Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Themisto (satelit)

Indeks Themisto (satelit)

aposenter'', menunjukkan eksentrisitas orbit. Themisto (Θεμιστώ), dikenal juga sebagai, adalah salah satelit ireguler prograde kecil milik Jupiter.

18 hubungan: Albedo, Apsis, Charles T. Kowal, David C. Jewitt, Ekliptika, Eksentrisitas orbit, Gerakan retrograd dan prograd, Jupiter, Kelompok Himalia, Meter per detik, Mitologi Yunani, Satelit Galileo, Satelit ireguler, Satelit Jupiter, Satuan astronomi, Scott S. Sheppard, Tahun Julian, Zeus.

Albedo

Albedo merupakan sebuah besaran yang menggambarkan perbandingan antara sinar Matahari yang tiba di permukaan bumi dan yang dipantulkan kembali ke angkasa dengan terjadi perubahan panjang gelombang (outgoing longwave radiation).

Baru!!: Themisto (satelit) dan Albedo · Lihat lebih »

Apsis

Skema apsis Apsis adalah titik terjauh (apogee) atau terdekat (perigee) dari orbit elips sebuah objek dari pusat tarik-menarik, yang umumnya adalah pusat massa sistem.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Apsis · Lihat lebih »

Charles T. Kowal

Charles Thomas Kowal adalah astronom Amerika Serikat yang dikenal atas pengamatan dan penemuannya terhadap objek-objek Tata Surya.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Charles T. Kowal · Lihat lebih »

David C. Jewitt

David Clifford Jewitt (lahir 1958) adalah seorang astronom Inggris yang mempelajari tentang Tata Surya, khususnya objek-objek minor.

Baru!!: Themisto (satelit) dan David C. Jewitt · Lihat lebih »

Ekliptika

jmpl Ekliptika adalah jalur yang dilalui oleh suatu benda dalam mengelilingi suatu titik pusat sistem koordinat tertentu.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Ekliptika · Lihat lebih »

Eksentrisitas orbit

Sebuah orbit elips Kepler dengan eksentrisitas 0,7 (merah), orbit parabola Kepler (hijau) dan orbit hiperbola Kepler dengan eksentrisitas 1,3 (biru) Eksentrisitas orbit suatu benda astronomi adalah jumlah ketika orbitnya melenceng dari lingkaran sempurna, 0 berarti lingkaran sempurna, dan 1,0 adalah parabola, dan tidak lagi berupa orbit tertutup.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Eksentrisitas orbit · Lihat lebih »

Gerakan retrograd dan prograd

Orbit searah: satelit (merah) mengorbit berlawanan arah dengan rotasi primernya (biru/hitam) Gerakan retrograd dalam astronomi, pada umumnya, adalah gerakan orbit atau rotasi dari sebuah objek yang arahnya berlawanan dengan rotasi objek primernya, yaitu, objek pusat (gambar kanan).

Baru!!: Themisto (satelit) dan Gerakan retrograd dan prograd · Lihat lebih »

Jupiter

Jupiter atau Musytari, terkadang secara tidak baku disebut sebagai Yupiter, adalah planet terdekat kelima dari Matahari setelah Merkurius, Venus, Bumi, dan Mars.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Jupiter · Lihat lebih »

Kelompok Himalia

Diagram ini membandingkan elemen orbit dan ukuran relatif anggota kelompok Himalia. Sumbu horizontal tersebut menggambarkan jarak rata-rata satelit-satelit tersebut dari Jupiter, sumbu vertikal menggambarkan inklinasi orbitnya, dan lingkaran menggambarkan ukuran relatifnya. Eksentrisitasnya ditandai dengan garis kuning yang menggambarkan jarak maksimum dan minimum objek tersebut dari Jupiter. Lingkaran menggambarkan ukuran sebuah objek dalam perbandingannya dengan objek lain. Kelompok Himalia adalah sekelompok satelit tak beraturan ''prograde'' Jupiter yang mengikuti orbit yang mirip dengan Himalia dan diduga juga memiliki asal usul yang sama.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Kelompok Himalia · Lihat lebih »

Meter per detik

Meter per detik (bahasa Inggris Amerika: meter per second, atau bahasa Inggris Britania: metre per second, singkatan: mps) adalah satuan turunan SI untuk kelajuan (skalar) dan kecepatan (nilai vektor yang menerangkan magnitudo dan arah yang dituju), didefinisikan sebagai jarak dalam meter dibagi dengan waktu dalam detik.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Meter per detik · Lihat lebih »

Mitologi Yunani

''Pertemuan Para Dewa'', oleh Jacopo Zucchi. Mitologi Yunani adalah sekumpulan mitos dan legenda yang berasal dari Yunani Kuno dan berisi kisah-kisah mengenai dewa dan pahlawan, sifat dunia, dan asal usul serta makna dari praktik ritual dan kultus orang Yunani Kuno.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Mitologi Yunani · Lihat lebih »

Satelit Galileo

Kalisto. Satelit Galileo adalah empat satelit alami Jupiter yang ditemukan oleh Galileo Galilei pada Januari 1610.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Satelit Galileo · Lihat lebih »

Satelit ireguler

Titan, sebuah satelit yang regular, ditandai dengan warna merah sebagai perbandingan. Dalam ilmu astronomi, satelit ireguler adalah satelit alami yang mengikuti orbit yang jauh, terinklinasi, dan sering kali eksentrik dan retrograd.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Satelit ireguler · Lihat lebih »

Satelit Jupiter

Gambar montase dari Jupiter dan keempat satelit terbesarnya (jarak dan ukuran tidak dalam skala yang benar). Saat ini terdapat satelit Jupiter yang diketahui.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Satelit Jupiter · Lihat lebih »

Satuan astronomi

Satuan astronomi, disingkat sa (bahasa Inggris: astronomical unit, SI: au) adalah sebuah satuan jarak, kira-kira sama dengan jarak antara Bumi dan Matahari.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Satuan astronomi · Lihat lebih »

Scott S. Sheppard

Scott Sander Sheppard (lahir 1977) adalah seorang astronom berkebangsaan Amerika Serikat dan penemu berbagai macam satelit alami, komet, dan planet minor di Tata Surya bagian luar.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Scott S. Sheppard · Lihat lebih »

Tahun Julian

Dalam ilmu astronomi, satu tahun Julian (simbol: a) adalah salah satu satuan ukur waktu yang didefinisikan bernilai 365,25 hari, di mana setiap harinya terdiri dari 86 400 SI detik, atau sama dengan 31 557 600 detik.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Tahun Julian · Lihat lebih »

Zeus

Zeus adalah raja para dewa dalam mitologi Yunani.

Baru!!: Themisto (satelit) dan Zeus · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Jupiter XVIII, S/1975 J 1, S/2000 J 1.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »