Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Spesies terancam

Indeks Spesies terancam

Harimau Sumatra, status konservasi: kritis Spesies terancam adalah populasi makhluk hidup (spesies atau subspesies terpisahkan evolusi) yang berada dalam risiko kepunahan karena jumlahnya sedikit, maupun terancam punah akibat perubahan kondisi alam atau hewan pemangsa.

121 hubungan: Ajak, Albatros amsterdam, Albatros chatham, Aligator Tiongkok, Anjing laut hawaii, Anjing liar afrika, Anoa, Antelop tibet, Asam deoksiribonukleat, Ayam hutan, Aye-aye, Babi rusa, Badak jawa, Badak putih utara, Badak sumatra, Baiji, Bajing merah, Banteng, Bekantan, Berang-berang laut, Beruang atlas, Bonobo, Buaya kuba, Burung, Cagar alam, Citah, Coelacanth, Cyanopsitta spixii, Daftar merah IUCN, Dinosaurus, Dodo, Ekosistem, Elang haast, Elang jawa, Evolusi, Gajah afrika, Gajah asia, Gorila, Gorila pegunungan, Harimau, Harimau bali, Harimau jawa, Harimau kaspia, Harimau siberia, Harimau sumatra, Harimau tasmania, Hering india, Hering rumbai-putih, Hiu paus, Hukum, ..., Ikan dayung tiongkok, Indonesia, Indri, Jalak bali, Jenjang Siberia, Kakapo, Kakatua filipina, Kakatua kecil jambul kuning, Kakatua maluku, Kancil, Kasuari, Katak wyoming, Keanekaragaman hayati, Kelelawar abu-abu, Kelinci sumatra, Kepunahan, Kerapu nassau, Kiwi, Komodo, Kontroversi, Kuau-kerdil kalimantan, Lynx iberia, Macan tutul, Macan tutul jawa, Macan tutul salju, Maleo senkawor, Mamalia, Merak hijau, Merpati penumpang, Moa, Musang air, New Scientist, Nipponia nippon, Orang utan kalimantan, Orang utan sumatra, Palem anggur Chili, Panda merah, Panda raksasa, Parkit carolina, Paus biru, Paus bungkuk, Paus sei, Pelatuk paruh-gading, Penyu belimbing, Penyu hijau, Penyu lekang, Penyu sisik, Penyu tempayan, Perangkap lalat Venus, Perburuan, Possum kerdil pegunungan, Rantai makanan, Rusa, Rusa bawean, Sapi laut steller, Seladang, Siluk merah, Simpanse, Singa asia, Singa berber, Singa laut jepang, Singa laut steller, Spesies, Spesies kunci, Suaka margasatwa, Takahē, Tiongkok, Titihan Madagaskar, Universitas Oxford, Vaquita, 1890. Memperluas indeks (71 lebih) »

Ajak

Ajak atau ajag (Cuon alpinus) adalah anjing hutan yang hidup di Asia, terutama di wilayah selatan dan timur.

Baru!!: Spesies terancam dan Ajak · Lihat lebih »

Albatros amsterdam

Albatros amsterdam (Diomedea amsterdamensis) merupakan spesies albatros yang berukuran besar, yang berbiak hanya di Kepulauan Amsterdam di sebelah selatan Samudra India.

Baru!!: Spesies terancam dan Albatros amsterdam · Lihat lebih »

Albatros chatham

jmpl jmpl Albatros chatham (Thalassarche eremita) adalah spesies burung laut berukuran sedang berwarna hitam-putih dari keluarga Albatros yang berbiak hanya di The Pyramid, gugusan karang besar di Kepulauan Chatham, Selandia Baru.

Baru!!: Spesies terancam dan Albatros chatham · Lihat lebih »

Aligator Tiongkok

Aligator Tiongkok atau Aligator Yangtze (Alligator sinensis) adalah salah satu dari 2 jenis aligator dari keluargais Alligatoridae.

Baru!!: Spesies terancam dan Aligator Tiongkok · Lihat lebih »

Anjing laut hawaii

Anjing laut hawaii adalah satwa liar yang terancam punah dan salah satu dari hanya dua mamalia yang endemik yang berasal dari Kepulauan Hawaii.

Baru!!: Spesies terancam dan Anjing laut hawaii · Lihat lebih »

Anjing liar afrika

Anjing liar afrika (Lycaon pictus) adalah anjing liar yang penyebarannya hanya terdapat di negara-negara di benua Afrika.

Baru!!: Spesies terancam dan Anjing liar afrika · Lihat lebih »

Anoa

Anoa (Bubalus sp.) atau kerbau kenit adalah kerbau endemik yang hidup di daratan Pulau Sulawesi dan Pulau Buton.

Baru!!: Spesies terancam dan Anoa · Lihat lebih »

Antelop tibet

Antelop tibet atau Chiru (Pantholops hodgsonii) (Tibet: གཙོད་, Wylie: gtsod, pengucapan; Tionghoa: 藏羚羊; pinyin: zàng língyáng) adalah bovid berukuran menengah asli dataran tinggi Tibet.

Baru!!: Spesies terancam dan Antelop tibet · Lihat lebih »

Asam deoksiribonukleat

Struktur heliks ganda DNA. Atom-atom pada struktur tersebut diwarnai sesuai dengan unsur kimianya dan struktur detail dua pasangan basa ditunjukkan oleh gambar kanan bawah Gambaran tiga dimensi DNA Asam deoksiribonukleat, lebih dikenal dengan singkatan DNA (bahasa Inggris: deoxyribonucleic acid), adalah salah satu jenis asam nukleat yang memiliki kemampuan pewarisan sifat.

Baru!!: Spesies terancam dan Asam deoksiribonukleat · Lihat lebih »

Ayam hutan

Ayam hutan adalah nama umum bagi jenis-jenis ayam liar yang hidup di hutan.

Baru!!: Spesies terancam dan Ayam hutan · Lihat lebih »

Aye-aye

Aye-aye (Daubentonia madagascariensis) adalah hewan endemik Pulau Madagaskar yang menjadi primata noktural terbesar di dunia.

Baru!!: Spesies terancam dan Aye-aye · Lihat lebih »

Babi rusa

adalah marga binatang yang termasuk kerabat babi liar, bertaring panjang yang mencuat dan melengkung di atas moncongnya, hidup berkelompok di sekitar daerah rawa-rawa dan semak-semak, mencari makan pada malam hari, pada siang hari tidur, makanannya terdiri atas umbi, akar, binatang tanah, buah-buahan, dan kelapa yang jatuh.

Baru!!: Spesies terancam dan Babi rusa · Lihat lebih »

Badak jawa

Badak jawa (Rhinoceros sondaicus) juga disebut badak sunda atau badak sumbu atau badak bercula satu kecil, adalah anggota famili Rhinocerotidae yang sangat langka dan merupakan salah satu dari lima spesies badak yang masih hidup.

Baru!!: Spesies terancam dan Badak jawa · Lihat lebih »

Badak putih utara

Badak Putih Utara (Ceratotherium simum cottoni) adalah salah satu dari dua subspesies badak Putih.

Baru!!: Spesies terancam dan Badak putih utara · Lihat lebih »

Badak sumatra

Badak sumatra, juga dikenal sebagai badak berambut atau badak Asia bercula dua (Dicerorhinus sumatrensis), merupakan spesies langka dari famili Rhinocerotidae dan termasuk salah satu dari lima spesies badak yang masih lestari.

Baru!!: Spesies terancam dan Badak sumatra · Lihat lebih »

Baiji

Baiji (Lipotes vexillifer, Lipotes berarti "tertinggal di belakang", vexillifer "pembawa bendera") adalah lumba-lumba air tawar yang hanya dapat ditemui di sungai Yangtze, Tiongkok.

Baru!!: Spesies terancam dan Baiji · Lihat lebih »

Bajing merah

Bajing merah (Sciurus vulgaris, atau secara kurang tepat dinamakan pula tupai merah) merupakan sejenis bajing penghuni pohon sepanjang 19-23 cm, panjang ekor mencapai 15–20 cm, dan juga bobot 250-340 g. Hewan pengerat omnivora penghuni pohon ini umum dijumpai di seluruh Eurasia beriklim sedang.

Baru!!: Spesies terancam dan Bajing merah · Lihat lebih »

Banteng

Banteng (dari bahasa Jawa/Sunda: banthèng; nama spesies: Bos javanicus) atau tembadau adalah spesies hewan yang sekerabat dengan sapi dan ditemukan di berbagai wilayah Asia Tenggara.

Baru!!: Spesies terancam dan Banteng · Lihat lebih »

Bekantan

Bekantan (Nasalis larvatus) adalah jenis monyet berhidung panjang dengan rambut berwarna hitam kemerahan dan merupakan satu dari dua spesies dalam genus Arassy.

Baru!!: Spesies terancam dan Bekantan · Lihat lebih »

Berang-berang laut

Berang-berang laut (Enhydra lutris) adalah seekor mamalia laut yang berasal dari pesisir utara dan timur Samudera Pasifik Utara.

Baru!!: Spesies terancam dan Berang-berang laut · Lihat lebih »

Beruang atlas

Beruang atlas (Ursus arctos crowtheri) adalah subspesies dari beruang coklat, namun kadang dianggap sebagai spesies yang berbeda.

Baru!!: Spesies terancam dan Beruang atlas · Lihat lebih »

Bonobo

Bonobo (Pan paniscus), sebelumnya dikenal sebagai simpanse kerdil, adalah satu dari dua anggota genus simpanse Pan.

Baru!!: Spesies terancam dan Bonobo · Lihat lebih »

Buaya kuba

Buaya Kuba (Crocodylus rhombifer) merupakan buaya dengan sebaran habitat terkecil dibandingkan buaya yang lain.

Baru!!: Spesies terancam dan Buaya kuba · Lihat lebih »

Burung

Burung gelatik batu Eropa, ''Parus major''. Burung adalah anggota kelompok hewan bertulang belakang (vertebrata) yang memiliki bulu dan sayap.

Baru!!: Spesies terancam dan Burung · Lihat lebih »

Cagar alam

Cagar alam adalah suatu kawasan suaka alam yang karena keadaan alamnya mempunyai kekhasan tumbuhan, satwa, dan ekosistemnya atau ekosistem tertentu yang perlu dilindungi dan perkembangannya berlangsung secara alami.

Baru!!: Spesies terancam dan Cagar alam · Lihat lebih »

Citah

Citah (chitraka, berarti "berbintik", cheetah, Acinonyx jubatus) adalah anggota keluarga kucing (Felidae) yang berburu mangsa dengan menggunakan kecepatan dan bukan taktik mengendap-endap atau bergerombol.

Baru!!: Spesies terancam dan Citah · Lihat lebih »

Coelacanth

Coelacanth (IPA: SI-lo-kèn) adalah nama ordo (bangsa) ikan yang di masa ini hanya terdiri dari dua spesies di dalam genus Latimeria, yaitu coelacanth Afrika (Latimeria chalumnae) yang ditemukan di dekat pesisir timur Afrika, dan ikan raja laut (Latimeria menadoensis) yang berada di perairan sekitar utara pulau Sulawesi dan peraian Biak di Papua.

Baru!!: Spesies terancam dan Coelacanth · Lihat lebih »

Cyanopsitta spixii

Makaw Spix (Cyanopsitta spixii) adalah burung bayan yang merupakan satu-satunya anggota genus Cyanopsitta.

Baru!!: Spesies terancam dan Cyanopsitta spixii · Lihat lebih »

Daftar merah IUCN

Daftar merah IUCN (IUCN Red List, atau dikenal juga dengan Red Data List) pertama kali digagas pada tahun 1964 untuk menetapkan standar daftar spesies, dan upaya penilaian konservasinya.

Baru!!: Spesies terancam dan Daftar merah IUCN · Lihat lebih »

Dinosaurus

Dinosaurus adalah kelompok binatang purba atau reptil dari klad Dinosauria.

Baru!!: Spesies terancam dan Dinosaurus · Lihat lebih »

Dodo

Dodo (Raphus cucullatus) adalah burung yang tak dapat terbang yang sudah punah.

Baru!!: Spesies terancam dan Dodo · Lihat lebih »

Ekosistem

Ekosistem padang rumput adalah contoh ekosistem terestrial Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya.

Baru!!: Spesies terancam dan Ekosistem · Lihat lebih »

Elang haast

Elang haast (Hieraaetus moorei), adalah salah satu elang raksasa yang sekarang telah punah dan dulunya hidup di Pulau Selatan, Selandia Baru.

Baru!!: Spesies terancam dan Elang haast · Lihat lebih »

Elang jawa

Elang jawa (Nisaetus bartelsi) adalah salah satu spesies elang berukuran sedang dari keluarga Accipitridae dan genus Nisaetus yang endemik di Pulau Jawa.

Baru!!: Spesies terancam dan Elang jawa · Lihat lebih »

Evolusi

Evolusi (dalam kajian biologi) berarti perubahan pada sifat-sifat terwariskan suatu populasi organisme dari satu generasi ke generasi berikutnya.

Baru!!: Spesies terancam dan Evolusi · Lihat lebih »

Gajah afrika

Gajah afrika adalah spesies hewan dari genus Loxodonta, 1 dari 2 genus yang masih hidup dalam Elephantidae.

Baru!!: Spesies terancam dan Gajah afrika · Lihat lebih »

Gajah asia

Gajah asia (Elephas maximus), kadang dikenal dengan nama salah satu subspesiesnya, gajah india, adalah satu dari tiga spesies gajah yang masih hidup, dan merupakan satu-satunya spesies gajah dari genus Elephas yang masih hidup.

Baru!!: Spesies terancam dan Gajah asia · Lihat lebih »

Gorila

Gorila adalah jenis primata yang terbesar.

Baru!!: Spesies terancam dan Gorila · Lihat lebih »

Gorila pegunungan

Gorila pegunungan (Gorilla beringei beringei) adalah salah satu dari dua subspesies gorila timur.

Baru!!: Spesies terancam dan Gorila pegunungan · Lihat lebih »

Harimau

Harimau (Panthera tigris) adalah spesies kucing terbesar yang masih hidup dari genus Panthera.

Baru!!: Spesies terancam dan Harimau · Lihat lebih »

Harimau bali

Harimau bali adalah salah satu populasi Panthera tigris sondaica yang telah punah dan salah satu hewan endemik di Pulau Bali, Indonesia.

Baru!!: Spesies terancam dan Harimau bali · Lihat lebih »

Harimau jawa

Harimau Jawa (Panthera tigris sondaica) adalah subspesies harimau yang hidup terbatas (endemik) di Pulau Jawa.

Baru!!: Spesies terancam dan Harimau jawa · Lihat lebih »

Harimau kaspia

Harimau kaspia atau harimau persia (Panthera tigris virgata) adalah subspesies harimau yang habitatnya di wilayah Iran, Irak, Afganistan, Turki, Mongolia, Kazakhstan, Kaukasus, Tajikistan, Turkmenistan, dan Uzbekistan.

Baru!!: Spesies terancam dan Harimau kaspia · Lihat lebih »

Harimau siberia

Harimau siberia (Panthera tigris altaica) adalah subspesies harimau yang habitatnya berada di wilayah Rusia dan berstatus dilindungi.

Baru!!: Spesies terancam dan Harimau siberia · Lihat lebih »

Harimau sumatra

Harimau sumatra adalah populasi Panthera tigris sondaica yang mendiami pulau Sumatra, Indonesia dan satu-satunya anggota subspesies harimau sunda yang masih bertahan hidup hingga saat ini.

Baru!!: Spesies terancam dan Harimau sumatra · Lihat lebih »

Harimau tasmania

Harimau tasmania (Thylacinus cynocephalus) adalah marsupialia karnivora terbesar pada kala modern.

Baru!!: Spesies terancam dan Harimau tasmania · Lihat lebih »

Hering india

Gyps indicus adalah sebuah burung nasar Dunia Lama yang berasal dari India, Pakistan, dan Nepal.

Baru!!: Spesies terancam dan Hering india · Lihat lebih »

Hering rumbai-putih

Gyps bengalensis adalah sebuah burung nasar Dunia Lama yang berasal dari Asia Selatan dan Tenggara.

Baru!!: Spesies terancam dan Hering rumbai-putih · Lihat lebih »

Hiu paus

Hiu paus adalah hiu pemakan plankton yang merupakan spesies ikan terbesar.

Baru!!: Spesies terancam dan Hiu paus · Lihat lebih »

Hukum

Hukum (serapan dari حكم) adalah kumpulan peraturan yang terdiri atas norma dan sanksi-sanksi.

Baru!!: Spesies terancam dan Hukum · Lihat lebih »

Ikan dayung tiongkok

Ikan dayung tiongkok (Psephurus gladius;: harfiah: "sturgeon putih"), juga dikenal sebagai ikan todak tiongkok, adalah spesies ikan punah yang dulunya umum ditemukan di cekungan Sungai Yangtze dan Sungai Huangho, Tiongkok.

Baru!!: Spesies terancam dan Ikan dayung tiongkok · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Spesies terancam dan Indonesia · Lihat lebih »

Indri

Indri (Indri indri), yang juga disebut babakoto adalah salah satu lemur terbesar di Madagaskar yang masih hidup, dengan panjang dari kepala ke badan sekitar dan berat antara.

Baru!!: Spesies terancam dan Indri · Lihat lebih »

Jalak bali

Jalak Bali (Leucopsar rothschildi) adalah sejenis burung pengicau berukuran sedang, dengan panjang lebih kurang 25 cm, dari suku Sturnidae.

Baru!!: Spesies terancam dan Jalak bali · Lihat lebih »

Jenjang Siberia

Jenjang Siberia (grus leucogeranus) adalah burung yang berasal dari familia Gruidae, atau keluarga burung jenjang, mereka juga diketahui sebagai Jenjang Putih Siberia atau Jenjang Salju.

Baru!!: Spesies terancam dan Jenjang Siberia · Lihat lebih »

Kakapo

Kakapo (Māori: kākāpō, berarti bayan malam), Strigops habroptilus (dari Yunani strix, genitif strigos: burung hantu dan ops: wajah; dan habros: halus, dan ptilon: bulu), juga disebut betet burung hantu, adalah spesies bayan nokturnal dengan bintik-bintik wajah sempurna berbulu hijau-kuning yang endemik dari Selandia Baru.

Baru!!: Spesies terancam dan Kakapo · Lihat lebih »

Kakatua filipina

Kakatua Filipina atau Red-vented cocktaoo dengan nama ilmiah Cacatua haematuropygia merupakan spesies kakatua endemik di Filipina yang paling terancam populasinya.

Baru!!: Spesies terancam dan Kakatua filipina · Lihat lebih »

Kakatua kecil jambul kuning

Kakatua kecil jambul kuning atau kakatua jambul kuning (Cacatua sulphurea) adalah burung berukuran sedang, dengan panjang sekitar 35 cm, dari marga Cacatua.

Baru!!: Spesies terancam dan Kakatua kecil jambul kuning · Lihat lebih »

Kakatua maluku

Kakatua maluku atau dalam nama ilmiahnya Cacatua moluccensis adalah burung berukuran sedang, dengan panjang sekitar 52 cm, dari genus Cacatua.

Baru!!: Spesies terancam dan Kakatua maluku · Lihat lebih »

Kancil

* Tragulidae - keluarga rusa yang bertubuh kecil.

Baru!!: Spesies terancam dan Kancil · Lihat lebih »

Kasuari

Kasuari adalah salah satu dari dua genus burung di dalam suku Casuariidae.

Baru!!: Spesies terancam dan Kasuari · Lihat lebih »

Katak wyoming

Katak Wyoming (Bufo baxteri) adalah salah satu binatang amfibi yang amat langka dijumpai karena hanya terdapat di penangkaran dan di dalam Rimba Taman Nasional Danau Mortenson di Amerika Serikat di negara bagian Wyoming.

Baru!!: Spesies terancam dan Katak wyoming · Lihat lebih »

Keanekaragaman hayati

Terumbu karang merupakan salah satu ekosistem yang paling beragam. Hutan hujan memiliki keanekaragaman hayati yang tinggi. Ini adalah Sungai Gambia di Taman Nasional Niokolo-Koba, Senegal. Keanekaragaman hayati atau biodiversitas adalah variasi dan variabilitas kehidupan di Bumi.

Baru!!: Spesies terancam dan Keanekaragaman hayati · Lihat lebih »

Kelelawar abu-abu

Kelelawar abu-abu (Myotis grisescens) merupakan spesies kelelawar yang tersebar di bagian tenggara Amerika Serikat.

Baru!!: Spesies terancam dan Kelelawar abu-abu · Lihat lebih »

Kelinci sumatra

Kelinci Sumatra (Nesolagus netscheri), juga dikenal dengan nama Kelinci Sumatra telinga pendek atau Kelinci belang Sumatra, adalah jenis kelinci liar yang hanya dapat ditemukan di hutan tropis di pegunungan Bukit Barisan di pulau Sumatra, Indonesia.

Baru!!: Spesies terancam dan Kelinci sumatra · Lihat lebih »

Kepunahan

Harimau Tasmania (''Thylacinus cynocephalus'') adalah salah satu spesies yang telah punah. Ilustrasi Dodo yang sering dikutip sebagai contoh kepunahan Kepunahan (IUCN: EX; Extinct) dalam biologi berarti hilangnya keberadaan dari sebuah spesies atau sekelompok takson.

Baru!!: Spesies terancam dan Kepunahan · Lihat lebih »

Kerapu nassau

Kerapu Nassau (Epinephelus striatus) adalah ikan laut bertulang sejati yang tersebar mulai dari bagian barat Samudera Atlantik, yaitu Bermuda, Florida, Bahama, dan Semenanjung Yucatan di Meksiko, dan sepanjang Karibia hingga ke selatan Brazil.

Baru!!: Spesies terancam dan Kerapu nassau · Lihat lebih »

Kiwi

Kiwi adalah spesies lain dari burung tidak dapat terbang yang endemik di Selandia Baru dari genus Apteryx (satu-satunya genus dalam famili Apterygidae).

Baru!!: Spesies terancam dan Kiwi · Lihat lebih »

Komodo

Komodo atau lengkapnya biawak komodo (Varanus komodoensis), adalah spesies biawak besar yang terdapat di Pulau Komodo, Rinca, Flores, Gili Motang, dan Gili Dasami di Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia.

Baru!!: Spesies terancam dan Komodo · Lihat lebih »

Kontroversi

''Auseinandersetzung'' ("kontroversi"), oleh Karl-Henning Seemann. Kontroversi adalah keadaan perselisihan atau perdebatan umum yang berkepanjangan hingga dalam jangka waktu yang cukup lama, biasanya mengenai masalah pendapat atau sudut pandang yang saling bertentangan.

Baru!!: Spesies terancam dan Kontroversi · Lihat lebih »

Kuau-kerdil kalimantan

Kuau-kerdil Kalimantan, Polyplectron schleiermacheri, adalah jenis kuau-kerdil berukuran sedang yang berhabitat di hutan hujan dataran rendah Pulau Kalimantan.

Baru!!: Spesies terancam dan Kuau-kerdil kalimantan · Lihat lebih »

Lynx iberia

Lynx iberia (Lynx pardinus; Iberian lynx) adalah salah satu spesies yang terancam punah dari pribumi felid di Semenanjung Iberia, Eropa Selatan.

Baru!!: Spesies terancam dan Lynx iberia · Lihat lebih »

Macan tutul

Seekor macan tutul jawa melintas di Taman Nasional Baluran. Macan tutul (Panthera pardus) atau Harimau Bintang adalah salah satu dari empat kucing besar.

Baru!!: Spesies terancam dan Macan tutul · Lihat lebih »

Macan tutul jawa

Macan tutul jawa (Panthera pardus melas) adalah salah satu subspesies dari macan tutul yang hanya ditemukan di hutan tropis, pegunungan dan kawasan konservasi Pulau Jawa, Indonesia.

Baru!!: Spesies terancam dan Macan tutul jawa · Lihat lebih »

Macan tutul salju

Macan tutul salju (Panthera uncia syn. Uncia uncia) adalah sejenis kucing berukuran besar, dengan panjang tubuh mencapai 130 cm, dan panjang ekor sekitar 100 cm.

Baru!!: Spesies terancam dan Macan tutul salju · Lihat lebih »

Maleo senkawor

Maleo Senkawor atau Maleo (disebut juga Panua oleh masyarakat Gorontalo) yang memiliki nama ilmiah Macrocephalon maleo adalah sejenis burung gosong berukuran sedang, dengan panjang sekitar 55 cm, dan merupakan satu-satunya burung di dalam genus tunggal Macrocephalon.

Baru!!: Spesies terancam dan Maleo senkawor · Lihat lebih »

Mamalia

Mamalia atau binatang menyusui atau (dari bahasa Latin mamma, 'payudara') adalah kelas hewan vertebrata yang dicirikan oleh adanya kelenjar susu (yang pada hewan betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya), neokorteks, rambut, dan tiga tulang di telinga tengah.

Baru!!: Spesies terancam dan Mamalia · Lihat lebih »

Merak hijau

Merak hijau (Pavo muticus) adalah salah satu burung dari tiga spesies merak.

Baru!!: Spesies terancam dan Merak hijau · Lihat lebih »

Merpati penumpang

Video Ectopistes migratorius, Naturalis ''Ectopistes migratorius'' Merpati penumpang (Ectopistes migratorius) adalah spesies merpati yang merupakan salah satu burung yang paling umum di Amerika Serikat.

Baru!!: Spesies terancam dan Merpati penumpang · Lihat lebih »

Moa

Moa juga dipakai untuk menyebut belut. Moa adalah burung asli Selandia Baru yang tidak dapat terbang.

Baru!!: Spesies terancam dan Moa · Lihat lebih »

Musang air

Musang air (Cynogale bennettii) adalah sejenis musang semi-akuatik yang ditemukan di hutan, terutama di dataran rendah, daerah dekat sungai dan lahan berawa-rawa.

Baru!!: Spesies terancam dan Musang air · Lihat lebih »

New Scientist

New Scientist adalah sebuah majalah tentang ilmu pengetahuan dan situs, yang terbit secara rutin setiap minggu.

Baru!!: Spesies terancam dan New Scientist · Lihat lebih »

Nipponia nippon

Nipponia nippon (bahasa Inggris: Asian Crested Ibis; bahasa Jepang: toki, トキ; ditulis dalam kanji sebagai 朱鷺, 鴇, 鵇, atau 鴾) adalah satu-satunya spesies burung Ibis dari genus Nipponia, keluarga Threskiornithidae.

Baru!!: Spesies terancam dan Nipponia nippon · Lihat lebih »

Orang utan kalimantan

''Pongo pygmaeus wurmbii'', foto diambil di Bogor Orangutan Kalimantan, Pongo pygmaeus, adalah spesies orangutan asli pulau Kalimantan.

Baru!!: Spesies terancam dan Orang utan kalimantan · Lihat lebih »

Orang utan sumatra

Orangutan sumatra (Pongo abelii) adalah spesies orangutan terlangka.

Baru!!: Spesies terancam dan Orang utan sumatra · Lihat lebih »

Palem anggur Chili

Palem anggur Chili (Jubaea chilensis) adalah tanaman jenis palem-paleman (falmae) asli Chili, disrtribusi tumbuhan ini tersebar didaerah amerika selatan, banyak dibudidayakan di negara-negara yang beriklim hangat.

Baru!!: Spesies terancam dan Palem anggur Chili · Lihat lebih »

Panda merah

Panda merah terlihat marah adalah sejenis binatang menyusui di dalam ordo Carnivora.

Baru!!: Spesies terancam dan Panda merah · Lihat lebih »

Panda raksasa

Panda raksasa (Ailuropoda melanoleuca, berarti "Kaki-kucing hitam-putih";, berarti "kucing beruang besar") atau hanya disebut panda, adalah seekor mamalia yang diklasifikasikan ke dalam keluarga beruang, Ursidae, yang merupakan hewan asli Tiongkok Tengah.

Baru!!: Spesies terancam dan Panda raksasa · Lihat lebih »

Parkit carolina

Pajangan spesimen ''Conuropsis carolinensis'', Museum Wiesbaden, Jerman Parkit carolina (Conuropsis carolinensis) adalah stu-satunya spesies parkit yang asli berasal dari Amerika Serikat bagian timur.

Baru!!: Spesies terancam dan Parkit carolina · Lihat lebih »

Paus biru

Paus biru (Balaenoptera musculus) adalah mamalia laut yang tergolong dalam subordo paus balin.

Baru!!: Spesies terancam dan Paus biru · Lihat lebih »

Paus bungkuk

Paus bungkuk (Megaptera novaeangliae) adalah paus balin, salah satu spesies rorqual terbesar, panjang paus bungkuk dewasa sebesar 12–16 meter dan memiliki berat 36.000 kilogram.

Baru!!: Spesies terancam dan Paus bungkuk · Lihat lebih »

Paus sei

Paus sei (dilafalkan: atau), Balaenoptera borealis, adalah spesies paus balin.

Baru!!: Spesies terancam dan Paus sei · Lihat lebih »

Pelatuk paruh-gading

Pelatuk paruh-gading (Campephilus principalis) adalah salah satu spesies dari familia Burung pelatuk, Picidae; binatang ini secara resmi didaftarkan sebagai spesies terancam, namun pada akhir abad ke-20 telah ditetapkan secara luas sebagai spesies yang telah punah.

Baru!!: Spesies terancam dan Pelatuk paruh-gading · Lihat lebih »

Penyu belimbing

Penyu belimbing (Dermochelys coriacea) adalah sejenis penyu raksasa dan satu-satunya jenis dari suku Dermochelyidae yang masih hidup.

Baru!!: Spesies terancam dan Penyu belimbing · Lihat lebih »

Penyu hijau

(Chelonia mydas) adalah penyu laut besar yang termasuk dalam keluarga Cheloniidae.

Baru!!: Spesies terancam dan Penyu hijau · Lihat lebih »

Penyu lekang

Penyu lekang (Lepidochelys olivacea) merupakan spesies penyu yang hidup di perairan tropis dan subtropis yang berperairan dangkal.

Baru!!: Spesies terancam dan Penyu lekang · Lihat lebih »

Penyu sisik

Penyu sisik (Eretmochelys imbricata) adalah jenis penyu terancam punah yang tergolong dalam familia Cheloniidae.

Baru!!: Spesies terancam dan Penyu sisik · Lihat lebih »

Penyu tempayan

Penyu tempayan adalah salah satu jenis penyu yang penyebarannya sangat luas meliputi Samudera Hindia, Samudera Pasifik, Samudera Mediterania dan Samudera Atlantik.

Baru!!: Spesies terancam dan Penyu tempayan · Lihat lebih »

Perangkap lalat Venus

Perangkap lalat Venus (Dionaea muscipula) adalah sebuah tanaman karnivora yang berasal dari tanah basah subtropis di Pantai Timur Amerika Serikat di Carolina Utara dan Carolina Selatan.

Baru!!: Spesies terancam dan Perangkap lalat Venus · Lihat lebih »

Perburuan

Berburu babi hutan. Perburuan atau berburu adalah praktik mengejar, menangkap, atau membunuh hewan liar untuk dimakan, rekreasi, perdagangan, atau memanfaatkan hasil produknya (seperti kulit, susu, gading dan lain-lain).

Baru!!: Spesies terancam dan Perburuan · Lihat lebih »

Possum kerdil pegunungan

Possum kerdil pegunungan (Burramys parvus) adalah binatang marsupial Australia yang aktif di malam hari, berukuran kecil sebesar tikus (45 gram / 1,6 ons, dapat ditemukan di daerah pegunungan batu bersalju, dan lahan berbatu besar terutama di Victoria selatan, dan sekitar Gunung Kosciuszko di Taman Nasional Kosciuszko New South Wales di ketinggian 1300 - 1230 mdpl, ekor prehensilnya yang memiliki panjang hampir 14 cm, lebih panjang daripada panjang tubuh dan kepala yang hanya 11 cm. Makanan dari Possum kerdil pegunungan meliputi serangga (seperti ngengat Bogong), buah berdaging, kacang-kacangan, madu dan biji-bijian. Tubuh mereka diselimuti mantel rambut tebal berwarna abu-abu pekat kecuali bagian perut yang berwarna krem. pada bagian bawah hewan betina, terdapat kantung pada bagian bawah perut yang di dalamnya terdapat empat puting.

Baru!!: Spesies terancam dan Possum kerdil pegunungan · Lihat lebih »

Rantai makanan

Contoh rantai makanan di danau digambarkan berdasarkan tingkatan trofik suatu organisme di mana mangsa berada di bawah pemangsa. Dari bawah ke atas, udang, ikan ''Esox lucius'', ikan ''Alburnus alburnus'', ikan ''Perca'', dan Elang tiram Rantai makanan adalah suatu ekosistem makhluk hidup yaitu perpindahan energi makanan dari sumber daya tumbuhan melalui seri organisme atau melalui jenjang makan di mana suatu organisme memakan satu sama lain untuk mendapatkan energi dan nutrisi dari organisme yang dimakan.

Baru!!: Spesies terancam dan Rantai makanan · Lihat lebih »

Rusa

Kawanan rusa (''Cervus timorensis russa'') di Taman Nasional Baluran. Rusa, sambar, atau menjangan (deer) adalah hewan mamalia pemamah biak (ruminan) yang termasuk famili Cervidae.

Baru!!: Spesies terancam dan Rusa · Lihat lebih »

Rusa bawean

Rusa bawean (Axis kuhlii) adalah sejenis rusa yang saat ini hanya ditemukan di Pulau Bawean di tengah Laut Jawa, Secara administratif pulau ini termasuk dalam Kabupaten Gresik, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Spesies terancam dan Rusa bawean · Lihat lebih »

Sapi laut steller

Sapi laut steller (Hydrodamalis gigas) adalah mamalia sirenia besar yang telah punah dan sebelumnya dapat ditemukan di pantai laut Bering di Asia.

Baru!!: Spesies terancam dan Sapi laut steller · Lihat lebih »

Seladang

Seladang atau di India dikenal dengan nama Gaur (Bos gaurus), yang juga disebut bison India, adalah hewan seperti sapi yang hidup di Asia Selatan dan Asia Tenggara.

Baru!!: Spesies terancam dan Seladang · Lihat lebih »

Siluk merah

Arwana Asia (Scleropages formosus), atau Siluk Merah adalah salah satu spesies ikan air tawar dari Asia Tenggara.

Baru!!: Spesies terancam dan Siluk merah · Lihat lebih »

Simpanse

Simpanse (nama ilmiah: Pan troglodytes), adalah spesies kera besar yang berasal dari hutan dan sabana di Afrika tropis.

Baru!!: Spesies terancam dan Simpanse · Lihat lebih »

Singa asia

adalah subspesies singa yang hidup sebagai populasi tunggal di negara bagian India, Gujarat.

Baru!!: Spesies terancam dan Singa asia · Lihat lebih »

Singa berber

Singa berber (Panthera leo leo), atau dikenal juga dengan nama singa atlas atau singa nubia, adalah subspesies dari singa yang telah punah di alam liar sekitar abad ke-20.

Baru!!: Spesies terancam dan Singa berber · Lihat lebih »

Singa laut jepang

adalah mamalia air yang diduga telah punah pada tahun 1970-an.

Baru!!: Spesies terancam dan Singa laut jepang · Lihat lebih »

Singa laut steller

Singa laut steller (Eumetopias jubatus) adalah singa laut bertelinga terbesar yang termasuk kedalam famili Otariidae, yang mencakup anjing laut dan singa laut.

Baru!!: Spesies terancam dan Singa laut steller · Lihat lebih »

Spesies

Spesies atau jenis adalah suatu peringkat taksonomi yang dipakai dalam klasifikasi biologis untuk merujuk pada satu atau beberapa kelompok individu makhluk hidup (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling berbagi gen) sehingga menghasilkan keturunan yang fertil (subur).

Baru!!: Spesies terancam dan Spesies · Lihat lebih »

Spesies kunci

Biwara adalah contoh spesies kunci. Spesies kunci adalah spesies yang berdampak besar terhadap lingkungan hingga dapat mempengaruhi ekosistem.

Baru!!: Spesies terancam dan Spesies kunci · Lihat lebih »

Suaka margasatwa

Suaka margasatwa (Suaka: perlindungan; Marga: turunan; satwa: hewan) adalah kawasan hutan suaka alam yang mempunyai ciri khas berupa keanekaragaman dan memiliki keunikan jenis satwa yang membutuhkan perlindungan/ pembinaan bagi kelangsungan hidupnya terhadap habitatnya.

Baru!!: Spesies terancam dan Suaka margasatwa · Lihat lebih »

Takahē

Takahē (Porphyrio hochstetteri) adalah burung yang tidak bisa terbang asli Selandia Baru dari keluarga Rallidae.

Baru!!: Spesies terancam dan Takahē · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Spesies terancam dan Tiongkok · Lihat lebih »

Titihan Madagaskar

(Nama ilmiah: Tachybaptus rufolavatus; Alaotra Grebe) adalah salah satu spesies yang endemik di Danau Alaotra dan danau sekitarnya di Madagaskar.

Baru!!: Spesies terancam dan Titihan Madagaskar · Lihat lebih »

Universitas Oxford

Universitas Oxford adalah perguruan tinggi tertua berbahasa Inggris yang berlokasi di kota Oxford, Inggris.

Baru!!: Spesies terancam dan Universitas Oxford · Lihat lebih »

Vaquita

Vaquita (Phocoena sinus) adalah spesies lumba-lumba langka yang endemik di bagian utara Teluk California.

Baru!!: Spesies terancam dan Vaquita · Lihat lebih »

1890

Gerakan Kyai Samin.

Baru!!: Spesies terancam dan 1890 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Terancam.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »