Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kekristenan dan Protestanisme

Pintas untuk: Perbedaan, Kesamaan, Jaccard Kesamaan Koefisien, Referensi.

Perbedaan antara Kekristenan dan Protestanisme

Kekristenan vs. Protestanisme

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas. Protestanisme atau Kristen Protestan adalah cabang Kekristenan yang menganut akidah-akidah Reformasi Protestan, yakni pergerakan yang muncul pada abad ke-16 dengan tujuan mereformasi Gereja Katolik dari hal-hal yang dianggap sebagai kekeliruan, penyelewengan, dan ketidaksesuaian.

Kemiripan antara Kekristenan dan Protestanisme

Kekristenan dan Protestanisme memiliki 146 kesamaan (dalam Unionpedia): Abad Pencerahan, Adventisme, Agama negara, Alkitab, Allah (Kristen), Allah Anak, Allah Bapa, Amerika Latin, Amerika Utara, Amish, Anabaptis, Andreas Karlstadt, Anglikanisme, Anihilasionisme, Arminianisme, Bahasa Latin, Bahasa Yunani, Baptis, Baptis bayi, Baptis dewasa, Baptis percik, Baptis tuang, Belanda, Bisnis, Buku Doa Umum, Calvinisme, Catholic Encyclopedia, Daftar denominasi Kristen, Denominasi Kristen, Dewan Gereja-Gereja Sedunia, ..., Diaken, Diarmaid MacCulloch, Doktrin, Eklesiologi, Elia, Episkopal, Eropa, Evangelikalisme, Gerakan Karismatik, Gerakan Kebangunan Rohani Kedua, Gereja Asiria Timur, Gereja Baptis, Gereja Inggris, Gereja Katolik Roma, Gereja Lutheran, Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh, Gereja Menonit, Gereja Metodis, Gereja Ortodoks Timur, Gereja Pentakosta, Gereja perdana, Gereja Presbiterian, Gereja-Gereja Ortodoks Oriental, Henry VIII dari Inggris, Hukum, Hungaria, Hutterit, Ilmu, Indulgensi, Inggris, Injil, Islam, Jacobus Arminius, Jerman, John Knox, John Wesley, Katarisme, Katolik, Kaum Quaker, Kedatangan Kedua Yesus Kristus, Kekristenan Barat, Kekristenan di Eropa, Kerusakan total, Keselamatan dalam Kekristenan, Ketidakbersalahan Alkitab, Komunisme, Kongregasional, Konsili Konstantinopel I, Konsili oikumenis, Konsili Trento, Konsili Vatikan I, Korelasi, Kredo, Kredo Nikea, Liberalisme, Maria, Martin Luther, Milenialisme, Monastisisme, Mortalisme Kristen, Nabi, Nigeria, Oikumenisme, Otto von Bismarck, Pandangan Kristen tentang Yesus, Paus (Gereja Katolik), Pembubaran Biara-biara, Penghargaan Nobel, Pentakosta, Perang Agama Prancis, Perang Saudara Inggris, Perang Tiga Puluh Tahun, Percobaan, Perjamuan Kudus, Perjanjian Baru, Perpindahan ke agama Kristen, Persekutuan Anglikan, Persekutuan penuh, Pew Research Center, Pietisme, Politik, Prancis, Purgatorium, Puritan, Reformasi Inggris, Reformasi Protestan, Reinkarnasi, Revolusi ilmiah, Roh Kudus, Roh Kudus (Kristen), Rumusan Tritunggal, Salib Kristen, Sejarah Kekristenan, Skotlandia, Sola fide, Sola gratia, Sola scriptura, Soli Deo gloria, Solus Christus, Suksesi apostolik, Swiss, Takhta Suci, Teologi Kristen, Thomas Müntzer, Tonga, Tradisi Suci, Tritunggal, Tuvalu, Ulrich Zwingli, Umat Kristen, Unitarian Universalisme, Unitarianisme, Uskup, Yesus, Yohanes Calvin, 95 dalil Luther. Memperluas indeks (116 lebih) »

Abad Pencerahan

Abad Pencerahan atau Zaman Pencerahan atau Masa Pencerahan (bahasa Inggris: Age of Enlightenment; bahasa Jerman: Aufklärung) adalah gerakan intelektual dan filosofis yang mendominasi Eropa pada abad ke-17 dan ke-18.

Abad Pencerahan dan Kekristenan · Abad Pencerahan dan Protestanisme · Lihat lebih »

Adventisme

Adventisme adalah sebuah aliran dari Kristen Protestan yang mempercayai akan adanya kedatangan kedua Yesus Kristus yang akan datang dalam waktu yang sesegera mungkin.

Adventisme dan Kekristenan · Adventisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Agama negara

Agama negara (juga disebut agama resmi, negara konfesional atau negara agama) merupakan agama yang berstatus resmi sebagai identitas dan falsafah utama di suatu negara, meski tidak sekuler, negara yang memiliki agama resmi belum tentu teokrasi.

Agama negara dan Kekristenan · Agama negara dan Protestanisme · Lihat lebih »

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Alkitab dan Kekristenan · Alkitab dan Protestanisme · Lihat lebih »

Allah (Kristen)

Tritunggal Mahakudus karya Andrei Rublev, sekitar tahun 1400 Allah menurut Kekristenan adalah Wujud Mulia Raya Mahakekal yang mencipta dan memelihara segala sesuatu.

Allah (Kristen) dan Kekristenan · Allah (Kristen) dan Protestanisme · Lihat lebih »

Allah Anak

Allah Anak (juga disebut Allah Putra) adalah pribadi kedua dari Tritunggal (Trinitas) dalam teologi Kristen.

Allah Anak dan Kekristenan · Allah Anak dan Protestanisme · Lihat lebih »

Allah Bapa

Allah Bapa adalah gelar yang diberikan kepada Allah dalam agama Kristen, terutama dalam hubungannya dengan konsep Tritunggal (Trinitas) dalam Kekristenan arus utama.

Allah Bapa dan Kekristenan · Allah Bapa dan Protestanisme · Lihat lebih »

Amerika Latin

Amerika Latin 190px Amerika Latin (bahasa Portugis dan bahasa Spanyol: América Latina; bahasa Prancis: Amérique latine) adalah sebutan untuk wilayah benua Amerika yang sebagian besar penduduknya merupakan penutur asli bahasa-bahasa Roman (terutama bahasa Spanyol dan bahasa Portugis) yang merupakan bahasa-bahasa turunan dari bahasa Latin.

Amerika Latin dan Kekristenan · Amerika Latin dan Protestanisme · Lihat lebih »

Amerika Utara

Gambar satelit Amerika Utara. Amerika Utara adalah benua di belahan bumi utara.

Amerika Utara dan Kekristenan · Amerika Utara dan Protestanisme · Lihat lebih »

Amish

Orang Amish, (diucapkan) adalah sebuah denominasi Kristen Anabaptis yang hidup di wilayah Amerika Serikat dan Ontario, Kanada, yang terkenal karena pembatasannya terhadap penggunaan peralatan modern, seperti mobil dan telepon.

Amish dan Kekristenan · Amish dan Protestanisme · Lihat lebih »

Anabaptis

Anabaptis (- dibaptis kembali) adalah orang Kristen yang dimasukkan ke dalam kategori Reformasi Radikal.

Anabaptis dan Kekristenan · Anabaptis dan Protestanisme · Lihat lebih »

Andreas Karlstadt

Andreas Bodenstein von Karlstadt Andreas Karlstadt adalah seorang tokoh reformasi Kristen.

Andreas Karlstadt dan Kekristenan · Andreas Karlstadt dan Protestanisme · Lihat lebih »

Anglikanisme

Anglikanisme (Anglicanism) adalah suatu tradisi di dalam Kekristenan yang terdiri dari Gereja Inggris dan gereja-gereja yang secara historis terkait dengannya ataupun memiliki keyakinan, praktik ibadah, dan struktur gereja yang serupa.

Anglikanisme dan Kekristenan · Anglikanisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Anihilasionisme

Anihilasionisme (juga dikenal sebagai ekstinksionisme atau destruksionisme) adalah sebuah keyakinan bahwa setelah penghakiman terakhir, beberapa manusia dan seluruh malaikat jatuh (semuanya yang terkena hukuman kekal) akan secara bulat dihancurkan sampai bagaikan tak pernah ada, atau kesadaran mereka akan padam, alih-alih mengalami hukuman tak berkesudahan di neraka (sering kali disinonimisasikan dengan lautan api).

Anihilasionisme dan Kekristenan · Anihilasionisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Arminianisme

Arminianisme adalah sebuah aliran pengajaran soteriologis dalam Kristen Protestan yang berdasarkan pemahaman teologis dari teolog Reformasi Belanda Jacobus Arminius (1560-1609), dan para pengikutnya, Remonstrans.

Arminianisme dan Kekristenan · Arminianisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Bahasa Latin

--> |catatan.

Bahasa Latin dan Kekristenan · Bahasa Latin dan Protestanisme · Lihat lebih »

Bahasa Yunani

Bahasa Yunani (bahasa Yunani Modern: Ελληνικά Elliniká; Hellēnikḗ) adalah suatu bahasa Indo-Eropa yang dituturkan di Yunani, Siprus, Albania bagian selatan, dan sebagian daerah-daerah di pesisir Laut Hitam, Anatolia, dan Semenanjung Italia bagian selatan.

Bahasa Yunani dan Kekristenan · Bahasa Yunani dan Protestanisme · Lihat lebih »

Baptis

Baptis atau permandian adalah salah satu bentuk ritual untuk memurnikan atau menyucikan diri, yang dijalankan terutama oleh agama Kristen, dan juga dikenal dalam agama-agama lain, seperti Mandaeisme, Sikhisme, dan beberapa sekte kuno agama Yahudi.

Baptis dan Kekristenan · Baptis dan Protestanisme · Lihat lebih »

Baptis bayi

Praktik baptis anak di Gereja Katolik Baptis bayi atau baptis anak (infant baptism) adalah praktik pembaptisan yang diberikan pada bayi atau anak-anak yang lahir dalam keluarga Kristen.

Baptis bayi dan Kekristenan · Baptis bayi dan Protestanisme · Lihat lebih »

Baptis dewasa

Baptis dewasa (adult baptism) adalah praktik pembaptisan bagi orang-orang dewasa, atau setidaknya orang-orang yang dapat menyatakan imannya secara sadar dan mampu menggunakan akal budi, berbeda dengan praktik baptis bayi yang memberikan baptis kepada para bayi atau anak-anak yang masih belum mengerti dan sadar akan keimanan.

Baptis dewasa dan Kekristenan · Baptis dewasa dan Protestanisme · Lihat lebih »

Baptis percik

Pemercikan atau aspersi, dalam konteks keagamaan, adalah tindakan memercikkan air, khususnya air suci kepada seseorang.

Baptis percik dan Kekristenan · Baptis percik dan Protestanisme · Lihat lebih »

Baptis tuang

Afusi bayi Penuangan, pencurahan, atau afusi, dalam konteks keagamaan, adalah tindakan menuangkan ke atas kepala orang yang dibaptis.

Baptis tuang dan Kekristenan · Baptis tuang dan Protestanisme · Lihat lebih »

Belanda

Belanda (Nederland, "tanah rendah") adalah sebuah negara yang sebagian besar terletak di Benua Eropa.

Belanda dan Kekristenan · Belanda dan Protestanisme · Lihat lebih »

Bisnis

Bisnis atau niaga adalah kegiatan memperjualbelikan barang atau jasa dengan tujuan memperoleh laba.

Bisnis dan Kekristenan · Bisnis dan Protestanisme · Lihat lebih »

Buku Doa Umum

Buku Doa Umum (1549). Buku Doa Umum (Book of Common Prayer) adalah sebuah buku liturgi milik Gereja Anglikan yang dibuat dengan dasar keputusan parlemen Inggris pada tahun 1549.

Buku Doa Umum dan Kekristenan · Buku Doa Umum dan Protestanisme · Lihat lebih »

Calvinisme

Calvinisme, yang juga disebut tradisi Reformed, iman Reformed, atau Hervormd, adalah cabang utama Protestanisme yang mengikuti tradisi teologi Kristen dan pendekatan terhadap kehidupan Kristen yang dicetuskan oleh reformator Prancis John Calvin dan para teolog era Reformasi lainnya.

Calvinisme dan Kekristenan · Calvinisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Catholic Encyclopedia

Catholic Encyclopedia (Ensiklopedia Katolik) atau saat ini biasa disebut Old Catholic Encyclopedia (Ensiklopedia Katolik Lama) adalah sebuah ensiklopedia dalam bahasa Inggris yang diterbitkan oleh Encyclopedia Press.

Catholic Encyclopedia dan Kekristenan · Catholic Encyclopedia dan Protestanisme · Lihat lebih »

Daftar denominasi Kristen

Daftar denominasi Kristen (atau denominasi yang menganggap diri sebagai Kristen) disusun berdasarkan hubungan-hubungan historis dan doktriner.

Daftar denominasi Kristen dan Kekristenan · Daftar denominasi Kristen dan Protestanisme · Lihat lebih »

Denominasi Kristen

Dalam pengertian Kristen, Denominasi adalah suatu kelompok keagamaan yang dapat diidentifikasikan di bawah satu nama, struktur, dan/atau doktrin.

Denominasi Kristen dan Kekristenan · Denominasi Kristen dan Protestanisme · Lihat lebih »

Dewan Gereja-Gereja Sedunia

Logo Dewan Gereja-Gereja Sedunia Dewan Gereja-Gereja Sedunia (bahasa Inggris: World Council of Churches (WCC), bahasa Prancis: Conseil œcuménique des Églises, bahasa Jerman: Ökumenische Rat der Kirchen, bahasa Spanyol: Consejo Mundial de Iglesias) adalah organisasi perhimpunan antar gereja yang didirikan pada tahun 1948, bertujuan untuk membentuk kesatuan di antara umat Kristen.

Dewan Gereja-Gereja Sedunia dan Kekristenan · Dewan Gereja-Gereja Sedunia dan Protestanisme · Lihat lebih »

Diaken

Santo Stefanus, salah seorang diakon pertama dalam sejarah Gereja, memegang Kitab Injil. Lukisan karya Giacomo Cavedone, 1601. Diaken (diaken) atau Diakon (διάκονος, diakonos; diaconus) adalah anggota diakonat, yakni jawatan pelayanan dalam Gereja.

Diaken dan Kekristenan · Diaken dan Protestanisme · Lihat lebih »

Diarmaid MacCulloch

Diarmaid Ninian John MacCulloch (lahir 31 Oktober 1951) adalah seorang akademisi dan sejarawan Inggris, yang dengan spesialisasi dalam sejarah gereja dan sejarah Kekristenan.

Diarmaid MacCulloch dan Kekristenan · Diarmaid MacCulloch dan Protestanisme · Lihat lebih »

Doktrin

Doktrin adalah sebuah ajaran pada suatu aliran politik dan keagamaan serta pendirian segolongan ahli ilmu pengetahuan, keagamaan, ketatanegaraan secara bersistem, khususnya dalam penyusunan kebijakan negara.

Doktrin dan Kekristenan · Doktrin dan Protestanisme · Lihat lebih »

Eklesiologi

Eklesiologi (dari bahasa Yunani ἐκκλησια,ekklesia: gereja; dan λογος, logos: perkataan, firman, atau ilmu; ecclesiology) merupakan salah satu sub-disiplin ilmu teologi yang membahas mengenai hakikat dan fungsi gereja, berkaitan dengan identitas dan misi gereja di dalam dunia.

Eklesiologi dan Kekristenan · Eklesiologi dan Protestanisme · Lihat lebih »

Elia

Elia (אֵלִיָּהוּ Eliyahu, artinya "YHVH adalah Tuhan"; Elijah atau Elias) adalah seorang nabi di Kerajaan Israel Utara pada zaman pemerintahan raja Ahab, Ahazia dan Yoram pada sekitar abad ke-9 SM, menurut Kitab Raja-raja dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Elia dan Kekristenan · Elia dan Protestanisme · Lihat lebih »

Episkopal

mitra sebagai penutup kepala. Paus di Basilika Santo Yohanes Lateran merepresentasikan otoritasnya. Episkopal merujuk pada suatu bentuk tata kelola Gereja yang bersifat hierarkis, di mana pemimpin otoritas setempatnya disebut uskup.

Episkopal dan Kekristenan · Episkopal dan Protestanisme · Lihat lebih »

Eropa

Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.

Eropa dan Kekristenan · Eropa dan Protestanisme · Lihat lebih »

Evangelikalisme

Evangelikalisme adalah istilah yang biasanya merujuk kepada praktik-praktik serta tradisionalisme keagamaan yang terdapat dalam agama Protestan konservatif.

Evangelikalisme dan Kekristenan · Evangelikalisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gerakan Karismatik

Gerakan Karismatik dalam berbagai hal memiliki ciri-ciri khas Pentakostalisme, khususnya dalam hal karunia-karunia Roh seperti tercatat dalam Alkitab (bahasa lidah/bahasa roh/glossolalia, nubuat, dan lain-lain). Gerakan ini pada awalnya bersifat antardenominasi di dalam gereja-gereja arus utama Protestan dan Katolik. Banyak kaum Karismatik pada akhirnya kemudian membentuk denominasi terpisah dalam gereja-gereja baru. Kitab Kisah Para Rasul mencatat (mengisahkan) mengenai manifestasi Roh Kudus seperti kesembuhan ilahi, mujizat, dan glossolalia yang terjadi pada masa gereja mula-mula pada awal abad pertama. Karismatik merupakan sebuah istilah yang dipakai untuk mendeskripsikan kaum Kristiani yang percaya bahwa manifestasi Roh Kudus tersebut juga bisa terjadi dan seharusnya dipraktikkan sebagai pengalaman pribadi setiap orang-orang percaya pada masa sekarang ini. Kata karismatik berasal dari sebuah kata Yunani charis yang berarti kasih karunia. Kata charis digunakan dalam Alkitab untuk menjelaskan mengenai berbagai-bagai pengalaman supranatural (khususnya dalam 1 Korintus 12-14).

Gerakan Karismatik dan Kekristenan · Gerakan Karismatik dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gerakan Kebangunan Rohani Kedua

page.

Gerakan Kebangunan Rohani Kedua dan Kekristenan · Gerakan Kebangunan Rohani Kedua dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Asiria Timur

Gereja Asiria Timur (Assyrian Church of the East, ܥܕܬܐ ܕܡܕܢܚܐ ܕܐܬܘܖ̈ܝܐ ʻIttā d-Madnĕkhā d-Āturāyē), atau nama resminya Gereja Asiria Timur yang Kudus Apostolik Katolik (ܥܕܬܐ ܩܕܝܫܬܐ ܘܫܠܝܚܝܬܐ ܩܬܘܠܝܩܝ ܕܡܕܢܚܐ ܕܐܬܘܖ̈ܝܐ, ʻIttā Qaddishtā w-Shlikhāitā Qattoliqi d-Madnĕkhā d-Āturāyē), merupakan salah satu Kekristenan Siria yang asal-usulnya bermula dari Tahta Keuskupan Seleukia-Ktesifon, didirikan oleh Santo Tomas Rasul beserta Santo Mari dan Santo Addai, sebagaimana yang tercantum dalam kitab Ajaran Addai.

Gereja Asiria Timur dan Kekristenan · Gereja Asiria Timur dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Baptis

Gereja Baptis atau Baptisme adalah nama generik untuk gereja-gereja di lingkungan Protestan yang dicirikan antara lain oleh penolakannya terhadap baptis bayi (baptisan yang diberikan kepada bayi dan anak kecil).

Gereja Baptis dan Kekristenan · Gereja Baptis dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Inggris

Gereja Inggris (Church of England; C of E) adalah gereja negara Inggris.

Gereja Inggris dan Kekristenan · Gereja Inggris dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Gereja Katolik Roma dan Kekristenan · Gereja Katolik Roma dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Lutheran

Lutheranisme adalah salah satu denominasi gereja-gereja Protestan yang berasaskan teologi Martin Luther, yakni tokoh reformasi gereja.

Gereja Lutheran dan Kekristenan · Gereja Lutheran dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh

Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh (disingkat GMAHK) adalah denominasi Kristen Protestan.

Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh dan Kekristenan · Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Menonit

Gereja Menonit adalah suatu kelompok gereja Kristen Protestan yang tergolong di dalam kelompok Gereja-gereja Anabaptis, yaitu gereja-gereja yang menolak baptisan anak dan hanya mengakui baptisan orang dewasa yang sudah menyatakan imannya.

Gereja Menonit dan Kekristenan · Gereja Menonit dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Metodis

Gereja Metodis di Johor, Malaysia. Gereja Methodis berkembang dari Gereja Anglikan di Inggris.

Gereja Metodis dan Kekristenan · Gereja Metodis dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Ortodoks Timur

Liturgi Ilahi Ortodoks Katedral Santo Basil di Moskwa, sebuah contoh gereja berarsitektur Ortodoks. Katedral Alexander Nevski di Sofia Patriark Konstantinopel sebagai ''Primus Inter Pares'' Ortodoks Timur Gereja Ortodoks Timur, yang disebut juga Gereja Ortodoks serta bernama resmi Gereja Timur, adalah Gereja Kristen terbesar kedua di dunia, dengan perkiraan jumlah umat sekitar 225–300 juta orang.

Gereja Ortodoks Timur dan Kekristenan · Gereja Ortodoks Timur dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Pentakosta

Gereja Aliran Pentakosta atau Pentakostalisme (aliran Pentakosta; Pentecostalism) - yang di Indonesia sering disebut juga Pantekosta - adalah sebuah gerakan di kalangan Protestanisme yang sangat menekankan peranan karunia-karunia Roh Kudus.

Gereja Pentakosta dan Kekristenan · Gereja Pentakosta dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja perdana

Gereja mula-mula, Gereja perdana, jemaat perdana, Kekristenan mula-mula, atau Kekristenan awal (hingga Konsili Nikea Pertama pada tahun 325) menyebar dari Levant, melintasi Kekaisaran Romawi, dan seterusnya.

Gereja perdana dan Kekristenan · Gereja perdana dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja Presbiterian

Gereja Presbiterian (Presbyterian Church) adalah salah satu denominasi di lingkungan Gereja-gereja Protestan, yang berakar pada gerakan Reformasi pada abad ke-16 di Eropa Barat.

Gereja Presbiterian dan Kekristenan · Gereja Presbiterian dan Protestanisme · Lihat lebih »

Gereja-Gereja Ortodoks Oriental

Gereja-Gereja Ortodoks Oriental adalah sekelompok Gereja Kristen Timur berpaham Kristologi Miafisit dengan total anggota sekitar 60 juta jiwa di seluruh dunia.

Gereja-Gereja Ortodoks Oriental dan Kekristenan · Gereja-Gereja Ortodoks Oriental dan Protestanisme · Lihat lebih »

Henry VIII dari Inggris

Henry VIII adalah Raja Inggris yang berkuasa dari 21 April 1509 hingga kematiannya.

Henry VIII dari Inggris dan Kekristenan · Henry VIII dari Inggris dan Protestanisme · Lihat lebih »

Hukum

Hukum (serapan dari حكم) adalah kumpulan peraturan yang terdiri atas norma dan sanksi-sanksi.

Hukum dan Kekristenan · Hukum dan Protestanisme · Lihat lebih »

Hungaria

Hungaria atau Hongaria (Magyarország) adalah sebuah negara terkurung daratan di Eropa tengah.

Hungaria dan Kekristenan · Hungaria dan Protestanisme · Lihat lebih »

Hutterit

Kaum perempuan Hutterit. Hutterit adalah nama yang dipergunakan untuk menunjuk pada para pengikut Jacob Hutter.

Hutterit dan Kekristenan · Hutterit dan Protestanisme · Lihat lebih »

Ilmu

Sebuah percobaan demi perkembangan ilmu pengetahuan. Ilmu atau ilmu pengetahuan (disebut juga sains; serapan dari scientia) adalah suatu usaha sistematis dengan metode ilmiah dalam pengembangan dan penataan pengetahuan yang dibuktikan dengan penjelasan dan prediksi yang teruji sebagai pemahaman manusia tentang alam semesta dan dunianya.

Ilmu dan Kekristenan · Ilmu dan Protestanisme · Lihat lebih »

Indulgensi

Prasasti pada Basilika Agung Santo Yohanes Lateran, tertulis: "''Indulgentia-plenaria perpetua quotidiana toties quoties pro vivis et defunctis''" ("Indulgensi-penuh tiada berkesudahan setiap hari pada setiap kesempatan bagi orang yang hidup dan mati") Dalam ajaran Gereja Katolik, indulgensi (indulgence, indulgentia) adalah penghapusan hukuman atau siksa dosa sementara (temporal) karena dosa-dosa yang telah mendapat ampunan.

Indulgensi dan Kekristenan · Indulgensi dan Protestanisme · Lihat lebih »

Inggris

Inggris (England) adalah sebuah negara konstituen atau negara bagian yang merupakan bagian dari Britania Raya.

Inggris dan Kekristenan · Inggris dan Protestanisme · Lihat lebih »

Injil

Al-Injil atau Kitab Injil (translit; lit Gospel) adalah istilah yang digunakan untuk menyebut keempat kitab pertama dalam Alkitab Perjanjian Baru menurut Kekristenan.

Injil dan Kekristenan · Injil dan Protestanisme · Lihat lebih »

Islam

Islam (al-’Islām) adalah sebuah agama (font) monoteisme Abrahamik yang berpusat terutama di sekitar Al-Qur'an, sebuah teks agama yang diimani oleh umat Muslim sebagai kitab suci dan firman langsung dari Tuhan (muslim menyebutnya sebagai Allāh) seperti yang diwahyukan kepada Muhammad, nabi Islam yang utama dan terakhir.

Islam dan Kekristenan · Islam dan Protestanisme · Lihat lebih »

Jacobus Arminius

Jacobus Arminius, nama latin dari teolog Belanda Jakob Harmenszoon dari periode Reformasi Protestan, (juga dikenal dengan nama Jakob Arminius atau James Arminius), menjabat sebagai profesor teologia di Universitas Leiden dari 1603.

Jacobus Arminius dan Kekristenan · Jacobus Arminius dan Protestanisme · Lihat lebih »

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Jerman dan Kekristenan · Jerman dan Protestanisme · Lihat lebih »

John Knox

John Knox (Iain Cnocc; lahir – 24 November 1572) adalah seorang pendeta Skotlandia, teolog Reformed, dan penulis yang merupakan seorang pemimpin Reformasi di Skotlandia.

John Knox dan Kekristenan · John Knox dan Protestanisme · Lihat lebih »

John Wesley

John Wesley (atau) adalah seorang teolog dan klerikus (pendeta) Anglikan dari Inggris yang mengawali Metodisme bersama dengan Charles saudaranya dan George Whitefield sesamanya klerikus.

John Wesley dan Kekristenan · John Wesley dan Protestanisme · Lihat lebih »

Katarisme

Orang-orang Cathar diusir dari Carcassonne pada tahun 1209 ''Le miracle de Fanjeaux'', oleh Pedro Berruguete Katarisme adalah sebuah gerakan yang muncul sekitar awal abad ke 11 atau abad ke 12 (abad pertengahan).

Katarisme dan Kekristenan · Katarisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Katolik

Kata "katolik" (καθολικός, katolikos; catholicus) berasal dari frasa Yunani καθόλου(katolou), yang berarti "sarwa sekalian", "secara keseluruhan", atau "am", gabungan kata κατά (kata), yang berarti "perihal", dan kata ὅλος (holos), yang berarti "sarwa".

Katolik dan Kekristenan · Katolik dan Protestanisme · Lihat lebih »

Kaum Quaker

Pendle Hill, Inggris, tempat tonggak sejarah Kaum Quaker dari Perkumpulan Agama Sahabat George Fox berperan penting dalam berdirinya Perkumpulan Agama Sahabat Kaum Quaker atau Perkumpulan Agama Sahabat (Religious Society of Friends) adalah suatu kelompok Kristen Protestan, yang muncul pada abad ke-17 di Inggris.

Kaum Quaker dan Kekristenan · Kaum Quaker dan Protestanisme · Lihat lebih »

Kedatangan Kedua Yesus Kristus

''The Last Judgment'' (''Penghakiman Terakhir'') oleh Jean Cousin the Younger Kedatangan Kedua Kristus atau Parousia adalah kembalinya Yesus Kristus dari Surga ke bumi sebagaimana yang diajarkan dalam eskatologi Kristen.

Kedatangan Kedua Yesus Kristus dan Kekristenan · Kedatangan Kedua Yesus Kristus dan Protestanisme · Lihat lebih »

Kekristenan Barat

Kekristenan Barat meliputi Gereja Latin dari Gereja Katolik, berbagai denominasi Protestan, dan kelompok-kelompok lainnya yang berasal dari dunia Barat.

Kekristenan dan Kekristenan Barat · Kekristenan Barat dan Protestanisme · Lihat lebih »

Kekristenan di Eropa

Kekristenan adalah agama di Eropa yang terbanyak penganutnya.

Kekristenan dan Kekristenan di Eropa · Kekristenan di Eropa dan Protestanisme · Lihat lebih »

Kerusakan total

Kerusakan total (juga disebut kebejatan total atau ketidakmampuan mutlak) adalah doktrin teologi Calvinisme.

Kekristenan dan Kerusakan total · Kerusakan total dan Protestanisme · Lihat lebih »

Keselamatan dalam Kekristenan

Dalam Kekristenan, Keselamatan adalah penyelamatan jiwa dari dosa dan kematian.

Kekristenan dan Keselamatan dalam Kekristenan · Keselamatan dalam Kekristenan dan Protestanisme · Lihat lebih »

Ketidakbersalahan Alkitab

Ineransi Alkitab (Biblical inerrancy) adalah suatu doktrin yang menyatakan bahwa "Alkitab, dalam bentuk naskah aslinya, tidak mengandung kesalahan atau seratus persen benar" atau "Kitab Suci dalam naskah aslinya tidak membenarkan apa pun yang bertentangan dengan fakta." Ada yang menyamakan "ineransi" (ketidakbersalahan) dengan "infalibilitas" (ketidakkeliruan); sementara yang lain tidak.

Kekristenan dan Ketidakbersalahan Alkitab · Ketidakbersalahan Alkitab dan Protestanisme · Lihat lebih »

Komunisme

Komunisme (communis) adalah ideologi yang berkenaan dengan filsafat, politik, sosial, dan ekonomi yang tujuan utamanya menciptakan masyarakat dengan aturan sosial ekonomi berdasarkan kepemilikan bersama alat produksi dan tidak adanya kelas sosial, uang, dan negara.

Kekristenan dan Komunisme · Komunisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Kongregasional

''First Congregational Church of Ceredo'', West Virginia. Salah satu gereja kongregasional di Amerika Serikat. Kongregasional (Inggris: Congregational) adalah jenis pemerintahan gereja yang berpusat pada kongregasi atau jemaat atau gereja lokal.

Kekristenan dan Kongregasional · Kongregasional dan Protestanisme · Lihat lebih »

Konsili Konstantinopel I

Konsili Konstantinopel I (Πρώτη σύνοδος της Κωνσταντινουπόλεως, Proti sinodos tis Konstantinopoleos; Concilium Constantinopolitanum Primum) adalah konsili para uskup yang diselenggarakan Kaisar Teodosius I di Konstantinopel pada tahun 381.

Kekristenan dan Konsili Konstantinopel I · Konsili Konstantinopel I dan Protestanisme · Lihat lebih »

Konsili oikumenis

Konsili oikumenis dalam Gereja Katolik dan Gereja Ortodoks Timur adalah pertemuan seluruh uskup keseluruhan Gereja untuk membahas dan mengambil keputusan yang menyangkut doktrin Gereja dan aturan praktisnya.

Kekristenan dan Konsili oikumenis · Konsili oikumenis dan Protestanisme · Lihat lebih »

Konsili Trento

(Pelukisnya tidak diketahui; dilukis pada akhir abad ke-17.) Konsili Trento atau Konsili Trente adalah salah satu konsili oikumenis Gereja Katolik Roma ke-19.

Kekristenan dan Konsili Trento · Konsili Trento dan Protestanisme · Lihat lebih »

Konsili Vatikan I

Konsili Vatikan Pertama dihimpunkan oleh Paus Pius IX melalui bula kepausan Aeterni Patris pada 29 Juni 1868.

Kekristenan dan Konsili Vatikan I · Konsili Vatikan I dan Protestanisme · Lihat lebih »

Korelasi

Dalam teori probabilitas dan statistika, korelasi, juga disebut koefisien korelasi, adalah nilai yang menunjukkan kekuatan dan arah hubungan linier antara dua peubah acak (random variable).

Kekristenan dan Korelasi · Korelasi dan Protestanisme · Lihat lebih »

Kredo

Kredo (credo) atau Pengakuan Iman merupakan pernyataan atau pengakuan rangkuman mengenai suatu kepercayaan.

Kekristenan dan Kredo · Kredo dan Protestanisme · Lihat lebih »

Kredo Nikea

Ikon yang menunjukkan para Bapa Gereja memegang Syahadat Nikea. Kredo Nikea, yang disebut juga Syahadat Nikea atau Pengakuan Iman Nicea, merupakan pernyataan iman yang paling penting dalam Kekristenan Nikea atau Kekristenan arus utama.

Kekristenan dan Kredo Nikea · Kredo Nikea dan Protestanisme · Lihat lebih »

Liberalisme

Liberalisme adalah sebuah pandangan filsafat politik dan moral yang didasarkan pada kebebasan, persetujuan dari yang diperintah dan persamaan di hadapan hukum.

Kekristenan dan Liberalisme · Liberalisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Maria

Maria (Aram: מרים; Yunani: Μαριαμ; Arab: مريم) adalah Ibu dari Yesus Kristus menurut Alkitab Perjanjian Baru dan Ibu dari Nabi Isa menurut Al-Qur'an.

Kekristenan dan Maria · Maria dan Protestanisme · Lihat lebih »

Martin Luther

Martin Luther, O.S.A. adalah seorang profesor teologi, komponis, imam, dan rahib berkebangsaan Jerman, serta seorang tokoh berpengaruh dalam Reformasi Protestan.

Kekristenan dan Martin Luther · Martin Luther dan Protestanisme · Lihat lebih »

Milenialisme

Milenialisme (dari kata Latin millennium, artinya "sahasrawarsa", diimbuhi akhiran -isme) atau Khiliasme (dari padanan Yunaninya, χιλιασμός, khiliasmos) adalah keyakinan yang diajarkan oleh beberapa denominasi agama, bahwasanya akan datang suatu Zaman Gemilang atau akan terwujud suatu Firdaus di muka Bumi menjelang Hari Kiamat, menyongsong kehidupan akhirat yang kekal.

Kekristenan dan Milenialisme · Milenialisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Monastisisme

Monastisisme (dari kata Yunani, μοναχός, monakos, dari akar kata μονός, Monos, sendiri) atau Kerahiban, cara hidup religius yang dijalani seseorang dengan cara menafikan urusan-urusan duniawi agar dapat sepenuhnya membaktikan hidup bagi karya kerohanian.

Kekristenan dan Monastisisme · Monastisisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Mortalisme Kristen

Mortalisme Kristen atau kefanaan Kristen mengandung keyakinan bahwa jiwa manusia pada hakikatnya tidak kekal (immortal);.

Kekristenan dan Mortalisme Kristen · Mortalisme Kristen dan Protestanisme · Lihat lebih »

Nabi

Dalam pengertian agama samawi, nabi adalah manusia pilihan yang memperoleh wahyu dari Tuhan tentang agama untuk dirinya sendiri dan misinya memiliki tujuan menyampaikan wahyu tersebut kepada orang lain.

Kekristenan dan Nabi · Nabi dan Protestanisme · Lihat lebih »

Nigeria

Nigeria, secara resmi Republik Federal Nigeria adalah sebuah negara berdaulat di Afrika Barat yang berbatasan dengan Benin di sebelah barat, Chad dan Kamerun di sebelah timur dan Niger di sebelah utara.

Kekristenan dan Nigeria · Nigeria dan Protestanisme · Lihat lebih »

Oikumenisme

Oikumenisme (kadang-kadang dieja oikoumenisme atau ekumenisme) berasal dari bahasa Yunani oikos (.

Kekristenan dan Oikumenisme · Oikumenisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Otto von Bismarck

Otto von Bismarck Pangeran Otto Eduard Leopold von Bismarck, Adipati Lauenburg adalah salah satu seorang pemimpin yang konservatif dalam mendominasi urusan Jerman dan Eropa dari tahun 1860-an sampai 1890.

Kekristenan dan Otto von Bismarck · Otto von Bismarck dan Protestanisme · Lihat lebih »

Pandangan Kristen tentang Yesus

Umat Kristen mengimani Yesus sebagai Kristus, atau juru selamat (Mesias), dan mempercayai bahwa melalui kematian dan kebangkitan-Nya, manusia dapat didamaikan dengan Allah dan karenanya memperoleh tawaran keselamatan serta janji akan kehidupan kekal.

Kekristenan dan Pandangan Kristen tentang Yesus · Pandangan Kristen tentang Yesus dan Protestanisme · Lihat lebih »

Paus (Gereja Katolik)

Paus (dari paus; papa dari πάππας pappas, "ayah") sejatinya adalah Uskup Roma, yang menjadi pemimpin Gereja Katolik di seluruh dunia.

Kekristenan dan Paus (Gereja Katolik) · Paus (Gereja Katolik) dan Protestanisme · Lihat lebih »

Pembubaran Biara-biara

Reruntuhan Biara Glastonbury. Pembubaran Biara-biara, yang kadang-kadang juga disebut Penindasan Biara-biara, adalah proses administratif dan hukum yang membubarkan, menyita pendapatan dan aset, dan mengambil alih anggota dan fungsi biara-biara di Inggris, Wales, dan Irlandia dari tahun 1536 hingga 1541.

Kekristenan dan Pembubaran Biara-biara · Pembubaran Biara-biara dan Protestanisme · Lihat lebih »

Penghargaan Nobel

Penghargaan Nobel dianugerahkan setiap tahun kepada mereka yang telah melakukan penelitian yang luar biasa, menemukan teknik atau peralatan yang baru, atau telah melakukan kontribusi luar biasa ke masyarakat.

Kekristenan dan Penghargaan Nobel · Penghargaan Nobel dan Protestanisme · Lihat lebih »

Pentakosta

Pentakosta atau Pantekosta (dari Πεντηκοστή, Pentēkostē, " kelima-puluh"), juga disebut sebagai Minggu Putih, adalah hari raya Kristiani yang memperingati peristiwa dicurahkannya Roh Kudus kepada para rasul di Yerusalem, yang terjadi 50 hari setelah kebangkitan Yesus Kristus.

Kekristenan dan Pentakosta · Pentakosta dan Protestanisme · Lihat lebih »

Perang Agama Prancis

Perang Agama Prancis (1562–98) adalah istilah yang mengacu pada periode perang saudara antara orang-orang Katolik dan Protestan di Kerajaan Prancis.

Kekristenan dan Perang Agama Prancis · Perang Agama Prancis dan Protestanisme · Lihat lebih »

Perang Saudara Inggris

Perang Saudara Inggris (1642-1651) adalah serangkaian konflik bersenjata dan intrik politik antara kaum Parlementaria ("Roundheads") dan Royalis ("Cavaliers") terkait tata cara pemerintahan.

Kekristenan dan Perang Saudara Inggris · Perang Saudara Inggris dan Protestanisme · Lihat lebih »

Perang Tiga Puluh Tahun

Perang Tiga Puluh Tahun adalah sebuah konflik yang terjadi antara tahun 1618 hingga 1648, khususnya di wilayah yang sekarang menjadi negara Jerman, dan melibatkan sebagian besar kekuatan-kekuatan di kawasan tersebut.

Kekristenan dan Perang Tiga Puluh Tahun · Perang Tiga Puluh Tahun dan Protestanisme · Lihat lebih »

Percobaan

Percobaan atau disebut juga eksperimen (dari Bahasa Latin: ex-periri yang berarti menguji coba) adalah suatu set tindakan dan pengamatan, yang dilakukan untuk mengecek atau menyalahkan hipotesis atau mengenali hubungan sebab akibat antara gejala.

Kekristenan dan Percobaan · Percobaan dan Protestanisme · Lihat lebih »

Perjamuan Kudus

Perjamuan Kudus, Perjamuan Suci, Perjamuan Paskah, atau Ekaristi (ucapan syukur) adalah suatu ritus yang dipandang oleh kebanyakan Gereja dalam Kekristenan sebagai suatu sakramen.

Kekristenan dan Perjamuan Kudus · Perjamuan Kudus dan Protestanisme · Lihat lebih »

Perjanjian Baru

Perjanjian Baru (bahasa Yunani Koine: Ἡ Καινὴ Διαθήκη, Hē Kainḕ Diathḗkē), atau biasa disingkat PB, merupakan bagian utama kedua kanon Alkitab Kristen, yang bagian pertamanya adalah Perjanjian Lama (PL) yang utamanya didasarkan pada Alkitab Ibrani.

Kekristenan dan Perjanjian Baru · Perjanjian Baru dan Protestanisme · Lihat lebih »

Perpindahan ke agama Kristen

perjalanan menuju Damaskus, dilukis oleh Michelangelo Perpindahan ke agama Kristen adalah perpindahan agama dari orang yang sebelumnya bukan Kristen ke beberapa bentuk Kekristenan.

Kekristenan dan Perpindahan ke agama Kristen · Perpindahan ke agama Kristen dan Protestanisme · Lihat lebih »

Persekutuan Anglikan

Persekutuan Anglikan atau Komuni Anglikan adalah afiliasi sedunia dari Gereja-gereja Anglikan.

Kekristenan dan Persekutuan Anglikan · Persekutuan Anglikan dan Protestanisme · Lihat lebih »

Persekutuan penuh

Persekutuan penuh atau kesatuan penuh merupakan istilah yang digunakan dalam eklesiologi Kristen, adalah suatu hubungan antara beberapa komunitas atau Gereja yang berbeda yang, sambil memelihara beberapa keterpisahan identitas, mengakui satu sama lain bahwa masing-masing mengambil bagian dalam persekutuan yang sama dan doktrin-doktrin esensial yang sama.

Kekristenan dan Persekutuan penuh · Persekutuan penuh dan Protestanisme · Lihat lebih »

Pew Research Center

Pew Research Center adalah wadah pemikir nonpartisan Amerika Serikat yang berpusat di Washington, D.C. Pusat penelitian ini merilis informasi tentang tren isu sosial, opini publik, dan demografi di Amerika Serikat dan dunia.

Kekristenan dan Pew Research Center · Pew Research Center dan Protestanisme · Lihat lebih »

Pietisme

Pietisme adalah sebuah gerakan di lingkungan Lutheranisme, yang berlangsung dari akhir abad ke-17 hingga pertengahan abad ke-18.

Kekristenan dan Pietisme · Pietisme dan Protestanisme · Lihat lebih »

Politik

Politik (serapan dari politiek) adalah proses pembentukan dalam masyarakat yang antara lain berwujud proses pembuatan keputusan, khususnya dalam negara.

Kekristenan dan Politik · Politik dan Protestanisme · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Kekristenan dan Prancis · Prancis dan Protestanisme · Lihat lebih »

Purgatorium

Penggambaran purgatorium yang bernyala-nyala api oleh Annibale Carracci. Purgatorium atau api penyucian (purgatorium; purgatory) adalah istilah dalam teologi Kristen, dan khususnya dalam teologi Katolik, untuk suatu keadaan antara atau peralihan setelah kematian jasmani yang melaluinya mereka yang ditentukan ke Surga "menjalani pemurnian, sehingga mencapai kekudusan yang diperlukan untuk memasuki kegembiraan surga".

Kekristenan dan Purgatorium · Protestanisme dan Purgatorium · Lihat lebih »

Puritan

John Howe, Richard Baxter. Puritan, lebih tepatnya Kaum Puritan dari Inggris pada abad ke-16 dan 17 adalah kumpulan sejumlah kelompok keagamaan yang memperjuangkan "kemurnian" doktrin dan tata cara peribadatan, begitu juga kesalehan perseorangan dan jemaat.

Kekristenan dan Puritan · Protestanisme dan Puritan · Lihat lebih »

Reformasi Inggris

Reformasi Inggris adalah serangkaian peristiwa yang terjadi di Inggris pada abad ke-16 ketika Gereja Inggris memisahkan diri dari otoritas Paus dan Gereja Katolik Roma.

Kekristenan dan Reformasi Inggris · Protestanisme dan Reformasi Inggris · Lihat lebih »

Reformasi Protestan

Sidang Worms'', tempat ia menolak untuk menarik kembali karya-karyanya yang dipandang sesat oleh Gereja Katolik (lukisan dari Anton von Werner, 1877, Staatsgalerie Stuttgart). Reformasi Protestan atau Reformasi Gereja (juga disebut Reformasi Eropa) adalah sebuah gerakan besar dalam Kekristenan Barat di Eropa pada abad ke-16 yang menimbulkan tantangan agama dan politik terhadap Gereja Katolik Roma dan khususnya terhadap otoritas kepausan, yang timbul dari apa yang dianggap sebagai kesalahan, penyalahgunaan, dan ketidaksesuaian dalam Gereja Katolik.

Kekristenan dan Reformasi Protestan · Protestanisme dan Reformasi Protestan · Lihat lebih »

Reinkarnasi

Sebuah seni yang menjelaskan reinkarnasi pada manusia. Reinkarnasi (dari bahasa Latin yang berarti "lahir kembali" atau "kelahiran semula", atau titisan) adalah suatu kepercayaan bahwa seseorang akan mati dan dilahirkan kembali dalam bentuk kehidupan lain.

Kekristenan dan Reinkarnasi · Protestanisme dan Reinkarnasi · Lihat lebih »

Revolusi ilmiah

Revolusi ilmiah adalah masa saat gagasan baru dalam bidang fisika, astronomi, biologi, anatomi manusia, kimia, dan ilmu pengetahuan lain, berkembang dengan pesat dan menjadi dasar ilmu pengetahuan modern.

Kekristenan dan Revolusi ilmiah · Protestanisme dan Revolusi ilmiah · Lihat lebih »

Roh Kudus

Konsep Roh Kudus dikenal dalam beberapa agama.

Kekristenan dan Roh Kudus · Protestanisme dan Roh Kudus · Lihat lebih »

Roh Kudus (Kristen)

Murillo, s. 1677. Penggambaran Roh Kudus Kristen sebagai burung merpati, oleh Gian Lorenzo Bernini, di Basilika Santo Petrus, Vatikan. Roh Kudus adalah pribadi atau entitas (hipostasis) ketiga dari Tritunggal: Allah Tritunggal dimanifestasikan sebagai Bapa, Putra, dan Roh Kudus, dengan setiap pribadi itu sendiri adalah Allah.

Kekristenan dan Roh Kudus (Kristen) · Protestanisme dan Roh Kudus (Kristen) · Lihat lebih »

Rumusan Tritunggal

āmēn". Diagram Perisai Tritunggal atau Scutum Fidei dari simbolisme Gereja Barat tradisional. Rumusan Tritunggal atau rumusan Trinitas adalah frase "dalam nama Bapa dan Anak/Putra dan Roh Kudus" (εἰς τὸ ὄνομα τοῦ Πατρὸς καὶ τοῦ Υἱοῦ καὶ τοῦ ἉγίουΠνεύματος,, ĭn nōmine Pătris ĕt Fīliī ĕt Spīritūs Sānctī), atau ragam dari bentuk dan pengucapan kata-kata tersebut, yang merujuk kepada tiga pribadi Tritunggal Kekristenan.

Kekristenan dan Rumusan Tritunggal · Protestanisme dan Rumusan Tritunggal · Lihat lebih »

Salib Kristen

Salib Kalvari, salib yang bertumpu dengan dasar tiga tangga (bergradasi). Salib, dipandang sebagai representasi dari instrumen penyaliban Yesus Kristus.

Kekristenan dan Salib Kristen · Protestanisme dan Salib Kristen · Lihat lebih »

Sejarah Kekristenan

Sejarah Kekristenan tidak bisa dipisahkan dari Sejarah gereja Kristen yang membawa ajaran agama Kristen, mengayomi penganutnya dan menjadi saksi perkembangan pekerjaan yang telah dijalankan sepanjang dua ribu tahun, sejak abad pertama Masehi, mulai dari tanah Israel hingga ke Eropa, Amerika, dan seluruh dunia.

Kekristenan dan Sejarah Kekristenan · Protestanisme dan Sejarah Kekristenan · Lihat lebih »

Skotlandia

Skotlandia (bahasa Inggris dan Skots: Scotland,; Alba) adalah negara konstituen atau negara bagian dari negara berdaulat Britania Raya.

Kekristenan dan Skotlandia · Protestanisme dan Skotlandia · Lihat lebih »

Sola fide

Martin Luther: pencetus pandangan Sola Fide Justificatio sola fide (atau hanya sola fide), berarti pembenaran hanya oleh iman, adalah sebuah doktrin soteriologis dalam teologi Kristen yang umumnya dipegang untuk membedakan tradisi Lutheran and Reformed Protestan, dari gereja-gereja Katolik, Ortodoks Timur, Ortodoks Oriental, Assyria and Anabaptis.

Kekristenan dan Sola fide · Protestanisme dan Sola fide · Lihat lebih »

Sola gratia

Sola gratia, berarti hanya oleh anugerah, adalah salah satu dari lima ''sola'' dan termasuk dalam kepercayaan bahwa keselamatan diberikan hanya oleh anugerah ilahi atau "kemurahan yang tidak layak diterima", bukan sebagai sesuatu yang diusahakan atau layak diterima oleh pendosa.

Kekristenan dan Sola gratia · Protestanisme dan Sola gratia · Lihat lebih »

Sola scriptura

Sola scriptura (hanya oleh Kitab Suci) adalah doktrin bahwa Alkitab merupakan satu-satunya sumber otoritas yang mustahil-keliru dalam urusan iman dan amalan Kristen.

Kekristenan dan Sola scriptura · Protestanisme dan Sola scriptura · Lihat lebih »

Soli Deo gloria

G. F. Handel Soli Deo gloria adalah salah satu istilah ungkapan iman yang dicetuskan teolog Kristen pada abad Reformasi, abad 16-17.

Kekristenan dan Soli Deo gloria · Protestanisme dan Soli Deo gloria · Lihat lebih »

Solus Christus

Solus Christus atau In Christo solo (bahasa Latin in + ablatif, sōlō Christō, yang berarti "hanya di dalam Kristus") adalah salah satu dari lima sola yang merangkum keyakinan dasar para Reformator Protestan bahwa keselamatan hanya melalui iman di dalam Kristus.

Kekristenan dan Solus Christus · Protestanisme dan Solus Christus · Lihat lebih »

Suksesi apostolik

Penahbisan episkopal atas Deodatus dari Nevers; Claude Bassot (1580-1630). Suksesi Apostolik atau Suksesi Rasuli merupakan cara di mana pelayanan Gereja Kristen diturunkan dari Para Rasul dalam suatu suksesi yang berkesinambungan, yang biasanya dihubungkan dengan sebuah klaim bahwa suksesi tersebut dilakukan melalui serangkaian uskup.

Kekristenan dan Suksesi apostolik · Protestanisme dan Suksesi apostolik · Lihat lebih »

Swiss

Swiss, secara resmi bernama Konfederasi Swiss (Schweiz, Suisse, Svizzera, Svizra, Confoederatio Helvetica), adalah negara federal berisi 26 kanton di Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di utara, Perancis di barat, Italia di selatan, Liechtenstein dan Austria di timur.

Kekristenan dan Swiss · Protestanisme dan Swiss · Lihat lebih »

Takhta Suci

Takhta Suci (Sancta Sedes,; Santa Sede), disebut juga Takhta Roma, Takhta Petrus atau Takhta Apostolik, adalah yurisdiksi Paus dalam berperan sebagai uskup Roma.

Kekristenan dan Takhta Suci · Protestanisme dan Takhta Suci · Lihat lebih »

Teologi Kristen

Teologi Kristen utamanya berkaitan dengan pemikiran mengenai ketuhanan Yesus.

Kekristenan dan Teologi Kristen · Protestanisme dan Teologi Kristen · Lihat lebih »

Thomas Müntzer

Thomas Müntzer. Thomas Müntzer adalah seorang tokoh dari sebuah gerakan revolusi sosial sekaligus seorang penginjil keliling.

Kekristenan dan Thomas Müntzer · Protestanisme dan Thomas Müntzer · Lihat lebih »

Tonga

Tonga (bahasa Tonga: Pule'anga Fakatu'i'o Tonga), nama resminya Kerajaan Tonga, adalah negara Polinesia yang berbentuk negara kepulauan terdiri dari 177 pulau dengan luas keseluruhan pulau sekitar 750 kilometer persegi (290 mil persegi), yang tersebar lebih dari 700.000 kilometer persegi (270.000 mil persegi) di Samudra Pasifik bagian selatan.

Kekristenan dan Tonga · Protestanisme dan Tonga · Lihat lebih »

Tradisi Suci

Tradisi Suci adalah istilah teologis yang digunakan sebagai sebutan bagi landasan kewenangan doktrinal dan spiritual Kekristenan maupun Alkitab.

Kekristenan dan Tradisi Suci · Protestanisme dan Tradisi Suci · Lihat lebih »

Tritunggal

''Tritunggal Mahakudus'', dilukiskan oleh Szymon Czechowicz (1756–1758) Doktrin Kristen atau Kristiani tentang Tritunggal atau Trinitas (kata Latin yang secara harfiah berarti "tiga serangkai", dari kata) menyatakan bahwa Allah adalah tiga pribadi atau hipostasis yang sehakikat (konsubstansial)—Bapa, Anak/Putra (Yesus Kristus), dan Roh Kudus—sebagai "satu Allah dalam tiga Pribadi Ilahi".

Kekristenan dan Tritunggal · Protestanisme dan Tritunggal · Lihat lebih »

Tuvalu

Tuvalu, dulunya dikenal sebagai Kepulauan Ellice, adalah sebuah negara kepulauan yang terletak di antara Hawaii dan Australia di Samudra Pasifik.

Kekristenan dan Tuvalu · Protestanisme dan Tuvalu · Lihat lebih »

Ulrich Zwingli

Huldrych atau Ulrich Zwingli (1 Januari 1484 – 11 Oktober 1531) adalah seorang pemimpin Reformasi di Swiss, lahir selama masa bertumbuhnya patriotisme Swiss dan meningkatnya kritik terhadap sistem tentara bayaran Swiss.

Kekristenan dan Ulrich Zwingli · Protestanisme dan Ulrich Zwingli · Lihat lebih »

Umat Kristen

Umat Kristen adalah orang-orang yang memeluk agama Kristen, salah satu agama Abrahamik monoteistik berasaskan riwayat hidup dan ajaran-ajaran Yesus Kristus.

Kekristenan dan Umat Kristen · Protestanisme dan Umat Kristen · Lihat lebih »

Unitarian Universalisme

Unitarian Universalisme (UU-isme) adalah sebuah gerakan keagamaan yang secara teologis liberal yang dicirikan oleh dukungannya terhadap "pencarian yang bebas dan bertanggung jawab akan makna dan kebenaran." Prinsip ini memungkinkan kaum Unitarian Universalis untuk memiliki keyakinan dan praktik yang sangat berbeda-beda.

Kekristenan dan Unitarian Universalisme · Protestanisme dan Unitarian Universalisme · Lihat lebih »

Unitarianisme

Unitarianisme atau Keekatunggalan adalah salah satu sub-denominasi Protestan dalam teologi kekristenan.

Kekristenan dan Unitarianisme · Protestanisme dan Unitarianisme · Lihat lebih »

Uskup

Mgr. Johann Otto von Gemmingen, (http://en.wikipedia.org/wiki/Prince-Bishopric_of_Augsburg Pangeran-Uskup dari Augsburg). Uskup (usquf; dari ἐπίσκοπος translit. epískopos "penilik") atau waligereja atau biskop (bisschop) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma).

Kekristenan dan Uskup · Protestanisme dan Uskup · Lihat lebih »

Yesus

Yesus (Ἰησοῦς,; 4 SM sampai 30–33 M), juga disebut sebagai Yesus dari Nazaret atau Yesus Kristus, adalah tokoh sentral Kekristenan.

Kekristenan dan Yesus · Protestanisme dan Yesus · Lihat lebih »

Yohanes Calvin

Yohanes Calvin (John Calvin; bahasa Prancis Pertengahan: Jehan Cauvin; Jean Calvin; 10 Juli 150927 Mei 1564) adalah seorang teolog, pendeta, dan reformator Prancis di Jenewa selama Reformasi Protestan.

Kekristenan dan Yohanes Calvin · Protestanisme dan Yohanes Calvin · Lihat lebih »

95 dalil Luther

95 dalil Luther, 95 Tesis, atau Perdebatan tentang Kuasa Indulgensi, adalah sebuah daftar proposisi untuk perdebatan akademik yang ditulis pada 1517 oleh Martin Luther, profesor teologi moral di Universitas Wittenberg, Jerman.

95 dalil Luther dan Kekristenan · 95 dalil Luther dan Protestanisme · Lihat lebih »

Daftar di atas menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut

Perbandingan antara Kekristenan dan Protestanisme

Kekristenan memiliki 669 hubungan, sementara Protestanisme memiliki 519. Ketika mereka memiliki kesamaan 146, indeks Jaccard adalah 12.29% = 146 / (669 + 519).

Referensi

Artikel ini menunjukkan hubungan antara Kekristenan dan Protestanisme. Untuk mengakses setiap artikel dari mana informasi itu diambil, silakan kunjungi:

Hei! Kami di Facebook sekarang! »