Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Richard von Krafft-Ebing

Indeks Richard von Krafft-Ebing

Richard Freiherr von Krafft-Ebing (nama lengkap Richard Fridolin Joseph Freiherr Krafft von Festenberg auf Frohnberg, genannt von Ebing) (14 Agustus 1840 – 22 Desember 1902) adalah seorang psikiater Austria-Jerman yang lahir di Mannheim, Baden, Jerman.

14 hubungan: Austria, Austria-Hungaria, Baden, Graz, Hipnosis, Homoseksualitas, Ilmu forensik, Jerman, Konfederasi Jerman, Mannheim, Masokhisme, Psikiater, Sadisme, Universitas Ruprecht Karl Heidelberg.

Austria

Austria, secara resmi bernama Republik Austria (Republik Österreich; bahasa Austria-Bayern: Republik Östareich), adalah sebuah negara yang tidak memiliki laut (landlocked) di Eropa Tengah yang terdiri dari 9 (sembilan) negara bagian (Bundesländer), salah satunya adalah Wina, pusat pemerintahan Austria sekaligus kota terbesarnya.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Austria · Lihat lebih »

Austria-Hungaria

Austria-Hungaria, sering disebut sebagai Kekaisaran Austro-Hungaria, Monarki Ganda, atau Austria, adalah monarki konstitusional dan kekuatan besar di Eropa Tengah antara tahun 1867 dan 1918.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Austria-Hungaria · Lihat lebih »

Baden

Baden adalah bekas negara di Jerman barat daya.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Baden · Lihat lebih »

Graz

Pemandangan kota Graz. Graz, Georg Matthäus Vischer (1670) Graz merupakan kota terbesar di Austria setelah Vienna, dengan jumlah penduduk 290,000 pada tahun 2008.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Graz · Lihat lebih »

Hipnosis

Ilustrasi abad ke-18 dari Richard Bergh yang terdapat di Museum Nasional Stockholm yang menggambarkan seorang wanita Eropa yang sedang dihipnosis Hipnosis adalah suatu kondisi mental (menurut state theory) atau diberlakukannya peran imajinatif (menurut non-state theory).

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Hipnosis · Lihat lebih »

Homoseksualitas

Homoseksualitas adalah rasa ketertarikan romantis dan/atau seksual atau perilaku antara individu berjenis kelamin atau gender yang sama.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Homoseksualitas · Lihat lebih »

Ilmu forensik

Forensik (berasal dari bahasa Latin forensis yang berarti "dari luar", dan serumpun dengan kata forum yang berarti "tempat umum") adalah bidang ilmu pengetahuan yang digunakan untuk membantu proses penegakan keadilan melalui proses penerapan ilmu atau sains.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Ilmu forensik · Lihat lebih »

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Jerman · Lihat lebih »

Konfederasi Jerman

Konfederasi Jerman (Deutscher Bund) merupakan satuan politik bersatu berbagai unit politik bangsa Jerman merdeka yang pertama setelah runtuhnya Kekaisaran Romawi Suci (Agustus 1806).

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Konfederasi Jerman · Lihat lebih »

Mannheim

Wasserturm (menara air), lambang Mannheim. Neckar. Peta udara Mannheim pada tahun 1900, memperlihatkan tata letak kisi-kisi. Mannheim adalah kota terbesar ke-2 di Baden-Württemberg, Jerman dengan penduduk sebesar 311.342 jiwa.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Mannheim · Lihat lebih »

Masokhisme

Masokhisme merupakan kekejaman atau kekerasan yang memberikan kepuasan seksual pada yang menerimanya (bentuk kelainan seksual).

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Masokhisme · Lihat lebih »

Psikiater

Dr. Cooper, seorang psikiater AS Psikiater adalah profesi dokter spesialistik yang memiliki spesialisasi dalam diagnosis dan penanganan gangguan emosional.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Psikiater · Lihat lebih »

Sadisme

Sadisme (bahasa inggris: Sadistsm) adalah perilaku yang kejam, ganas, atau kasar.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Sadisme · Lihat lebih »

Universitas Ruprecht Karl Heidelberg

Universitas Ruprecht Karl Heidelberg adalah universitas yang berlokasi di Heidelberg Jerman.

Baru!!: Richard von Krafft-Ebing dan Universitas Ruprecht Karl Heidelberg · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Richard von krafft-ebing.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »