Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Cecadu pisang

Indeks Cecadu pisang

Cecadu pisang atau codot pisang adalah sejenis kelelawar pemakan nektar atau sari madu dari genus Macroglossus, famili Pteropodidae (codot).

21 hubungan: Bunga majemuk, Cecadu-pisang besar, Chordata, Codot, Famili (biologi), Filipina, Frédéric Cuvier, Genus, Gigi seri, Hewan, India, Indonesia, Kelelawar, Kota Bogor, Maluku, Mamalia, Nektar, Nusantara, Pisang, Serbuk sari, Spesies.

Bunga majemuk

Bunga majemuk adas sowa (''Anethum graveolens'') Bunga majemuk adalah sekelompok kuntum bunga yang terangkai pada satu ibu tangkai bunga atau pada suatu susunan tangkai-tangkai bunga yang lebih rumit.

Baru!!: Cecadu pisang dan Bunga majemuk · Lihat lebih »

Cecadu-pisang besar

Cecadu-pisang besar atau codot-pisang besar (Macroglossus sobrinus) adalah sejenis kelelawar pemakan nektar, anggota suku Pteropodidae (kerabat codot).

Baru!!: Cecadu pisang dan Cecadu-pisang besar · Lihat lebih »

Chordata

Filum Chordata adalah kelompok hewan, termasuk vertebrata dan beberapa binatang yang mirip invertebrata yang memiliki ciri-ciri yang serupa.

Baru!!: Cecadu pisang dan Chordata · Lihat lebih »

Codot

Codot adalah nama umum bagi jenis-jenis kelelawar pemakan buah.

Baru!!: Cecadu pisang dan Codot · Lihat lebih »

Famili (biologi)

Famili atau keluarga (serapan dari familie) dalam klasifikasi ilmiah adalah suatu takson yang berada antara ordo dan genus, merupakan taksonomi yang di dalamnya terdiri atas beberapa genus yang secara filogenetis terpisah dari famili lainnya.

Baru!!: Cecadu pisang dan Famili (biologi) · Lihat lebih »

Filipina

Filipina, dengan nama resmi disebut sebagai Republik Filipina (Republika ng Pilipinas) adalah sebuah negara kepulauan dan negara kesatuan yang bersistem presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Tenggara, sebelah utara Indonesia, dan timur laut Sabah.

Baru!!: Cecadu pisang dan Filipina · Lihat lebih »

Frédéric Cuvier

Georges-Frédéric Cuvier adalah seorang ahli zoologi dan paleontologi Prancis.

Baru!!: Cecadu pisang dan Frédéric Cuvier · Lihat lebih »

Genus

Dalam biologi, genus atau marga adalah salah satu bentuk pengelompokan dalam klasifikasi makhluk hidup yang secara hierarki tingkatnya di atas spesies, tetapi lebih rendah daripada famili.

Baru!!: Cecadu pisang dan Genus · Lihat lebih »

Gigi seri

Gigi seri (dari bahasa latin incidere, "untuk memotong") adalah tipe pertama gigi pada mamalia heterodon.

Baru!!: Cecadu pisang dan Gigi seri · Lihat lebih »

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Baru!!: Cecadu pisang dan Hewan · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Cecadu pisang dan India · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Cecadu pisang dan Indonesia · Lihat lebih »

Kelelawar

Kelelawar adalah satu-satunya mamalia yang dapat terbang, dengan kedua kaki depan yang berkembang menjadi sayap.

Baru!!: Cecadu pisang dan Kelelawar · Lihat lebih »

Kota Bogor

Bogor adalah sebuah kota yang terletak di provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Baru!!: Cecadu pisang dan Kota Bogor · Lihat lebih »

Maluku

Maluku adalah sebuah provinsi yang meliputi bagian selatan Kepulauan Maluku, Indonesia.

Baru!!: Cecadu pisang dan Maluku · Lihat lebih »

Mamalia

Mamalia atau binatang menyusui atau (dari bahasa Latin mamma, 'payudara') adalah kelas hewan vertebrata yang dicirikan oleh adanya kelenjar susu (yang pada hewan betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya), neokorteks, rambut, dan tiga tulang di telinga tengah.

Baru!!: Cecadu pisang dan Mamalia · Lihat lebih »

Nektar

Nektar bunga Camelia Nektar atau sari bunga adalah cairan manis kaya dengan gula yang diproduksi bunga dari tumbuh-tumbuhan sewaktu mekar untuk menarik kedatangan hewan penyerbuk seperti serangga.

Baru!!: Cecadu pisang dan Nektar · Lihat lebih »

Nusantara

Peta kepulauan Nusantara berlapis emas melambangkan tanah air Negara Kesatuan Republik Indonesia di Ruang Kemerdekaan Monas, Jakarta Nusantara adalah sebuah istilah yang berasal dari perkataan dalam bahasa Kawi (sebuah bentuk bahasa Jawa Kuno yang banyak dipengaruhi oleh bahasa Sanskerta), yaitu ꦤꦸꦱ (nusa) "pulau" dan ꦲꦤ꧀ꦠꦫ (antara) "luar".

Baru!!: Cecadu pisang dan Nusantara · Lihat lebih »

Pisang

Pisang adalah nama umum yang diberikan pada tumbuhan terna berukuran besar dengan daun memanjang dan besar yang tumbuh langsung dari bagian tangkai.

Baru!!: Cecadu pisang dan Pisang · Lihat lebih »

Serbuk sari

'''Serbuk sari''' atau ''pollen'' (bahasa Inggris) merupakan alat penyebaran dan perbanyakan generatif dari tumbuhan berbunga. Serbuk sari merupakan modifikasi dari sel sperma.

Baru!!: Cecadu pisang dan Serbuk sari · Lihat lebih »

Spesies

Spesies atau jenis adalah suatu peringkat taksonomi yang dipakai dalam klasifikasi biologis untuk merujuk pada satu atau beberapa kelompok individu makhluk hidup (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling berbagi gen) sehingga menghasilkan keturunan yang fertil (subur).

Baru!!: Cecadu pisang dan Spesies · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Codot pisang, Macroglossus.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »