Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

XMMS

Indeks XMMS

XMMS (X MultiMedia System) adalah player suara dengan kode program yang ditulis dari dasar.

23 hubungan: Antarmuka pengguna grafis, Berkas komputer, Bunyi, C (bahasa pemrograman), C++, Cakram padat, Colok-masuk, Distribusi Linux, GTK, Kode program, Linux, Lisensi Publik Umum GNU, Mandriva Linux, Microsoft Windows, Mirip Unix, MP3, Musik, OpenSUSE, Program komputer, Red Hat Linux, Unduh, WAV, Winamp.

Antarmuka pengguna grafis

Dalam teknologi komputasi, antarmuka pengguna grafis atau APG (Inggris: graphical user interface atau GUI) adalah jenis antarmuka pengguna yang menggunakan metode interaksi pada peranti elektronik secara grafis (bukan perintah teks) antara pengguna dan komputer.

Baru!!: XMMS dan Antarmuka pengguna grafis · Lihat lebih »

Berkas komputer

Berkas komputer (computer file) adalah identitas dari data yang disimpan di dalam sistem berkas yang dapat diakses dan diatur oleh pengguna.

Baru!!: XMMS dan Berkas komputer · Lihat lebih »

Bunyi

membran bergetar. Bunyi memiliki pengertian yang bervariasi menurut bidang ilmunya.

Baru!!: XMMS dan Bunyi · Lihat lebih »

C (bahasa pemrograman)

Bahasa pemrograman C adalah bahasa pemrograman komputer bertujuan umum yang dibuat pada tahun 1972 oleh Dennis Ritchie untuk Sistem Operasi Unix di Bell Telephone Laboratories.

Baru!!: XMMS dan C (bahasa pemrograman) · Lihat lebih »

C++

C++ (dibaca: C plus-plus) adalah bahasa pemrograman komputer yang dibuat oleh Bjarne Stroustrup, yang merupakan perkembangan dari bahasa C dikembangkan di Bell Labs (Dennis Ritchie).

Baru!!: XMMS dan C++ · Lihat lebih »

Cakram padat

Cakram padat atau piringan padat (compact disc, sering disingkat CD) adalah cakram optik digital yang digunakan untuk menyimpan data.

Baru!!: XMMS dan Cakram padat · Lihat lebih »

Colok-masuk

Colok-masuk (plug-in) adalah sebuah program komputer yang menambah fungsionalitas sebuah program utama (misalnya peramban web, stasiun kerja audio digital dan klien surel).

Baru!!: XMMS dan Colok-masuk · Lihat lebih »

Distribusi Linux

Ubuntu, salah satu distribusi Linux paling populer Distribusi Linux (atau distro Linux singkatnya) adalah sebutan untuk sistem operasi yang dibangun dari kernel Linux dan koleksi perangkat lunak dari sistem manajemen paket, ciri khususnya adalah Utilitas GNU.

Baru!!: XMMS dan Distribusi Linux · Lihat lebih »

GTK

GTK atau GIMP Toolkit adalah sebuah toolkit gawit lintas platform untuk menghasilkan GUI.

Baru!!: XMMS dan GTK · Lihat lebih »

Kode program

Dalam ilmu komputer, kode program dapat merujuk pada.

Baru!!: XMMS dan Kode program · Lihat lebih »

Linux

Linux adalah keluarga sistem operasi mirip Unix bebas dan sumber terbuka yang didasarkan pada kernel Linux, yaitu sebuah kernel sistem operasi yang pertama kali dikembangkan oleh Linus Torvalds pada 1991.

Baru!!: XMMS dan Linux · Lihat lebih »

Lisensi Publik Umum GNU

Lisensi Publik Umum GNU (GNU General Public License, disingkat GNU GPL, atau cukup GPL) adalah serangkaian lisensi perangkat lunak bebas yang aslinya ditulis oleh Richard Stallman untuk proyek GNU.

Baru!!: XMMS dan Lisensi Publik Umum GNU · Lihat lebih »

Mandriva Linux

bahasa prancis. Mandriva Linux, sebelumnya dikenal sebagai Mandrakelinux atau Mandrake Linux adalah sistem operasi yang dibuat oleh Mandriva (dahulu dikenal dengan nama Mandrakesoft).Mandriva Linux menggunakan RPM Package Manager.

Baru!!: XMMS dan Mandriva Linux · Lihat lebih »

Microsoft Windows

Microsoft Windows atau yang lebih dikenal dengan sebutan Windows adalah keluarga sistem operasi yang dikembangkan oleh Microsoft, dengan menggunakan antarmuka pengguna grafis (GUI).

Baru!!: XMMS dan Microsoft Windows · Lihat lebih »

Mirip Unix

Diagram perkembangan sistem operasi Unix dan mirip Unix sepanjang waktu. Klik lebih lanjut untuk melihatnya lebih jelas. Mirip Unix (Inggris: Unix-like) adalah keluarga sistem operasi yang karakteristik dan fungsinya menyerupai dengan sistem operasi Unix, tetapi tidak memiliki ikatan langsung ke Unix asli.

Baru!!: XMMS dan Mirip Unix · Lihat lebih »

MP3

Struktur berkas mp3 MPEG-1 Audio Layer 3 atau lebih dikenal sebagai MP3 adalah salah satu format berkas pengodean suara yang memiliki kompresi yang baik (meskipun bersifat lossy) sehingga ukuran berkas bisa memungkinkan menjadi lebih kecil.

Baru!!: XMMS dan MP3 · Lihat lebih »

Musik

Musik adalah nada atau suara yang disusun demikian rupa sehingga mengandung irama, lagu, dan keharmonisan.

Baru!!: XMMS dan Musik · Lihat lebih »

OpenSUSE

openSUSE adalah sistem operasi komputer yang dibangun di atas kernel Linux.

Baru!!: XMMS dan OpenSUSE · Lihat lebih »

Program komputer

Program komputer atau tata olah adalah serangkaian instruksi yang ditulis untuk melakukan suatu fungsi spesifik pada komputer.

Baru!!: XMMS dan Program komputer · Lihat lebih »

Red Hat Linux

Red Hat Linux Gratis (RHL), buatan perusahaan Red Hat, Inc., adalah sistem operasi Linux yang populer sampai produksinya dihentikan pada tahun 2004.

Baru!!: XMMS dan Red Hat Linux · Lihat lebih »

Unduh

Unduh adalah sistem yang bekerja dengan cara mengambil data dari jarak jauh, biasanya dari peladen; misalnya dari peladen web, peladen Protokol Transfer Berkas (FTP), peladen surel, dan sistem serupa lainnya.

Baru!!: XMMS dan Unduh · Lihat lebih »

WAV

WAV adalah singkatan dari istilah dalam bahasa Inggris waveform audio format merupakan standar format berkas audio yang dikembangkan oleh Microsoft dan IBM.

Baru!!: XMMS dan WAV · Lihat lebih »

Winamp

Winamp adalah suatu pemutar media buatan Nullsoft, yang sekarang merupakan suatu cabang Time Warner.

Baru!!: XMMS dan Winamp · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Xmms.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »