Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Live Aid

Indeks Live Aid

Live Aid adalah pergelaran musik rock secara kolosal yang diadakan tanggal 13 Juli 1985.

137 hubungan: Against All Odds (Take a Look at Me Now), All You Need is Love, Amazing Grace, American Broadcasting Company, Amerika Serikat, Band Aid (grup musik), BBC, BBC Radio 1, Beograd, Billy Ocean, Black Sabbath, Blowin' In The Wind, Bo Diddley, Bob Dylan, Bob Geldof, Bohemian Rhapsody, Bono, Branford Marsalis, Brian May, Bryan Adams, California Girls, Can't Fight This Feeling, Carlos Santana, CBC, Chevy Chase, Cliff Richard, Concorde, Crazy Little Thing Called Love, Crosby, Stills, Nash & Young, David Bowie, David Gilmour, Deep Purple, Den Haag, Dire Straits, Do They Know It's Christmas?, Don Quixote, Don't Go Breaking My Heart, Drag Me Down, Duran Duran, Elton John, Elvis Costello, Eric Clapton, Etiopia, Every Breath You Take, Festival Woodstock, Footloose, Freddie Mercury, George Harrison, Gitar angin, God Save the King, ..., Help Me, Rhonda, Heroes (lagu Måns Zelmerlöw), Hide and Seek (seri televisi), Imagine, In the Air Tonight, Institusi Smithsonian, INXS, Jack Nicholson, Jealous Guy, Jepang, Jimmy Page, Joan Baez, John Paul Jones (musisi), Judas Priest, Julian Lennon, Köln, Keith Richards, Kenny Loggins, Kiki Dee, Kool & the Gang, Layla, Led Zeppelin, Let It Be (lagu), Lionel Richie, Live 8, London, Loudness, Madison Square Garden, Madonna, Mel Smith, Melbourne, Mick Jagger, Moskwa, MTV, Musik rok, My Generation (film Indonesia 2017), Neil Young, Nelly Furtado, New Jersey, Norwegia, Off Course, Open Invitation, Pat Metheny, Patti LaBelle, Paul McCartney, Paul Young, Penyiaran langsung, Phil Collins, Philadelphia, Pennsylvania, Pink Floyd, Pound sterling, Prince (penyanyi), Queen, Radio Ga Ga, REO Speedwagon, Robert Plant, Roxanne (lagu), Sade Adu, Samudra Atlantik, Santana (grup musik), Saturday Night Live, SpongeBob SquarePants (musim 4), Stairway to Heaven, Stasiun televisi, Status Quo, Sting, Suara stereofonik, Sydney, Tears for Fears, The Beach Boys, The Who, Tina Turner, Tom Petty, U2, USA for Africa, Warner Music Group, We are the Champions, Wham!, Whole Lotta Love, Why, Yusuf Islam, 13 Juli, 1985, 2001, 2003, 2004, 8 November. Memperluas indeks (87 lebih) »

Against All Odds (Take a Look at Me Now)

"Against All Odds (Take a Look At Me Now)" (juga hanya berjudul "Against All Odds") adalah sebuah lagu oleh drummer Inggris dan penyanyi danpenulis lagu Phil Collins, tercatat untuk soundtrack untuk film 1984 dengan nama yang sama.

Baru!!: Live Aid dan Against All Odds (Take a Look at Me Now) · Lihat lebih »

All You Need is Love

"All You Need Is Love" adalah sebuah lagu karya the Beatles yang dirilis sebagai single non-album pada Juli 1967.

Baru!!: Live Aid dan All You Need is Love · Lihat lebih »

Amazing Grace

Amazing Grace adalah lagu pujian Kristen, yang ada dalam buku nyanyian rohani Olney Hymns pada halaman 53, dan dalam bahasa Indonesia diterjemahkan dengan judul O Rahmat yang Mengagumkan pada buku pujian Gereja Katolik Puji Syukur nomor 600 dan dalam buku pujian Gereja Protestan, Ajaib Benar Anugerah pada Kidung Jemaat Nomor 40.

Baru!!: Live Aid dan Amazing Grace · Lihat lebih »

American Broadcasting Company

American Broadcasting Company (disingkat ABC) merupakan stasiun televisi dan radio Amerika Serikat yang didirikan pada tahun 1943 dengan terpecah dari jaringan radio NBC Blue Network.

Baru!!: Live Aid dan American Broadcasting Company · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Live Aid dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Band Aid (grup musik)

Band Aid adalah supergrup Britania dan Irlandia yang didirikan Bob Geldof dan Midge Ure pada tahun 1984.

Baru!!: Live Aid dan Band Aid (grup musik) · Lihat lebih »

BBC

British Broadcasting Corporation (BBC) adalah lembaga penyiaran umum Britania Raya.

Baru!!: Live Aid dan BBC · Lihat lebih »

BBC Radio 1

Logo BBC Radio 1 dari tahun 2007 hingga 2021. BBC Radio 1 adalah stasiun radio nasional Britania Raya yang dioperasikan oleh BBC yang juga disiarkan secara internasional, menjurus ke musik populer dan hit tangga lagu sepanjang hari.

Baru!!: Live Aid dan BBC Radio 1 · Lihat lebih »

Beograd

Beograd (Beograd / Београд) adalah ibu kota dan kota terbesar di Serbia.

Baru!!: Live Aid dan Beograd · Lihat lebih »

Billy Ocean

Leslie Sebastian Charles atau dikenal sebagai Billy Ocean, adalah penyanyi berkebangsaan Inggris yang lahir di Trinidad.

Baru!!: Live Aid dan Billy Ocean · Lihat lebih »

Black Sabbath

Black Sabbath adalah kelompok musik dari Inggris yang dianggap sebagai salah satu pendiri aliran musik heavy metal.

Baru!!: Live Aid dan Black Sabbath · Lihat lebih »

Blowin' In The Wind

"Blowin' in the Wind" adalah sebuah lagu yang ditulis oleh Bob Dylan pada tahun 1962 dan dirilis pada album berjudul The Freewheelin' Wheel Bob Dylan pada tahun 1963.

Baru!!: Live Aid dan Blowin' In The Wind · Lihat lebih »

Bo Diddley

Ellas McDaniel (nama lahir Ellas Otha Bates), yang juga dikenal sebagai Bo Diddley, adalah seorang penyanyi, gitaris, penulis lagu dan produser musik R&B Amerika yang memainkan peran penting dalam peralihan dari blues ke rock and roll.

Baru!!: Live Aid dan Bo Diddley · Lihat lebih »

Bob Dylan

Bob Dylan (terlahir dengan nama Robert Allen Zimmerman) adalah seorang penyanyi-penulis lagu asal Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Bob Dylan · Lihat lebih »

Bob Geldof

Robert Frederick Xenon Geldof, diketahui sebagai Bob Geldof adalah seorang penyanyi, penulis lagu, aktor dan aktivis politik Irlandia.

Baru!!: Live Aid dan Bob Geldof · Lihat lebih »

Bohemian Rhapsody

"Bohemian Rhapsody" adalah sebuah lagu oleh band rock asal Inggris, Queen.

Baru!!: Live Aid dan Bohemian Rhapsody · Lihat lebih »

Bono

Paul David Hewson, nama julukannya "Bono Vox" atau "Bono U2" atau saat ini juga dikenal hanya "Bono" adalah seorang penyanyi utama dari kelompok musik rock Irlandia, U2.

Baru!!: Live Aid dan Bono · Lihat lebih »

Branford Marsalis

Branford Marsalis Branford Marsalis merupakan seorang penyanyi jazz dan pemain saksofon berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Branford Marsalis · Lihat lebih »

Brian May

Brian Harold May, CBE adalah seorang musisi, penyanyi, penulis lagu, dan astrofisikawan Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Brian May · Lihat lebih »

Bryan Adams

Bryan Guy Adams OC, OBC, adalah seorang penyanyi rock Kanada, gitaris, penulis lagu dan fotografer.

Baru!!: Live Aid dan Bryan Adams · Lihat lebih »

California Girls

"California Girls" adalah sebuah lagu karya badn the Beach Boys dari album mereka, Summer Days (And Summer Nights!!).

Baru!!: Live Aid dan California Girls · Lihat lebih »

Can't Fight This Feeling

"Can't Fight This Feeling" adalah lagu power ballad nomor satu dari REO Speedwagon tentang seorang lelaki yang jatuh cinta dengan seorang perempuan, di mana gadis itu sudah menjadi teman lamanya.

Baru!!: Live Aid dan Can't Fight This Feeling · Lihat lebih »

Carlos Santana

Carlos Santana Carlos Augusto Alves Santana (lahir 20 Juli 1947) merupakan seorang gitaris berkebangsaan Meksiko dan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Grammy Award.

Baru!!: Live Aid dan Carlos Santana · Lihat lebih »

CBC

Canadian Broadcasting Corporation (CBC) dibentuk tahun 1936.

Baru!!: Live Aid dan CBC · Lihat lebih »

Chevy Chase

Chevy Chase Cornelius Crane "Chevy" Chase (lahir 8 Oktober 1943) merupakan seorang aktor, komedian, dan penulis berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Emmy Award.

Baru!!: Live Aid dan Chevy Chase · Lihat lebih »

Cliff Richard

Sir Cliff Richard, OBE, adalah penyanyi sekaligus pemeran dan usahawan dari Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Cliff Richard · Lihat lebih »

Concorde

300px Aérospatiale-BAC Concorde adalah sebuah jenis pesawat terbang supersonik sayap delta patungan Prancis-Britania yang merupakan satu dari dua jenis pesawat penumpang supersonik yang pernah melayani jalur transportasi secara komersial.

Baru!!: Live Aid dan Concorde · Lihat lebih »

Crazy Little Thing Called Love

"Crazy Little Thing Called Love" adalah sebuah lagu oleh band rock Queen.

Baru!!: Live Aid dan Crazy Little Thing Called Love · Lihat lebih »

Crosby, Stills, Nash & Young

Crosby, Stills & Nash (CSN) adalah supergrup folk rock vokal yang terdiri dari penyanyi-penulis lagu Amerika Serikat, David Crosby dan Stephen Stills, dan penyanyi-penulis lagu Inggris Graham Nash.

Baru!!: Live Aid dan Crosby, Stills, Nash & Young · Lihat lebih »

David Bowie

David Robert Jones, dikenal dengan nama panggung David Bowie, adalah seorang penyanyi, penulis lagu, multi-instrumentalist, produser rekaman, arranger, dan mixer dari Inggris yang telah berkarya selama lebih dari empat dekade.

Baru!!: Live Aid dan David Bowie · Lihat lebih »

David Gilmour

David Jon Gilmour CBE adalah gitaris, penyanyi, dan penulis lagu asal Inggris yang terkenal sebagai anggota Pink Floyd.

Baru!!: Live Aid dan David Gilmour · Lihat lebih »

Deep Purple

Deep Purple adalah kelompok hard rock Inggris yang dibentuk pada bulan Maret tahun 1968.

Baru!!: Live Aid dan Deep Purple · Lihat lebih »

Den Haag

Den Haag (resminya 's-Gravenhage) adalah sebuah gemeente, kota pemerintahan Belanda dan tempat parlemen, serta ibu kota provinsi Zuid-Holland (Holland Selatan).

Baru!!: Live Aid dan Den Haag · Lihat lebih »

Dire Straits

Dire Straits adalah grup musik rock Inggris yang dibentuk tahun 1976 di Deptford, sebelah tenggara London.

Baru!!: Live Aid dan Dire Straits · Lihat lebih »

Do They Know It's Christmas?

"Do They Know It's Christmas?" adalah lagu ciptaan Bob Geldof dan Midge Ure pada tahun 1984 yang diproduksi untuk mengumpulkan dana untuk bantuan penanggulangan kelaparan di Ethiopia.

Baru!!: Live Aid dan Do They Know It's Christmas? · Lihat lebih »

Don Quixote

Don Kihote Don Kisot, Don Kihote, atau sesuai ejaan aslinya Don Quixote (or;Oxford English Dictionary, " "), adalah salah satu novel karya Miguel de Cervantes.

Baru!!: Live Aid dan Don Quixote · Lihat lebih »

Don't Go Breaking My Heart

Don't Go Breaking My Heart adalah sebuah film drama-komedi Hong Kong dirilis pada tahun 2011.

Baru!!: Live Aid dan Don't Go Breaking My Heart · Lihat lebih »

Drag Me Down

"Drag Me Down" adalah lagu yang direkam oleh boy band Inggris-Irlandia One Direction untuk album studio kelima mereka, Made in the A.M. (2015).

Baru!!: Live Aid dan Drag Me Down · Lihat lebih »

Duran Duran

Duran Duran adalah grup musik new wave dan electronic pop rock yang banyak mengandalkan synthesizer pada tiap singlenya.

Baru!!: Live Aid dan Duran Duran · Lihat lebih »

Elton John

Sir Reginald Kenneth Dwight, CBE, merupakan penyanyi berkebangsaan Inggris yang dikenal luas dengan nama beken Elton John, sekaligus bintang pop yang dijuluki "Rocketman", dan "British King of Pop".

Baru!!: Live Aid dan Elton John · Lihat lebih »

Elvis Costello

Elvis Costello dengan nama Declan Patrick MacManus adalah musikus, penyanyi dan pengarang lagu berkebangsaan Inggris keturunan Irlandia.

Baru!!: Live Aid dan Elvis Costello · Lihat lebih »

Eric Clapton

Eric Patrick Clapton, CBE, dikenal juga sebagai Eric Clapton atau EC, adalah gitaris sekaligus penyanyi, pencipta lagu, dan komponis asal Inggris yang pernah memenangi Grammy Award.

Baru!!: Live Aid dan Eric Clapton · Lihat lebih »

Etiopia

Republik Demokratis Federal Etiopia (Ityop'iya, bahasa Amhara: ኢትዮጵያ) Etiopia, atau Habsyi adalah sebuah negara yang terletak di Afrika.

Baru!!: Live Aid dan Etiopia · Lihat lebih »

Every Breath You Take

"Every Breath You Take" adalah sebuah lagu grup musik rok Inggris The Police dari album Synchronicity (1983).

Baru!!: Live Aid dan Every Breath You Take · Lihat lebih »

Festival Woodstock

Festival Woodstock (Woodstock Music and Art Fair) adalah konser yang diadakan di tanah peternakan Max Yasgur yang luasnya 240 hektare di Bethel, New York dari 15 Agustus hingga 18 Agustus 1969.

Baru!!: Live Aid dan Festival Woodstock · Lihat lebih »

Footloose

Footloose merupakan sebuah film drama-musikal Amerika Serikat yang dirilis pada tahun 1984.

Baru!!: Live Aid dan Footloose · Lihat lebih »

Freddie Mercury

Frederick "Freddie" Mercury (lahir Farrokh Bulsara; 5 September 194624 November 1991) adalah seorang penyanyi-penulis lagu dan produser rekaman dan vokalis utama dari band rock Queen berkebangsaan Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Freddie Mercury · Lihat lebih »

George Harrison

George Harrison MBE adalah musisi, penyanyi, penulis lagu dan produser film Britania Raya.

Baru!!: Live Aid dan George Harrison · Lihat lebih »

Gitar angin

Bermain gitar angin Gitar angin (air guitar) adalah akting bermain gitar listrik imajiner sambil diiringi rekaman lagu atau musik hidup berirama rock, blues, atau heavy metal.

Baru!!: Live Aid dan Gitar angin · Lihat lebih »

God Save the King

God Save the King (Tuhan Jagalah sang Raja) atau secara alternatif God Save the Queen (Tuhan Jagalah sang Ratu), tergantung jenis kelamin penguasa yang sedang bertakhta, adalah lagu kebangsaan Britania Raya dan beberapa negara Persemakmuran.

Baru!!: Live Aid dan God Save the King · Lihat lebih »

Help Me, Rhonda

"Help Me, Rhonda" adalah sebuah lagu dari the Beach Boys, yang muncul pertama kali di album The Beach Boys Today! (yang dieja "Help Me, Ronda") kemudian direkam ulang pada album berikutnya Summer Days (And Summer Nights!!).

Baru!!: Live Aid dan Help Me, Rhonda · Lihat lebih »

Heroes (lagu Måns Zelmerlöw)

"Heroes" adalah sebuah lagu dari Måns Zelmerlöw.

Baru!!: Live Aid dan Heroes (lagu Måns Zelmerlöw) · Lihat lebih »

Hide and Seek (seri televisi)

Hide and Seek adalah seri televisi Korea Selatan tahun 2018 yang dibintangi oleh Lee Yoo-ri, Song Chang-eui, Uhm Hyun-kyung, dan Kim Young-min.

Baru!!: Live Aid dan Hide and Seek (seri televisi) · Lihat lebih »

Imagine

"Imagine" adalah sebuah lagu oleh John Lennon, yang muncul dalam albumnya yang terbit pada 1971, Imagine.

Baru!!: Live Aid dan Imagine · Lihat lebih »

In the Air Tonight

"In the Air Tonight" adalah single perdana Phil Collins dalam karier solonya, muncul dalam album Face Value.

Baru!!: Live Aid dan In the Air Tonight · Lihat lebih »

Institusi Smithsonian

Institusi Smithsonian (Smithsonian Institution, SOH-nee-ən'') atau hanya Smithsonian, adalah sebuah lembaga pengelola museum, pusat penelitian, dan pendidikan terbesar di dunia yang dibentuk oleh Pemerintah Federal Amerika Serikat dengan tujuan "meningkatan dan menyebarkan pengetahuan".

Baru!!: Live Aid dan Institusi Smithsonian · Lihat lebih »

INXS

INXS (diucapkan "in excess", In-X-S) adalah sebuah band rock Australia yang dibentuk dengan nama The Farriss Brothers tahun 1977 di Sydney, New South Wales.

Baru!!: Live Aid dan INXS · Lihat lebih »

Jack Nicholson

John Joseph "Jack" Nicholson adalah seorang aktor yang telah tiga kali menjadi pemenang Academy Award dan tujuh kali memenangkan Golden Globe, aktor bermetode Amerika yang terkenal karena sering membawakan peran-peran bertema gelap dari tokoh-tokoh fiksi yang neurotik.

Baru!!: Live Aid dan Jack Nicholson · Lihat lebih »

Jealous Guy

"Jealous Guy" adalah lagu yang ditulis dan dinyanyikan oleh John Lennon.

Baru!!: Live Aid dan Jealous Guy · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Live Aid dan Jepang · Lihat lebih »

Jimmy Page

James Patrick Page adalah seorang musisi, penulis lagu, dan produser rekaman asal Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Jimmy Page · Lihat lebih »

Joan Baez

Joan Baez adalah seorang penyanyi lagu folk, penulis lagu dan aktivis atau pejuang hak sipil.

Baru!!: Live Aid dan Joan Baez · Lihat lebih »

John Paul Jones (musisi)

John Richard Baldwin, yang lebih dikenal dengan nama panggung John Paul Jones, adalah seorang multi-instrumentalis, penulis lagu, komponis, pengaransemen dan produser rekaman asal Inggris.

Baru!!: Live Aid dan John Paul Jones (musisi) · Lihat lebih »

Judas Priest

Judas Priest adalah salah satu kelompok musik heavy metal paling berpengaruh.

Baru!!: Live Aid dan Judas Priest · Lihat lebih »

Julian Lennon

Julian Charles John Lennon adalah seorang penyanyi, penulis lagu, fotografer, pembuat film, penulis, dan dermawan Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Julian Lennon · Lihat lebih »

Köln

Köln (sampai tahun 1919 juga dieja sebagai Cöln; Colonia Claudia Ara Agrippinensium; Bahasa Kölsch: Kölle) adalah kota keempat terbesar dari segi populasi di Jerman dan kota terbesar di negara bagian Nordrhein-Westfalen.

Baru!!: Live Aid dan Köln · Lihat lebih »

Keith Richards

Keith Richards adalah musikus rock Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Keith Richards · Lihat lebih »

Kenny Loggins

Kenny Loggins adalah penyanyi dan penulis lagu asal Amerika Serkat.

Baru!!: Live Aid dan Kenny Loggins · Lihat lebih »

Kiki Dee

Pauline Matthews, lebih dikenal dengan nama panggung Kiki Dee, adalah seorang penyanyi Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Kiki Dee · Lihat lebih »

Kool & the Gang

Kool & the Gang adalah kelompok jazz/R&B/soul/funk/disco dari AS.

Baru!!: Live Aid dan Kool & the Gang · Lihat lebih »

Layla

Layla adalah lagu yang ditulis oleh Eric Clapton dan Jim Gordon, aslinya direkam oleh Derek and the Dominos, sebagai lagu ketiga belas dari satu-satunya album studio mereka, Layla dan Aneka Lagu Cinta Lainnya (1970).

Baru!!: Live Aid dan Layla · Lihat lebih »

Led Zeppelin

Led Zeppelin adalah kelompok musik rock dari Inggris yang dibentuk bulan September 1968, dan dibubarkan setelah pemain drum John Bonham meninggal.

Baru!!: Live Aid dan Led Zeppelin · Lihat lebih »

Let It Be (lagu)

"Let It Be" adalah lagu The Beatles yang dirilis sebagai singel pada bulan Maret 1970 dalam album Let It Be.

Baru!!: Live Aid dan Let It Be (lagu) · Lihat lebih »

Lionel Richie

Lionel Dinesh Richie, Jr. adalah seorang penyanyi R&B, pianis, penulis lagu, sekaligus produser rekaman dari Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Lionel Richie · Lihat lebih »

Live 8

Live 8 adalah serangkaian konser yang berlangsung pada tanggal 2 Juli 2005, di negara-negara G8 dan di Afrika Selatan.

Baru!!: Live Aid dan Live 8 · Lihat lebih »

London

London adalah ibu kota Inggris dan Britania Raya yang merupakan wilayah metropolitan terbesar di Britania Raya.

Baru!!: Live Aid dan London · Lihat lebih »

Loudness

adalah nama dari grup band heavy metal Jepang yang dibentuk oleh Akira Takasaki pada tahun 1981.

Baru!!: Live Aid dan Loudness · Lihat lebih »

Madison Square Garden

Madison Square Garden, sering disingkat MSG dan dikenal dengan sebutan The Garden dan/atau The World's Most Famous Arena, adalah sebuah arena dalam ruangan serbaguna di borough Manhattan, New York City, dan terletak di 8th Avenue, antara 31st dan 33rd Street, di atas Pennsylvania Station.

Baru!!: Live Aid dan Madison Square Garden · Lihat lebih »

Madonna

Madonna Louise Ciccone adalah seorang penyanyi, aktris, dan pengusaha berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Madonna · Lihat lebih »

Mel Smith

Melvin Kenneth "Mel" Smith adalah seorang komedian Inggris, penulis, sutradara, produser, dan aktor.

Baru!!: Live Aid dan Mel Smith · Lihat lebih »

Melbourne

Melbourne adalah ibu kota dan kota terpadat di negara bagian Victoria sekaligus kota terpadat kedua di Australia dan Oseania.

Baru!!: Live Aid dan Melbourne · Lihat lebih »

Mick Jagger

Sir Michael Philip "Mick" Jagger adalah musikus rock, aktor, penulis lagu, produser, serta pengusaha berkebangsaan Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Mick Jagger · Lihat lebih »

Moskwa

Moskwa (a) adalah ibu kota Rusia sekaligus pusat politik, ekonomi, budaya, dan sains utama di negara tersebut.

Baru!!: Live Aid dan Moskwa · Lihat lebih »

MTV

MTV (sebelumnya merupakan singkatan dari Music Television) adalah stasiun televisi Amerika Serikat yang dimiliki oleh MTV Entertainment Group, sebuah unit dari divisi Paramount Media Networks dari Paramount Global.

Baru!!: Live Aid dan MTV · Lihat lebih »

Musik rok

Musik rok atau musik cadas (Rock music) adalah genre yang luas dari musik populer yang berasal dari rock and roll di Amerika Serikat pada akhir 1940-an dan awal 1950-an, berkembang menjadi berbagai gaya yang berbeda pada pertengahan 1960-an hingga seterusnya, terutama di Amerika Serikat dan Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Musik rok · Lihat lebih »

My Generation (film Indonesia 2017)

My Generation merupakan film drama Indonesia yang diluncurkan pada 9 November 2017.

Baru!!: Live Aid dan My Generation (film Indonesia 2017) · Lihat lebih »

Neil Young

Neil Young (1976) Neil Percival Young merupakan seorang pencipta lagu, gitar, pianis, dan sutradara berkebangsaan Kanada.

Baru!!: Live Aid dan Neil Young · Lihat lebih »

Nelly Furtado

Nelly Furtado adalah seorang penyanyi Kanada keturunan Portugis.

Baru!!: Live Aid dan Nelly Furtado · Lihat lebih »

New Jersey

|Dance.

Baru!!: Live Aid dan New Jersey · Lihat lebih »

Norwegia

Norwegia (secara resmi: Kerajaan Norwegia, Kongeriket Norge (Noreg)), adalah sebuah negara Nordik di Semenanjung Skandinavia, di bagian ujung barat yang berbatasan dengan Swedia, Finlandia, Rusia, Britania Raya di barat daya, dan 1.000 kilometer dari Islandia di arah barat.

Baru!!: Live Aid dan Norwegia · Lihat lebih »

Off Course

Off Course merupakan sebuah grup musik Folk rock asal Jepang yang sangat berpengaruh.

Baru!!: Live Aid dan Off Course · Lihat lebih »

Open Invitation

"Open Invitation" adalah album studio ke lima dari penyanyi R&B Tyrese Gibson yang dirilis pada 1 November 2011 oleh label Voltron Recordz juga disistribusi oleh EMI.

Baru!!: Live Aid dan Open Invitation · Lihat lebih »

Pat Metheny

Pat Metheny yang memiliki nama asli Patrick Bruce Metheny adalah seorang pemain gitar jazz asal Amerika.

Baru!!: Live Aid dan Pat Metheny · Lihat lebih »

Patti LaBelle

Patti LaBelle Patti LaBelle (lahir 24 Mei 1944) merupakan seorang penyanyi dan aktris berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Patti LaBelle · Lihat lebih »

Paul McCartney

Sir James Paul McCartney, CH MBE merupakan penyanyi berkebangsaan Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Paul McCartney · Lihat lebih »

Paul Young

Paul Antony Young adalah seorang penyanyi, penulis lagu dan musisi Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Paul Young · Lihat lebih »

Penyiaran langsung

Stasius Kereta Api Fengtai Beijing pada 20 Juni 2022 Penjaliran langsung atau siaran alir langsung (livestreaming) adalah media penjaliran yang direkam dan disiarkan secara serentak dalam waktu nyata melalui internet.

Baru!!: Live Aid dan Penyiaran langsung · Lihat lebih »

Phil Collins

Philip David Charles Collins, lebih sering disebut Phil Collins, adalah seorang musisi pop/rock asal Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Phil Collins · Lihat lebih »

Philadelphia, Pennsylvania

Philadelphia adalah kota terbesar di negara bagian Pennsylvania, Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Philadelphia, Pennsylvania · Lihat lebih »

Pink Floyd

Pink Floyd adalah band psychedelic rock dan Progressive rock pada tahun 1964 asal Inggris yang terkenal karena komposisi lagu-lagunya yang bergaya bombastis, lirik lagunya yang berbau filosofis, sampul-sampul albumnya yang indah dan konser-konsernya yang megah. Pink Floyd adalah salah satu kelompok musik rock yang paling sukses secara komersial, pada saat ini berada di peringkat ketujuh dalam jumlah album terjual di seluruh dunia. Mereka dibentuk pada 1965 dan terakhir merekam album studio pada tahun 2014.

Baru!!: Live Aid dan Pink Floyd · Lihat lebih »

Pound sterling

Pound sterling (£) atau pounds saja (GBP) adalah mata uang Britania Raya.

Baru!!: Live Aid dan Pound sterling · Lihat lebih »

Prince (penyanyi)

Prince Rogers Nelson adalah seorang musikus dan aktor dari Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Prince (penyanyi) · Lihat lebih »

Queen

Queen adalah grup musik rock dari Britania Raya yang dibentuk tahun 1970 di London.

Baru!!: Live Aid dan Queen · Lihat lebih »

Radio Ga Ga

Radio Ga Ga adalah sebuah lagu oleh kelompok musik Queen, ditulis oleh drummer Roger Taylor.

Baru!!: Live Aid dan Radio Ga Ga · Lihat lebih »

REO Speedwagon

REO Speedwagon adalah grup musik asal wilayah Midwest, Amerika Serikat yang populer pada tahun 1970-an hingga 1980-an.

Baru!!: Live Aid dan REO Speedwagon · Lihat lebih »

Robert Plant

Robert Anthony Plant adalah penyanyi rock yang tergabung dalam Led Zeppelin.

Baru!!: Live Aid dan Robert Plant · Lihat lebih »

Roxanne (lagu)

"Roxanne" adalah lagu hit band rock The Police yang dirilis pertama kali sebagai single pada tahun 1978 dan pada album mereka Outlandos d'Amour.

Baru!!: Live Aid dan Roxanne (lagu) · Lihat lebih »

Sade Adu

Sade Adu OBE adalah seorang penyanyi jazz, pop,.

Baru!!: Live Aid dan Sade Adu · Lihat lebih »

Samudra Atlantik

Samudra Atlantik adalah samudra terbesar kedua di dunia, meliputi sekitar 1/5 permukaan Bumi.

Baru!!: Live Aid dan Samudra Atlantik · Lihat lebih »

Santana (grup musik)

Santana adalah sebuah grup musik rock Amerika Serikat yang terbentuk pada tahun 1967 di kota San Francisco, California, dengan vokalis Carlos Santana (gitar utama), Marcus Malone (perkusi), Rod Harper (drum), David Brown (gitar bas) dan Gregg Rolie (vokal utama, Hammond Organ B3).

Baru!!: Live Aid dan Santana (grup musik) · Lihat lebih »

Saturday Night Live

Saturday Night Live (SNL) adalah sebuah acara hiburan larut malam Amerika Serikat yang muncul seminggu sekali dan berdurasi 90 menit.

Baru!!: Live Aid dan Saturday Night Live · Lihat lebih »

SpongeBob SquarePants (musim 4)

Musim keempat SpongeBob SquarePants ditayangkan dari 6 Mei 2005 sampai 24 Juli 2007.

Baru!!: Live Aid dan SpongeBob SquarePants (musim 4) · Lihat lebih »

Stairway to Heaven

"Stairway to Heaven" adalah sebuah lagu oleh band rock band Led Zeppelin dari Inggris.

Baru!!: Live Aid dan Stairway to Heaven · Lihat lebih »

Stasiun televisi

Stasiun televisi adalah suatu stasiun penyiaran yang menyebarkan siarannya dalam bentuk audio dan video secara bersama-sama ke televisi penerima di wilayah tertentu.

Baru!!: Live Aid dan Stasiun televisi · Lihat lebih »

Status Quo

Status Quo, juga disebut The Quo atau Quo, adalah grup musik rock asal Inggris Raya yang musiknya dipenuhi oleh garis boogie.

Baru!!: Live Aid dan Status Quo · Lihat lebih »

Sting

Sting dapat merujuk ke.

Baru!!: Live Aid dan Sting · Lihat lebih »

Suara stereofonik

Label for 2.0 sound, Stereo. Suara stereoponik, lebih umum disebut stereo adalah reproduksi dari suara yang menggunakan lebih dari satu saluran suara dan melalui sebuah susunan konfigurasi pengeras suara yang simetris serta bertujuan untuk mendapatkan suara yang natural.

Baru!!: Live Aid dan Suara stereofonik · Lihat lebih »

Sydney

Sydney adalah kota terbesar di Australia, dan ibu kota negara bagian New South Wales.

Baru!!: Live Aid dan Sydney · Lihat lebih »

Tears for Fears

Tears for Fears adalah grup musik beraliran pop rock Inggris yang dibentuk pada awal 1980-an oleh Roland Orzabal dan Curt Smith.

Baru!!: Live Aid dan Tears for Fears · Lihat lebih »

The Beach Boys

The Beach Boys adalah sebuah grup musik ''rock'' Amerika Serikat yang terbentuk pada tahun 1961 di kota Hawthorne, California.

Baru!!: Live Aid dan The Beach Boys · Lihat lebih »

The Who

The Who adalah grup musik rock Inggris yang dibentuk pada tahun 1964.

Baru!!: Live Aid dan The Who · Lihat lebih »

Tina Turner

Tina Turner (lahir Anna Mae Bullock) adalah penyanyi, penari, penulis lagu, produser rekaman, aktris dan penulis buku dari Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Tina Turner · Lihat lebih »

Tom Petty

Thomas Earl Petty (1950-2017) adalah penyanyi sekaligus pencipta lagu dan gitaris asal Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Tom Petty · Lihat lebih »

U2

U2 adalah kelompok musik rock asal Irlandia yang beranggotakan Bono (Paul David Hewson; vokal, harmonika dan gitar), The Edge (David Howell Evans; gitar, piano, dan backing vokal), Adam Clayton (bas) dan Larry Mullen, Jr (drum).

Baru!!: Live Aid dan U2 · Lihat lebih »

USA for Africa

USA for Africa (United Support of Artists for Africa) adalah nama kelompok artis terkenal dari Amerika Serikat di bawah pimpinan Harry Belafonte, Kenny Rogers, Michael Jackson, dan Lionel Richie yang merekam singel hit "We Are the World" pada tahun 1985.

Baru!!: Live Aid dan USA for Africa · Lihat lebih »

Warner Music Group

Warner Music Group (disingkat WMG) adalah sebuah perusahaan rekaman yang berasal dari Amerika Serikat.

Baru!!: Live Aid dan Warner Music Group · Lihat lebih »

We are the Champions

"We Are the Champions" adalah sebuah lagu oleh grup musik rok Britania Raya Queen, pertama kali dirilis pada album tahun 1977 mereka News of the World.

Baru!!: Live Aid dan We are the Champions · Lihat lebih »

Wham!

Wham! adalah duo yang berasal dari Britania Raya yang dibentuk di Bushey pada 1981.

Baru!!: Live Aid dan Wham! · Lihat lebih »

Whole Lotta Love

"Whole Lotta Love" adalah lagu dari band rock Inggris Led Zeppelin.

Baru!!: Live Aid dan Whole Lotta Love · Lihat lebih »

Why

Why adalah sebuah kata dalam bahasa Inggris yang berarti "mengapa" atau "kenapa".

Baru!!: Live Aid dan Why · Lihat lebih »

Yusuf Islam

Rolling Stone. Cat Stevens (lahir dengan nama Stephen Demetre Georgiou,, dan sekarang bernama Yusuf Islam) adalah seorang penulis lagu dan pemusik yang berasal Britania Raya.

Baru!!: Live Aid dan Yusuf Islam · Lihat lebih »

13 Juli

13 Juli adalah hari ke-194 (hari ke-195 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Live Aid dan 13 Juli · Lihat lebih »

1985

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Live Aid dan 1985 · Lihat lebih »

2001

Serangan 11 September.

Baru!!: Live Aid dan 2001 · Lihat lebih »

2003

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Live Aid dan 2003 · Lihat lebih »

2004

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Live Aid dan 2004 · Lihat lebih »

8 November

8 November adalah hari ke-312 (hari ke-313 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Live Aid dan 8 November · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Live aid.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »