Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kodon

Indeks Kodon

Tabel kodon dan protein yang disandikan Kodon (kode genetik) adalah deret nukleotida pada mRNA yang terdiri atas kombinasi tiga nukleotida berurutan yang menyandi suatu asam amino tertentu sehingga sering disebut sebagai kodon triplet.

51 hubungan: Asam amino, Asam aspartat, Asam glutamat, Asam ribonukleat, Asparagina, Biologi, Biologi sintetis, Biomolekul, DNA nonpenyandi, Faktor transkripsi, Fenilalanina, Garis besar biologi, Genetika, Genetika molekuler, Genomika, Glisina, Glutamina, Har Gobind Khorana, Histidina, Hulu dan hilir (DNA), Isoleusina, Leusina, Lisina, Makhluk hidup, Metionina, Michael Smith (kimiawan), Ovalositosis, Pasangan basa, Pengantar genetika, Pengawasan Covid-19, Pengurutan protein, Prolina, Protein, Rangka baca terbuka, Revolusi kognitif, RNA transfer, Sejarah biologi, Sejarah pemikiran evolusi, Selenium, Serina, Sintesis protein, Sisteina, Stop kodon, Sydney Brenner, Tirosina, Transkripsi (genetik), Translasi (genetik), Treonina, Triptofan, Urasil, ..., Valina. Memperluas indeks (1 lebih) »

Asam amino

Asam amino adalah senyawa organik yang memiliki gugus fungsi karboksil (–COOH) dan amina (biasanya –NH2), serta rantai samping (gugus R) yang spesifik untuk setiap jenis asam amino.

Baru!!: Kodon dan Asam amino · Lihat lebih »

Asam aspartat

Asam aspartat (atau sering disebut aspartat saja, karena terionisasi di dalam sel), merupakan satu dari 20 asam amino penyusun protein.

Baru!!: Kodon dan Asam aspartat · Lihat lebih »

Asam glutamat

Asam glutamat berbeda dengan asam glutarat. Asam glutamat termasuk asam amino yang bermuatan (polar), terlihat dari titik isoelektriknya yang rendah, menandakan asam glutamat sangat mudah menangkap elektron (bersifat asam menurut Lewis).

Baru!!: Kodon dan Asam glutamat · Lihat lebih »

Asam ribonukleat

Sebuah ''hairpin loop'' dari sebuah pra-mRNA. Yang di-''highlight'' adalah nukleobasa (hijau) dan tulang punggung ribosa-fosfat (biru). Catatan bahwa ini adalah satu untai RNA yang melipat kembali ke dirinya sendiri. No Asam ribonukleat (ARN, ribonucleic acid, RNA) adalah molekul polimer yang terlibat dalam berbagai peran biologis dalam mengkode, dekode, regulasi, dan ekspresi gen.

Baru!!: Kodon dan Asam ribonukleat · Lihat lebih »

Asparagina

Asparagina (asparagine, Asn, Asx, N, B) adalah analog dari asam aspartat dengan penggantian gugus karboksil oleh gugus karboksamid.

Baru!!: Kodon dan Asparagina · Lihat lebih »

Biologi

Biologi (serapan dari biologie) atau ilmu hayat (serapan dari علمالحياة) adalah kajian tentang kehidupan, dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi, pertumbuhan, evolusi, persebaran, dan taksonominya.

Baru!!: Kodon dan Biologi · Lihat lebih »

Biologi sintetis

Penelitian Biologi Sintetis di NASA Ames. Biologi sintetis (bahasa Inggris: Synthetic biology, SynBio) adalah cabang antar bidang biologi dan teknik.

Baru!!: Kodon dan Biologi sintetis · Lihat lebih »

Biomolekul

Biomolekul atau molekul biologis adalah istilah yang digunakan secara longgar untuk menyebut molekul di dalam tubuh organisme yang berperan penting dalam satu proses biologis tertentu atau lebih, seperti pembelahan sel, morfogenesis, atau perkembangan.

Baru!!: Kodon dan Biomolekul · Lihat lebih »

DNA nonpenyandi

DNA nonpenyandi adalah urutan asam nukleat (sekuens DNA) yang tidak memberikan intruksi untuk melakukan sintesis protein.

Baru!!: Kodon dan DNA nonpenyandi · Lihat lebih »

Faktor transkripsi

Dalam genetika, faktor transkripsi adalah sekelompok protein di dalam inti sel yang berperan serta dalam proses transkripsi kode genetik menjadi mRNA.

Baru!!: Kodon dan Faktor transkripsi · Lihat lebih »

Fenilalanina

Fenilalanina (Phenylalanine, Phe, F) adalah suatu asam amino penting dan banyak terdapat pada makanan, yang bersama-sama dengan asam amino tirosina dan triptofan merupakan kelompok asam amino aromatik yang memiliki cincin benzena.

Baru!!: Kodon dan Fenilalanina · Lihat lebih »

Garis besar biologi

Biologi – ilmu alam yang melibatkan studi tentang kehidupan dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi, pertumbuhan, asal, evolusi, distribusi, dan taksonomi mereka.

Baru!!: Kodon dan Garis besar biologi · Lihat lebih »

Genetika

DNA sebagai basis molekuler dari ilmu pewarisan. Genetika (serapan dari genetica) adalah cabang biologi yang mempelajari pewarisan sifat gen pada organisme maupun suborganisme.

Baru!!: Kodon dan Genetika · Lihat lebih »

Genetika molekuler

Genetika molekular merupakan cabang genetika yang mengkaji bahan genetik dan ekspresi genetik di tingkat subselular (di dalam sel).

Baru!!: Kodon dan Genetika molekuler · Lihat lebih »

Genomika

Genomika adalah cabang biologi yang mempelajari genom dari suatu organisme atau virus.

Baru!!: Kodon dan Genomika · Lihat lebih »

Glisina

Glisina (Gly, G) atau asam aminoetanoat adalah asam amino alami paling sederhana.

Baru!!: Kodon dan Glisina · Lihat lebih »

Glutamina

Glutamina adalah satu dari 20 asam amino yang memiliki kode pada kode genetik standar.

Baru!!: Kodon dan Glutamina · Lihat lebih »

Har Gobind Khorana

Har Gobind Khorana adalah ahli biologi molekular.

Baru!!: Kodon dan Har Gobind Khorana · Lihat lebih »

Histidina

Histidina merupakan satu dari 20 asam amino dasar yang ada dalam protein.

Baru!!: Kodon dan Histidina · Lihat lebih »

Hulu dan hilir (DNA)

Hulu dan hilir dalam biologi molekuler dan genetika, keduanya merujuk pada posisi relatif kode genetik pada DNA atau RNA.

Baru!!: Kodon dan Hulu dan hilir (DNA) · Lihat lebih »

Isoleusina

Isoleusina adalah satu dari asam amino penyusun protein yang dikode oleh DNA.

Baru!!: Kodon dan Isoleusina · Lihat lebih »

Leusina

Leusina merupakan asam amino yang paling umum dijumpai pada protein.

Baru!!: Kodon dan Leusina · Lihat lebih »

Lisina

Lisina (bahasa Inggris lysine) merupakan asam amino penyusun protein yang dalam pelarut air bersifat basa, seperti juga histidin.

Baru!!: Kodon dan Lisina · Lihat lebih »

Makhluk hidup

Dalam biologi, suatu makhluk hidup atau organisme (dari bahasa Yunani: ὀργανισμός, organismos) adalah setiap entitas individual yang mampu menjalankan fungsi-fungsi kehidupan.

Baru!!: Kodon dan Makhluk hidup · Lihat lebih »

Metionina

Metionina, bersama-sama dengan sisteina, adalah asam amino yang memiliki atom S. Asam amino ini penting dalam sintesis protein (dalam proses transkripsi, yang menerjemahkan urutan basa nitrogen di DNA untuk membentuk RNA) karena kode untuk metionina sama dengan kode awal (start) untuk suatu rangkaian RNA.

Baru!!: Kodon dan Metionina · Lihat lebih »

Michael Smith (kimiawan)

Dr.

Baru!!: Kodon dan Michael Smith (kimiawan) · Lihat lebih »

Ovalositosis

Ovalositosis merupakan salah satu penyakit kelainan darah yang ditandai dengan sel darah merah yang kebanyakan berbentuk elips (Palek & Lambert 1990).

Baru!!: Kodon dan Ovalositosis · Lihat lebih »

Pasangan basa

al.

Baru!!: Kodon dan Pasangan basa · Lihat lebih »

Pengantar genetika

Genetika merupakan disiplin ilmu yang menjelaskan apa itu gen dan bagaimana cara kerja gen.

Baru!!: Kodon dan Pengantar genetika · Lihat lebih »

Pengawasan Covid-19

Surveilans COVID-19 merupakan pemantauan terhadap penyebaran penyakit koronavirus untuk menemukan pola perkembangan dari penyakit tersebut.

Baru!!: Kodon dan Pengawasan Covid-19 · Lihat lebih »

Pengurutan protein

Pengurutan protein atau sekuensing protein adalah penentuan urutan asam amino dari suatu protein atau peptida.

Baru!!: Kodon dan Pengurutan protein · Lihat lebih »

Prolina

Prolina merupakan satu-satunya asam amino dasar yang memiliki dua gugus samping yang terikat satu-sama lain (gugus amino melepaskan satu atom H untuk berikatan dengan gugus sisa).

Baru!!: Kodon dan Prolina · Lihat lebih »

Protein

α-heliks (diberi warna toska). Mioglobin adalah protein pertama yang strukturnya berhasil diketahui melalui kristalografi sinar-X. Di bagian kanan-tengah, di antara berbagai lilitan, terdapat sebuah gugus prostetik yang disebut heme (diberi warna abu-abu) dan sebuah molekul oksigen (merah) yang diikatnya. Protein adalah kelompok biomolekul berukuran besar yang terbentuk dari satu rantai panjang asam amino atau lebih.

Baru!!: Kodon dan Protein · Lihat lebih »

Rangka baca terbuka

Rangka baca terbuka atau open reading frame di dalam bahasa Inggris adalah bagian tanpa kodon stop dari rangka baca ADN.

Baru!!: Kodon dan Rangka baca terbuka · Lihat lebih »

Revolusi kognitif

Pendekatan interdisipliner dalam revolusi kognitif. Revolusi kognitif adalah sebuah pergerakan pemikiran yang dimulai sekitar tahun 1950-an sebagai sebuah studi antar disiplin ilmu tentang pikiran dan cara berprosesnya.

Baru!!: Kodon dan Revolusi kognitif · Lihat lebih »

RNA transfer

tRNA. Berbentuk daun semanggi (tangkai dengan tiga jari).Jusuf M. 2001. ''Genetika I: Struktur dan Ekspresi Gen''. Jakarta: Sagung Seto Pada ujung 3' terdapat rangkaian basa ACC yang merupakan penerima asam amino (''acceptor stem''), dan di simpul yang berlawanan merupakan simpul antikodon (''anticodon loop'') untuk membaca kodon mRNA. Transfer RNA (transfer-Ribonucleic acid) atau asam ribonukleat transfer adalah molekul yang menginterpretasikan pesan genetik berupa serangkaian kodon di sepanjang molekul mRNA dengan cara mentransfer asam-asam amino ke ribosom dalam proses translasi.

Baru!!: Kodon dan RNA transfer · Lihat lebih »

Sejarah biologi

Gambar muka untuk puisi bertema evolusi Erasmus Darwin ''Candi Alam'' menunjukkan seorang dewi menarik tabir dari alam (dalam pribadi Artemis). Kiasan dan metafora telah sering memainkan peran penting dalam sejarah biologi. Sejarah biologi mengikuti studi dunia kehidupan dari zaman kuno hingga modern.

Baru!!: Kodon dan Sejarah biologi · Lihat lebih »

Sejarah pemikiran evolusi

p.

Baru!!: Kodon dan Sejarah pemikiran evolusi · Lihat lebih »

Selenium

Selenium adalah sebuah unsur kimia dengan lambang Se dan nomor atom 34.

Baru!!: Kodon dan Selenium · Lihat lebih »

Serina

Serina merupakan asam amino penyusun protein yang umum ditemukan pada protein hewan.

Baru!!: Kodon dan Serina · Lihat lebih »

Sintesis protein

Proses translasi dari mRNA sebagai bagian dari sintesis protein pada sel eukariota Dalam biologi molekuler, sintesis protein (disebut juga biosintesis protein) adalah proses pembentukan partikel protein yang di dalamnya melibatkan sintesis RNA yang dipengaruhi oleh DNA.

Baru!!: Kodon dan Sintesis protein · Lihat lebih »

Sisteina

Sisteina merupakan asam amino bukan esensial bagi manusia yang memiliki atom S, bersama-sama dengan metionina.

Baru!!: Kodon dan Sisteina · Lihat lebih »

Stop kodon

Stop kodon atau Kodon stop (Inggris: Stop Codon) atau disebut juga "Terminasi kodon" atau "Penghentian kodon", di dalam molekuler biologi merupakan sebuah Kode genetik atau kodon (nukleotida triplet dalam messenger RNA) yang menandakan penghentian proses translasi pada protein.

Baru!!: Kodon dan Stop kodon · Lihat lebih »

Sydney Brenner

Sydney Brenner adalah seorang ahli biologi asal Afrika Selatan yang menjadi pemenang Nobel dalam bidang Fisiologi atau Kedokteran, bersama dengan Bob Horvitz dan John Sulston.

Baru!!: Kodon dan Sydney Brenner · Lihat lebih »

Tirosina

Tirosina (tyros, berarti keju, karena ditemukan pertama kali dari keju) (tyrosine, 4-hydroxyphenylalanine, Tyr, Y) merupakan satu dari 20 asam amino penyusun protein.

Baru!!: Kodon dan Tirosina · Lihat lebih »

Transkripsi (genetik)

Dalam genetika, transkripsi (serapan dari transcriptie) adalah pembuatan RNA terutama mRNA dengan menyalin sebagian berkas DNA oleh enzim RNA polimerase.

Baru!!: Kodon dan Transkripsi (genetik) · Lihat lebih »

Translasi (genetik)

Translasi mRNA Translasi dalam genetika dan biologi molekular adalah proses penerjemahan urutan nukleotida yang ada pada molekul mRNA menjadi rangkaian asam-asam amino yang menyusun suatu polipeptida atau protein.

Baru!!: Kodon dan Translasi (genetik) · Lihat lebih »

Treonina

Treonina merupakan salah satu dari 20 asam amino penyusun protein.

Baru!!: Kodon dan Treonina · Lihat lebih »

Triptofan

Triptofan (tryptophan, TRP, W) merupakan satu dari 20 asam amino penyusun protein yang bersifat esensial bagi manusia.

Baru!!: Kodon dan Triptofan · Lihat lebih »

Urasil

Urasil merupakan satu dari dua basa N pirimidina yang dijumpai pada RNA.

Baru!!: Kodon dan Urasil · Lihat lebih »

Valina

Valina adalah salah satu dari 20 asam amino penyusun protein yang dikode oleh DNA.

Baru!!: Kodon dan Valina · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kode genetik.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »