Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Salanoia

Indeks Salanoia

Salanoia adalah sebuah genus dari carnivora eupleridae dengan dua spesies yang saat ini dideskripsikan yang ditemukan di Madagaskar.

9 hubungan: Carnivora, Chordata, Eupleridae, Garangan berekor cokelat, Hewan, Madagaskar, Mamalia, Salanoia durrelli, Spesies.

Carnivora

Ordo Carnivora (dari bahasa Latin carō (stem carn-) 'daging', + vorāre 'mencabik') meliputi lebih dari 260 jenis mamalia berplasenta.

Baru!!: Salanoia dan Carnivora · Lihat lebih »

Chordata

Filum Chordata adalah kelompok hewan, termasuk vertebrata dan beberapa binatang yang mirip invertebrata yang memiliki ciri-ciri yang serupa.

Baru!!: Salanoia dan Chordata · Lihat lebih »

Eupleridae

Eupleridae adalah sebuah famili dari carnivora endemik dari Madagaskar dan terdiri dari 10 spesies yang diketahui masuk hidup dalam tujuh genera.

Baru!!: Salanoia dan Eupleridae · Lihat lebih »

Garangan berekor cokelat

Musang berekor coklat, musang berekor coklat Madagaskar, atau salano (Salanoia concolor) adalah seekor spesies mamalia dalam keluarga Eupleridae.

Baru!!: Salanoia dan Garangan berekor cokelat · Lihat lebih »

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Baru!!: Salanoia dan Hewan · Lihat lebih »

Madagaskar

Republik Madagaskar (Repoblikan'i Madagasikara, Republique de Madagascar) adalah sebuah negara pulau di Samudra Hindia, lepas pesisir timur Afrika.

Baru!!: Salanoia dan Madagaskar · Lihat lebih »

Mamalia

Mamalia atau binatang menyusui atau (dari bahasa Latin mamma, 'payudara') adalah kelas hewan vertebrata yang dicirikan oleh adanya kelenjar susu (yang pada hewan betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya), neokorteks, rambut, dan tiga tulang di telinga tengah.

Baru!!: Salanoia dan Mamalia · Lihat lebih »

Salanoia durrelli

Salanoia durrelli (Durrell's vontsira) adalah binatang mamalia asal Madagaskar dari famili Eupleridae dan ordo Carnivora.

Baru!!: Salanoia dan Salanoia durrelli · Lihat lebih »

Spesies

Spesies atau jenis adalah suatu peringkat taksonomi yang dipakai dalam klasifikasi biologis untuk merujuk pada satu atau beberapa kelompok individu makhluk hidup (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling berbagi gen) sehingga menghasilkan keturunan yang fertil (subur).

Baru!!: Salanoia dan Spesies · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »