Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Miekkailija

Indeks Miekkailija

The Fencer (Miekkailija, date adalah sebuah film drama kerja sama produksi internasional 2015 yang diadaptasi dari kisah hidup Endel Nelis, seorang fencer dan pelatih Estonia. Film tersebut disutradarai oleh Klaus Härö dan ditulis oleh Anna Heinämaa. Pemfilmannya dimulai di Estonia pada akhir Februari 2014. Film tersebut terpilih sebagai perwakilan Finlandia untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-88, masuk daftar pendek Desember dari sembilan film, namun tidak masuk nominasi. The Fencer juga dinominasikan untuk Golden Globe award dalam kategori Film Berbahasa Asing Terbaik sebagai kerja sama produksi Finlandia/Jerman/Estonia.

8 hubungan: Academy Award untuk Film Internasional Terbaik, Academy Awards ke-88, British Board of Film Classification, Estonia, Euro, Film drama, Klaus Härö, The Hollywood Reporter.

Academy Award untuk Film Internasional Terbaik

Academy Award for Best International Feature Film (Film Internasional Terbaik), sebelumnya dikenal sebagai Academy Award for Best Foreign Language Film (Film Berbahasa Asing Terbaik), adalah penghargaan Oscar untuk film yang bahasa utamanya bukan dalam bahasa Inggris, yang dianggap terbaik dalam suatu tahun perfilman.

Baru!!: Miekkailija dan Academy Award untuk Film Internasional Terbaik · Lihat lebih »

Academy Awards ke-88

Academy Awards ke-88, dipersembahkan oleh Academy of Motion Picture Arts and Sciences (AMPAS), mengakui film-film terbaik tahun 2015 dan diselenggarakan pada tanggal 28 Februari 2016 di Dolby Theatre, Hollywood, Los Angeles, pukul 17:30 PST / 20:30 EST.

Baru!!: Miekkailija dan Academy Awards ke-88 · Lihat lebih »

British Board of Film Classification

British Board of Film Classification (BBFC), sebelumnya British Board of Film Censors, adalah lembaga swadaya masyarakat yang didirikan oleh industri film pada tahun 1912 dan menangani klasifikasi dan penyensoran film nasional yang diputar di bioskop dan pemutar video (seperti program televisi, cuplikan, iklan, film informasi masyarakat/kampanye, menu, konten bonus, dan lain-lain) yang dirilis di media fisik di Britania Raya.

Baru!!: Miekkailija dan British Board of Film Classification · Lihat lebih »

Estonia

Estonia (Eesti), resminya Republik Estonia (Eesti Vabariik), adalah sebuah negara berdaulat di kawasan Baltik di Eropa Utara.

Baru!!: Miekkailija dan Estonia · Lihat lebih »

Euro

Euro (Kurs: €, Kode: EUR) adalah mata uang yang dipakai di 20 negara anggota Uni Eropa.

Baru!!: Miekkailija dan Euro · Lihat lebih »

Film drama

Film drama adalah salah satu jenis dari beragam film yang memiliki poin inti dalam penggarapannya tergantung pada pengembangan esensi unsur cerita dan konflik mendalam pada penekanan karakter realistis yang sering pula mengusung tema emosional.

Baru!!: Miekkailija dan Film drama · Lihat lebih »

Klaus Härö

Klaus Härö adalah seorang sutradara Finlandia.

Baru!!: Miekkailija dan Klaus Härö · Lihat lebih »

The Hollywood Reporter

The Hollywood Reporter adalah sebuah publikasi surat kabar ternama dalam dunia industri film di Amerika Serikat.

Baru!!: Miekkailija dan The Hollywood Reporter · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

The Fencer, The fencer.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »