Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Yash Chopra

Indeks Yash Chopra

Yash Raj Chopra (ਯਸ਼ ਰਾਜ ਚੋਪੜਾ; यश राज चोपड़ा) (27 September 1932 – 21 Oktober 2012) adalah seorang sutradara, penulis naskah dan produser film India, yang umumnya berkarya dalam sinema Hindi.

111 hubungan: Aaina (film 1993), Aaja Nachle, Aamir Khan, Achala Sachdev, Aditya Chopra, Akshay Kumar, Amitabh Bachchan, Anil Kapoor, Anushka Sharma, Ashok Kumar, Bachna Ae Haseeno, Baldev Raj Chopra, Balraj Sahni, Band Baaja Baaraat, Bhanurekha Ganesan, Bollywood, Bunty Aur Babli, Chak De! India, Chandni, Daag: A Poem of Love, Darr, Deepti Naval, Deewaar (film 1975), Demam berdarah dengue, Dev Anand, Dharmendra, Dharmputra, Dhool Ka Phool, Dhoom, Dhoom 2, Dhoom 3, Dil Bole Hadippa!, Dil To Pagal Hai, Dilip Kumar, Dilwale Dulhania Le Jayenge, Doosra Aadmi, Ek Tha Tiger, Faasle, Fanaa (film 2006), Farooq Sheikh, Hema Malini, Hum Tum, India, Ishaqzaade, Jab Tak Hai Jaan, Jaya Bachchan, Jhoom Barabar Jhoom, Juhi Chawla, Kaala Patthar, Kabhie Kabhie (film 1976), ..., Kabul Express, Karisma Kapoor, Katrina Kaif, Kemaharajaan Britania, Laaga Chunari Mein Daag, Ladies vs Ricky Bahl, Lahore, Lamhe, Madhuri Dixit, Maharashtra, Mala Sinha, Manoj Bajpayee, Mashaal, Meenakshi Seshadri, Mere Brother Ki Dulhan, Mere Yaar Ki Shaadi Hai, Mohabbatein, Mujhse Dosti Karoge!, Mumbai, Nakhuda (film), Nanda (pemeran), Neetu Singh, New York (film), Noorie, Parveen Babi, Preity Zinta, Provinsi Punjab (India Britania), Raaj Kumar, Rajesh Khanna, Rakhee Gulzar, Rani Mukerji, Rati Agnihotri, Rishi Kapoor, Roadside Romeo, Rocket Singh: Salesman of the Year, Rohan Kapoor, Saathiya (film), Sadhana Shivdasani, Saif Ali Khan, Saira Banu, Salaam Namaste, Sanjeev Kumar, Sawaal (film), Shah Rukh Khan, Sharmila Tagore, Shashi Kapoor, Shatrughan Sinha, Sridevi (pemeran India), Sunil Dutt, Sunny Deol, Ta Ra Rum Pum, Tashan (film), Thoda Pyaar Thoda Magic, Trishul (film), Uday Chopra, Veer-Zaara, Vijay (film 1988), Vinod Khanna, Waheeda Rehman, Waqt (film 1965), Yeh Dillagi. Memperluas indeks (61 lebih) »

Aaina (film 1993)

Aaina, adalah sebuah film Bollywood 1993 yang disutradarai oleh Deepak Sareen, diproduksi oleh Yash Chopra dan diproduksi secara independen oleh Pamela Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Aaina (film 1993) · Lihat lebih »

Aaja Nachle

Aaja Nachle (Hindi: आजा नचले Inggris: Come, Let's Dance) adalah film 2007 yang diproduksi oleh Aditya Chopra dan disutradarai oleh Anil Mehta.

Baru!!: Yash Chopra dan Aaja Nachle · Lihat lebih »

Aamir Khan

Aamir Khan (Mohammed Aamir Hussain Khan) (आमिर ख़ान, عامر خان, adalah aktor, sutradara, dan produser di industri film Bollywood.

Baru!!: Yash Chopra dan Aamir Khan · Lihat lebih »

Achala Sachdev

Achala Sachdev (3 Mei 1920 - 30 April 2012) adalah seorang aktris film India yang muncul dalam film-film klasik Bollywood.

Baru!!: Yash Chopra dan Achala Sachdev · Lihat lebih »

Aditya Chopra

Aditya Chopra (lahir 21 Mei 1971) adalah seorang sutradara, produser, penulis naskah, produser siaran dan distributor film asal India.

Baru!!: Yash Chopra dan Aditya Chopra · Lihat lebih »

Akshay Kumar

Akshay Kumar (Hindi: अक्षय कुमार; lahir dengan nama Rajiv Hari Om Bhatia) merupakan seorang aktor berkebangsaan India.

Baru!!: Yash Chopra dan Akshay Kumar · Lihat lebih »

Amitabh Bachchan

Amitabh Bachchan (lahir Inquilaab Srivastava; 11 Oktober 1942) adalah seorang aktor film, produser film, pembawa acara televisi, penyanyi playback, dan mantan politikus asal India.

Baru!!: Yash Chopra dan Amitabh Bachchan · Lihat lebih »

Anil Kapoor

Anil Kapoor adalah seorang pemeran dan produser India yang tampil dalam beberapa film Bollywood dan yang paling terkini film-film internasional.

Baru!!: Yash Chopra dan Anil Kapoor · Lihat lebih »

Anushka Sharma

Anushka Sharma (अनुष्का शर्मा, ಅನುಷ್ಕಾ ಶರ್ಮ) (lahir 1 Mei 1988) merupakan seorang aktris Bollywood yang memulai debut kariernya dalam film besutan sutradara Aditya Chopra berjudul Rab Ne Bana Di Jodi.

Baru!!: Yash Chopra dan Anushka Sharma · Lihat lebih »

Ashok Kumar

Ashok Kumar (অশোক কুমার গাঙ্গুলী) (13 Oktober 1911 – 10 Desember 2001), yang laihr dengan nama Kumudlal Ganguly (কুমুদলাল গাঙ্গুলী) dan juga disebut Dadamoni, (দাদামণি) adalah seorang aktor film India yang menyandang status ikonik dalam sinema India.

Baru!!: Yash Chopra dan Ashok Kumar · Lihat lebih »

Bachna Ae Haseeno

Bachna Ae Haseeno (Waspadalah, wahai wanita cantik, बचना ऐ हसीनो, adalah sebuah film Bollywood yang dirilis tanggal 15 Agustus 2008. Film ini dibintangi Ranbir Kapoor, Bipasha Basu, Minissha Lamba dan Deepika Padukone. Film ini disutradarai oleh Siddharth Anand yang sebelumnya menyutradarai film Salaam Namaste (2005) dan Ta Ra Rum Pum (2007).

Baru!!: Yash Chopra dan Bachna Ae Haseeno · Lihat lebih »

Baldev Raj Chopra

Baldev Raj Chopra (B. R. Chopra) (22 April 1914 – 5 November 2008) adalah seorang sutradara dan produser India dari serial televisi dan film Bollywood.

Baru!!: Yash Chopra dan Baldev Raj Chopra · Lihat lebih »

Balraj Sahni

Balraj Sahni (1 Mei 1913 – 13 April 1973), lahir Yudhishthir Sahni, adalah seorang pemeran film dan panggung India, yang paling dikenal atas Dharti Ke Lal (1946), Do Bigha Zameen (1953), Chhoti Bahen (1959), Kabuliwala (1961) dan Garam Hawa (1973).

Baru!!: Yash Chopra dan Balraj Sahni · Lihat lebih »

Band Baaja Baaraat

Band Baaja Baaraat (English: Bands Horns and Revelry; dirilis secara internasional dengan judul Wedding Planners) adalah judul film India produksi Bollywood produksti tahun 2010 bergenre roman komedi yang disutradarai oleh Maneesh Sharma.

Baru!!: Yash Chopra dan Band Baaja Baaraat · Lihat lebih »

Bhanurekha Ganesan

Bhanurekha Ganesan, dikenal secara mononim sebagai Rekha, adalah seorang aktris India.

Baru!!: Yash Chopra dan Bhanurekha Ganesan · Lihat lebih »

Bollywood

Bollywood (बॉलीवुड., بالیوڈ.) adalah nama tidak resmi untuk industri film India populer berbahasa Hindi yang berbasis di Mumbai.

Baru!!: Yash Chopra dan Bollywood · Lihat lebih »

Bunty Aur Babli

Bunty Aur Babli (Bunty dan Babli) adalah sebuah film komedi-kejahatan berbahasa Hindi India tahun 2005 garapan Shaad Ali dan dibintangi oleh Rani Mukerji dan Abhishek Bachchan.

Baru!!: Yash Chopra dan Bunty Aur Babli · Lihat lebih »

Chak De! India

Chak De! India (Hindi: चक दे इंडिया Indonesia: "Semangatlah, India!") adalah sebuah film olahraga Bollywood 2007 yang bercerita tentang hoki lapangan di India.

Baru!!: Yash Chopra dan Chak De! India · Lihat lebih »

Chandni

Chandni adalah sebuah film drama romantis musikal yang dirilis pada tahun 1989, disutradarai dan diproduksi oleh Yash Chopra, skenario film ini ditulis oleh Kamna Chandra, Arun Kaul, Sagar Sarhadi, dan Umesh Kalbagh.

Baru!!: Yash Chopra dan Chandni · Lihat lebih »

Daag: A Poem of Love

Daag: A Poem of Love adalah sebuah film komedi romantis bollywood tahun 1973 yang disutradarai dan diproduksi oleh Yash Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Daag: A Poem of Love · Lihat lebih »

Darr

Darr: A Violent Love Story (Hindi: डर, Urdu: ڈر, arti: Takut) adalah film India bertema romantis thriller, disutradarai oleh Yash Chopra di bawah bendera Yash Raj Films diperankan oleh Sunny Deol, Juhi Chawla dan Shahrukh Khan sebagai pemeran utama.

Baru!!: Yash Chopra dan Darr · Lihat lebih »

Deepti Naval

Deepti Naval (lahir 3 Februari 1952) adalah seorang aktris, sutradara, dan penulis asal India yang aktif di sinema Hindi.

Baru!!: Yash Chopra dan Deepti Naval · Lihat lebih »

Deewaar (film 1975)

Deewaar (Tembok) adalah sebuah film drama-kejahatan India 1975 yang disutradarai oleh Yash Chopra, ditulis oleh Salim-Javed, dan dibintangi oleh Amitabh Bachchan dan Shashi Kapoor.

Baru!!: Yash Chopra dan Deewaar (film 1975) · Lihat lebih »

Demam berdarah dengue

Demam berdarah dengue (disingkat DBD; disebut juga demam dengue, tetapi biasanya dikenal dengan demam berdarah saja) adalah infeksi yang disebabkan oleh virus dengue.

Baru!!: Yash Chopra dan Demam berdarah dengue · Lihat lebih »

Dev Anand

Dharam Devdutt Pishorimal Anand, yang lebih dikenal sebagai Dev Anand, adalah seorang aktor, sutradara dan produser film India yang dikenal karena karyanya dalam sinema Hindi.

Baru!!: Yash Chopra dan Dev Anand · Lihat lebih »

Dharmendra

Dharam Singh Deol (ਧਰਮਿੰਦਰ ਸਿੰਘ ਦਿਉਲ)), dikenal sebagai Dharmendra, adalah aktor, produser, dan juga seorang politikus. Dia mendapatkan julukan "Action King" dan "He-Man" karena perannya dalam film laga.

Baru!!: Yash Chopra dan Dharmendra · Lihat lebih »

Dharmputra

Dharmputra adalah sebuah film Hindi 1961 yang disutradarai oleh Yash Chopra berdasarkan pada sebuah novel dengan nama yang sama Acharya Chatursen.

Baru!!: Yash Chopra dan Dharmputra · Lihat lebih »

Dhool Ka Phool

Dhool Ka Phool adalah sebuah film Bollywood India 1959.

Baru!!: Yash Chopra dan Dhool Ka Phool · Lihat lebih »

Dhoom

Dhoom (Hindi: धूम, Urdu: دھوم) merupakan sebuah film bollywood yang dirilis pada tahun 2004 dan produsernya Aditya Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Dhoom · Lihat lebih »

Dhoom 2

Dhoom 2 adalah film aksi-komedi India tahun 2006 yang disutradarai oleh Sanjay Gadhvi dan ditulis oleh Vijay Krishna Acharya.

Baru!!: Yash Chopra dan Dhoom 2 · Lihat lebih »

Dhoom 3

Dhoom: 3 (Inggris: Blast 3, juga disingkat dan dikenal sebagai D:3 dan D3) adalah sebuah film thriller aksi India 2013, yang ditulis dan disutradarai oleh Vijay Krishna Acharya dan diproduksi oleh Aditya Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Dhoom 3 · Lihat lebih »

Dil Bole Hadippa!

Dil Bole Hadippa adalah sebuah film Bollywood tahun 2009 yang disutradarai oleh Anurag Singh dan diproduksi oleh Aditya Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Dil Bole Hadippa! · Lihat lebih »

Dil To Pagal Hai

Dil To Pagal Hai (terjemahan: Cinta Itu Gila), juga dikenal sebagai DTPH, adalah film musikal romantis India tahun 1997 yang disutradarai oleh Yash Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Dil To Pagal Hai · Lihat lebih »

Dilip Kumar

Mohammed Yusuf Khan, dikenal secara profesional dan populer sebagai Dilip Kumar, adalah seorang pemeran film India yang juga dikenal sebagai Raja Tragedi, dan disebut sebagai "aktor metode ultimate" oleh Satyajit Ray.

Baru!!: Yash Chopra dan Dilip Kumar · Lihat lebih »

Dilwale Dulhania Le Jayenge

Dilwale Dulhania Le Jayenge, juga dikenal sebagai DDLJ, adalah film drama romantis India yang disutradarai oleh Aditya Chopra, diproduksi oleh Yash Chopra, dan ditulis oleh Javed Siddiqui bersama Aditya Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Dilwale Dulhania Le Jayenge · Lihat lebih »

Doosra Aadmi

Doosra Aadmi adalah film Hindi 1977 yang diproduksi oleh Yash Chopra dan disutradarai oleh Ramesh Talwar.

Baru!!: Yash Chopra dan Doosra Aadmi · Lihat lebih »

Ek Tha Tiger

Ek Tha Tiger adalah sebuah film thriller mata-mata aksi India 2012, directed by Kabir Khan dan diproduksi oleh Aditya Chopra dari Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Ek Tha Tiger · Lihat lebih »

Faasle

Faasle adalah film Bollywood 1985 yang diproduksi dan disutradarai oleh Yash Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Faasle · Lihat lebih »

Fanaa (film 2006)

--> | gross.

Baru!!: Yash Chopra dan Fanaa (film 2006) · Lihat lebih »

Farooq Sheikh

Farooq Sheikh (25 Maret 1948 - 28 Desember 2013) adalah seorang aktor, filantropis, dan presenter televisi asal India.

Baru!!: Yash Chopra dan Farooq Sheikh · Lihat lebih »

Hema Malini

Hema Malini (Hindi: हेमा मालिनी Tamil: ஹேமமாலினி) adalah aktris Senior dan produser film bollywood, merupakan istri kedua dari aktor Dharmendra dan ibu dari aktris muda Esha Deol.

Baru!!: Yash Chopra dan Hema Malini · Lihat lebih »

Hum Tum

Hum Tum (terjemahan: Aku dan Kamu) adalah sebuah film komedi percintaan India 2004 yang disutradarai oleh Kunal Kohli dan diproduksi oleh Aditya Chopra dan Yash Chopra di bawah spanduk Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Hum Tum · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Yash Chopra dan India · Lihat lebih »

Ishaqzaade

Ishaqzaade adalah sebuah film thriller romantis yang ditulis dan disutradarai Habib Faisal, dan diproduksi oleh Aditya Chopra dibawah spanduk Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Ishaqzaade · Lihat lebih »

Jab Tak Hai Jaan

Jab Tak Hai Jaan (Bahasa Indonesia: Selama Aku Hidup), juga dikenal sebagai JTHJ, adalah Film Bollywood Romantis India yang disutradarai oleh Yash Chopra dan ditulis serta diproduksi oleh putranya Aditya Chopra di bawah bendera mereka Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Jab Tak Hai Jaan · Lihat lebih »

Jaya Bachchan

Jaya Bhaduri atau Jaya Bachchan (bahasa Bengali: জয়া ভাদুড়ী বচ্চন, Hindi: जया बच्चन), adalah seorang aktris Bollywood asal India.

Baru!!: Yash Chopra dan Jaya Bachchan · Lihat lebih »

Jhoom Barabar Jhoom

Jhoom Barabar Jhoom adalah sebuah film Bollywood 2007 yang dibintangi oleh Abhishek Bachchan, Preity Zinta, Bobby Deol dan Lara Dutta.

Baru!!: Yash Chopra dan Jhoom Barabar Jhoom · Lihat lebih »

Juhi Chawla

Juhi Chawla (जूही चावला) adalah aktris Bollywood, produser film dan pengusaha India.

Baru!!: Yash Chopra dan Juhi Chawla · Lihat lebih »

Kaala Patthar

Kaala Patthar (काला पत्थर, Batu Hitam) adalah sebuah film drama bencana Bollywood India tahun 1979, berdasarkan pada bencana pertambangan Chasnala.

Baru!!: Yash Chopra dan Kaala Patthar · Lihat lebih »

Kabhie Kabhie (film 1976)

Kabhi Kabhie (Hindi: कभी कभी, Indonesia: Kadang-Kadang) adalah sebuah film drama percintaan Bollywood 1976 yang diproduksi dan disutradarai oleh Yash Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Kabhie Kabhie (film 1976) · Lihat lebih »

Kabul Express

Kabul Express (Hindi: काबुल एक्स्प्रेस, Urdu: کابل ایکسپریس) adalah sebuah film drama Bollywood yang dirilis pada 15 Desember 2006.

Baru!!: Yash Chopra dan Kabul Express · Lihat lebih »

Karisma Kapoor

Karisma Kapoor adalah seorang pemeran Bollywood.

Baru!!: Yash Chopra dan Karisma Kapoor · Lihat lebih »

Katrina Kaif

Katrina Kaif (Hindi: कैटरीना कैफ adalah seorang model, aktris Inggris-Bollywood. Katrina lahir di Hong Kong dari ayah, Mohammed Kaif, yang berdarah Kashmir, dan ibu, Suzanne Turquotte, yang berdarah Inggris. Ibunya adalah seorang pengacara dan sukarelawan lulusan Harvard University. Pada tahun 2009, Kaif mendapat predikat sebagai wanita terseksi dalam polling yang dilakukan oleh majalah FHM India. Kaif dan keluarganya tinggal di beberapa negara sebelum pindah ke India. Ia menerima tugas pemodelan pertamanya sebagai remaja, kemudian membuka jalan bagi pengembangan kariernya sebagai seorang model. Pada acara peragaan busana di London, sutradara Kaizad Gustad melihat Kaif, dan memutuskan untuk memberinya peran dalam film Boom (2003), sebuah film yang gagal baik oleh kritikus maupun secara komersial. Meskipun berhasil membangun karier di bidang modeling, Kaif awalnya sulit mendapat peran dalam film karena kurangnya penguasaan bahasa Hindi-nya. Setelah muncul dalam film Telugu, Malliswari (2004), Kaif mendapat sukses komersial di Bollywood dengan komedi romantis Maine Pyaar Kyun Kiya? (2005) dan Namastey London (2007). Ia kemudian makin sukses dengan serangkaian hits box office, tetapi dikritik karena aktingnya, peran berulangnya, dan kecenderungannya untuk berperan dalam film yang didominasi laki-laki. Akting Kaif dalam thriller New York (2009) diterima lebih baik. Ia mendapatkan Filmfare Award untuk nominasi Aktris Terbaik. Setelah peran dalam Ajab Prem Ki Ghazab Kahani (2009), Raajneeti (2010), dan Zindagi Na Milegi Dobara (2011), ia menerima nominasi Filmfare kedua untuk penampilannya dalam Mere Brother Ki Dulhan (2011). Kaif ditampilkan dalam thriller Ek Tha Tiger (2012) dan Dhoom 3 (2013), yang keduanya peringkat di antara yang tertinggi-film terlaris Bollywood sepanjang masa. Meskipun menerima tinjauan yang beragam dari para kritikus untuk kecakapan aktingnya, ia telah menetapkan dirinya sebagai seorang aktris yang sukses secara komersial dari bioskop Hindi. Selain akting, Kaif terlibat dalam yayasan amal ibunya dan berpartisipasi dalam pertunjukan panggung. Dia dijaga tentang kehidupan pribadinya, yang merupakan subjek dari pengawasan media. Latar belakangnya juga telah menjadi topik diskusi, dengan beberapa sumber menuduhnya fabrikasi sejarahnya. Katrina Kaif lahir di Hong Kong dengan nama ibunya Turquotte (juga dieja Turcotte), pada 16 Juli 1983. Menurut aktris, ayahnya (Mohammed Kaif) adalah seorang pengusaha Inggris dari Kashmir keturunan dan ibunya (Suzanne, juga dieja Susanna) adalah seorang pengacara Inggris dan pekerja amal. Dia memiliki tujuh saudara: tiga kakak perempuan (Stephanie, Christine dan Natasha), tiga adik perempuan (Melissa, Sonia, Isabel) dan kakak Michael. Isabel Kaif juga model dan aktris. Orang tua Kaif bercerai ketika ia masih kecil, dan ayahnya pindah ke Amerika Serikat. Dia mengatakan ayahnya tidak memengaruhi Kaif atau kedua adiknya saat mereka tumbuh dewasa, dan mereka dibesarkan oleh ibu mereka. Pada ketidakhadiran ayahnya dalam hidupnya, Kaif menyatakan: "Ketika saya melihat teman-teman yang memiliki ayah yang indah yang seperti pilar dukungan bagi keluarga mereka, saya katakan, kalau saja aku punya yang Tapi bukannya mengeluh, saya harus bersyukur untuk semua hal-hal lain yang saya miliki ". Dalam sebuah wawancara pada 2009 dengan The Indian Express, Kaif mengatakan ia tidak berhubungan dengan ayahnya.

Baru!!: Yash Chopra dan Katrina Kaif · Lihat lebih »

Kemaharajaan Britania

Imperium Britania pada puncaknya pada tahun 1919. India dan negara-negara lain di anakbenua di bawah kekuasaan Britania ditandai dengan warna ungu. Kemaharajaan Britania/India Britania(British Raj;; dari rāj, secara harafiah, "kekuasaan" dalam Hindustani atau British India), juga disebut Kekuasaan Mahkota di India atau kekuasaan langsung di India, merujuk pada periode kekuasaan Britania di anakbenua India, yang mencakup India, Bangladesh, Pakistan, dan Myanmar, di mana wilayah-wilayah tersebut berada dalam kekuasaan kolonial Britania sebagai bagian dari Imperium Britania.

Baru!!: Yash Chopra dan Kemaharajaan Britania · Lihat lebih »

Laaga Chunari Mein Daag

Laaga Chunari Mein Daag - Journey Of A Woman (Bahasa Inggris: My Veil is Stained) adalah film drama India 2007 yang disutradarai oleh Pradeep Sarkar dan dibintangi oleh Rani Mukerji, Jaya Bachchan, Konkona Sen Sharma, Kunal Kapoor dan Anupam Kher.

Baru!!: Yash Chopra dan Laaga Chunari Mein Daag · Lihat lebih »

Ladies vs Ricky Bahl

Ladies vs Ricky Bahl adalah film komedi romantis India 2011 yang disutradarai oleh Maneesh Sharma dan diproduksi oleh Aditya Chopra di bawah spanduk Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Ladies vs Ricky Bahl · Lihat lebih »

Lahore

Masjid Badshani di malam hari Lahore (لہور; لاہور) merupakan kota terpadat kedua di Pakistan setelah Karachi dan kota terpadat ke-26 di dunia, dengan populasi lebih dari 13 juta.

Baru!!: Yash Chopra dan Lahore · Lihat lebih »

Lamhe

Lamhe (Momen) adalah film drama romantis India tahun 1991 yang disutradarai oleh Yash Chopra dan ditulis oleh Honey Irani, bersama Rahi Masoom Raza.

Baru!!: Yash Chopra dan Lamhe · Lihat lebih »

Madhuri Dixit

Madhuri Dixit (diucapkan; lahir 15 Mei 1967) adalah seorang pemeran dan pembawa acara televisi India.

Baru!!: Yash Chopra dan Madhuri Dixit · Lihat lebih »

Maharashtra

Maharashtra (महाराष्ट्र) Mahārāṣṭra adalah negara bagian India ke-3 terbesar dalam wilayah dan ke-2 terbesar dalam populasi setelah Uttar Pradesh.

Baru!!: Yash Chopra dan Maharashtra · Lihat lebih »

Mala Sinha

Alda Sinha (kelahiran 11 November 1936) yang lebih dikenal dengan nama panggungnya Mala Sinha adalah seorang mantan aktris asal India yang berkarya di pefilman Hindi, Bengali dan Nepali.

Baru!!: Yash Chopra dan Mala Sinha · Lihat lebih »

Manoj Bajpayee

Manoj Bajpayee (kelahiran 23 April 1969), juga dikreditkan sebagai Manoj Bajpai, adalah seorang aktor asal India yang berkarya di perfilman Hindi, Telugu dan Tamil.

Baru!!: Yash Chopra dan Manoj Bajpayee · Lihat lebih »

Mashaal

Mashaal adalah film Bollywood 1984.

Baru!!: Yash Chopra dan Mashaal · Lihat lebih »

Meenakshi Seshadri

Meenakshi Seshadri adalah seorang peragawati, pemeran dan penari India yang biasanya tampil dalam perfilman Hindi.

Baru!!: Yash Chopra dan Meenakshi Seshadri · Lihat lebih »

Mere Brother Ki Dulhan

Mere Brother Ki Dulhan (Inggris: My Brother's Bride) adalah sebuah film komedi romansa India tahun 2011 yang disutradarai dan ditulis oleh Ali Abbas Zafar.

Baru!!: Yash Chopra dan Mere Brother Ki Dulhan · Lihat lebih »

Mere Yaar Ki Shaadi Hai

Mere Yaar Ki Shaadi Hai (Bahasa Inggris: It's my friend's wedding) adalah film drama romantis India 2002 yang disutradarai oleh Sanjay Gadhvi dan diproduksi oleh Yash Chopra dan Aditya Chopra di bawah spanduk Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Mere Yaar Ki Shaadi Hai · Lihat lebih »

Mohabbatein

Mohabbatein (Kisah cinta) adalah sebuah film drama percintaan musikal berbahasa Hindi India tahun 2000 garapan Aditya Chopra, yang menandai usaha penyutradaraan keduanya setelah Dilwale Dulhania Le Jayenge (1995).

Baru!!: Yash Chopra dan Mohabbatein · Lihat lebih »

Mujhse Dosti Karoge!

Mujhse Dosti Karoge! (Bahasa Indonesia: Maukah kamu menjadi temanku!) adalah sebuah film India tahun 2002 yang disutradarai oleh Kunal Kohli dan diproduksi oleh Yash Chopra dibawah Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Mujhse Dosti Karoge! · Lihat lebih »

Mumbai

Mumbai (yang juga dikenal sebagai Bombay, nama resminya sampai 1995) adalah ibu kota negara bagian India Maharashtra.

Baru!!: Yash Chopra dan Mumbai · Lihat lebih »

Nakhuda (film)

Nakhuda adalah film drama India 1981, disutradarai oleh Dilip Naik dan diproduksi oleh Yash Chopra, dibintangi oleh Raj Kiran, Swaroop Sampat, dan Madan Puri dalam peran utama.

Baru!!: Yash Chopra dan Nakhuda (film) · Lihat lebih »

Nanda (pemeran)

Nanda Karnataki (8 Januari 1939 – 25 Maret 2014) yang dikenal secara mononim sebagai Nanda, adalah seorang aktris film asal India yang tampil pada perfilman Hindi dan Marathi.

Baru!!: Yash Chopra dan Nanda (pemeran) · Lihat lebih »

Neetu Singh

Neetu Singh, juga dikenal sebagai Neetu Kapoor, adalah seorang aktris film India yang muncul dalam berbagai film Hindi.

Baru!!: Yash Chopra dan Neetu Singh · Lihat lebih »

New York (film)

New York adalah sebuah film thriller Amerika Serikat 2009 yang disutradarai oleh Kabir Khan, yang diproduksi oleh Aditya Chopra, dan permainan latarnya oleh Sandeep Srivastava.

Baru!!: Yash Chopra dan New York (film) · Lihat lebih »

Noorie

Noorie adalah film romantis India 1979 yang diproduksi oleh Yash Chopra, dan disutradarai oleh Manmohan Krishna.

Baru!!: Yash Chopra dan Noorie · Lihat lebih »

Parveen Babi

Parveen Babi (4 April 1954 - 20 Januari 2005) adalah seorang model, desainer, dan aktris film India. Ia dianggap sebagai salah satu aktris paling glamor dalam sejarah Bioskop Hindi, Parveen Babi juga merupakan salah satu aktris dengan bayaran tertinggi di masanya, bersama Zeenat Aman dan Rekha.

Baru!!: Yash Chopra dan Parveen Babi · Lihat lebih »

Preity Zinta

Preity Zinta (diucapkan) dengan nama lahir Preity Zinta, lahir 31 Januari 1975 adalah seorang pemeran film dan pengusaha India.

Baru!!: Yash Chopra dan Preity Zinta · Lihat lebih »

Provinsi Punjab (India Britania)

Punjab, juga dieja Panjab, adalah sebuah provinsi di India Britania.

Baru!!: Yash Chopra dan Provinsi Punjab (India Britania) · Lihat lebih »

Raaj Kumar

Raaj Kumar, nama lahir Kulbhushan Pandit, adalah seorang pemeran film Hindi.

Baru!!: Yash Chopra dan Raaj Kumar · Lihat lebih »

Rajesh Khanna

Rajesh Khanna (राजेश खन्ना; Punjabi: ਰਾਜੇਸ਼ ਖੰਨਾ) adalah seorang aktor Bollywood, produser film, dan politisi.

Baru!!: Yash Chopra dan Rajesh Khanna · Lihat lebih »

Rakhee Gulzar

Raakhee Majumdar adalah seorang pemeran film asal India, yang biasanya tampil dalam perfilman Hindi, serta beberapa film Bengali.

Baru!!: Yash Chopra dan Rakhee Gulzar · Lihat lebih »

Rani Mukerji

Rani Mukerji (diucapkan; lahir 21 Maret 1978) adalah seorang pemeran film India.

Baru!!: Yash Chopra dan Rani Mukerji · Lihat lebih »

Rati Agnihotri

Rati Agnihotri (kelahiran 10 Desember 1960) adalah seorang aktris asal India yang berkarya pada perfilman Hindi, Tamil, Telugu danKannada.

Baru!!: Yash Chopra dan Rati Agnihotri · Lihat lebih »

Rishi Kapoor

Rishi Kapoor adalah seorang pemeran, produser dan sutradara film India yang dikenal atas karyanya dalam sinema Hindi.

Baru!!: Yash Chopra dan Rishi Kapoor · Lihat lebih »

Roadside Romeo

Roadside Romeo adalah sebuah film komedi musikal animasi komputer Hindi-Amerika 2008 yang ditulis dan disutradarai oleh Jugal Hansraj dan diproduksi oleh Aditya Chopra dan Yash Chopra dari Yash Raj Films dan didistribusikan oleh Walt Disney Studios Motion Pictures di Amerika Serikat, India, dan seluruh dunia.

Baru!!: Yash Chopra dan Roadside Romeo · Lihat lebih »

Rocket Singh: Salesman of the Year

Rocket Singh: Salesman of the Year adalah sebuah film India yang disutradarai oleh Shimit Amin dan diproduksi oleh Aditya Chopra di bawah spanduk Yash Raj Films dan dirilis pada 2009.

Baru!!: Yash Chopra dan Rocket Singh: Salesman of the Year · Lihat lebih »

Rohan Kapoor

Rohan Kapoor (atau Ruhan, lahir tahun 1965) adalah seorang aktor dan penyanyi berkebangsaan India, putra Mahendra Kapoor.

Baru!!: Yash Chopra dan Rohan Kapoor · Lihat lebih »

Saathiya (film)

Saathiya (Hindi: साथिया, Indonesia: Pengikut) adalah sebuah film drama percintaan Hindi India 2002 yang disutradarai oleh Shaad Ali dan diproduksi oleh Mani Ratnam dan Yash Chopra di bawah spanduk Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Saathiya (film) · Lihat lebih »

Sadhana Shivdasani

Sadhana Shivdasani (2 September 1941 – 25 Desember 2015), yang lebih dikenal sebagai Sadhana, adalah seorang aktris film asal India, yang tampil dalam banyak film sukses pada 1960-an dan 70-an.

Baru!!: Yash Chopra dan Sadhana Shivdasani · Lihat lebih »

Saif Ali Khan

Saif Ali Khan (kelahiran 16 Agustus 1970) adalah aktor film dan produser berkebangsaan India.

Baru!!: Yash Chopra dan Saif Ali Khan · Lihat lebih »

Saira Banu

Saira Banu, juga dikenal sebagai Saira Bano, adalah salah satu pemeran film Hindi India paling populer dan istri dari pemeran film Dilip Kumar.

Baru!!: Yash Chopra dan Saira Banu · Lihat lebih »

Salaam Namaste

Salaam Namaste adalah sebuah film komedi percintaan musikal Bollywood 2005.

Baru!!: Yash Chopra dan Salaam Namaste · Lihat lebih »

Sanjeev Kumar

Untuk politikus dari Jharkhand dengan nama yang sama, lihat Sanjiv Kumar (politikus).

Baru!!: Yash Chopra dan Sanjeev Kumar · Lihat lebih »

Sawaal (film)

Sawaal (Hindi: सवाल; terjemahan: Pertanyaan) adalah film Hindi yang diproduksi oleh Yash Chopra dan disutradarai oleh Ramesh Talwar, dirilis pada tahun 1982.

Baru!!: Yash Chopra dan Sawaal (film) · Lihat lebih »

Shah Rukh Khan

Shahrukh Khan (शाहरुख़ ख़ान, شاہ رخ خان) atau biasa dikenal sebagai SRK, adalah seorang aktor film, produser dan pembawa acara televisi asal India.

Baru!!: Yash Chopra dan Shah Rukh Khan · Lihat lebih »

Sharmila Tagore

Sharmila Tagore adalah seorang aktris film India yang dikenal karena karyanya dalam sinema Hindi serta sinema Bengali.

Baru!!: Yash Chopra dan Sharmila Tagore · Lihat lebih »

Shashi Kapoor

Shashi Kapoor, yang lahir dengan nama Balbir Raj Prithviraj Kapoor pada 18 Maret 1938, adalah seorang pemeran dan produser film India.

Baru!!: Yash Chopra dan Shashi Kapoor · Lihat lebih »

Shatrughan Sinha

Shatrughan Sinha (lahir Shatrughan Prasad Sinha pada 9 Desember 1945) adalah seorang aktor film India yang beralih menjadi politikus.

Baru!!: Yash Chopra dan Shatrughan Sinha · Lihat lebih »

Sridevi (pemeran India)

Sridevi Kapoor adalah seorang aktris dan produser film India yang tampil dalam sejumlah film berbahasa Tamil, Telugu, Hindi, Malayalam, dan Kannada.

Baru!!: Yash Chopra dan Sridevi (pemeran India) · Lihat lebih »

Sunil Dutt

Sunil Dutt, yang lahir dengan nama Balraj Dutt, adalah seorang politikus, sutradara, produser, dan aktor film India.

Baru!!: Yash Chopra dan Sunil Dutt · Lihat lebih »

Sunny Deol

Sunny Deol (nama lahir Ajay Singh Deol, 19 Oktober 1957) adalah seorang aktor, sutradara dan produser film India.

Baru!!: Yash Chopra dan Sunny Deol · Lihat lebih »

Ta Ra Rum Pum

Ta Ra Rum Pum adalah film drama-olahraga India 2007.

Baru!!: Yash Chopra dan Ta Ra Rum Pum · Lihat lebih »

Tashan (film)

Tashan (टशन, Gaya) adalah sebuah film aksi komedi India tahun 2008 yang dibintangi oleh Akshay Kumar, Saif Ali Khan, Kareena Kapoor dan Anil Kapoor dalam peran-peran utama.

Baru!!: Yash Chopra dan Tashan (film) · Lihat lebih »

Thoda Pyaar Thoda Magic

Thoda Pyaar Thoda Magic (Inggris: A Little Love, A Little Magic) adalah film drama komedi fantasi India 2008 yang dibintangi oleh Saif Ali Khan dan Rani Mukherji dalam peran utama, dan Rishi Kapoor dan Ameesha Patel dalam penampilan istimewa.

Baru!!: Yash Chopra dan Thoda Pyaar Thoda Magic · Lihat lebih »

Trishul (film)

Trishul (Hindi: त्रिशूल, Trident) adalah sebuah film drama India yang disutradarai oleh Yash Chopra dan diproduksi oleh Gulshan Rai pada 1978.

Baru!!: Yash Chopra dan Trishul (film) · Lihat lebih »

Uday Chopra

Uday Chopra adalah seorang aktor Bollywood, produser, penulis skenario dan asisten sutradara.

Baru!!: Yash Chopra dan Uday Chopra · Lihat lebih »

Veer-Zaara

Veer-Zaara adalah sebuah film drama percintaan India 2004 yang disutradarai oleh Yash Chopra di bawah spanduk Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Veer-Zaara · Lihat lebih »

Vijay (film 1988)

Vijay (Inggris: Victory) adalah film laga romantis Bollywood 1988 yang disutradarai oleh Yash Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Vijay (film 1988) · Lihat lebih »

Vinod Khanna

Vinod Khanna (6 Oktober 1946 - 27 April 2017) adalah seorang aktor, produser film dan politikus asal India.

Baru!!: Yash Chopra dan Vinod Khanna · Lihat lebih »

Waheeda Rehman

Waheeda Rehman (http://trove.nla.gov.au/people/1447973?c.

Baru!!: Yash Chopra dan Waheeda Rehman · Lihat lebih »

Waqt (film 1965)

Waqt (वक़्त Vaqt, bahasa Inggris: Time) adalah sebuah film drama Bollywood 1965, besutan Yash Chopra.

Baru!!: Yash Chopra dan Waqt (film 1965) · Lihat lebih »

Yeh Dillagi

Yeh Dillagi adalah sebuah film drama romansa India tahun 1994, yang diproduksi oleh Yash Chopra dan disutradarai oleh Naresh Malhotra di bawah label Yash Raj Films.

Baru!!: Yash Chopra dan Yeh Dillagi · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Yash chopra.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »