Daftar Isi
11 hubungan: Bioteknologi, Inovasi, Kecerdasan buatan, Konvergensi teknologi, Nanoteknologi, Persaingan (ekonomi), Robotika, Status quo, Teknologi, Teknologi informasi, Teknologi pendidikan.
Bioteknologi
Kristal insulin. Bioteknologi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup (bakteri, fungi, virus, dan lain-lain) maupun produk dari makhluk hidup (enzim, alkohol,antibiotik, asam organik) dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa yang dapat digunakan oleh manusia.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Bioteknologi
Inovasi
Reka baru atau inovasi (serapan dari innovatie) dapat diartikan sebagai proses dan/atau hasil pengembangan pemanfaatan/mobilisasi pengetahuan, keterampilan (termasuk keterampilan teknologis) dan pengalaman untuk menciptakan atau memperbaiki produk (barang dan/atau jasa), proses, dan/atau sistem yang baru, yang memberikan nilai yang berarti atau secara signifikan (terutama ekonomi dan sosial).
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Inovasi
Kecerdasan buatan
Robot ASIMO menggunakan sensor dan algoritme kecerdasan buatan untuk menuruni tangga dan menghindari rintangan Kecerdasan buatan adalah kecerdasan yang ditambahkan kepada suatu sistem yang bisa diatur dalam konteks ilmiah atau bisa disebut juga inteligensi artifisial atau hanya disingkat AI, didefinisikan sebagai kecerdasan entitas ilmiah.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Kecerdasan buatan
Konvergensi teknologi
Konvergensi teknologi, juga dikenal sebagai konvergensi digital, adalah kecenderungan berbagai teknologi yang pada mulanya tidak terkait menjadi terintegrasi lebih dekat dan bahkan menyatu di saat teknologi tersebut berkembang.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Konvergensi teknologi
Nanoteknologi
Nanoteknologi adalah manipulasi materi pada skala atomik dan skala molekular.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Nanoteknologi
Persaingan (ekonomi)
Industri penerbangan adalah contoh persaingan yang menyebabkan bertambahnya pilihan dan turunnya harga. Dalam ekonomi, persaingan atau kompetisi adalah bersaingnya para penjual yang sama-sama berusaha mendapatkan keuntungan, pangsa pasar, dan jumlah penjualan.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Persaingan (ekonomi)
Robotika
Robot di pabrik Sistem tangan robot Robotika adalah satu cabang teknologi yang berhubungan dengan desain, konstruksi, operasi, disposisi struktural, pembuatan, dan aplikasi dari robot.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Robotika
Status quo
Status quo merupakan sebuah frasa dari Bahasa Latin yang bermakna keberadaan negara, secara umum dipakai sebagai salah satu istilah dalam Ilmu sosial dan juga Politik.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Status quo
Teknologi
menjelajahi ruang angkasa. Teknologi adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Teknologi
Teknologi informasi
Teknologi Informasi (TI), atau dalam bahasa Inggris dikenal dengan istilah Information technology (IT) adalah istilah umum untuk teknologi apa pun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengomunikasikan dan/atau menyebarkan informasi.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Teknologi informasi
Teknologi pendidikan
Teknologi Pendidikan (biasa disingkat edutech, atau edtech) adalah gabungan penggunaan perangkat keras dan perangkat lunak komputer dengan teori pendidikan dan praktik untuk memfasilitasi pembelajaran Jika disebut dengan singkatannya, edtech, seringkali mengacu pada industri perusahaan yang menciptakan teknologi pendidikan.
Lihat Teknologi yang sedang dikembangkan dan Teknologi pendidikan
Juga dikenal sebagai Teknologi bakalan.