Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Analisis teknis

Indeks Analisis teknis

Analisis teknis atau lebih dikenal dengan istilah analisis teknikal adalah suatu teknik analisis yang dikenal dalam dunia keuangan yang digunakan untuk memprediksi tren suatu harga saham dengan cara mempelajari data pasar yang lampau, terutama pergerakan harga dan volumeSee e.g. Kirkpatrick and Dahlquist Technical Analysis: The Complete Resource for Financial Market Technicians (Financial Times Press, 2006), page 3.

36 hubungan: Amerika Serikat, Amsterdam, Analisis, Analisis fundamental, Analisis keuangan, Ekonomi, Eropa Barat, Eugene Fama, Harga, Ilmu semu, Indeks Kekuatan Relatif, Inggris, Investor, Jepang, Komputer, Kontrak berjangka, Laba, MACD, Manajemen keuangan, Momentum (analisis teknis), On-balance Volume, Opsi (keuangan), Osilator stokastik, Parabolic SAR, Pasar keuangan, Pasar valuta asing, Pergerakan rata-rata, Pita Bollinger, Purwarupa, Pustakawan, Rasio emas, Tren (disambiguasi), Tren harga dan volume, Volume, Warren Buffett, Williams %R.

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Analisis teknis dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Amsterdam

Amsterdam (bahasa Belanda) adalah ibu kota Belanda sekaligus kota terbesar di Belanda.

Baru!!: Analisis teknis dan Amsterdam · Lihat lebih »

Analisis

Analisis adalah mengamati aktivitas objek dengan cara mendeskripsikan komposisi objek dan menyusun kembali komponen-komponennya untuk dikaji atau dipelajari secara detail.

Baru!!: Analisis teknis dan Analisis · Lihat lebih »

Analisis fundamental

Analisis fundamental (bahasa Inggris: Fundamental analysis) adalah metode analisis perusahaan yang didasarkan pada faktor-faktor fundamental ekonomi suatu perusahaan termasuk sisi kinerja keuangan dan bisnis perusahaan.

Baru!!: Analisis teknis dan Analisis fundamental · Lihat lebih »

Analisis keuangan

Analisis keuangan digunakan untuk menilai kelangsungan usaha, stabilitas, profitabilitas dari suatu usaha, sub usaha atapun proyek.

Baru!!: Analisis teknis dan Analisis keuangan · Lihat lebih »

Ekonomi

Ekonomi atau Urupan adalah ilmu sosial yang mempelajari perilaku manusia dalam mengelola sumber daya yang terbatas dan menyalurkannya ke dalam berbagai individu atau kelompok yang ada dalam suatu masyarakat.

Baru!!: Analisis teknis dan Ekonomi · Lihat lebih »

Eropa Barat

Pengertian umum Eropa Barat setelah Perang Dunia II dan pada Perang Dingin. Eropa Barat dalam pengertiannya yang paling umum adalah konsep politik yang muncul dan dipakai pada Perang Dingin.

Baru!!: Analisis teknis dan Eropa Barat · Lihat lebih »

Eugene Fama

Eugene Francis "Gene" Fama adalah seorang profesor dari University of Chicago warga negara Amerika Serikat dan terpilih sebagai penerima Penghargaan Nobel dalam bidang Ekonomi tahun 2013 bersama Robert J. Shiller dan Lars Peter Hansen untuk hasil karya mereka dalam hal analisis empiris dari harga aset.

Baru!!: Analisis teknis dan Eugene Fama · Lihat lebih »

Harga

Harga adalah suatu nilai tukar yang bisa disamakan dengan uang atau barang lain untuk manfaat yang diperoleh dari suatu barang atau jasa bagi seseorang atau kelompok pada waktu tertentu dan tempat tertentu.

Baru!!: Analisis teknis dan Harga · Lihat lebih »

Ilmu semu

Phrenology pada saat ini dianggap sebagai salah satu contoh klasik pseudosains.Ilmu semu atau pseudosains (Inggris: pseudoscience) adalah sebuah ilmu pengetahuan, metodologi, keyakinan, atau praktik yang dianggap sebagai ilmiah tetapi tidak mengikuti ataupun tidak sesuai dengan metode ilmiah.

Baru!!: Analisis teknis dan Ilmu semu · Lihat lebih »

Indeks Kekuatan Relatif

Indeks Kekuatan Relatif atau lebih dikenal dengan nama Relative Strength Index (RSI) adalah suatu osilator yang digunakan dalam analisis teknis untuk menunjukkan kekuatan harga dengan cara membandingkan pergerakan kenaikan dan penurunan harga.

Baru!!: Analisis teknis dan Indeks Kekuatan Relatif · Lihat lebih »

Inggris

Inggris (England) adalah sebuah negara konstituen atau negara bagian yang merupakan bagian dari Britania Raya.

Baru!!: Analisis teknis dan Inggris · Lihat lebih »

Investor

Investor, atau disebut juga penanam modal atau pelabur, dalam dunia keuangan adalah orang perorangan atau lembaga baik domestik atau nondomestik yang melakukan suatu tanam modal (bentuk penanaman modal sesuai dengan jenis yang dipilihnya) baik dalam jangka pendek atau jangka panjang dengan tujuan mendapatkan keuntungan.

Baru!!: Analisis teknis dan Investor · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Analisis teknis dan Jepang · Lihat lebih »

Komputer

Komputer (computer) adalah perangkat elektronik yang menerima, menyimpan dan memproses data menjadi informasi secara matematis atau logis sesuai dengan serangkaian instruksi yang diprogram.

Baru!!: Analisis teknis dan Komputer · Lihat lebih »

Kontrak berjangka

Kontrak berjangka atau juga dikenal dengan sebutan futures contract dalam dunia keuangan merupakan suatu kontrak standard yang diperdagangkan pada bursa berjangka, untuk membeli ataupun menjual aset acuan dari instrumen keuangan pada suatu tanggal dimasa akan datang, dengan harga tertentu.

Baru!!: Analisis teknis dan Kontrak berjangka · Lihat lebih »

Laba

Laba atau keuntungan (profit) dapat didefinisikan dengan dua cara, yang pertama laba dalam ilmu ekonomi adalah selisih antara pendapatan dengan total biaya (biaya implisit maupun biaya eksplisit).

Baru!!: Analisis teknis dan Laba · Lihat lebih »

MACD

MACD adalah singkatan dari Moving Average Convergence / Divergence (konvergensi/divergensi rata-rata bergerak), yang merupakan suatu indikator dari analisis teknis yang diciptakan oleh Gerald Appel pada tahun 1960an.

Baru!!: Analisis teknis dan MACD · Lihat lebih »

Manajemen keuangan

Manajemen keuangan adalah segala aktivitas yang berhubungan dengan keputusan pengelolaan keuangan dan aset keuangan.

Baru!!: Analisis teknis dan Manajemen keuangan · Lihat lebih »

Momentum (analisis teknis)

Momentum dan laju perubahan (rate of change, ROC) adalah suatu indikator sederhana dalam melakukan analisis teknis yang memperlihatkan perbedaan antara harga penutupan hari ini dan harga penutupan N-hari yang lalu.

Baru!!: Analisis teknis dan Momentum (analisis teknis) · Lihat lebih »

On-balance Volume

On-balance volume (OBV) adalah salah satu indikator analisis teknis yang dimaksudkan untuk menggabungkan harga dan volume pada pasar modal.

Baru!!: Analisis teknis dan On-balance Volume · Lihat lebih »

Opsi (keuangan)

Pembayaran dan keuntungan dari pembelian opsi beli (long call). Pembayaran dan keuntungan dari pembelian opsi jual (long put). Opsi, dalam dunia pasar modal, adalah suatu hak yang didasarkan pada suatu perjanjian untuk membeli atau menjual suatu komoditi, surat berharga keuangan, atau suatu mata uang asing pada suatu tingkat harga yang telah disetujui (ditetapkan di muka) pada setiap waktu dalam masa tiga bulan kontrak.

Baru!!: Analisis teknis dan Opsi (keuangan) · Lihat lebih »

Osilator stokastik

Osilator atau pengalun stokastik adalah indikator daya gerak yang digunakan dalam analisis teknis yang diperkenalkan oleh George Lane pada tahun 1950-an, untuk membandingkan harga penutupan suatu komoditi terhadap rentang harga dalam suatu periode tertentu.

Baru!!: Analisis teknis dan Osilator stokastik · Lihat lebih »

Parabolic SAR

Contoh Parabolic SAR dari Ebay sepanjang tahun 2002. Parabolic SAR (SAR.

Baru!!: Analisis teknis dan Parabolic SAR · Lihat lebih »

Pasar keuangan

Right Pasar keuangan adalah mekanisme pasar yang memungkinkan bagi seorang atau koporasi untuk dengan mudah dapat melakukan transaksi penjualan dan pembelian dalam bentuk sekuritas keuangan (seperti saham dan obligasi), Dalam sekuritas komoditas dimungkinkan dapat melakukan pembelian dan penjualan awal atas produk-produk sumber alam seperti produk pertanian dan Pertambangan dan lain sebagainya.

Baru!!: Analisis teknis dan Pasar keuangan · Lihat lebih »

Pasar valuta asing

Pasar valuta asing atau juga disingkat valas adalah suatu jenis perdagangan atau transaksi yang memperdagangkan mata uang suatu negara terhadap mata uang negara lainnya (pasangan mata uang/currency pair) yang melibatkan pasar-pasar uang utama di dunia selama 24 jam secara berkesinambungan.

Baru!!: Analisis teknis dan Pasar valuta asing · Lihat lebih »

Pergerakan rata-rata

Pergerakan rata-rata, n, adalah ukuran seberapa cepatnya suatu satelit bergerak dalam orbit elipsnya.

Baru!!: Analisis teknis dan Pergerakan rata-rata · Lihat lebih »

Pita Bollinger

Contoh Pita Bollinger dengan periode 10 hari dan rentang 2 deviasi standar Grafik Bollinger atau lebih dikenal dengan nama Bollinger Bands adalah salah satu indikator dalam analisis teknis (analisis untuk membaca pergerakan pasar melalui grafik) yang ditemukan oleh John Bollinger pada tahun 1980an.

Baru!!: Analisis teknis dan Pita Bollinger · Lihat lebih »

Purwarupa

Purwarupa mobil ekonomis ''hatchback'' Polandia Beskid 106 yang dirancang pada tahun 1980an. Purwarupa atau prototipe (prototype) atau arketipe adalah rupa yang pertama atau rupa awal (contoh) atau standar ukuran dari sebuah entitas.

Baru!!: Analisis teknis dan Purwarupa · Lihat lebih »

Pustakawan

Seorang pustakawan (kiri) yang sedang bekerja ''Il Bibliotecario'' (''Sang Pustakawan''), karya Giuseppe Arcimboldo Pustakawan bertugas membantu orang menemukan buku, majalah, dan informasi lain.

Baru!!: Analisis teknis dan Pustakawan · Lihat lebih »

Rasio emas

Ruas garis dalam rasio emas kemiripan persegi emas dengan sisi panjang '''''a + b''''' dan sisi pendek '''''a'''''. Hal ini dirumuskan melalui persamaan matematika: \fraca+ba.

Baru!!: Analisis teknis dan Rasio emas · Lihat lebih »

Tren (disambiguasi)

Tren atau kecenderungan dapat merujuk kepada: Mode dan tren, termasuk tren dalam fashion.

Baru!!: Analisis teknis dan Tren (disambiguasi) · Lihat lebih »

Tren harga dan volume

Tren harga dan volume atau lebih dikenal dengan istilah Price and Volume Trend yang disingkat biasa disingkat dengan singkatan "PVT" atau "PV" adalah suatu indikator dalam analisis teknis yang ditujukan untuk menggabungkan harga dan volume pada pasar modal.

Baru!!: Analisis teknis dan Tren harga dan volume · Lihat lebih »

Volume

Volume atau isi padu adalah penghitungan seberapa banyak ruang yang bisa ditempati dalam suatu objek.

Baru!!: Analisis teknis dan Volume · Lihat lebih »

Warren Buffett

Warren Edward Buffett adalah seorang investor, pengusaha, dan filantropis asal Amerika Serikat.

Baru!!: Analisis teknis dan Warren Buffett · Lihat lebih »

Williams %R

Williams %R atau sering kali hanya disingkat dengan %R, adalah suatu osilator analisis teknis yang menggambarkan harga penutupan saat ini dibandingkan dengan harga tertinggi dan terendah pada N-hari yang lalu.

Baru!!: Analisis teknis dan Williams %R · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Analisa teknis, Analisis teknikal.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »