Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Konflik Georgia–Ossetia

Indeks Konflik Georgia–Ossetia

Konflik Georgia–Ossetia adalah konflik etnik politis di Ossetia Selatan, yang terjadi pada tahun 1991 dan berkembang menjadi perang saudara pada tahun 1991-1992.

3 hubungan: Konflik beku, Perang Ossetia Selatan 1991-1992, Perang Ossetia Selatan 2008.

Konflik beku

Artsakh (daerah berwarna gelap di Azerbaijan), Siprus Utara (daerah berwarna terang di Siprus), dan Kosovo (daerah berwarna krem di Serbia). Israel, wilayah Palestina, dan Dataran Tinggi Golan juga ada di peta, tetapi tidak disorot. Zona konflik beku lainnya tidak ditampilkan. Dalam hubungan internasional, konflik beku adalah situasi ketika konflik bersenjata aktif sudah berakhir, tetapi tidak diselesaikan secara resmi oleh kedua belah pihak melalui perjanjian damai atau kerangka kerja politik lainnya.

Baru!!: Konflik Georgia–Ossetia dan Konflik beku · Lihat lebih »

Perang Ossetia Selatan 1991-1992

Perang Ossetia Selatan 1991-1992 adalah bagian dari Konflik Georgia-Ossetia dari tahun 1991 hingga tahun 1992 antara Georgia dan Ossetia Selatan.

Baru!!: Konflik Georgia–Ossetia dan Perang Ossetia Selatan 1991-1992 · Lihat lebih »

Perang Ossetia Selatan 2008

Perang Ossetia Selatan 2008 dimulai pada Agustus 2008 setelah pertempuran antara tentara Georgia dan separatis Ossetia Selatan.

Baru!!: Konflik Georgia–Ossetia dan Perang Ossetia Selatan 2008 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Konflik Georgia-Ossetia, Konflik Ossetia-Georgia, Konflik georgia-ossetia.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »