Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Wesel

Indeks Wesel

Wesel pada jalur kereta api. Wesel (dari bahasa Belanda wissel) adalah konstruksi rel kereta api yang bercabang (bersimpangan) tempat memindahkan jurusan jalan kereta api.

13 hubungan: Bahasa Belanda, Batu, Infrastruktur, Jalur ganda, Jalur tunggal, Kecelakaan, Kecepatan, Kereta api, Logam, Masinis, Motor, Motor listrik, Rel.

Bahasa Belanda

Bahasa Belanda (Nederlands) adalah bahasa yang dituturkan oleh 20 juta jiwa di seluruh dunia dan merupakan bagian dari bahasa Jermanik Barat yang besar, bersama dengan Bahasa Inggris dan Bahasa Jerman di dalamnya.

Baru!!: Wesel dan Bahasa Belanda · Lihat lebih »

Batu

Batuan yang terletak di taman Garden of the Gods di Colorado Springs, Colorado, Amerika Serikat. Batu adalah benda alam yang tersusun atas kumpulan mineral penyusun kerak bumi yang menyatu secara padat maupun berserakan.

Baru!!: Wesel dan Batu · Lihat lebih »

Infrastruktur

Infrastruktur atau prasarana adalah seluruh struktur dan juga fasilitas dasar, baik itu fisik maupun sosial seperti bangunan, pasokan listrik, irigasi, jalan, jembatan dan lain sebagainya yang dibutuhkan untuk operasional aktivitas masyarakat maupun perusahaan.

Baru!!: Wesel dan Infrastruktur · Lihat lebih »

Jalur ganda

Jalur kereta api ganda di wilayah Daerah Operasi (Daop) 1 Jakarta. Jalur ganda adalah jalur kereta api dengan dua rel, berbeda dengan jalur tunggal yang kereta apinya dapat berbagi jalur yang sama di kedua arah.

Baru!!: Wesel dan Jalur ganda · Lihat lebih »

Jalur tunggal

Jalur KA tunggal di daerah Rangkasbitung. Jalur tunggal adalah jalur kereta api yang hanya memiliki satu jalur rel.

Baru!!: Wesel dan Jalur tunggal · Lihat lebih »

Kecelakaan

Pagar yang runtuh secara tidak sengaja di sebuah stadion Kecelakaan merujuk kepada peristiwa yang terjadi secara tidak sengaja.

Baru!!: Wesel dan Kecelakaan · Lihat lebih »

Kecepatan

Kecepatan merupakan besaran turunan yang diturunkan dari besaran pokok panjang dan waktu, dimana rumus kecepatan 257 cc yaitu jarak dibagi waktu.

Baru!!: Wesel dan Kecepatan · Lihat lebih »

Kereta api

Kereta api penumpang kelas eksekutif. Kereta api barang angkutan kontainer. Kereta rel listrik komuter. Kereta api (train) adalah bentuk pengangkutan rel yang terdiri dari serangkaian kendaraan yang ditarik sepanjang jalur kereta api untuk mengangkut kargo atau penumpang.

Baru!!: Wesel dan Kereta api · Lihat lebih »

Logam

Kristal gallium Dalam kimia, sebuah logam (μέταλλον, metallon; metal) adalah material (sebuah unsur, senyawa, atau paduan) yang biasanya keras tak tembus cahaya, berkilau, dan memiliki konduktivitas listrik dan termal yang baik.

Baru!!: Wesel dan Logam · Lihat lebih »

Masinis

Masinis PT Kereta Api Indonesia yang sedang melakukan tunjuk sebut. Masinis adalah orang yang bertanggung jawab untuk menjalankan kereta api.

Baru!!: Wesel dan Masinis · Lihat lebih »

Motor

Mesin 1992 Jordan Yamaha 192 OX99 Mesin dari 1986 Williams FW11 dan Honda RA166E Mesin Ferrari Tipo 056 (2007) darti Ferrari F2007 Motor (bahasa Inggris: Motor) adalah mesin yang dapat mengubah energi menjadi gerak.

Baru!!: Wesel dan Motor · Lihat lebih »

Motor listrik

motor listrik Motor listrik yang digunakan pada lokomotif kereta api squirrel-cage motor. With the poles shown, the rotor will rotate in the clockwise direction. Shading coils ''(copper bars)'' DC conversion. Motor listrik propulsi kapal SS Canberra Motor listrik adalah alat untuk mengubah energi listrik menjadi energi mekanik.

Baru!!: Wesel dan Motor listrik · Lihat lebih »

Rel

Rel kereta api di Indonesia. Rel adalah logam batang untuk landasan jalan kereta api atau kendaraan sejenis seperti trem dan sebagainya.

Baru!!: Wesel dan Rel · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Wesel inggris.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »