Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Tahun baru Jepang

Indeks Tahun baru Jepang

Hiasan tahun baru yang disebut Kadomatsu di Jepang dirayakan tanggal 1 Januari dan berlangsung hingga tanggal 3 Januari.

48 hubungan: Akiu no Taue Odori, Bonshō, Chakkirako, Daftar episode K-On!, Dainichido Bugaku, Datemaki, Deaimon, Deklarasi Kemanusiaan, Doraemon, Fujiko Fujio, Fukubukuro, Fukuwarai, Hagoita, Hamaya, Hanetsuki, Hari Kedewasaan, Hari libur di Jepang, Hatsumōde, Hishimochi, Homongi, Joseph Hardy Neesima, Kadomatsu, Kagami biraki, Kagami mochi, Kalender Jepang, Karuta, Kōraku-en, Kimono, Maneki neko, Minggu Emas (Jepang), Moci, Momofuku Ando, Nanakusa, NHK, Obon, Osechi, Prunus mume, Restorasi Kemmu, Seijin shiki, Shimenawa, Shinnenkai, Shinto, Soba, Tahun baru, Tahun Baru Candra, Takoyaki, Yorishiro, Zōni.

Akiu no Taue Odori

adalah tari yang menirukan gerakan orang sewaktu menanam padi di kota Akiu, Taihaku-ku, Sendai, Prefektur Miyagi, Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Akiu no Taue Odori · Lihat lebih »

Bonshō

, juga dikenal sebagai atau adalah lonceng besar yang ditemukan di kuil-kuil Buddha di seluruh Jepang, yang digunakan untuk memanggil para biksu untuk berdoa dan menandai batas periode waktu.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Bonshō · Lihat lebih »

Chakkirako

adalah tari rakyat dari kawasan Nakazaki dan Hanagure di Distrik Misaki, Kota Miura, Prefektur Kanagawa, Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Chakkirako · Lihat lebih »

Daftar episode K-On!

Sampul dari kompilasi DVD pertama yang dirilis oleh Pony Canyon 29 Juli 2009. Seri televisi anime K-On! berdasarkan serial manga dengan nama yang sama ditulis dan diilustrasikan oleh Kakifly.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Daftar episode K-On! · Lihat lebih »

Dainichido Bugaku

Dainichido Bugaku dari Kazuno, Akita. adalah ritual tari dan musik (bugaku) dari kota Hachimantai, Kazuno, Prefektur Akita, Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Dainichido Bugaku · Lihat lebih »

Datemaki

adalah makanan Jepang yang terbuat dari telur, mirip dengan atsuyaki tamago tetapi dengan campuran ikan dan udang yang dilumatkan serta diberi mirin dan gula dalam jumlah banyak sehingga terasa manis.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Datemaki · Lihat lebih »

Deaimon

adalah serial manga Jepang oleh Rin Asano.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Deaimon · Lihat lebih »

Deklarasi Kemanusiaan

adalah reskrip kekaisaran yang dikeluarkan oleh Kaisar Shōwa (Hirohito) sebagai bagian dari pidato Tahun Baru 1 Januari 1946 atas permintaan Komandan Tertinggi Pasukan Sekutu.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Deklarasi Kemanusiaan · Lihat lebih »

Doraemon

adalah judul sebuah manga dan anime populer yang dikarang Fujiko F. Fujio (藤子・F・不二雄, nama asli: Hiroshi Fujimoto) sejak Desember 1969 dan berkisah tentang kehidupan seorang anak pemalas kelas 5 sekolah dasar yang bernama Nobita Nobi (野比のび太) yang didatangi oleh sebuah robot kucing bernama Doraemon yang datang dari abad ke-22.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Doraemon · Lihat lebih »

Fujiko Fujio

Fujiko Fujio (藤子 不二雄) adalah nama samaran dari duo mangaka dari Jepang, dengan nama asli Fujimoto Hiroshi (藤本弘) dan Abiko Motoo (安孫子素雄). Mereka membentuk kerja sama pada 1951, dan mulai menggunakan nama Fujiko Fujio mulai dari 1954 hingga berpisah pada 1987.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Fujiko Fujio · Lihat lebih »

Fukubukuro

Fukubukuro adalah kantong berisi berbagai barang yang dijual toko serba ada atau pusat perbelanjaan di Jepang pada hari pertama toko mulai dibuka setelah libur tahun baru.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Fukubukuro · Lihat lebih »

Fukuwarai

Gambar-gambar untuk permainan Fukuwarai. Setelah gambar ini dicetak, bagian-bagian wajah digunting. adalah permainan tradisional yang dimainkan saat tahun baru di Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Fukuwarai · Lihat lebih »

Hagoita

''Hagoita'' sebagai hiasan tahun baru di rumah yang memiliki anak perempuan. ''Hagoita'' untuk raket ''hanetsuki''. adalah raket kayu berbentuk persegi panjang di Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Hagoita · Lihat lebih »

Hamaya

Hamaya yang dijual di kuil Shinto. adalah anak panah pemberian (dibeli) dari kuil Shinto pada tahun baru Jepang, dan dianggap sebagai benda keberuntungan.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Hamaya · Lihat lebih »

Hanetsuki

Foto wanita bermain hanetsuki adalah permainan tradisional Jepang berupa saling berbalasan memukul kok tanpa jaring.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Hanetsuki · Lihat lebih »

Hari Kedewasaan

adalah hari libur resmi di Jepang yang jatuh hari Senin minggu kedua di bulan Januari.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Hari Kedewasaan · Lihat lebih »

Hari libur di Jepang

ditetapkan oleh tahun 1948 (seperti yang diamandemenkan).

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Hari libur di Jepang · Lihat lebih »

Hatsumōde

Antrian hatsumōde di Kuil Meiji adalah kunjungan pertama ke kuil Buddha atau kuil Shinto pada awal tahun baru di Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Hatsumōde · Lihat lebih »

Hishimochi

Hishimochi adalah mochi berlapis tiga dengan bentuk belah ketupat dengan warna merah jambu, putih, dan hijau.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Hishimochi · Lihat lebih »

Homongi

adalah salah satu jenis kimono formal untuk wanita yang menikah atau belum menikah.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Homongi · Lihat lebih »

Joseph Hardy Neesima

Universitas Doshisha Joseph Hardy Neesima atau adalah tokoh pendidikan Jepang dari zaman Meiji, pendiri Universitas Doshisha dan Doshisha Women's College of Liberal Arts.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Joseph Hardy Neesima · Lihat lebih »

Kadomatsu

Kadomatsu adalah hiasan tahun baru di Jepang berupa ranting daun pinus dan potongan bambu yang dipasang di muka pintu masuk rumah atau gedung.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Kadomatsu · Lihat lebih »

Kagami biraki

atau adalah upacara tradisional menurunkan dan memakan kagami mochi yang dijadikan sajen tahun baru untuk arwah atau dewa tahun di Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Kagami biraki · Lihat lebih »

Kagami mochi

''Kagami mochi'' pada perayaan Tahun Baru 2020 adalah hiasan tahun baru Jepang berupa mochi yang dijadikan sajen untuk dewa tahun yang merangkap dewa padi-padian.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Kagami mochi · Lihat lebih »

Kalender Jepang

''Koinobori'', bendera ikan mas berkibar merayakan Hari Anak-Anak 5 Mei Jepang menggunakan sistem Kalender Gregorian sejak tahun ke-6 zaman Meiji (1 Januari 1873).

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Kalender Jepang · Lihat lebih »

Karuta

Selembar kartu dari ''obake karuta'' asal abad ke-19. Setiap kartu bergambarkan makhluk aneh dari mitologi Jepang. adalah permainan kartu bergambar dari Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Karuta · Lihat lebih »

Kōraku-en

Taman Kōraku-en dengan latar belakang Istana Okayama. Pemandangan kolam dari bukit Yuishin-zan. adalah taman Jepang yang berada di Okayama, Prefektur Okayama, Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Kōraku-en · Lihat lebih »

Kimono

Pengantin wanita mengenakan kimono yang disebut ''shiromuku'' Uchikake bermotif burung jenjang adalah pakaian tradisional Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Kimono · Lihat lebih »

Maneki neko

Maneki neko dengan tangan kanan diangkat Maneki neko dengan tangan kiri diangkat adalah pajangan berbentuk kucing dari Jepang yang dibuat dari porselen atau keramik.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Maneki neko · Lihat lebih »

Minggu Emas (Jepang)

atau Minggu Emas adalah periode di akhir bulan April hingga minggu pertama bulan Mei di Jepang yang memiliki serangkaian hari libur resmi.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Minggu Emas (Jepang) · Lihat lebih »

Moci

Mochi Menumbuk mochi dalam ''usu'' (lesung) Pembuatan mochi secara modern Sekotak mochi di salah satu toko mochi di Sukabumi, Jawa Barat Moci (Jepang: 餅, Mochi; Hanzi: (麻糬)) adalah kue Jepang yang terbuat dari beras ketan, ditumbuk sehingga lembut dan lengket, kemudian dibentuk menjadi bulat.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Moci · Lihat lebih »

Momofuku Ando

adalah pengusaha Jepang kelahiran Taiwan yang mendirikan Nissin Food Products, dan menciptakan mi instan pertama di dunia.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Momofuku Ando · Lihat lebih »

Nanakusa

Bubur nanakusa Tujuh sayuran musim semi (nanakusa) adalah tradisi di pagi hari tanggal 7 Januari di Jepang untuk memakan bubur dari beras dicampur 7 jenis sayuran yang disebut bubur nanakusa (nanakusa-gayu).

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Nanakusa · Lihat lebih »

NHK

, atau Perusahaan Penyiaran Jepang, adalah sebuah badan penyiaran umum di Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan NHK · Lihat lebih »

Obon

Obon di akhir zaman Edo (lukisan dari "Sketches of Japanese Manners and Customs") Api unggun Gozan no Okuribi yang dinyalakan selama festival Obon Pengunjung meletakkan lentera lilin di Sungai Sasebo selama festival Obon atau disebut pula dengan adalah serangkaian upacara dan tradisi di Jepang untuk merayakan kedatangan arwah leluhur yang dilakukan seputar tanggal 15 Juli menurut kalender Tempō (kalender lunisolar).

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Obon · Lihat lebih »

Osechi

Masakan osechi dalam kotak tiga susun adalah masakan yang disiapkan untuk menandai pergantian musim, dan sekarang digunakan untuk menyebut berbagai makanan istimewa untuk merayakan tahun baru di Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Osechi · Lihat lebih »

Prunus mume

Bunga ''Prunus mume'' (梅:うめ), dan abrikos jepang adalah spesies prem Asia dari famili Rosaceae yang ditanam untuk keindahan bunga atau diambil buahnya.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Prunus mume · Lihat lebih »

Restorasi Kemmu

adalah periode sejarah Jepang yang berlangsung antara tahun 1333 hingga 1336.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Restorasi Kemmu · Lihat lebih »

Seijin shiki

Wanita dan pria Jepang yang berusia 20 tahun berkumpul di tempat penyelenggaraan ''seijin shiki''. Wanita Jepang yang berusia 20 tahun mengenakan ''furisode'' untuk upacara. adalah upacara tahunan yang diadakan pemerintah lokal kota dan desa di Jepang yang mengundang penduduk yang telah mencapai usia 20 tahun untuk merayakan usia yang telah dianggap cukup umur menurut hukum.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Seijin shiki · Lihat lebih »

Shimenawa

Shimenawa di Izumo Taisha, Prefektur Shimane, bagian pangkal berada di sebelah kiri adalah tali yang dipasang sebagai garis perbatasan antara kawasan suci dan kawasan duniawi.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Shimenawa · Lihat lebih »

Shinnenkai

adalah pesta makan di Jepang yang diadakan oleh organisasi, perusahaan, atau kantor-kantor untuk merayakan awal Tahun Baru.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Shinnenkai · Lihat lebih »

Shinto

pp.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Shinto · Lihat lebih »

Soba

Zarusoba adalah salah satu jenis mi Jepang yang dibuat dari tepung gandum kuda.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Soba · Lihat lebih »

Tahun baru

Tahun baru adalah hari permulaan tahun di mana dilakukan suatu budaya merayakan berakhirnya masa satu tahun dan menandai dimulainya hitungan tahun selanjutnya.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Tahun baru · Lihat lebih »

Tahun Baru Candra

Tahun Baru Lunar adalah permulaan tahun kalender lunar atau kalender lunisolar, yang didasarkan pada siklus bulan.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Tahun Baru Candra · Lihat lebih »

Takoyaki

Takoyaki Takoyaki (bahasa Jepang: たこ焼き) adalah makanan asal daerah Kansai di Jepang.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Takoyaki · Lihat lebih »

Yorishiro

''Yorishiro'' yang umum dijumpai di Jepang yaitu sebuah pohon besar. dalam terminologi Shinto adalah suatu objek yang mampu menarik spirit yang disebut kami, sehingga memberikannya ruang fisik untuk ditempati selama kegiatan keagamaan.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Yorishiro · Lihat lebih »

Zōni

Salah satu variasi zōni, panggang mochi persegi dalam kuah bening rebusan daging ayam. (bentuk honorifik: o-zōni) adalah masakan Jepang berupa sup berisi mochi dan bahan pelengkapnya yang direbus bersama.

Baru!!: Tahun baru Jepang dan Zōni · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Tahun Baru Jepang, Tahun baru jepang.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »