Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kim Kielsen

Indeks Kim Kielsen

Kim Kielsen adalah seorang politikus Greenland, pemimpin partai Siumut, serta Perdana Menteri Greenland saat ini.

6 hubungan: Greenland, Kemerdekaan Greenland, Margrethe II dari Denmark, Pemilihan umum Denmark 2019, Perdana Menteri Greenland, Siumut.

Greenland

Greenland (Kalaallit Nunaat,; Grønland,, Tanah Hijau) adalah negara konstituen Kerajaan Denmark yang terletak di antara Samudra Arktik dan Atlantik, sebelah timur Kepulauan Arktik Kanada.

Baru!!: Kim Kielsen dan Greenland · Lihat lebih »

Kemerdekaan Greenland

Perayaan hari nasional Greenland di Sisimiut pada tahun 2010. Kemerdekaan Greenland adalah ambisi politik beberapa partai politik di Greenland, seperti partai Inuit Ataqatigiit, Partai Inuit, dan Siumut.

Baru!!: Kim Kielsen dan Kemerdekaan Greenland · Lihat lebih »

Margrethe II dari Denmark

Margrethe Alexandrine Þórhildur Ingrid adalah Ratu Denmark yang berkuasa sejak 14 Januari 1972.

Baru!!: Kim Kielsen dan Margrethe II dari Denmark · Lihat lebih »

Pemilihan umum Denmark 2019

Pemilihan umum Denmark 2019 diselenggarakan pada 5 Juni 2019 untuk memilih seluruh anggota Folketinget (Parlemen Denmark) yang berjumlah 179 orang: 175 dari Denmark daratan, 2 dari Kepulauan Faroe, dan 2 dari Greenland.

Baru!!: Kim Kielsen dan Pemilihan umum Denmark 2019 · Lihat lebih »

Perdana Menteri Greenland

Perdana Menteri Greenland (bahasa Kalaallisut: Naalakkersuisut siulittaasuat, diterjemahkan Pemimpin Pemerintahan; Landsstyreformand) adalah kepala pemerintahan Greenland, negara otonomi dalam Kerajaan Denmark.

Baru!!: Kim Kielsen dan Perdana Menteri Greenland · Lihat lebih »

Siumut

Siumut (secara harfiah berarti "ke depan") adalah partai politik berhaluan demokrasi sosial di Greenland.

Baru!!: Kim Kielsen dan Siumut · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kim kielsen.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »