terbang yang mudah dikenali karena dikenal suka menyengat bila diganggu dan warnanya yang mencolok pada beberapa spesies.

82 hubungan: Abdomen, Air liur, Alam, Alergi, Antena, Artropoda, Belalang, Bilik, Bioinsektisida, Bisa, Buah, Cahaya, Cangkang, Daging, Daun, Ekosistem, Eksoskeleton, Enzim, Eropa, Famili (biologi), Filum, Hama, Herbivor, Hewan, Hewan kesayangan, Hibernasi, Hymenoptera, Inang, Jepang, Karnivor, Kasta, Kayu, Kelas (disambiguasi), Kepala, Kepompong, Kerangka, Koloni, Kutu daun, Laba-laba, Larva, Lebah, Lebah madu, Lensa mata, Lingkungan biofisik, Lumpur, Makanan, Manusia, Mata majemuk, Mata sederhana (invertebrata), Metamorfosis, ..., Musim dingin, Musim semi, Nektar, Omnivor, Ordo, Parasit, Pasir, Pemangsa, Penyerbukan, Pohon, Pulp, Rambut, Rantai makanan, Rayap, Sarang, Sayap, Semut, Serangga, Serat, Spermatozoid, Spesies, Tanaman, Tarantula, Tawon kendi, Tawon raksasa jepang, Telur, Terbang, Toraks, Tulang rahang, Tumbuhan, Ulat, Vespa orientalis. Memperluas indeks (32 lebih) »

Abdomen

Perbandingan abdomen manusia dan semut. Abdomen adalah istilah yang digunakan untuk menyebut bagian batang tubuh yang terletak di antara toraks (dada) dan pelvis (pinggul) pada hewan mamalia dan vertebrata lainnya.

Baru!!: Tawon dan Abdomen · Lihat lebih »

Air liur

Anjing yang meneteskan air liurnya Air liur pada bayi (Air) liur, (air) ludah, atau saliva adalah cairan bening yang dihasilkan dalam mulut manusia dan beberapa jenis hewan.

Baru!!: Tawon dan Air liur · Lihat lebih »

Alam

Alam (dalam artian luas memiliki makna yang setara dengan dunia alam, dunia fisik, atau dunia materi) mengacu kepada fenomena dunia fisik dan juga kehidupan secara umum.

Baru!!: Tawon dan Alam · Lihat lebih »

Alergi

Alergi atau hipersensitivitas tipe I (1 dari 4) adalah kegagalan kekebalan tubuh di mana tubuh seseorang menjadi hipersensitif dalam bereaksi secara imunologi terhadap bahan-bahan yang umumnya imunogenik (antigenik) atau dikatakan orang yang bersangkutan bersifat atopik.

Baru!!: Tawon dan Alergi · Lihat lebih »

Antena

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Tawon dan Antena · Lihat lebih »

Artropoda

Artropoda adalah filum yang paling besar dalam dunia hewan dan mencakup serangga, laba-laba, udang, lipan, dan hewan sejenis lainnya.

Baru!!: Tawon dan Artropoda · Lihat lebih »

Belalang

Belalang adalah serangga herbivora dari subordo Caelifera dalam ordo Orthoptera.

Baru!!: Tawon dan Belalang · Lihat lebih »

Bilik

Bilik adalah.

Baru!!: Tawon dan Bilik · Lihat lebih »

Bioinsektisida

Struktur Nikotin (''Nicotiana tabacum'')yang merupakan salah satu Bioinsektisida dan telah diproduksi secara komersial di beberapa negara. Bioinsektisida adalah bahan-bahan alami yang bersifat racun serta dapat menghambat pertumbuhan dan perkembangan, tingkah laku, perkembangbiakan, kesehatan, memengaruhi hormon, penghambat makan, membuat mandul, sebagai pemikat, penolak, dan aktivitas lainnya yang dapat memengaruhi organisme pengganggu tanaman.

Baru!!: Tawon dan Bioinsektisida · Lihat lebih »

Bisa

Sengat lebah dengan butiran bisa di ujungnya Bisa, atau zootoksin (secara harfiah "racun hewan") adalah semua jenis toksin yang digunakan oleh beberapa kelompok spesies hewan, untuk keperluan pertahanan dan berburu mangsa.

Baru!!: Tawon dan Bisa · Lihat lebih »

Buah

Kios buah di Barcelona, Spanyol. Buah adalah hasil reproduksi antara putik dan serbuk sari pada tumbuhan.

Baru!!: Tawon dan Buah · Lihat lebih »

Cahaya

Gelombang elektromagnetik dapat digambarkan sebagai dua buah gelombang yang merambat secara transversal pada dua buah bidang tegak lurus yaitu medan magnetik dan medan listrik. Merambatnya gelombang magnet akan mendorong gelombang listrik, dan sebaliknya, saat merambat, gelombang listrik akan mendorong gelombang magnet. Diagram di atas menunjukkan adanya gelombang cahaya yang merambat dari kiri ke kanan dengan medan listrik pada bidang vertikal dan medan magnet pada bidang horizontal. Gelombang elektromagnetik yang membentuk radiasi elektromagnetik. Cahaya adalah energi berbentuk gelombang elektromagnetik yang kasat mata dengan panjang gelombang sekitar 380–750 nm.

Baru!!: Tawon dan Cahaya · Lihat lebih »

Cangkang

* Cangkang telur, lapisan keras yang melindungi telur.

Baru!!: Tawon dan Cangkang · Lihat lebih »

Daging

Daging yang dijual di sebuah supermarket di Roma. Daging adalah bagian lunak pada hewan yang terbungkus kulit dan melekat pada tulang yang menjadi bahan makanan.

Baru!!: Tawon dan Daging · Lihat lebih »

Daun

Keanekaragaman daun Daun merupakan salah satu organ tumbuhan yang tumbuh dari ranting, biasanya berwarna hijau (mengandung klorofil) dan terutama berfungsi sebagai penangkap energi dari cahaya matahari untuk fotosintesis.

Baru!!: Tawon dan Daun · Lihat lebih »

Ekosistem

Ekosistem padang rumput adalah contoh ekosistem terestrial Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya.

Baru!!: Tawon dan Ekosistem · Lihat lebih »

Eksoskeleton

nymph Exoskeleton of cicada attached to Tridax procumbens Eksoskeleton (dari bahasa Yunani έξω, éxō "luar" dan σκελετός, skeletos "kerangka"), disebut juga rangka luar atau kerangka luar, adalah kerangka eksternal yang mendukung dan melindungi tubuh hewan, berbeda dengan kerangka internal (endoskeleton), misalnya, manusia.

Baru!!: Tawon dan Eksoskeleton · Lihat lebih »

Enzim

Model komputer enzim purin nukleosida fosforilase (PNPase) Diagram energi potensial reaksi kimia organik yang menunjukkan efek katalis pada suatu reaksi eksotermik hipotetis X + Y.

Baru!!: Tawon dan Enzim · Lihat lebih »

Eropa

Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.

Baru!!: Tawon dan Eropa · Lihat lebih »

Famili (biologi)

Famili atau keluarga (serapan dari familie) dalam klasifikasi ilmiah adalah suatu takson yang berada antara ordo dan genus, merupakan taksonomi yang di dalamnya terdiri atas beberapa genus yang secara filogenetis terpisah dari famili lainnya.

Baru!!: Tawon dan Famili (biologi) · Lihat lebih »

Filum

Filum (dari bahasa Yunani; ("race, stock"), berkaitan erat dengan ("puak, klan")) adalah tingkat klasifikasi atau peringkat taksonomi di bawah kerajaan dan di atas kelas.

Baru!!: Tawon dan Filum · Lihat lebih »

Hama

Hama adalah organisme yang dianggap merugikan dan tak diinginkan dalam kegiatan sehari-hari manusia.

Baru!!: Tawon dan Hama · Lihat lebih »

Herbivor

Sapi termasuk lataboga Herbivor, pemakan tumbuhan, atau lataboga dalam zoologi adalah hewan yang hanya makan tumbuhan dan tidak memakan daging.

Baru!!: Tawon dan Herbivor · Lihat lebih »

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Baru!!: Tawon dan Hewan · Lihat lebih »

Hewan kesayangan

Seekor kucing tabi dan seekor anjing campuran Mastiff Hewan kesayangan (bahasa Inggris: pet, companion animal; juga disebut sebagai hewan timangan atau peliharaan) adalah hewan yang terutama dipelihara sebagai teman sehari-hari manusia alih-alih sebagai hewan pekerja, hewan ternak, atau hewan percobaan yang dipelihara untuk kepentingan ekonomi atau untuk melakukan tugas tertentu.

Baru!!: Tawon dan Hewan kesayangan · Lihat lebih »

Hibernasi

Northern bat Berhibernasi di Norwegia Hibernasi atau rahat adalah kondisi ketakaktifan dan penurunan metabolisme pada hewan yang ditandai dengan suhu tubuh yang lebih rendah, pernapasan yang lebih perlahan, serta kecepatan metabolisme yang lebih rendah.

Baru!!: Tawon dan Hibernasi · Lihat lebih »

Hymenoptera

Hymenoptera adalah salah satu ordo dari serangga, yang antara lain terdiri atas semut, lebah, tawon dan lalat gergaji.

Baru!!: Tawon dan Hymenoptera · Lihat lebih »

Inang

Inang, dalam biologi, adalah organisme yang menampung virus, parasit, partner mutualisme, atau partner komensalisme, umumnya dengan menyediakan makanan dan tempat berlindung.

Baru!!: Tawon dan Inang · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Tawon dan Jepang · Lihat lebih »

Karnivor

mamalia besar, seperti kerbau Afrika ini. Karnivor, pemakan daging, atau satwaboga adalah makhluk hidup yang memperoleh energi dan nutrisi yang dibutuhkan dari makanan berupa jaringan hewan, baik sebagai pemangsa maupun pebangkai.

Baru!!: Tawon dan Karnivor · Lihat lebih »

Kasta

Kasta berasal dari Indonesia bahasa Inggris dan bahasa Portugal (casta) yang berarti keturunan atau suku.

Baru!!: Tawon dan Kasta · Lihat lebih »

Kayu

Pola lapisan pada permukaan kayu Kayu adalah bagian batang atau cabang serta ranting tumbuhan yang mengeras karena mengalami lignifikasi (pengayuan).

Baru!!: Tawon dan Kayu · Lihat lebih »

Kelas (disambiguasi)

* Kelas (biologi), suatu tingkatan dalam taksonomi.

Baru!!: Tawon dan Kelas (disambiguasi) · Lihat lebih »

Kepala

Dalam anatomi, kepala adalah bagian rostral (menurut istilah lokasi anatomi) yang biasanya terdiri dari otak, mata, telinga, hidung, dan mulut (yang kesemuanya membantu berbagai fungsi sensor seperti penglihatan, pendengaran, penciuman, dan pengecapan).

Baru!!: Tawon dan Kepala · Lihat lebih »

Kepompong

Kepompong lepidoptera disebut krisalis, menggambarkan asal katanya dalam bahasa Yunani, yaitu χρυσός (''chrysós'') yang artinya emas. Kepompong atau pupa (pupa, 'boneka') adalah salah satu stadium kehidupan serangga yang mengalami metamorfosis.

Baru!!: Tawon dan Kepompong · Lihat lebih »

Kerangka

* Dalam pengertian umum, kerangka/rangka merupakan suatu rancangan, skema, atau garis besar dari sebuah objek pengamatan/penelitian, yang disebut sebagai frame atau framework dalam bahasa Inggris.

Baru!!: Tawon dan Kerangka · Lihat lebih »

Koloni

Kolonisasi dan imperialisme pada akhir Perang Dunia II (1945) Koloni atau tanah jajahan adalah tempat yang dikuasai oleh negara lain.

Baru!!: Tawon dan Koloni · Lihat lebih »

Kutu daun

adalah spesies serangga kecil pemakan getah tanaman.

Baru!!: Tawon dan Kutu daun · Lihat lebih »

Laba-laba

Laba-laba adalah sejenis hewan berbuku-buku (arthropoda) dengan dua segmen tubuh, empat pasang kaki, tak bersayap, dan tak memiliki kaki pengunyah.

Baru!!: Tawon dan Laba-laba · Lihat lebih »

Larva

Larva sejenis kupu-kupu. Larva (Latin: larvae) adalah bentuk muda (juvenile) hewan yang perkembangannya melalui metamorfosis, seperti pada serangga dan amfibia.

Baru!!: Tawon dan Larva · Lihat lebih »

Lebah

Lebah merupakan sekelompok besar serangga yang dikenal karena hidupnya berkelompok meskipun sebenarnya tidak semua lebah bersifat demikian.

Baru!!: Tawon dan Lebah · Lihat lebih »

Lebah madu

Lebah madu mengumpulkan serbuk sari. ''Apis cerana'' yang membentuk bola di sekeliling dua ekor tawon. Panas tubuhnya akan membunuh tawon tersebut. Lebah madu mencakup sekitar tujuh spesies lebah dalam genus Apis, dari sekitar 20.000 spesies yang ada.

Baru!!: Tawon dan Lebah madu · Lihat lebih »

Lensa mata

Lensa mata (biru)Lensa mata atau biasa disebut kristalin adalah bagian mata yang terletak di belakang pupil mata yang berfungsi untuk memfokuskan cahaya ke retina.

Baru!!: Tawon dan Lensa mata · Lihat lebih »

Lingkungan biofisik

Lingkungan adalah kombinasi antara kondisi fisik yang mencakup keadaan sumber daya alam seperti tanah, air, energi surya, mineral, serta flora dan fauna yang tumbuh di atas tanah maupun di dalam lautan, dengan kelembagaan yang meliputi ciptaan manusia seperti keputusan bagaimana menggunakan lingkungan fisik tersebut.

Baru!!: Tawon dan Lingkungan biofisik · Lihat lebih »

Lumpur

Lumpur adalah campuran cair atau semicair antara air dan tanah.

Baru!!: Tawon dan Lumpur · Lihat lebih »

Makanan

Beragam makanan. Makanan atau panganan adalah zat yang dimakan oleh makhluk hidup untuk mendapatkan nutrisi yang kemudian diolah menjadi energi.

Baru!!: Tawon dan Makanan · Lihat lebih »

Manusia

Dua anak perempuan manusia Manusia (Homo sapiens) adalah spesies primata yang jumlahnya paling banyak dan tersebar luas.

Baru!!: Tawon dan Manusia · Lihat lebih »

Mata majemuk

udang geragau, dilihat dengan mikroskop elektron Mata majemuk pada artropoda terdiri dari ribuan omatidia, yaitu reseptor penglihatan yang terpisah.

Baru!!: Tawon dan Mata majemuk · Lihat lebih »

Mata sederhana (invertebrata)

Kepala ''Polistes'' dengan dua mata majemuk dan tiga oselus. Sebuah mata sederhana (kadang-kadang disebut lubang pigmen) mengacu pada jenis bentuk mata atau pengaturan optik yang berisi lensa tunggal.

Baru!!: Tawon dan Mata sederhana (invertebrata) · Lihat lebih »

Metamorfosis

Seekor capung sedang melakukan ekdisis terakhirnya, bermetamorfosis dari bentuk nimfanya Metamorfosis adalah suatu proses perkembangan biologi pada hewan yang melibatkan perubahan penampilan fisik dan/atau struktur setelah kelahiran atau penetasan.

Baru!!: Tawon dan Metamorfosis · Lihat lebih »

Musim dingin

Hutan yang tertutupi salju saat musim dingin Musim dingin atau musim salju merupakan saat paling dingin di wilayah beriklim kutub dan beriklim sedang ataupun subtropis.

Baru!!: Tawon dan Musim dingin · Lihat lebih »

Musim semi

Musim semi adalah salah satu dari empat musim di daerah subtropis, peralihan dari musim dingin ke musim panas.

Baru!!: Tawon dan Musim semi · Lihat lebih »

Nektar

Nektar bunga Camelia Nektar atau sari bunga adalah cairan manis kaya dengan gula yang diproduksi bunga dari tumbuh-tumbuhan sewaktu mekar untuk menarik kedatangan hewan penyerbuk seperti serangga.

Baru!!: Tawon dan Nektar · Lihat lebih »

Omnivor

Omnivor, pemakan segala, atau sarwaboga.

Baru!!: Tawon dan Omnivor · Lihat lebih »

Ordo

Ordo dapat mengacu pada beberapa hal berikut.

Baru!!: Tawon dan Ordo · Lihat lebih »

Parasit

Larva ''Acrodactyla quadrisculpta'' pada laba-laba Tetragnatha montana Parasit adalah organisme yang hidup pada atau di dalam makhluk hidup lain (disebut inang) dengan menyerap nutrisi, tanpa memberi bantuan atau manfaat lain padanya.

Baru!!: Tawon dan Parasit · Lihat lebih »

Pasir

Pasir yang berasal dari Pantai Pismo Pasir adalah material butiran yang terdiri dari partikel batuan dan mineral yang terpecah halus.

Baru!!: Tawon dan Pasir · Lihat lebih »

Pemangsa

Pemangsa atau predator adalah segala jenis hewan yang memiliki kebiasaan memakan hewan lain.

Baru!!: Tawon dan Pemangsa · Lihat lebih »

Penyerbukan

Lebah membantu penyerbukan dengan menyebarkan serbuk sari yang melekat di tubuhnya. Penyerbukan atau polinasi adalah proses fertilisasi tanaman ditandai dengan jatuhnya serbuk sari pada permukaan putik.

Baru!!: Tawon dan Penyerbukan · Lihat lebih »

Pohon

Dalam botani, pohon adalah tumbuhan menahun dengan batang yang tumbuh memanjang, mendukung cabang dan daun pada sebagian besar spesies.

Baru!!: Tawon dan Pohon · Lihat lebih »

Pulp

Struktur serat pulp Pulp di pabrik kertas di daerah Pensacola, 1947 Pulp atau bubur kertas adalah hasil pemisahan serat dari bahan baku berserat (kayu maupun non kayu) melalui berbagai proses pembuatannya (mekanis, semikimia, kimia).

Baru!!: Tawon dan Pulp · Lihat lebih »

Rambut

Rambut atau sering disebut bulu adalah organ seperti benang yang tumbuh di kulit hewan dan manusia, terutama mamalia.

Baru!!: Tawon dan Rambut · Lihat lebih »

Rantai makanan

Contoh rantai makanan di danau digambarkan berdasarkan tingkatan trofik suatu organisme di mana mangsa berada di bawah pemangsa. Dari bawah ke atas, udang, ikan ''Esox lucius'', ikan ''Alburnus alburnus'', ikan ''Perca'', dan Elang tiram Rantai makanan adalah suatu ekosistem makhluk hidup yaitu perpindahan energi makanan dari sumber daya tumbuhan melalui seri organisme atau melalui jenjang makan di mana suatu organisme memakan satu sama lain untuk mendapatkan energi dan nutrisi dari organisme yang dimakan.

Baru!!: Tawon dan Rantai makanan · Lihat lebih »

Rayap

Makanan utama rayap selain selulosa pada kayu, juga selulosa yang terdapat pada sabuk kelapa, rumput, kertas, karton, tekstil dan kulit-kulit tanaman. Mereka juga mengonsumsi jamur sebagai bahan makanannya. Kelompok rayap dari sub-famili Mastotermetinae (famili Termitidae) membudidayakan jamur Termitomyces (Basidiomycetes) dalam koloninya, jamur ini dimakan oleh anggota koloni yang masih muda. Rayap juga ada yang mengonsumsi tanah yang mengandung mineral, karbohidrat, mikroorganisme tanah dan polyphenolic. Sekitar 60% dari famili Termitidae mengonsumsi tanah sebagai bahan makanannya. Laron, rayap dewasa Rayap atau anai-anai atau semut putih adalah serangga sosial anggota infraordo Isoptera, bagian dari ordo Blattodea (kecoa) yang dikenal luas sebagai hama penting kehidupan manusia.

Baru!!: Tawon dan Rayap · Lihat lebih »

Sarang

Sarang berbentuk keranjang Sarang adalah tempat yang dibangun hewan untuk menyimpan telur dan membesarkan bayi mereka.

Baru!!: Tawon dan Sarang · Lihat lebih »

Sayap

Bentuk sayap dari sebuah KC-10 Extender. Sebuah angsa sedang mengembangkan sayapnya. Sayap adalah alat yang digunakan sebagai pembangkit gaya aerodinamika untuk mengontrol gerakan benda sewaktu berada pada medium fluida, baik gas (terutama udara) maupun zat cair.

Baru!!: Tawon dan Sayap · Lihat lebih »

Semut

Semut adalah semua serangga anggota famili Formicidae, ordo Hymenoptera.

Baru!!: Tawon dan Semut · Lihat lebih »

Serangga

Serangga merupakan hewan yang membentuk kelas Insekta (berasal dari bahasa Latin: insectum, sebuah kata serapan dari bahasa Yunani ἔντομον, yang artinya "terpotong menjadi beberapa bagian") adalah invertebrata dalam filum Artropoda dan subfilum Heksapoda yang memiliki eksoskeleton berkitin.

Baru!!: Tawon dan Serangga · Lihat lebih »

Serat

Serat adalah suatu jenis bahan berupa potongan-potongan komponen yang membentuk jaringan memanjang yang utuh.

Baru!!: Tawon dan Serat · Lihat lebih »

Spermatozoid

Spermatozoid atau sel sperma atau spermatozoa (berasal dari bahasa Yunani kuno: σπέρμα yang berarti benih, dan ζῷον yang berarti makhluk hidup) adalah sel dari sistem reproduksi laki-laki.

Baru!!: Tawon dan Spermatozoid · Lihat lebih »

Spesies

Spesies atau jenis adalah suatu peringkat taksonomi yang dipakai dalam klasifikasi biologis untuk merujuk pada satu atau beberapa kelompok individu makhluk hidup (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling berbagi gen) sehingga menghasilkan keturunan yang fertil (subur).

Baru!!: Tawon dan Spesies · Lihat lebih »

Tanaman

Tanaman adalah suatu jenis organisme (terutama tumbuhan) yang umum ditanam oleh orang.

Baru!!: Tawon dan Tanaman · Lihat lebih »

Tarantula

Gambar katel dan kupu-kupu oleh Sybille Merian pada tahun 1705 sedang memakan burung Tarantula atau katel adalah nama yang diberikan untuk salah satu jenis laba-laba dengan ukuran sangat besar yang umumnya berambut.

Baru!!: Tawon dan Tarantula · Lihat lebih »

Tawon kendi

adalah spesies serangga daripada genus Vespa.

Baru!!: Tawon dan Tawon kendi · Lihat lebih »

Tawon raksasa jepang

Tawon raksasa jepang (Vespa mandarinia japonica) adalah subspesies tawon terbesar di dunia, tawon raksasa asia (V. mandarinia).

Baru!!: Tawon dan Tawon raksasa jepang · Lihat lebih »

Telur

perbandingan telur ayam dan telur puyuh Telur adalah wadah organik yang berisi zigot di mana embrio berkembang sampai dapat bertahan hidup sendiri, di mana hewan menetas.

Baru!!: Tawon dan Telur · Lihat lebih »

Terbang

Penerbangan alami: seekor kolibri Penerbangan buatan manusia: Royal Jordanian Airlines Boeing 787 Penerbangan adalah proses di mana sebuah benda bergerak, melalui atmosfer (udara dalam hal Bumi) atau di luar itu (dalam hal penerbangan luar angkasa) tanpa dukungan langsung dari permukaan apapun.

Baru!!: Tawon dan Terbang · Lihat lebih »

Toraks

Diagram lalat tsetse, menunjukkan kepala, toraks, dan abdomen Toraks adalah bagian tubuh hewan yang terletak antara kepala dan abdomen.

Baru!!: Tawon dan Toraks · Lihat lebih »

Tulang rahang

Skema tulang rahang. Tulang rahang adalah sebuah tulang yang ditemukan di semua vertebrata yang berahang.

Baru!!: Tawon dan Tulang rahang · Lihat lebih »

Tumbuhan

Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.

Baru!!: Tawon dan Tumbuhan · Lihat lebih »

Ulat

Ulat adalah tahap larva dari anggota ordo Lepidoptera (ordo serangga yang terdiri dari kupu-kupu dan ngengat).

Baru!!: Tawon dan Ulat · Lihat lebih »

Vespa orientalis

Tabuhan Oriental atau Vespa orientalis (Tawon oriental; Oriental hornet), adalah sejenis tawon tabuhan yang suka menyengat dan hidup berkoloni.

Baru!!: Tawon dan Vespa orientalis · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »