Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Antena (radio)

Indeks Antena (radio)

instalasi dengan 6 buah antena televisi di atas atap Dalam rekayasa radio, antena adalah sebuah antarmuka antara gelombang radio yang merambat melalui ruang dan arus listrik yang bergerak dalam konduktor logam, dan digunakan dengan pemancar atau penerima.

55 hubungan: Antena dipol, Antena parabola, Antena Yagi, Arno Penzias, Astronomi, Bola, Cm, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Desain, Desibel, Digital, Elektromagnetisme, Energi, Frekuensi, Frekuensi radio, Gain (disambiguasi), Gelombang, Gelombang mikro, Gelombang radio, Indonesia, Informasi, Komunikasi, Listrik, Meter, Ohm, Osilator, Parabola, Pemancar, Penerima, Penyiaran, Peragawan, Polarisasi (gelombang), Radar, Radiasi, Radiasi elektromagnetik, Radio, Robert Woodrow Wilson, Satelit, Sinyal (elektrik), Sistem, Sistem transmisi, Stasiun radio, Swasta, Teleskop, Televisi, Televisi Republik Indonesia, Watt, 1, 1084, 1962, ..., 1975, 1987, 200, 30-an, 300. Memperluas indeks (5 lebih) »

Antena dipol

Inilah skema dari setengah gelombang dari antena dipol, yang disambungkan dengan kabel coaxial yang tidak seimbang. Untuk mempermudah menyeimbangkannya yakni dengan menyambungkan antena dengan balun. Antena dipol adalah antena radio yang dapat dibuat dari kabel sederhana, dengan pengisi berada di tengah elemen driven.

Baru!!: Antena (radio) dan Antena dipol · Lihat lebih »

Antena parabola

Cassegrain. Antena parabola adalah antena yang menggunakan reflektor parabola, permukaan melengkung dengan bentuk penampang parabola, untuk mengarahkan gelombang radio.

Baru!!: Antena (radio) dan Antena parabola · Lihat lebih »

Antena Yagi

Antena Yagi-Uda, juga dikenal sebagai antena Yagi, adalah antena pengarah yang terdiri dari dua atau lebih batang logam paralel, yang biasanya berfungsi sebagai dipole setengah gelombang, yang disusun dalam susunan ujung-ujung.

Baru!!: Antena (radio) dan Antena Yagi · Lihat lebih »

Arno Penzias

Arno Allan Penzias adalah seorang astronom dan astrofisikawan radio Amerika Serikat.

Baru!!: Antena (radio) dan Arno Penzias · Lihat lebih »

Astronomi

342x342px Astronomi (astronomía, dari ástron 'bintang' dan nómos 'hukum'), juga disebut ilmu bintang atau ilmu falak, adalah ilmu alam yang mempelajari benda langit dan fenomena alam yang terjadi di luar Bumi, termasuk fenomena di atmosfer atas Bumi yang berasal dari luar angkasa seperti meteor dan aurora.

Baru!!: Antena (radio) dan Astronomi · Lihat lebih »

Bola

Bola adalah benda bulat yang dipakai sebagai alat olahraga atau permainan.

Baru!!: Antena (radio) dan Bola · Lihat lebih »

Cm

* "Cm" merupakan simbol kimia untuk Kurium.

Baru!!: Antena (radio) dan Cm · Lihat lebih »

Daerah Khusus Ibukota Jakarta

Jakarta, secara resmi bernama Daerah Khusus Ibukota Jakarta atau DKI Jakarta adalah ibu kota Indonesia dan sekaligus daerah otonom setingkat provinsi.

Baru!!: Antena (radio) dan Daerah Khusus Ibukota Jakarta · Lihat lebih »

Desain

282x282px Desain atau rancangan biasa diterjemahkan sebagai seni terapan, arsitektur, dan berbagai pencapaian kreatif lainnya.

Baru!!: Antena (radio) dan Desain · Lihat lebih »

Desibel

Desibel (Lambang Internasional.

Baru!!: Antena (radio) dan Desibel · Lihat lebih »

Digital

Digital merupakan penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on (bilangan biner).

Baru!!: Antena (radio) dan Digital · Lihat lebih »

Elektromagnetisme

Medan elektromagnetik yang timbul dalam kumparan selenoid Elektromagnetisme (IPA) adalah cabang ilmu fisika yang mempelajari hubungan antara medan listrik dan medan magnet di dalam rangkaian listrik yang menghasilkan gaya gerak listrik dan medan elektromagnetik.

Baru!!: Antena (radio) dan Elektromagnetisme · Lihat lebih »

Energi

Dalam fisika, energi atau tenaga adalah properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan.

Baru!!: Antena (radio) dan Energi · Lihat lebih »

Frekuensi

Gelombang sinusoida dengan beberapa macam frekuensi; gelombang yang bawah mempunyai frekuensi yang lebih tinggi Frekuensi atau kekerapan adalah ukuran jumlah terjadinya sebuah peristiwa dalam satuan waktu.

Baru!!: Antena (radio) dan Frekuensi · Lihat lebih »

Frekuensi radio

Per Frekuensi radio (Radio frequency; RF) adalah tingkat osilasi dari arus atau tegangan listrik bolak-balik; atau dari medan magnet, listrik, atau elektromagnetik; atau dari sistem mekanis dalam rentang frekuensi dari kira-kira hingga kira-kira.

Baru!!: Antena (radio) dan Frekuensi radio · Lihat lebih »

Gain (disambiguasi)

* Gain: istilah elektronika untuk mengukur kemampuan suatu sirkuit.

Baru!!: Antena (radio) dan Gain (disambiguasi) · Lihat lebih »

Gelombang

Gelombang air laut saat mendekati pantai akan berubah panjang gelombangnya Gelombang adalah getaran yang merambat.

Baru!!: Antena (radio) dan Gelombang · Lihat lebih »

Gelombang mikro

Menara telekomunikasi gelombang mikro Gelombang mikro (bahasa Inggris: microwave) adalah gelombang elektromagnetik dengan frekuensi super tinggi (Super High Frequency, SHF), yaitu berada di atas 3 GHz (3x109 Hz) Jika gelombang mikro diserap oleh sebuah benda, akan muncul efek pemanasan pada benda tersebut.

Baru!!: Antena (radio) dan Gelombang mikro · Lihat lebih »

Gelombang radio

Gelombang radio Gelombang radio adalah salah satu jenis radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang dalam spektrum elektromagnetik lebih panjang dari radiasi inframerah.

Baru!!: Antena (radio) dan Gelombang radio · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Antena (radio) dan Indonesia · Lihat lebih »

Informasi

Informasi yang dinyatakan dalam kode ASCII untuk kata "Wikipedia" Informasi atau embaran adalah pesan (ucapan atau ekspresi) atau kumpulan pesan yang terdiri dari order sekuens dari simbol, atau makna yang dapat ditafsirkan dari pesan atau kumpulan pesan.

Baru!!: Antena (radio) dan Informasi · Lihat lebih »

Komunikasi

Komunikasi (serapan dari communicatie) adalah "suatu proses ketika seseorang atau beberapa orang, kelompok, organisasi, dan masyarakat menciptakan, dan menggunakan informasi agar terhubung dengan lingkungan dan orang lain".

Baru!!: Antena (radio) dan Komunikasi · Lihat lebih »

Listrik

Listrik adalah sumber yang terjadi energi ke satelit dunia. Listrik adalah rangkaian fenomena fisika yang berhubungan dengan kehadiran dan aliran muatan listrik.

Baru!!: Antena (radio) dan Listrik · Lihat lebih »

Meter

Definisi awal '''meter''' adalah sepersejuta jarak dari kutub ke khatulistiwa. Meter (simbol: m; metre, mètre) adalah satuan pokok untuk besaran panjang dalam Sistem Satuan Internasional (SI).

Baru!!: Antena (radio) dan Meter · Lihat lebih »

Ohm

Multimeter dapat digunakan untuk mengukur hambatan listrik, yang memiliki satuan ohm. Beberapa resistor. Hambatannya, diukur dalam ohm, ditandai dengan kode warna. Ohm(lambang: Ω) adalah satuan SI dari impedansi listrik, atau dalam kasus arus searah, hambatan listrik.

Baru!!: Antena (radio) dan Ohm · Lihat lebih »

Osilator

Osilator adalah suatu rangkaian yang menghasilkan keluaran yang amplitudonya berubah-ubah secara periodik dengan waktu.

Baru!!: Antena (radio) dan Osilator · Lihat lebih »

Parabola

Bagian dari parabola (biru), dengan berbagai fitur (warna lain). Parabola lengkap tidak memiliki titik akhir. Dalam orientasi ini, ia meluas tak terbatas ke kiri, kanan, dan ke atas. Parabola adalah anggota keluarga bagian kerucut. Dalam matematika, parabola adalah kurva bidang yang simetris cermin dan kira-kira berbentuk U. Ini cocok dengan beberapa deskripsi matematis lain yang berbeda, yang semuanya dapat dibuktikan untuk mendefinisikan kurva yang persis sama.

Baru!!: Antena (radio) dan Parabola · Lihat lebih »

Pemancar

Dalam elektronik dan telekomunikasi, pemancar radio atau hanya pemancar (bahasa Inggris: transmitter) adalah perangkat elektronik yang menghasilkan gelombang radio dengan pemancar televisi. Penggunaan ini biasanya mencakup pemancar yang tepat, antena, dan seringkali bangunan tempat perangkat tersebut ditempatkan. Kategori:Perangkat telekomunikasi Kategori:Radar Komunikasi-stub.

Baru!!: Antena (radio) dan Pemancar · Lihat lebih »

Penerima

Ilustrasi penerimaan melalui telepon Penerima adalah pihak yang memperoleh pesan atau stimulus yang dikirimkan oleh sumber.

Baru!!: Antena (radio) dan Penerima · Lihat lebih »

Penyiaran

Menara pemancar TVRI Kalimantan Timur di Samarinda Penyiaran adalah pendistribusian muatan audio atau video kepada pemirsa yang tersebar melalui berbagai medium komunikasi massa, namun umumnya menggunakan spektrum elektromagnetik (gelombang radio), dalam suatu model satu-untuk-banyak.

Baru!!: Antena (radio) dan Penyiaran · Lihat lebih »

Peragawan

date.

Baru!!: Antena (radio) dan Peragawan · Lihat lebih »

Polarisasi (gelombang)

Polarisasi melingkar pada benang karet, dikonversi menjadi polarisasi linier Polarisasi adalah properti yang berlaku untuk gelombang transversal yang menentukan orientasi geometri dari osilasi.

Baru!!: Antena (radio) dan Polarisasi (gelombang) · Lihat lebih »

Radar

ALTAIR Radar. Salah satu jenis radar jarak jauh yang digunakan untuk mendeteksi objek di luar angkasa Radar 36D6 (Tin Shield) Radar ini adalah jenis radar pertahanan udara untuk mendeteksi objek terbang seperti pesawat atau peluru kendali. Radar (yang dalam bahasa Inggris merupakan singkatan dari radio detection and ranging, yang berarti deteksi dan penjarakan radio) adalah suatu sistem gelombang elektromagnetik yang berguna untuk mendeteksi, mengukur jarak dan membuat map benda-benda seperti pesawat terbang, berbagai kendaraan bermotor dan informasi cuaca (hujan).

Baru!!: Antena (radio) dan Radar · Lihat lebih »

Radiasi

Tiga macam radiasi ion yang dapat menembus benda-benda padat: kertas, aluminium dan timbal Dalam fisika, radiasi mendeskripsikan setiap proses pergerakan energi yang tidak melalui media ataupun ruang, yang kemudian diserap benda lain.

Baru!!: Antena (radio) dan Radiasi · Lihat lebih »

Radiasi elektromagnetik

Radiasi elektromagnetik sinar putih dalam sebuah prisma (optik) yang terurai menjadi beberapa warna cahaya yang terpisah Radiasi elektromagnetik adalah kombinasi medan listrik dan medan magnet yang berosilasi dan merambat melewati ruang dan membawa energi dari satu tempat ke tempat yang lain.

Baru!!: Antena (radio) dan Radiasi elektromagnetik · Lihat lebih »

Radio

Sebuah radio merek Truetone Sebuah penerima radio Radio adalah teknologi yang digunakan untuk pengiriman sinyal dengan cara modulasi dan radiasi elektromagnetik (gelombang elektromagnetik).

Baru!!: Antena (radio) dan Radio · Lihat lebih »

Robert Woodrow Wilson

Robert Woodrow Wilson ialah seorang astronom Amerika Serikat yang menerima Nobel Fisika bersama dengan Arno Penzias untuk penemuan radiasi latar belakang gelombang mikro kosmik (CMB).

Baru!!: Antena (radio) dan Robert Woodrow Wilson · Lihat lebih »

Satelit

Contoh satelit GPS dengan berbagai orbit. Satelit TerraSAR-X dan TanDEM-X dalam formasi terbang di atas benua Eropa. jmpl Satelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu.

Baru!!: Antena (radio) dan Satelit · Lihat lebih »

Sinyal (elektrik)

Sinyal atau isyarat, dalam bidang teknik listrik, adalah besaran elektrik terukur yang berubah dalam waktu dan atau dalam ruang, serta membawa informasi.

Baru!!: Antena (radio) dan Sinyal (elektrik) · Lihat lebih »

Sistem

Sistem adalah suatu kesatuan yang terdiri atas komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi, atau energi untuk mencapai suatu tujuan.

Baru!!: Antena (radio) dan Sistem · Lihat lebih »

Sistem transmisi

Tuas pemindah kecepatan (5 kecepatan) pada Mazda Protege. Typical layout of transverse engine with manual transmission / transaxle and front wheel drive Alfa Romeo rear transaxle Sistem transmisi, dalam otomotif, adalah sistem yang berfungsi untuk konversi torsi dan kecepatan (putaran) dari mesin menjadi torsi dan kecepatan yang berbeda-beda untuk diteruskan ke.

Baru!!: Antena (radio) dan Sistem transmisi · Lihat lebih »

Stasiun radio

Stasiun radio Malabar di Gunung Malabar pada masa Hindia Belanda Stasiun radio adalah stasiun yang memberikan layanan penyiaran audio (suara), yang disiarkan melalui udara sebagai gelombang radio (dalam bentuk radiasi elektromagnet) dari sebuah antena pemancar ke alat penerima.

Baru!!: Antena (radio) dan Stasiun radio · Lihat lebih »

Swasta

Sektor swasta adalah salah satu bagian dalam sektor ekonomi suatu negara yang terdiri dari kegiatan di bidang badan usaha yang sebagian besar modalnya dikuasai oleh pihak swasta dan tidak dikuasai mayoritas kepemilikan oleh pemerintah.

Baru!!: Antena (radio) dan Swasta · Lihat lebih »

Teleskop

Contoh teleskop reflektor Hooker berdiameter 2.54 m yang berada di Observatorium Mount Wilson Amerika jmpl jmpl jmpl jmpl Teleskop atau teropong bintang adalah sebuah instrumen pengamatan yang berfungsi mengumpulkan radiasi elektromagnetik dan sekaligus membentuk citra dari benda yang diamati.

Baru!!: Antena (radio) dan Teleskop · Lihat lebih »

Televisi

Kotak TV dengan layar yang datar (Sony Trinitron) TV Modern Televisi (serapan dari televisie; akronim: TV) adalah sebuah media telekomunikasi yang diciptakan oleh sinar elektroda ciptaan John Mc.

Baru!!: Antena (radio) dan Televisi · Lihat lebih »

Televisi Republik Indonesia

Televisi Republik Indonesia (TVRI) adalah jaringan televisi publik berskala nasional di Indonesia.

Baru!!: Antena (radio) dan Televisi Republik Indonesia · Lihat lebih »

Watt

Watt (simbol: W) adalah satuan turunan SI untuk daya.

Baru!!: Antena (radio) dan Watt · Lihat lebih »

1

Suku Germanik di Eropa tahun 1 M Tahun 1 (I) adalah tahun biasa yang dimulai pada hari Sabtu atau Minggu pada Kalender Julius dan suatu Tahun biasa yang diawali hari Sabtu dari Kalender Julius proleptik.

Baru!!: Antena (radio) dan 1 · Lihat lebih »

1084

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Antena (radio) dan 1084 · Lihat lebih »

1962

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Antena (radio) dan 1962 · Lihat lebih »

1975

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Antena (radio) dan 1975 · Lihat lebih »

1987

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Antena (radio) dan 1987 · Lihat lebih »

200

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Antena (radio) dan 200 · Lihat lebih »

30-an

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Antena (radio) dan 30-an · Lihat lebih »

300

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Antena (radio) dan 300 · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »