Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Penemuan Portugis

Indeks Penemuan Portugis

Planisfer Cantino, buatan seorang kartografer anonim pada 1502, menunuukkan dunia seperti yang diketahui oleh bangsa Eropa setelah penjelajahan besar mereka pada akhir abad kelima belas Penemuan Portugis (bahasa Portugis: Descobrimentos portugueses) adalah sejumlah teritorial dan rute maritim yang ditemukan oleh Portugis sebagai hasil eksplorasi maritim intensif mereka pada abad ke-15 an ke-16.

13 hubungan: Abad Penjelajahan, Afrika, Bahasa Portugis, Bartolomeu Dias, Brasil, Henrique sang Navigator, India, Jepang, Kozhikode, Pedro Álvares Cabral, Portugal, Tanjung Harapan, Vasco da Gama.

Abad Penjelajahan

Peta Cantino dari tahun 1502, peta dunia rahasia milik Portugis yang diselundupkan ke Italia, menggambarkan wilayah-wilayah dunia yang dikenal orang Portugis di awal abad ke-16. Zaman Penjelajahan atau Abad Penjelajahan mengacu pada periode sejarah sejak awal abad ke-15 hingga akhir abad ke-17 yang ditandai dengan berlayarnya para pionir penjelajah Eropa untuk menemukan sumber-sumber komoditi dagang dari "Timur".

Baru!!: Penemuan Portugis dan Abad Penjelajahan · Lihat lebih »

Afrika

Peta dunia yang menunjukkan lokasi Afrika. Afrika adalah benua terbesar kedua di dunia setelah Asia dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Afrika · Lihat lebih »

Bahasa Portugis

Bahasa Portugis (português) adalah sebuah bahasa Roman yang banyak dituturkan di Portugal, Brasil, Angola, Guinea Khatulistiwa, Guinea Bissau, Sao Tome dan Principe, Mozambik, Tanjung Verde, dan Timor Leste.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Bahasa Portugis · Lihat lebih »

Bartolomeu Dias

Patung Diaz di Cape Town, Afrika Selatan Bartolomeus Dias (Bartholomew Diaz) (Algarve, 1450 – Tanjung Harapan, 29 Mei 1500) adalah seorang penjelajah Portugis yang berlayar mengelilingi dunia hingga ke ujung selatan dari Afrika, dan diketahui sebagai penjelajah Eropa pertama yang pernah melakukannya.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Bartolomeu Dias · Lihat lebih »

Brasil

Republik Federatif Brasil atau Republik Federal Brasil (bahasa Portugis: República Federativa do Brasil, Respublica Foederativa Brasiliae) adalah negara terbesar di Amerika Selatan dan di Amerika Latin.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Brasil · Lihat lebih »

Henrique sang Navigator

Henrique sang Navigator, disebut Infante Dom Henrique (dalam bahasa Portugis) ialah seorang pangeran dari Portugal.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Henrique sang Navigator · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Penemuan Portugis dan India · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Jepang · Lihat lebih »

Kozhikode

Kozhikode (Malayalam: കോഴിക്കോട്) atau dikenal pula sebagai Kalikut (bahasa Inggris: Calicut), merupakan salah satu kota di Negara Bagian Kerala, India.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Kozhikode · Lihat lebih »

Pedro Álvares Cabral

Pedro Álvares Cabral (atau; 1467 atau 1468 – 1520) adalah seorang penjelajah, navigator, komandan militer, dan bangsawan Portugis yang dipandang sebagai penemu Brasil.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Pedro Álvares Cabral · Lihat lebih »

Portugal

Portugal, secara resmi bernama Republik Portugis (República Portuguesa), adalah sebuah negara kesatuan yang bertata pemerintahan semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Selatan.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Portugal · Lihat lebih »

Tanjung Harapan

Peta yang menunjukkan lokasi dari Tanjung Harapan Baik dan Tanjung Agulhas. Tanjung Harapan (disebut juga Tanjung Harapan Baik; Cape of Good Hope, Kaap die Goeie Hoop, Kaap de Goede Hoop, Cabo da Boa Esperança) adalah sebuah tanjung bebatuan yang terletak di pantai yang menghadap Samudera Atlantik di Afrika Selatan.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Tanjung Harapan · Lihat lebih »

Vasco da Gama

Vasco da Gama ((Sines, Alentejo, Portugal, sekitar 1469 – 24 Desember 1524 di Kochi, India) adalah seorang penjelajah berkebangsaan Portugis, yang menemukan jalur jalan laut langsung dari Eropa ke Malabar, India dengan melakukan penjelajahan laut mengelilingi Afrika.

Baru!!: Penemuan Portugis dan Vasco da Gama · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Penemuan portugis.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »