Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Egalitarianisme

Indeks Egalitarianisme

Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat telah metumbangkan doktrin sosial yang sangat dominan pada saat itu yakni berupa hak dari raja-raja dianggap sebagai pemberian dari Ilahi ''Divine right of kings'' dengan berganti menjadi bahwa Semua manusia dilahirkan/diciptakan adalah dalam keadaan yang sama/sederajat "All men are created equal" Egalitarianisme (berasal dari bahasa Prancis égal yang berarti "sama") adalah aliran pemikiran dalam filsafat politik yang memprioritaskan kesetaraan sosial bagi semua orang.

52 hubungan: Alat produksi, Alexander Berkman, Amendemen Keempat Belas Konstitusi Amerika Serikat, Anarkisme, Anarkisme sosial, Bahasa Prancis, Berilah sesuai kemampuan, terimalah sesuai kebutuhan, Bill of Rights 1689, Deklarasi Hak Asasi Manusia dan Warga Negara, Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat, Doktrin, Elitisme, Ensiklopedia Filsafat Stanford, Fatalisme, Feminisme, Friedrich Engels, Hak sipil dan politik, Hierarki, Individualisme, Internasionalisme proletariat, John Locke, Karl Marx, Keadilan sosial, Kebebasan politik, Kepemilikan bersama, Kepemilikan sosial, Kerja sama, Kesetaraan gender, Kesetaraan politik, Kesetaraan sosial, Komunisme, Konstitusi Amerika Serikat, Liberalisme, Libertarianisme sayap kiri, Liberté, égalité, fraternité, Marxisme, Masyarakat komunis, Mazhab pemikiran, Mode produksi sosialis, Otonomi, Persamaan di hadapan hukum, Pertanian, Progresivisme, Revolusi Prancis, Revolusi proletariat, Semua manusia diciptakan setara, Sistem perekonomian, Sosialisme, Sosialisme libertarian, Spesiesisme, ..., Tekanan sosial, Untuk masing-masing sesuai kontribusinya. Memperluas indeks (2 lebih) »

Alat produksi

Dalam bidang ekonomi dan sosiologi, alat produksi adalah input non-manusia dan fisik yang digunakan untuk produksi nilai ekonomi, seperti fasilitas, mesin, alat, pendapatan infrastruktur dan pendapatan alami.

Baru!!: Egalitarianisme dan Alat produksi · Lihat lebih »

Alexander Berkman

Alexander Berkman bersama Emma Goldman pada tahun 1917 Alexander Berkman adalah seorang penulis asal Rusia dan juga seorang aktivis yang hidup dan banyak menghabiskan waktunya dalam bekerja di Amerika Serikat, di mana dia adalah seorang anggota terkemuka dari sebuah pergerakan anarkis disana.

Baru!!: Egalitarianisme dan Alexander Berkman · Lihat lebih »

Amendemen Keempat Belas Konstitusi Amerika Serikat

Amendemen Keempat Belas (Amendemen XIV) Konstitusi Amerika Serikat ditetapkan pada tanggal 9 Juli 1868 sebagai salah satu amendemen yang dikeluarkan pada masa Rekonstruksi.

Baru!!: Egalitarianisme dan Amendemen Keempat Belas Konstitusi Amerika Serikat · Lihat lebih »

Anarkisme

Anarkisme adalah filsafat politik yang menganjurkan masyarakat tanpa negara atau sering didefinisikan sebagai lembaga sukarela yang mengatur diri sendiri.

Baru!!: Egalitarianisme dan Anarkisme · Lihat lebih »

Anarkisme sosial

Anarkisme sosial (kadang dirujuk sebagai anarkisme sosialisOstergaard, Geoffrey. "Anarchism". The Blackwell Dictionary of Modern Social Thought. Blackwell Publishing. p. 14.) adalah bentuk sosialisme non-negara dan dianggap sebagai cabang dari anarkisme yang memandang kemerdekaan individual memiliki ketergantungan pada saling membantu.

Baru!!: Egalitarianisme dan Anarkisme sosial · Lihat lebih »

Bahasa Prancis

Bahasa Prancis (le français, la langue française) adalah salah satu bahasa paling penting dari kelompok bahasa Roman setelah bahasa Spanyol dan bahasa Portugis.

Baru!!: Egalitarianisme dan Bahasa Prancis · Lihat lebih »

Berilah sesuai kemampuan, terimalah sesuai kebutuhan

"Berilah sesuai kemampuan, terimalah sesuai kebutuhan" (De chacun selon ses facultés, à chacun selon ses besoins; Jeder nach seinen Fähigkeiten, jedem nach seinen Bedürfnissen) adalah sebuah slogan yang dipopulerkan oleh Karl Marx dalam Kritikan terhadap Program Gotha yang ia tulis tahun 1875.

Baru!!: Egalitarianisme dan Berilah sesuai kemampuan, terimalah sesuai kebutuhan · Lihat lebih »

Bill of Rights 1689

The Bill of Rights, juga disebut sebagai English Bill of Rights, adalah sebuah Undang-Undang Parlemen Inggris yang menetapkan hak sipil dasar tertentu dan menjelaskan siapa orang berikutnya yang dapat mewarisi Takhta.

Baru!!: Egalitarianisme dan Bill of Rights 1689 · Lihat lebih »

Deklarasi Hak Asasi Manusia dan Warga Negara

Deklarasi Hak Asasi Manusia dan Warga Negara (Prancis: La Déclaration des droits de l'Homme et du citoyen) adalah salah satu dokumen fundamental dari Revolusi Prancis, menetapkan sekumpulan hak-hak individu dan hak-hak kolektif manusia.

Baru!!: Egalitarianisme dan Deklarasi Hak Asasi Manusia dan Warga Negara · Lihat lebih »

Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat

Dokumen Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat Deklarasi Kemerdekaan adalah suatu akta dari Kongres Kontinental Kedua yang diadopsi pada 4 Juli 1776 yang menyatakan bahwa Tiga Belas Koloni memerdekakan diri dari Britania Raya.

Baru!!: Egalitarianisme dan Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Doktrin

Doktrin adalah sebuah ajaran pada suatu aliran politik dan keagamaan serta pendirian segolongan ahli ilmu pengetahuan, keagamaan, ketatanegaraan secara bersistem, khususnya dalam penyusunan kebijakan negara.

Baru!!: Egalitarianisme dan Doktrin · Lihat lebih »

Elitisme

Elitisme adalah keyakinan atau gagasan bahwa individu yang membentuk sebuah elit—sekelompok orang terpilih yang digambarkan memiliki kualitas intrinsik, kecerdasan tinggi, kekayaan, keterampilan khusus, atau pengalaman—lebih cenderung konstruktif bagi masyarakat secara keseluruhan, dan karenanya berhak mendapatkan pengaruh atau otoritas yang lebih besar dari orang lain.

Baru!!: Egalitarianisme dan Elitisme · Lihat lebih »

Ensiklopedia Filsafat Stanford

Ensiklopedia Filsafat Stanford (bahasa Inggris: Stanford Encyclopedia of Philosophy (SEP) menggabungkan ensiklopedia filsafat online dengan publikasi peer-review makalah asli dalam bidang filsafat yang dapat diakses secara bebas oleh pengguna Internet. Ensiklopedia ini dikelola oleh Universitas Stanford. Setiap entri ditulis oleh seorang ahli di bidangnya, termasuk profesor dari banyak institusi akademik di seluruh dunia. Penulis yang berkontribusi pada ensiklopedia memberikan izin kepada Universitas Stanford untuk menerbitkan artikel, tetapi tetap memiliki hak cipta atas artikel tersebut.

Baru!!: Egalitarianisme dan Ensiklopedia Filsafat Stanford · Lihat lebih »

Fatalisme

Fatalisme adalah suatu pandangan filsafat, yang meyakini bahwa seseorang sudah dikuasai oleh takdir (Fatum) dan tidak bisa mengubahnya.

Baru!!: Egalitarianisme dan Fatalisme · Lihat lebih »

Feminisme

Feminisme (berasal dari kata feminin dalam bahasa Prancis) adalah sebuah kata sifat yang berarti "kewanitaan" atau untuk menunjukkan sifat perempuan.

Baru!!: Egalitarianisme dan Feminisme · Lihat lebih »

Friedrich Engels

Friedrich Engels adalah anak sulung dari industrialis tekstil yang berhasil.

Baru!!: Egalitarianisme dan Friedrich Engels · Lihat lebih »

Hak sipil dan politik

Martin Luther King dan tokoh-tokoh Pergerakan Hak-Hak Sipil lainnya di hadapan patung Abraham Lincoln pada tanggal 28 Agustus 1963. Hak Sipil adalah hak kebebasan fundamental yang diperoleh sebagai hakikat dari keberadaan seorang manusia.

Baru!!: Egalitarianisme dan Hak sipil dan politik · Lihat lebih »

Hierarki

Hierarki (bahasa Yunani: hierarchia (ἱεραρχία), dari hierarches, "pemimpin ritus suci, imam agung") adalah suatu susunan hal (objek, nama, nilai, kategori, dan sebagainya) di mana hal-hal tersebut dikemukakan sebagai berada di "atas," "bawah," atau "pada tingkat yang sama" dengan yang lainnya.

Baru!!: Egalitarianisme dan Hierarki · Lihat lebih »

Individualisme

Individualisme merupakan satu filsafat yang memiliki pandangan moral, politik atau sosial yang menekankan kemerdekaan manusia serta kepentingan bertanggung jawab dan kebebasan sendiri.

Baru!!: Egalitarianisme dan Individualisme · Lihat lebih »

Internasionalisme proletariat

Internasionalisme proletariat, kadang-kadang disebut juga sosialisme internasional, adalah konsep kelas sosial dalam Marxisme yang didasarkan pada pandangan bahwa kapitalisme saat ini telah menjadi sistem global sehingga kelas buruh harus bertindak secara global jika ingin mengalahkannya.

Baru!!: Egalitarianisme dan Internasionalisme proletariat · Lihat lebih »

John Locke

John Locke adalah seorang filsuf dari Inggris yang menjadi salah satu tokoh utama dari pendekatan empirisme.

Baru!!: Egalitarianisme dan John Locke · Lihat lebih »

Karl Marx

Karl Heinrich MarxNama "Karl Heinrich Marx", yang memakai berbagai leksikon, berdasarkan pada kesalahan tulis.

Baru!!: Egalitarianisme dan Karl Marx · Lihat lebih »

Keadilan sosial

Keadilan sosial adalah sebuah konsep yang membuat para filsuf terkagum-kagum sejak Plato membantah filsuf muda, Thrasymachus, karena ia menyatakan bahwa keadilan adalah apa pun yang ditentukan oleh si terkuat.

Baru!!: Egalitarianisme dan Keadilan sosial · Lihat lebih »

Kebebasan politik

Tidak Bebas (50) Patung Liberty di Amerika Serikat adalah salah satu "simbol kebebasan dan demokrasi" yang paling terkenal. Kebebasan politik (juga dikenal sebagai otonomi politik atau kontrak politik) adalah konsep sentral dalam sejarah dan pemikiran politik Barat juga salah satu fitur terpenting dari masyarakat demokratis.

Baru!!: Egalitarianisme dan Kebebasan politik · Lihat lebih »

Kepemilikan bersama

Kepemilikan bersama, atau kepemilikan umum merujuk pada kepemilikan aset suatu organisasi, badan usaha atau komunitas yang tak terpisahkan, dan bukan atas nama anggota individu atau kelompok individu sebagai properti umum.

Baru!!: Egalitarianisme dan Kepemilikan bersama · Lihat lebih »

Kepemilikan sosial

Kepemilikan sosial merujuk pada berbagai macam bentuk kepemilikan atas alat produksi dalam sistem ekonomi sosialis; meliputi kepemilikan publik, kepemilikan pekerja, kepemilikan koperasi, kepemilikan warganegara atas ekuitas, kepemilikan umum dan kepemilikan kolektif.

Baru!!: Egalitarianisme dan Kepemilikan sosial · Lihat lebih »

Kerja sama

Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama.

Baru!!: Egalitarianisme dan Kerja sama · Lihat lebih »

Kesetaraan gender

Simbol kesetaraan gender Kesetaraan gender adalah pandangan bahwa semua orang harus menerima perlakuan yang setara dan tidak didiskriminasi berdasarkan identitas gender mereka yang bersifat kodrati.

Baru!!: Egalitarianisme dan Kesetaraan gender · Lihat lebih »

Kesetaraan politik

Kesetaraan politik adalah keadaan ketika para anggota masyarakat berada pada kedudukan yang setara dalam hal kekuasaan atau pengaruh politik.

Baru!!: Egalitarianisme dan Kesetaraan politik · Lihat lebih »

Kesetaraan sosial

Kesetaraan sosial Kesetaraan sosial adalah tata politik sosial di mana semua orang yang berada dalam suatu masyarakat atau kelompok tertentu memiliki status yang sama.

Baru!!: Egalitarianisme dan Kesetaraan sosial · Lihat lebih »

Komunisme

Komunisme (communis) adalah ideologi yang berkenaan dengan filsafat, politik, sosial, dan ekonomi yang tujuan utamanya menciptakan masyarakat dengan aturan sosial ekonomi berdasarkan kepemilikan bersama alat produksi dan tidak adanya kelas sosial, uang, dan negara.

Baru!!: Egalitarianisme dan Komunisme · Lihat lebih »

Konstitusi Amerika Serikat

Konstitusi Amerika Serikat, Undang-Undang Negara Amerika Serikat atau UU Amerika Serikat (Constitution of the United States) adalah hukum tertinggi di Amerika Serikat.

Baru!!: Egalitarianisme dan Konstitusi Amerika Serikat · Lihat lebih »

Liberalisme

Liberalisme adalah sebuah pandangan filsafat politik dan moral yang didasarkan pada kebebasan, persetujuan dari yang diperintah dan persamaan di hadapan hukum.

Baru!!: Egalitarianisme dan Liberalisme · Lihat lebih »

Libertarianisme sayap kiri

Libertarianisme sayap kiri (atau libertarianisme kiri) meliputi beberapa pandangan terkait namun berbeda untuk teori politik dan sosial, yang tertuju pada kebebasan individual dan kesetaraan sosial.

Baru!!: Egalitarianisme dan Libertarianisme sayap kiri · Lihat lebih »

Liberté, égalité, fraternité

Republik Prancis. Kebebasan, keadilan, persaudaraan, atau mati! (Prancis, 1794). Liberté, égalité, fraternité (bahasa Prancis untuk "Kebebasan, keadilan, persaudaraan") adalah moto resmi dari Republik Prancis dan Republik Haiti.

Baru!!: Egalitarianisme dan Liberté, égalité, fraternité · Lihat lebih »

Marxisme

Marxisme adalah sebuah paham yang berdasar pada pandangan-pandangan Karl Marx.

Baru!!: Egalitarianisme dan Marxisme · Lihat lebih »

Masyarakat komunis

Dalam pemikiran Marxis, masyarakat komunis atau sistem komunis adalah jenis masyarakat dan sistem ekonomi yang diperkirakan akan muncul dari kemajuan teknologi dalam hal tenaga-tenaga produktif.

Baru!!: Egalitarianisme dan Masyarakat komunis · Lihat lebih »

Mazhab pemikiran

Mazhab pemikiran, atau aliran pemikiran, atau tradisi intelektual adalah sekumpulan orang yang berbagi karakteristik opini atau pandangan yang sama mengenai filsafat, disiplin, keyakinan, gerakan sosial, ekonomi, gerakan budaya, atau gerakan seni.

Baru!!: Egalitarianisme dan Mazhab pemikiran · Lihat lebih »

Mode produksi sosialis

Dalam teori Marxis, sosialisme, yang juga disebut mode produksi sosialis, merujuk kepada sebuah tahap historis dalam perkembangan ekonomi dan hubungan-hubungan sosialnya yang menggantikan kapitalisme dalam skema materialisme historis.

Baru!!: Egalitarianisme dan Mode produksi sosialis · Lihat lebih »

Otonomi

Dalam psikologi pengembangan dan filsafat moral, politik dan bioetika, otonomi adalah kapasitas untuk membuat keputusan tanpa diganggu gugat.

Baru!!: Egalitarianisme dan Otonomi · Lihat lebih »

Persamaan di hadapan hukum

Persamaan di hadapan hukum adalah asas di mana setiap orang tunduk pada hukum peradilan yang sama (proses hukum).

Baru!!: Egalitarianisme dan Persamaan di hadapan hukum · Lihat lebih »

Pertanian

Gambaran klasik pertanian di Indonesia Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelola lingkungan hidupnya.

Baru!!: Egalitarianisme dan Pertanian · Lihat lebih »

Progresivisme

Progresivisme adalah filosofi politik yang mendukung reformasi sosial.

Baru!!: Egalitarianisme dan Progresivisme · Lihat lebih »

Revolusi Prancis

Revolusi Prancis (Révolution française; 1789–1799), adalah suatu periode pergolakan politik dan sosial radikal di Prancis yang memiliki dampak abadi terhadap sejarah Prancis, dan lebih luas lagi, terhadap Eropa secara keseluruhan.

Baru!!: Egalitarianisme dan Revolusi Prancis · Lihat lebih »

Revolusi proletariat

Revolusi proletarian adalah sebuah revolusi sosial dimana kelas tenaga kerja berniat untuk menggulingkan kaum burjois.

Baru!!: Egalitarianisme dan Revolusi proletariat · Lihat lebih »

Semua manusia diciptakan setara

Semua manusia diciptakan setara (All men are created equal) adalah sebuah frasa terkenal dari Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat yang pertama kali dicetuskan oleh salah satu bapak pendiri Amerika Serikat, Thomas Jefferson.

Baru!!: Egalitarianisme dan Semua manusia diciptakan setara · Lihat lebih »

Sistem perekonomian

Sistem perekonomian adalah sistem yang digunakan oleh suatu negara untuk mengatur dan mengalokasikan sumber daya, jasa dan barang yang dimilikinya baik kepada individu maupun organisasi di negara tersebut.

Baru!!: Egalitarianisme dan Sistem perekonomian · Lihat lebih »

Sosialisme

Sosialisme (serapan dari socialisme) adalah serangkaian sistem ekonomi dan sosial yang ditandai dengan kepemilikan sosial atas alat-alat produksi dan manajemen mandiri pekerja, serta teori-teori dan gerakan politik yang terkait dengannya.

Baru!!: Egalitarianisme dan Sosialisme · Lihat lebih »

Sosialisme libertarian

Sosialisme Libertarian adalah kelompok filosofi politik yang memiliki tujuan menciptakan masyarakat tanpa hierarki politik, ekonomi dan sosial—sebuah masyarakat di mana segala kekerasan atau institusi koersif akan dilenyapkan, dan pada tempatnya setiap orang akan mendapatkan akses bebas dan setara terhadap alat-alat informasi dan produksi, atau masyarakat di mana hierarki dan institusi koersif dikurangi sampai sekecil-kecilnya.

Baru!!: Egalitarianisme dan Sosialisme libertarian · Lihat lebih »

Spesiesisme

Spesiesisme adalah pemberian nilai, hak atau pertimbangan khusus terhadap individu-individu yang didasarkan pada spesies mereka.

Baru!!: Egalitarianisme dan Spesiesisme · Lihat lebih »

Tekanan sosial

Tekanan sosial atau tekanan sejawat adalah dampak langsung rekan-rekan sejawat terhadap seorang individu yang membuat mereka mengikuti rekan mereka dengan mengubah perilaku, nilai, dan sikap, agar mereka dapat menyesuaikan diri dengan kelompok atau individu yang mempengaruhi mereka.

Baru!!: Egalitarianisme dan Tekanan sosial · Lihat lebih »

Untuk masing-masing sesuai kontribusinya

"Untuk masing-masing sesuai kontribusinya" adalah prinsip distribusi yang dianggap sebagai salah satu ciri definisi sosialisme.

Baru!!: Egalitarianisme dan Untuk masing-masing sesuai kontribusinya · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Egalitarian.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »