Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania

Indeks Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania

Ini adalah daftar Situs Warisan Dunia UNESCO di Asia, Australia dan sebagian Oseania di Pasifik.

260 hubungan: Agra, Al Ain, Angkor, Anhui, Anuradhapura, Ardabil, Area Bersejarah Baekje, Armenia, Asia, Assur, Atol Bikini, Australia, Azerbaijan, Baalbek, Baku, Ban Chiang, Bangunan Bersejarah di Kota Kuno Nara, Beijing, Benteng Agra, Benteng Erbil, Benteng Hwaseong, Benteng Lahore, Benteng Merah, Bersyeba, Bhaktapur, Biara Gelati, Bodh Gaya, Borobudur, Boudhanath, Buddha Raksasa Leshan, Bukhara, Candi Pawon, Candi Prambanan, Candi Preah Vihear, Chengde, Chogha Zanbil, Chongqing, Daftar nama dalam Alkitab diawali huruf H, Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa, Daftar Situs Warisan Dunia di Negara-negara Arab, Dagestan, Damaskus, Danau Baikal, Danau Uvs, Dataran Tinggi Putorana, Datong, Delhi, Dengfeng, Derbent, Desa Bersejarah Shirakawa-go dan Gokayama, ..., Dilmun, Dinasti Ming, Dinasti Qing, Diriyah, Dunhuang, Fatehpur Sikri, Fujian, Fujian Tulou, Galle, Gansu, Göreme, Gedung Opera Sydney, George Town (Pulau Pinang), Georgia, Greater Blue Mountains Area, Gua Ajanta, Gua Elephanta, Gua Ellora, Gua Mogao, Guangdong, Guangxi, Guizhou, Gunung Emei, Gunung Hamiguitan, Gunung Lu, Gunung Qingcheng, Gunung Tai, Gunung Wutai, Haeinsa, Haifa, Hampi, Hangzhou, Hanoi, Hatra, Hattusa, Hội An, Hebei, Henan, Himeji, Hyōgo, Hongcun, Horyuji, Huế, Hubei, Hunan, Israel, Istana Changdeok, Istana Golestan, Istana Himeji, Istana Mukden, Istana Potala, Istanbul, Jaipur, Jalur Sutra, Jantar Mantar (Jaipur), Jiangsu, Jiangxi, Jilin, Jongmyo, Jubail, Lebanon, Kaiping, Kampung Rakyat Hahoe, Kampung Rakyat Yangdong, Kandy, Kapadokia, Karang Penghalang Besar, Katedral Bagrati, Katedral Etchmiadzin, Kathmandu, Kaukasus Barat, Kazakhstan, Kebun Botani Singapura, Kepulauan Bonin, Khajuraho, Khiva, Kirgizstan, Konark, Konghucu (filsuf), Kota Bersejarah Gyeongju, Kota Terlarang, Kota Tua Lijiang, Krak des Chevaliers, Kuil Bulguk, Kuil dan Tempat Suci di Nikkō, Kuil Itsukushima, Kuil Pashupatinath, Kunya-Urgench, Kyoto, Lahore, Lanskap kultur Provinsi Bali, Lembah Kathmandu, Levuka, Lhasa, Liaoning, Luoyang, Makam Dinasti Ming, Makam Humayun, Makam Kekaisaran Dinasti Ming dan Qing, Makam Penguasa Dinasti Joseon, Manusia Peking, Mary, Turkmenistan, Masada, Masjid Divrighi, Masjid Selim Edirne, Melaka, Mendut, Mi Son, Mohenjo-daro, Mongolia, Monumen Perdamaian Hiroshima, Mtskheta, Mumbai, Nisa, Turkmenistan, Norbulingka, Odisha, Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa, Oseania, Pafos, Pamukkale, Paoay, Ilocos Utara, Partia, Pasargadae, Pasukan terakota, Patan, Lalitpur, Patung Buddha Bamiyan, Pegunungan Troodos, Pegunungan Wuyi, Perak, Persepolis, Petra, Petroglif, Phong Nha-Ke Bang, Polonnaruwa, Pulau Auckland, Pulau Fraser, Pulau Macquarie, Pulau Vulkanik dan Pipa Lahar Jeju, Pulau Wrangel, Qufu, Riversleigh, Rusia, Samarqand, Samarra, Samudra Pasifik, Sana'a, Sanchi, Sangiran, Santa Maria, Ilocos Selatan, Seokguram, Shaanxi, Shandong, Shanxi, Shenyang, Shirakami-Sanchi, Shushtar, Sichuan, Siddhartha Gautama, Sigiriya, Siprus, Situs Dolmen Gochang, Hwasun dan Ganghwa, Situs Jam, Situs Suci dan Rute Ziarah di Barisan Pegunungan Kii, Situs Warisan Dunia, Sokotra, Soltaniyeh, Somapura Mahavihara, Sri Lanka, Sundarban, Suzhou, Syibam, Tadmur, Taj Mahal, Taman Lumbini, Taman Nasional Bukit Barisan Selatan, Taman Nasional Gua Naracoorte, Taman Nasional Gunung Leuser, Taman Nasional Gunung Mulu, Taman Nasional Kakadu, Taman Nasional Kaziranga, Taman Nasional Keoladeo, Taman Nasional Kerinci Seblat, Taman Nasional Komodo, Taman Nasional Lorentz, Taman Nasional Manas, Taman Nasional Sembilang, Taman Nasional Shiretoko, Taman Nasional Sungai Bawah Tanah Puerto Princesa, Taman Nasional Ujung Kulon, Taman Persia, Tambang Batu Bara Ombilin, Taxila, Tel Hazor, Tel Megiddo, Teluk Ha Long, Tembok Besar Tiongkok, Thailand, Tibet, Tiongkok, Tripitaka Koreana, Troya, Turki, Vat Phou, Wadi Rum, Wihara Mahabodhi, Xian (disambiguasi), Xidi, Yakushima, Yunnan, Zabid, Zhejiang, Zhoukoudian. Memperluas indeks (210 lebih) »

Agra

Taj Mahal Agra adalah sebuah kota kuno di Sungai Yamuna di India, berada dalam negara bagian Uttar Pradesh.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Agra · Lihat lebih »

Al Ain

Jabal Hafeet Shahin Al Ain merupakan sebuah kota di Uni Emirat Arab.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Al Ain · Lihat lebih »

Angkor

Angkor adalah ibu kota Kerajaan Khmer dalam periode lama dari abad ke-9 sampai abad ke-15 Masehi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Angkor · Lihat lebih »

Anhui

Anhui (bahasa Tionghoa: 安徽; pinyin: Ānhuī; Wade-Giles: An-hui; Postal System Pinyin: Ngan-hui, Anhwei atau An-hwei) adalah sebuah provinsi Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Anhui · Lihat lebih »

Anuradhapura

Anuradhapura (අනුරාධපුරය; Tamil: அனுராதபுரம்) adalah sebuah kota besar di Sri Lanka.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Anuradhapura · Lihat lebih »

Ardabil

Syekh Safi Ardabil (bahasa Persia: اردبیل; juga dikenal sebagai Ardebil; nama lama: Artavil) adalah sebuah kota bersejarah di Iran utara.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Ardabil · Lihat lebih »

Area Bersejarah Baekje

Area Bersejarah Baekje adalah sebuah kelompok monumen yang terletak di tiga kota Korea Selatan, yakni Gongju, Buyeo, dan Ihsan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Area Bersejarah Baekje · Lihat lebih »

Armenia

Armenia (translit), secara resmi bernama Republik Armenia (translit), adalah negara pedalaman yang terletak di wilayah Kaukasus Selatan, Eurasia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Armenia · Lihat lebih »

Asia

Gambar komposit satelit benua Asia. Badan Asia Supranasional yang berada di wilayah Asia. Asia adalah benua terbesar di Bumi baik menurut luas daratan maupun jumlah penduduk.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Asia · Lihat lebih »

Assur

Aššur atau Asyur (bahasa Asyur / Aššur; bahasa Aram Asyur Baru / Ātûr; אַשּׁוּר /; آشور / ALA-LC: Āshūr), adalah kota kuno yang merupakan bekas ibu kota Kerajaan Asyur.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Assur · Lihat lebih »

Atol Bikini

Atol Bikini adalah sebuah tempat yang terletak di wilayah Mikronesia yang merupakan bagian dari Kepulauan Marshall yang terletak di Samudera Pasifik.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Atol Bikini · Lihat lebih »

Australia

Australia, resminya Persemakmuran Australia (Commonwealth of Australia), adalah sebuah negara di belahan selatan yang terdiri dari daratan utama benua Australia, Pulau Tasmania, dan berbagai pulau kecil di Samudra Hindia, dan Samudra Pasifik.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Australia · Lihat lebih »

Azerbaijan

Republik Azerbaijan (Bahasa Azeri: Azərbaycan Respublikası) adalah sebuah negara boneka Turki di Kaukasus di persimpangan Eropa dan Asia Barat.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Azerbaijan · Lihat lebih »

Baalbek

Baalbek (بعلبك) adalah kota yang terletak di Lembah Bekaa, Lebanon pada ketinggian di sebelah timur Sungai Litani.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Baalbek · Lihat lebih »

Baku

Baku (Bakı) adalah ibu kota sekaligus kota terbesar Azerbaijan dengan peenduduk berjumlah 2.293.100 jiwa (2020).

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Baku · Lihat lebih »

Ban Chiang

Ban Chiang (แหล่งโบราณคดี บ้านเชียง) adalah sebuah situs arkeologi yang terletak di Distrik Nong Han, Provinsi Udon Thani, Thailand.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Ban Chiang · Lihat lebih »

Bangunan Bersejarah di Kota Kuno Nara

Bangunan Bersejarah di Kota Kuno Nara adalah Situs Warisan Dunia UNESCO yang mencakup empat kawasan di Nara, ibu kota lama Kekaisaran Jepang di Prefektur Nara, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Bangunan Bersejarah di Kota Kuno Nara · Lihat lebih »

Beijing

Peta Italia yang diterbitkan 1682, menggunakan nama "Peking" (Beijing) dan "Xuntieu" (Shuntian). Beijing, romanisasi alternatif ditulis Peking, adalah ibu kota dari Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Beijing · Lihat lebih »

Benteng Agra

Benteng Agra adalah sebuah Situs Warisan Dunia UNESCO yang terletak di Agra, India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Benteng Agra · Lihat lebih »

Benteng Erbil

Benteng Erbil, yang disebut masyarakat lokal sebagai Qalat Erbil (Kurdi: قەڵای ھەولێر, Qelay Hewlêr; Arab: قلعة أربيل Qal'ah Arbīl) adalah sebuah tel atau bukit yang diduduki dan pusat kota historis Arbil di Irak.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Benteng Erbil · Lihat lebih »

Benteng Hwaseong

Gerbang selatan benteng Hwaseong (Benteng luar biasa), adalah sebuah kompleks benteng bertembok yang mengelilingi kota Suwon, Korea Selatan, yang dibangun antara tahun 1794 dan 1796 oleh Raja Jeongjo dari Dinasti Joseon untuk menghormati ayahnya Raja Sado yang dipaksa untuk bunuh diri oleh Raja Yeongjo.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Benteng Hwaseong · Lihat lebih »

Benteng Lahore

Benteng Lahore (Punjabi dan شاہی قلعہ: Shahi Qila, atau "Benteng Kerajaan"), adalah sebuah puri di kota Lahore, Pakistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Benteng Lahore · Lihat lebih »

Benteng Merah

Benteng Merah (Bahasa Hindi: लाल किला, Lal Qila; biasanya ditranskripsikan ke dalam Bahasa Inggris sebagai Lal Qil'ah atau Lal Qila) adalah sebuah komplek benteng abad 17 yang dibangun oleh Kaisar Mughal, Shah Jahan di kota berdinding Delhi Lama (di Delhi masa kini) yang berfungsi sebagai kediaman para Kaisar Mughal.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Benteng Merah · Lihat lebih »

Bersyeba

Beersheba atau Bersyeba (bahasa Ibrani: בְּאֶר שֶׁבַע, Bəʼer Šévaʻ; bahasa Arab: بِئْرْ اَلْسَبْعْ Biʼr as-Sabʻ) merupakan kota yang terletak di Israel bagian selatan, merupakan kota terbesar di padang gurun Negev (.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Bersyeba · Lihat lebih »

Bhaktapur

Sudut kota Bhaktapur Bhaktapur adalah salah satu kota kerajaan yang terletak di Lembah Kathmandu, Nepal.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Bhaktapur · Lihat lebih »

Biara Gelati

Biara Gelati (გელათის მონასტერი) adalah sebuah biara dari abad pertengahan yang terletak di dekat Kutaisi di kawasan Imereti, Georgia barat.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Biara Gelati · Lihat lebih »

Bodh Gaya

Bodh Gaya atau Bodhgaya (बोधगया) adalah nama sebuah kota di distrik Gaya di negara bagian Bihar - India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Bodh Gaya · Lihat lebih »

Borobudur

Candi Borobudur (Candhi Båråbudhur) adalah sebuah candi Buddha yang terletak di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Borobudur · Lihat lebih »

Boudhanath

Sepasang mata di Stupa Boudhanath Stupa Boudhanath dengan Bendera Permohonan Doa Boudhanath (Devanagari, Nepal: बौद्धनाथ) (juga disebut Boudha, Bouddhanath, atau Baudhanath atau Cetiya Khāsa) adalah sebuah stupa di Kathmandu, Nepal.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Boudhanath · Lihat lebih »

Buddha Raksasa Leshan

Buddha Raksasa Leshan (乐山大佛) adalah patung Buddha Maitreya yang sedang duduk, UNESCO World Heritage Site'.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Buddha Raksasa Leshan · Lihat lebih »

Bukhara

Bukhara merupakan kota yang terletak di sebelah tengah republik Uzbekistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Bukhara · Lihat lebih »

Candi Pawon

Candi Pawon (Candhi Pawon) adalah nama sebuah candi, peninggalan Masa Klasik, yang terletak di Dusun Brojonalan, Desa Wanurejo, Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Candi Pawon · Lihat lebih »

Candi Prambanan

Candi Prambanan (Caṇḍi Prambanan) adalah bangunan candi bercorak agama Hindu terbesar di Indonesia yang dibangun pada abad ke-9 Masehi. Candi yang juga disebut sebagai Rara Jonggrang ini dipersembahkan untuk Trimurti, tiga dewa utama Hindu yaitu dewa Brahma sebagai dewa pencipta, dewa Wisnu sebagai dewa pemelihara, dan dewa Siwa sebagai dewa pemusnah. Berdasarkan prasasti Siwagrha nama asli kompleks candi ini adalah Siwagrha (bahasa Sanskerta yang bermakna 'Rumah Siwa'), dan memang di garbagriha (ruang utama) candi ini bersemayam arca Siwa Mahadewa setinggi tiga meter, dikarenakan aliran Syaiwa yang mengutamakan pemujaan dewa Siwa di candi ini. Kompleks percandian Prambanan secara keseluruhan terletak di Daerah Istimewa Yogyakarta, tetapi pintu administrasinya terletak di Jawa Tengah. Hal ini yang membuat Candi Prambanan terletak di 2 tempat yakni di Desa Bokoharjo, Prambanan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan di Tlogo, Prambanan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, atau kurang lebih 17 kilometer timur laut dari Kota Yogya, 50 kilometer barat daya dari Kota Surakarta dan 120 kilometer selatan dari Kota Semarang, persis di perbatasan antara Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah. Candi ini adalah termasuk Situs Warisan Dunia UNESCO, candi Hindu terbesar di Indonesia, sekaligus salah satu candi terindah di Asia Tenggara. Arsitektur bangunan ini berbentuk tinggi dan ramping sesuai dengan arsitektur Hindu pada umumnya dengan candi Siwa sebagai candi utama memiliki ketinggian mencapai 47 meter menjulang di tengah kompleks gugusan candi-candi yang lebih kecil. Sebagai salah satu candi termegah di Asia Tenggara, candi Prambanan menjadi daya tarik kunjungan wisatawan dari seluruh dunia. Menurut prasasti Siwagrha, candi ini mulai dibangun pada sekitar tahun 850 masehi oleh Rakai Pikatan, dan terus dikembangkan dan diperluas oleh Balitung Maha Sambu, pada masa Kerajaan Medang Mataram.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Candi Prambanan · Lihat lebih »

Candi Preah Vihear

Kuil Preah Vihear Candi Preah Vihear (Khmer: ប្រាសាទព្រះវិហារ, Prasat Preah Vihear) adalah candi Khmer yang terletak di bukit setinggi 525 di Pegunungan Dângrêk, di Provinsi Preah Vihear, Kamboja dan dekat distrik Kantharalak, Thailand.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Candi Preah Vihear · Lihat lebih »

Chengde

Chengde adalah kota yang terletak di provinsi Hebei, Republik Rakyat Tiongkok, sebelah barat laut Beijing.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Chengde · Lihat lebih »

Chogha Zanbil

Chogha Zanbil (چغازنبيل; Elam: Dur Untash) adalah sebuah kompleks peradaban Elam kuno yang terletak di Provinsi Khūzestān, Iran.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Chogha Zanbil · Lihat lebih »

Chongqing

Chongqing (peromawian pos Tiongkok: Chungking; secara harfiah "perayaan ganda") adalah sebuah kota utama di Republik Rakyat Tiongkok (RRT).

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Chongqing · Lihat lebih »

Daftar nama dalam Alkitab diawali huruf H

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Daftar nama dalam Alkitab diawali huruf H · Lihat lebih »

Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa

Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa merupakan bagian dari Daftar Situs Warisan Dunia UNESCO, khususnya yang berlokasi di Eropa.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa · Lihat lebih »

Daftar Situs Warisan Dunia di Negara-negara Arab

Daftar Situs Warisan Dunia di Negara-negara Arab merupakan bagian dari Daftar Situs Warisan Dunia yang disusun oleh UNESCO, khususnya yang berlokasi di negara-negara Arab.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Daftar Situs Warisan Dunia di Negara-negara Arab · Lihat lebih »

Dagestan

Republik Dagestan (Дагеста́н; juga disebut Daghestan, bahasa Avar: Дагъистан Жумгьурият; Daghistan Zhumhuriyat) adalah salah satu nama republik dalam Federasi Rusia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Dagestan · Lihat lebih »

Damaskus

Damaskus, Damsyik atau Syam (دمشق,, atau الشام) adalah ibu kota dan kota terbesar di Suriah. Kota ini merupakan salah satu kota yang selalu dihuni tertua di dunia, selain Al-Fayyum, dan Gaziantep. Populasinya saat ini diperkirakan sekitar 3.67 juta jiwa.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Damaskus · Lihat lebih »

Danau Baikal

Danau Baikal (Ozero Baykal; Baigal nuur; Baigal nuur) adalah sebuah danau retakan di Rusia yang terletak di Siberia selatan, di antara subjek federal Oblast Irkutsk di barat laut dan Buryatia di tenggara.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Danau Baikal · Lihat lebih »

Danau Uvs

Pemandangan Uvs Nuur dari satelit. Danau Uvs (Увс Нуур - Uvs Nuur; Успа-Холь, Uspa-Khol; Убсу-Нур, Ubsu-Nur) adalah adanau terbesar di Mongolia, dengan tinggi 753 m di atas permukaan laut, dan memiliki luas sebesar 3.350 km².

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Danau Uvs · Lihat lebih »

Dataran Tinggi Putorana

Dataran Tinggi Putorana adalah dataran tinggi basalt yang terletak di ujung barat laut Dataran Tinggi Siberia Tengah dan di sebelah selatan Semenanjung Taymyr.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Dataran Tinggi Putorana · Lihat lebih »

Datong

Datong adalah kota setingkat prefektur di provinsi Shanxi utara, Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Datong · Lihat lebih »

Delhi

Delhi (Dilli), dengan nama resmi National Capital Territory of Delhi (NCT), adalah wilayah Ibukota India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Delhi · Lihat lebih »

Dengfeng

Dengfeng (sebelumnya diromanisasi menjadi: Tengfeng), adalah kota setingkat county yang dikelola oleh kota setingkat prefektur Zhengzhou, ibu kota Provinsi Henan, Tiongkok Selatan Tengah.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Dengfeng · Lihat lebih »

Derbent

Derbent (Дербе́нт; Bahasa Azerbaijan: Dərbənd; Bahasa Lezgia: Дербент; Bahasa Avar: Дербенд; Bahasa Persia: دربند, Darband) adalah kota di Republik Dagestan, Rusia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Derbent · Lihat lebih »

Desa Bersejarah Shirakawa-go dan Gokayama

Desa bersejarah Shirakawa-gō dan Gokayama adalah salah satu Situs Warisan Dunia yang berada di Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Desa Bersejarah Shirakawa-go dan Gokayama · Lihat lebih »

Dilmun

Dilmun, atau Telmun, adalah nama sebuah negeri kuno yang dihuni oleh masyarakat penutur bahasa Semit.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Dilmun · Lihat lebih »

Dinasti Ming

Dinasti Ming (Hanzi: 明朝, hanyu pinyin: ming chao) (1368 - 1644) adalah dinasti satu dari dua dinasti yang didirikan dari pemberontakan petani sepanjang sejarah Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Dinasti Ming · Lihat lebih »

Dinasti Qing

Dinasti Qing (Hanzi: 清朝; Hanyu Pinyin: Qīng Chao, 1636-1912/1917M) juga dikenal sebagai Dinasti Manchu Atau Kekaisaran Qing adalah salah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah Dinasti Yuan Mongol dan juga merupakan dinasti yang terakhir berkuasa di Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Dinasti Qing · Lihat lebih »

Diriyah

Al-Diriyah (Arab: الدرعية) juga dieja Ad-Dir'iyah, Ad-Dar'iyah atau Dir'aiyah, adalah sebuah kota di Arab Saudi yang terletak di pinggiran barat laut ibu kota Arab Saudi, Riyadh.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Diriyah · Lihat lebih »

Dunhuang

Dunhuang adalah sebuah kota tingkat kabupaten di barat laut provinsi Gansu, Tiongkok Barat.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Dunhuang · Lihat lebih »

Fatehpur Sikri

Fatehpur Sikri (Bahasa Hindi: फ़तेहपुर सीकरी,Bahasa Urdu: فتحپور سیکری) adalah sebuah kota, tempat kantor dewan kotamadya Distrik Agra, Uttar Pradesh, India; dan sebuah Situs Warisan Dunia UNESCO.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Fatehpur Sikri · Lihat lebih »

Fujian

Panorama Pegunungan Wuyi di provinsi Fujian Fujian (bahasa Tionghoa: 福建; pinyin: Fújiàn; Wade-Giles: Fu-chien; Postal System Pinyin: Fukien, Foukien; alihaksara lokal Hokkien dari bahasa Hokkien: Hok-kiàn) adalah salah satu provinsi di pesisir selatan Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Fujian · Lihat lebih »

Fujian Tulou

Fujian Tulou (福建土楼) adalah komplek arsitektur rumah masyarakat Hakka di tenggara Provinsi Fujian, Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Fujian Tulou · Lihat lebih »

Galle

Galle (ගාල්ල; காலி) adalah sebuah kota besar di Sri Lanka, yang terletak di ujung barat daya, 119 km dari Kolombo.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Galle · Lihat lebih »

Gansu

Gansu (Hanzi:甘肃) adalah sebuah provinsi di Republik Rakyat Tiongkok, terletak di antara Qinghai dan Mongolia Dalam.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gansu · Lihat lebih »

Göreme

Pemandangan lembah Göreme Göreme adalah nama lembah dan nama sebuah kota di Turki yang terletak di provinsi Nevsehir di Cappadocia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Göreme · Lihat lebih »

Gedung Opera Sydney

Gedung Opera Sydney (Sydney Opera House) di Sydney, New South Wales, Australia adalah salah satu bangunan abad ke-20 yang paling unik dan terkenal.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gedung Opera Sydney · Lihat lebih »

George Town (Pulau Pinang)

Pemandangan Georgetown George Town adalah ibu kota negara bagian Pulau Pinang, Malaysia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan George Town (Pulau Pinang) · Lihat lebih »

Georgia

Georgia (საქართველო) adalah sebuah negara di Asia Barat.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Georgia · Lihat lebih »

Greater Blue Mountains Area

Greater Blue Mountains Area adalah sebuah Situs Warisan Dunia di Blue Mountains, New South Wales, Australia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Greater Blue Mountains Area · Lihat lebih »

Gua Ajanta

Gua Ajanta (Ajaṇṭā; Devanagari: अजंठा लेणी) di Maharashtra, India, adalah monumen gua berusia abad ke-2 SM, terdiri dari lukisan dan skulptur yang dianggap sebagai karya besar seni religius Buddha.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gua Ajanta · Lihat lebih »

Gua Elephanta

Gua Elephanta adalah kompleks gua berpahat yang terletak di Pulau Elephanta, atau Gharapuri (arti harfiah "kota gua") di Pelabuhan Mumbai, di sebelah timur kota Mumbai di negara bagian India Maharashtra.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gua Elephanta · Lihat lebih »

Gua Ellora

Gua Ellora (Marathi: Verul) adalah situs arkeologi yang terletak 30 km dari kota Aurangabad di negara bagian Maharashtra di India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gua Ellora · Lihat lebih »

Gua Mogao

Gua Mogao (p) (juga dijuluki sebagai Gua Seribu Buddha dan Gua Dunhuang) membentuk suatu sistem 492 kuil yang terletak 25 km (15,5 mil) arah tenggara dari pusat kota Dunhuang, sebuah oase strategis tang terletak di persimpangan jalur lintas budaya Jalur Sutra di provinsi Gansu, China.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gua Mogao · Lihat lebih »

Guangdong

Guangdong adalah sebuah provinsi di pesisir tenggara Republik Rakyat Tiongkok, juga merupakan provinsi pertama yang menjadi zona ekonomi khusus yang kemudian membawa provinsi ini menjadi provinsi yang menyumbang produk domestik bruto terbesar bagi ekonomi RRT.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Guangdong · Lihat lebih »

Guangxi

Guangxi adalah salah satu daerah otonomi di Republik Rakyat Tiongkok untuk suku Zhuang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Guangxi · Lihat lebih »

Guizhou

Guizhou (juga dieja Kweichow) ialah provinsi di Republik Rakyat Tiongkok terletak di bagian barat daya negeri ini.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Guizhou · Lihat lebih »

Gunung Emei

Gunung Emei adalah salah satu gunung tertinggi di Tiongkok yang terletak di Leshan, Provinsi Sichuan, China.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gunung Emei · Lihat lebih »

Gunung Hamiguitan

Gunung Hamiguitan adalah sebuah gunung yang terletak di provinsi Davao Oriental, Filipina.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gunung Hamiguitan · Lihat lebih »

Gunung Lu

Gunung Lushan Gunung Lushan saat matahari terbit Gunung Lu atau Lushan (p) adalah sebuah gunung di Republik Rakyat Tiongkok, tepatnya di sebelah selatan kota Jiujiang di provinsi Jiangxi, dekat Danau Poyang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gunung Lu · Lihat lebih »

Gunung Qingcheng

Gunung Qingcheng merupakan gunung di Kota Dujiangyan, Sichuan, Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gunung Qingcheng · Lihat lebih »

Gunung Tai

Gunung Tai adalah sebuah gunung bersiginifikansi sejarah dan budaya yang berada di utara kota Tai'an, provinsi Shandong, China.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gunung Tai · Lihat lebih »

Gunung Wutai

Gunung Wutai, yang juga dikenal sebagai Gunung Wutai atau Qingliang Shan, adalah sebuah situs keramat Buddha yang terletak di mata air sungai Qingshui, di provinsi timur laut Tiongkok Shanxi, yang diisi oleh sebuah kumpulan puncak-puncak datar (Utara, Selatan, Timur, Barat, dan Tengah).

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Gunung Wutai · Lihat lebih »

Haeinsa

Haeinsa atau Kuil Haein adalah kuil Buddha utama dari sekte Jogye di Korea Selatan dan menyimpan Tripitaka Koreana, cetakan Tripitaka kayu yang berjumlah 81.258 pres kayu sejak tahun 1398.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Haeinsa · Lihat lebih »

Haifa

Haifa (חֵיפָה,,; حيفا) adalah kota di negara Israel.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Haifa · Lihat lebih »

Hampi

Hampi, juga disebut sebagai Kelompok Monumen di Hampi, adalah sebuah Situs Warisan Dunia UNESCO yang terletak di timur Karnataka, India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hampi · Lihat lebih »

Hangzhou

Hangzhou (pengucapan Bahasa Mandarin baku), terkadang diromanisasi menjadi Hangchow, adalah ibu kota dan kota terpadat di Zhejiang, Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hangzhou · Lihat lebih »

Hanoi

Hanoi (Bahasa Vietnam: Hà Nội; Chữ Nôm: 河内), perkiraan populasi 3.500.800 jiwa (1997), adalah ibu kota Vietnam dan dahulunya ibu kota Vietnam Utara dari 1954 hingga 1976.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hanoi · Lihat lebih »

Hatra

Reruntuhan Hatra pada Juli 2008. Hatra (الحضر) adalah kota kuno di Kegubernuran Ninawa dan region al-Jazira, Irak.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hatra · Lihat lebih »

Hattusa

Hattusa (URUa-at-tu-ša; attuša, dekat Boğazkale (sebelumnya Boğazköy), Turki) adalah ibu kota bangsa Het pada Zaman Perunggu akhir.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hattusa · Lihat lebih »

Hội An

Hội An, juga Fai-Fo atau Faifoo, adalah sebuah kota di Vietnam, yang terletak di pesisir Laut China Selatan di wilayah Pesisir Tengah Selatan, di Provinsi Quảng Nam.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hội An · Lihat lebih »

Hebei

Hebei (Pinyin sistem postal: Hopeh) adalah provinsi di utara Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hebei · Lihat lebih »

Henan

Henan (Hanzi: 河南, Pinyin: Hénán) adalah sebuah provinsi di Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Henan · Lihat lebih »

Himeji, Hyōgo

adalah sebuah kota yang terletak di Prefektur Hyōgo, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Himeji, Hyōgo · Lihat lebih »

Hongcun

Desa Kuno di Anhui Selatan – Xidi dan Hongcun. Hongcun adalah sebuah desa di Kota praja Hongcun, County Yi, Kota Huangshan, Tiongkok di kawasan bersejarah Huizhou di selatan Provinsi Anhui, dekat lereng barat daya Gunung Huang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hongcun · Lihat lebih »

Horyuji

Horyuji atau adalah sebuah kompleks kuil Buddha di Ikaruga, Prefektur Nara, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Horyuji · Lihat lebih »

Huế

Huế merupakan nama kota di Vietnam.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Huế · Lihat lebih »

Hubei

Hubei (dulunya diromanisasi menjadi Hupeh) adalah provinsi di Tiongkok yang dikelilingi daratan di bagian Tiongkok Tengah.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hubei · Lihat lebih »

Hunan

Hunan (Bahasa Mandarin: 湖南 Pinyin: Hú'nán) adalah sebuah provinsi Republik Rakyat Tiongkok terletak di bagian selatan-tengah negara bagian selatan tengah mencapai dari Sungai Yangtze dan selatan Danau Dongting (maka nama Hunan, yang berarti "selatan Danau").

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Hunan · Lihat lebih »

Israel

Israel (translit; translit) adalah sebuah negara di Asia Barat yang dikelilingi oleh Laut Tengah, Lebanon, Suriah, Palestina, Yordania, Mesir.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Israel · Lihat lebih »

Istana Changdeok

Istana Changdeok adalah istana Dinasti Joseon di Seoul.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Istana Changdeok · Lihat lebih »

Istana Golestan

Istana Golestan (کاخ گلستان; Kākh-e-Golestān, secara harafiah: "Istana Taman Mawar") adalah bekas kediaman resmi Dinasti Qajar sekaligus kompleks istana yang terletak di Teheran, Iran.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Istana Golestan · Lihat lebih »

Istana Himeji

Istana Himeji (bahasa Jepang: 姫路城, Himeji-jō) adalah sebuah istana yang terletak di kota Himeji, Prefektur Hyogo, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Istana Himeji · Lihat lebih »

Istana Mukden

Aula Dazheng, bangunan paling awal di istana ini Istana Mukden, atau Istana Kekaisaran Shenyang, adalah bekas istana dari dinasti Jin akhir dan awal dinasti Qing. Istana ini dibangun pada tahun 1625, dan tiga kaisar pertama dinasti Qing tinggal disini dari tahun 1625 hingga 1644. Sejak jatuhnya kekuasaan kekaisaran di Tiongkok, istana ini diubah menjadi museum yang sekarang terletak di tengah Shenyang, Liaoning.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Istana Mukden · Lihat lebih »

Istana Potala

Istana Potala berada di kota Lhasa, Tibet.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Istana Potala · Lihat lebih »

Istanbul

Istanbul (İstanbul), sebelumnya dikenal sebagai Konstantinopel (Κωνσταντινούπολις; Konstantinopolis), adalah sebuah kota terbesar di Turki, berfungsi sebagai pusat ekonomi, budaya, dan sejarah negara.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Istanbul · Lihat lebih »

Jaipur

Sebuah gambar gerbang kota Jaipur yang diambil tahun 1917. Jaipur adalah ibu kota negara bagian Rajashtan, India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Jaipur · Lihat lebih »

Jalur Sutra

Rute Jalur Sutra Jalur Sutra (Hanzi tradisional: 絲綢之路; Hanzi sederhana: 丝绸之路; pinyin: sī chóu zhī lù, bahasa Persia راه ابریشمRâh-e Abrisham) adalah sebuah jalur perdagangan melalui Asia yang menghubungkan antara Timur dan Barat dengan dihubungkan oleh pedagang, pengelana, biarawan, prajurit, nomaden dengan menggunakan karavan dan kapal laut, dan menghubungkan Chang'an, Republik Rakyat Tiongkok, dengan Antiokhia, Suriah, dan juga tempat lainnya pada waktu yang bervariasi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Jalur Sutra · Lihat lebih »

Jantar Mantar (Jaipur)

Turis berkumpul di Jantar Mantar Jantar Mantar adalah koleksi instrunem arsitektur astronomi yang dibangun oleh Maharaja Jai Singh II di kota Jaipur antara tahun 1727 sampai tahun 1733.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Jantar Mantar (Jaipur) · Lihat lebih »

Jiangsu

| blank1_name_sec1.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Jiangsu · Lihat lebih »

Jiangxi

Jiangxi adalah sebuah provinsi di sebelah selatan Tiongkok, dilewati oleh daerah aliran Sungai Panjang, menyebabkan provinsi ini mendapatkan namanya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Jiangxi · Lihat lebih »

Jilin

kota Jilin (吉林) adalah sebuah provinsi Tiongkok- Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Jilin · Lihat lebih »

Jongmyo

Jongmyo adalah kuil Konfusius yang dibuat untuk menyimpan tablet memorial dari raja serta ratu dari Dinasti Joseon yang terletak di kota Seoul, Korea Selatan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Jongmyo · Lihat lebih »

Jubail, Lebanon

Jubail (جبيل; Βύβλος Byblos) adalah nama Arab untuk kota Fenisia bernama Gebal (awalnya Gubla; Fenisia: 𐤂𐤁𐤋).

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Jubail, Lebanon · Lihat lebih »

Kaiping

Kaiping, secara alternatif diromanisasi dalam Kanton sebagai Hoiping, adalah sebuah kota setingkat county di Provinsi Guangdong, Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kaiping · Lihat lebih »

Kampung Rakyat Hahoe

Kampung Rakyat Hahoe Kampung Rakyat Hahoe atau Hahoe Folk Village (안동하회마을; Andong Hahoe Maeul) adalah sebuah kampung tradisional yang terletak di Andong, provinsi Gyeongsang Utara, Korea Selatan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kampung Rakyat Hahoe · Lihat lebih »

Kampung Rakyat Yangdong

Kampung Rakyat Yangdong (경주양동민속마을), Wolseong adalah kampung tradisional yang terletak di antara kota Gyeongju dan Pohang, provinsi Gyeongsang Utara.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kampung Rakyat Yangdong · Lihat lebih »

Kandy

Kandy (මහ නුවර Maha Nuvara, dibaca; கண்டி, dibaca) adalah sebuah kota utama di Sri Lanka, yang terletak di Provinsi Tengah, Sri Lanka.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kandy · Lihat lebih »

Kapadokia

Kapadokia (bahasa Turki: Kapadokya, dari bahasa Yunani: Καππαδοκία / Kappadokía, کاپادوکیه Kāpādōkiyeh) adalah daerah bersejarah di Anatolia Tengah, terutama di Provinsi Nevşehir di negara Turki modern.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kapadokia · Lihat lebih »

Karang Penghalang Besar

Karang Penghalang Besar (Bahasa Inggris: Great Barrier Reef) adalah kumpulan terumbu karang terbesar dunia, yang terdiri dari kurang lebih 3.000 karang dan 900 pulau, yang membentang sepanjang 2.300 km dengan luas sekitar 344.400 kilometer persegi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Karang Penghalang Besar · Lihat lebih »

Katedral Bagrati

Katedral Dormition, atau Katedral Kutaisi, yang lebih umum dikenal sebagai Katedral Bagrati (ბაგრატი; ბაგრატის ტაძარი, atau Bagratis tadzari), adalah sebuah katedral abad ke-11 di kota Kutaisi, kawasan Imereti, Georgia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Katedral Bagrati · Lihat lebih »

Katedral Etchmiadzin

Katedral Etchmiadzin (Էջմիածնի մայր տաճար) adalah gereja induk dari Gereja Apostolik Armenia, yang terletak di kota Vagharshapat (Etchmiadzin), Armenia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Katedral Etchmiadzin · Lihat lebih »

Kathmandu

Kathmandu (bahasa Nepal: काठमाडौं) adalah ibu kota sekaligus kota terbesar di Nepal.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kathmandu · Lihat lebih »

Kaukasus Barat

Kaukasus Barat dilihat dari puncak Tabunnaya dekat Krasnaya Polyana Kaukasus Barat adalah wilayah barat Kaukasus di Rusia Selatan, terbentang dari Laut Hitam hingga Gunung Elbrus.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kaukasus Barat · Lihat lebih »

Kazakhstan

Kazakhstan (Қазақстан; Qazaqstan), resminya bernama Republik Kazakhstan (bahasa Kazakh: Қазақстан Республикасы; Qazaqstan Respwblïkası) adalah negara lintas benua yang sebagian besar wilayahnya berada di kawasan Asia Tengah dan sebagian kecil lainnya di Eropa Timur.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kazakhstan · Lihat lebih »

Kebun Botani Singapura

Kebun Botani Singapura (新加坡植物园; merupakan kebun botani seluas 74 hektar yang terletak di Singapura. Kebun botani ini buka dari jam 05.00 pagi hingga 24.00 setiap hari sepanjang tahun. Pemerintah juga membebaskan biaya masuk ke dalam kebun, kecuali untuk area Kebun Anggrek Nasional. Kebun Botani Singapura merupakan salah satu dari tiga kebun raya yang masuk dalam Situs Warisan Dunia UNESCO.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kebun Botani Singapura · Lihat lebih »

Kepulauan Bonin

pulau utama Jepang. atau disebut adalah kepulauan yang terdiri dari 30 pulau beriklim subtropis dan tropis, letaknya 1.000 km (540 mil laut) di selatan Tokyo, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kepulauan Bonin · Lihat lebih »

Khajuraho

Kelompok Monumen Khajuraho adalah sekelompok candi (kuil) Hindu dan Jainisme yang terletak di Khajuraho, sebuah kota di negara bagian Madhya Pradesh, distrik Chhatarpur, sekitar sebelah tenggara New Delhi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Khajuraho · Lihat lebih »

Khiva

Khiva District (Xiva tumani) adalah sebuah distrik di Provinsi Xorazm, Uzbekistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Khiva · Lihat lebih »

Kirgizstan

Kirgizstan secara resmi Republik Kirgiz.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kirgizstan · Lihat lebih »

Konark

Konark adalah sebuah kota kecil di distrik Puri di negara bagian Odisha, India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Konark · Lihat lebih »

Konghucu (filsuf)

Patung Kong Hu Cu di Kuil Konfusius, Beijing, Tiongkok. Kong Hu Cu (Confusius; Kǒng Fūzǐ, 551 SM-479 SM) adalah seorang guru atau cendekiawan yang terkenal dan juga filsuf sosial Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Konghucu (filsuf) · Lihat lebih »

Kota Bersejarah Gyeongju

Kota Bersejarah Gyeongju adalah daftar Situs Warisan Dunia milik Korea Selatan yang dimasukkan oleh UNESCO pada tahun 2000.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kota Bersejarah Gyeongju · Lihat lebih »

Kota Terlarang

Kota Terlarang (secara harfiah bermakna "Kota Terlarang Ungu"), juga disebut "Bekas Istana" (Gùgōng 故宫) dan "Museum Istana" (Gùgōng Bówùyùan 故宫博物院), merupakan kompleks istana kekaisaran dan kediaman Kaisar Tiongkok beserta anggota rumah tangganya selama periode Dinasti Ming dan Dinasti Qing, antara tahun 1420 sampai 1924.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kota Terlarang · Lihat lebih »

Kota Tua Lijiang

Kota Tua Lijiang (丽江古城) terrletak di pusat kota Lijiang, Provinsi Yunnan, Cina.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kota Tua Lijiang · Lihat lebih »

Krak des Chevaliers

Krak des Chevaliers, transliterasi Crac des Chevaliers, adalah benteng tentara Salib di Suriah.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Krak des Chevaliers · Lihat lebih »

Kuil Bulguk

Bulguksa atau Kuil Bulguk (佛國寺; "Kuil Negeri Buddha") adalah kuil Buddha utama dari Sekte Jogye.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kuil Bulguk · Lihat lebih »

Kuil dan Tempat Suci di Nikkō

Kuil Buddha dan Shinto di Nikko adalah sebuah kuil yang dibangun pada Zaman Edo yang didirikan dilereng gunung Nikko yang terletak di Prefektur Tochigi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kuil dan Tempat Suci di Nikkō · Lihat lebih »

Kuil Itsukushima

adalah kuil Shinto di Pulau Itsukushima (Pulau Miyajima), Hatsukaichi, Prefektur Hiroshima, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kuil Itsukushima · Lihat lebih »

Kuil Pashupatinath

Kuil Pashupatinath Kuil Pashupatinath (Bahasa Nepali: पशुपतिनाथको मन्दिर) adalah salah satu kuil Hindu Siwa yang paling signifikan di dunia, terletak di tepi Sungai Bagmati di bagian timur Kathmandu, ibu kota di Nepal.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kuil Pashupatinath · Lihat lebih »

Kunya-Urgench

Kunya-Urgench (Turkmen: 'Köneürgenç', Көнеүргенч, كؤنِۆرگِنچ; Rusia: Куня Ургенч, Kuńa Urgenč - dari Bahasa Persia Kohna Gorgânj کهنه گرگانج), juga dikenal sebagai Konye-Urgench, Urgench Lama atau Urganj, adalah sebuah pemukiman dengan penduduk sekitar 30.000 jiwa di utara Turkmenistan, beberapa kilometer di selatan perbatasan dengan Uzbekistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kunya-Urgench · Lihat lebih »

Kyoto

Kyoto (Japanese: 京都, Kyōto), atau adalah kota yang terletak di Pulau Honshu, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Kyoto · Lihat lebih »

Lahore

Masjid Badshani di malam hari Lahore (لہور; لاہور) merupakan kota terpadat kedua di Pakistan setelah Karachi dan kota terpadat ke-26 di dunia, dengan populasi lebih dari 13 juta.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Lahore · Lihat lebih »

Lanskap kultur Provinsi Bali

Lanskap kultur Provinsi Bali adalah sebuah lanskap yang berada di Provinsi Bali, yang ditetapkan menjadi salah satu Situs Warisan Dunia UNESCO pada Tahun 2012.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Lanskap kultur Provinsi Bali · Lihat lebih »

Lembah Kathmandu

Kathmandu(Nepal: नेपाः स्वनिगः), berada di Nepal, terletak di persimpangan peradaban kuno negara Asia, dan memiliki paling tidak 130 monumen penting, termasuk beberapa tempat perziarahan bagi umat Hindu dan Buddha.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Lembah Kathmandu · Lihat lebih »

Levuka

Levuka adalah sebuah daerah divisi di Fiji di mana para penjelajah eropa pertama kali mendarat disini.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Levuka · Lihat lebih »

Lhasa

Lhasa (拉萨市) adalah kota setingkat prefektur, salah satu divisi administrasi utama dari Daerah Otonomi Tibet, Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Lhasa · Lihat lebih »

Liaoning

Liaoning (Hanzi sederhana: 辽宁; Hanzi tradisional: 遼寧; Pinyin: Liáoníng) adalah sebuah provinsi Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Liaoning · Lihat lebih »

Luoyang

Luoyang (Hanzi: 洛陽) merupakan kota di provinsi Henan, Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Luoyang · Lihat lebih »

Makam Dinasti Ming

Aula Changling di komplek makam Kaisar Yongle Makam Dinasti Ming adalah sebuah kompleks pemakaman yang dibangun khusus untuk penguasa Dinasti Ming di Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Makam Dinasti Ming · Lihat lebih »

Makam Humayun

Makam Humayun. Makam Humayun (ہمایوں کا مقبرہ Humayun ka Maqbara) adalah makam Maharaja Mughal Humayun di Delhi, India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Makam Humayun · Lihat lebih »

Makam Kekaisaran Dinasti Ming dan Qing

Makam Kekaisaran Dinasti Ming dan Qing adalah penamaan dari UNESCO untuk beberapa makam dan kompleks pemakaman yang termasuk ke dalam daftar Situs Warisan Dunia (SWD).

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Makam Kekaisaran Dinasti Ming dan Qing · Lihat lebih »

Makam Penguasa Dinasti Joseon

Makam Penguasa Dinasti Joseon adalah komplek makam raja-raja, ratu serta keturunan yang pernah mendapat gelar raja atau ratu Dinasti Joseon, Korea.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Makam Penguasa Dinasti Joseon · Lihat lebih »

Manusia Peking

Manusia Peking, disebut juga Sinanthropus pekinensis (kini Homo erectus pekinensis), adalah suatu contoh dari Homo erectus.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Manusia Peking · Lihat lebih »

Mary, Turkmenistan

Mary merupakan sebuah kota yang terletak di tenggara Turkmenistan dan merupakan ibu kota Provinsi Mary.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Mary, Turkmenistan · Lihat lebih »

Masada

Taman Nasional Masada Masada (מצדה, Metzada) adalah sebuah benteng yang luas di tepi barat Laut Mati.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Masada · Lihat lebih »

Masjid Divrighi

Masjid Divrighi (bahasa Turki: Divriği Camii), secara resmi bernama Masjid Raya dan Rumah Sakit Divrighi (Divriği Ulucamii ve Darüşşifası) adalah sebuah kompleks masjid dan rumah sakit yang dibangun pada tahun 1228–1229 oleh dinasti Mengujekids yang berada di kota Divrighi, Provinsi Sivas, Turki.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Masjid Divrighi · Lihat lebih »

Masjid Selim Edirne

Masjid Selim Edirne (bahasa Turki: Selim Edirne Camii) atau yang lebih dikenal dengan Kompleks Masjid Edirne (bahasa Turki: Edirne Külliyesi Camii) adalah sebuah kompleks masjid peninggalan Kesultanan Utsmaniyah yang berada di kota Edirne, Provinsi Edirne, Turki.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Masjid Selim Edirne · Lihat lebih »

Melaka

Melaka (Jawi: ملاك; sering pula dieja Malaka) merupakan salah satu negara bagian di Malaysia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Melaka · Lihat lebih »

Mendut

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Mendut · Lihat lebih »

Mi Son

Mi Son adalah sekumpulan reruntuhan candi Hindu yang dibangun pada kurun abad ke-4 hingga ke-14 Masehi oleh para raja Champa.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Mi Son · Lihat lebih »

Mohenjo-daro

Mohenjo-daro (موئن جودڑو, bahasa Sindhi: موئن جو دڙو, Bahasa Hindi: मोहन जोदड़ो) adalah salah satu situs dari sisa-sisa permukiman terbesar dari Kebudayaan Lembah Sungai Indus, yang terletak di provinsi Sind, Pakistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Mohenjo-daro · Lihat lebih »

Mongolia

Mongolia (bahasa Mongolia: Монгол Улс, Mongol Uls) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional China juga negara terkurung daratan di Asia Timur.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Mongolia · Lihat lebih »

Monumen Perdamaian Hiroshima

Monumen Perdamaian Hiroshima atau dikenal sebagai (Atomic Bomb Dome) adalah bangunan monumen yang terletak di pusat kota Hiroshima, Prefektur Hiroshima, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Monumen Perdamaian Hiroshima · Lihat lebih »

Mtskheta

Mtskheta (tr) adalah sebuah kota yang menjadi bagian dari Munisipalitas Mtskheta, dalam wilayah Mkhare (Region) Mtskheta-Mtianeti, Georgia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Mtskheta · Lihat lebih »

Mumbai

Mumbai (yang juga dikenal sebagai Bombay, nama resminya sampai 1995) adalah ibu kota negara bagian India Maharashtra.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Mumbai · Lihat lebih »

Nisa, Turkmenistan

jmpl Nisa adalah sebuah pemukiman kuno Kekaisaran Parthia yang kini terletak di Turkmenistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Nisa, Turkmenistan · Lihat lebih »

Norbulingka

Norbulingka (ནོར་བུ་གླིང་ཀ་; Wylie: Nor-bu-gling-ka) adalah sebuah istana dan taman sekitarnya di Lhasa, Tibet, Tiongkok, yang dibangun dari 1755.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Norbulingka · Lihat lebih »

Odisha

Odisha, sebelumnya bernama Orissa, adalah salah satu negara bagian di India, yang terletak di India bagian timur.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Odisha · Lihat lebih »

Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization, disingkat UNESCO, Organisation des Nations unies pour l'éducation, la science et la culture) merupakan badan khusus PBB yang didirikan pada 1945.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Oseania

250x250px Oseania adalah istilah yang mengacu kepada suatu wilayah geografis atau geopolitis yang terdiri dari sejumlah kepulauan yang terletak di Samudra Pasifik dan sekitarnya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Oseania · Lihat lebih »

Pafos

Pafos (Πάφος; Baf) merupakan sebuah kota di pantai barat daya pulau Siprus, tepatnya di Distrik Pafos di mana kota ini merupakan ibu kotanya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pafos · Lihat lebih »

Pamukkale

Pamukkale, yang berarti "benteng kapas" dalam bahasa Turki, adalah sebuah situs alam di Provinsi Denizli di Turki barat daya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pamukkale · Lihat lebih »

Paoay, Ilocos Utara

Peta menunjukan lokasi Paoay Paoay adalah munisipalitas yang terletak di provinsi Ilocos Norte, Filipina.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Paoay, Ilocos Utara · Lihat lebih »

Partia

Partia adalah wilayah timur laut Iran, paling dikenal karena menjadi basis politik dan budaya dari dinasti Arsakid, penguasa Kekaisaran Partia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Partia · Lihat lebih »

Pasargadae

Pasargadae (پاسارگاد) adalah kota di Persia kuno.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pasargadae · Lihat lebih »

Pasukan terakota

Prajurit Terakota. Pasukan terakota (pinyin: bīng mǎ yǒng) atau Tentara terakota adalah kumpulan koleksi dari 8.099 terakota berbentuk tokoh prajurit dan kuda dengan ukuran asli yang terletak di dekat makam dari Kaisar pertama dinasti Qin,Qin Shi Huang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pasukan terakota · Lihat lebih »

Patan, Lalitpur

Patan (Sanskerta: पटन,Nepal Bhasa:यल), secara resmi bernama Kota Sub-Metropolitan Lalitpur, merupakan salah satu kota terpenting di Nepal.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Patan, Lalitpur · Lihat lebih »

Patung Buddha Bamiyan

Patung Buddha dari Bamiyan dahulu merupakan monumen yang terdiri dari dua patung Buddha yang berdiri dan diukir di sisi sebuah jurang di lembah Bamiyan, di tengah Afganistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Patung Buddha Bamiyan · Lihat lebih »

Pegunungan Troodos

Pegunungan Troodos (kadang-kadang dieja Troödos; Τρόοδος; Trodos Dağları) adalah pegunungan terbesar di Siprus.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pegunungan Troodos · Lihat lebih »

Pegunungan Wuyi

Pegunungan Wuyi (武夷山) adalah komplek pegunungan yang terletak di kota Wuyi, perbatasan Provinsi Jiangxi dan Fujian.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pegunungan Wuyi · Lihat lebih »

Perak

Perak adalah unsur logam dengan nomor atom 47.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Perak · Lihat lebih »

Persepolis

Parsa (𐎱𐎠𐎼𐎿, bahasa Persia Baru), disebut oleh bangsa Yunani sebagai (Περσέπολις, "Kota Bangsa Persia"), adalah ibu kota seremonial dari Kekaisaran Akhemeniyah, terletak 60 km timur laut Shiraz, Iran.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Persepolis · Lihat lebih »

Petra

Petra (Al-Batrāʾ; Πέτρα, "Batu", Nabatea), awalnya dikenal penduduknya sebagai Raqmu adalah kota bersejarah dan arkeologi di Yordania selatan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Petra · Lihat lebih »

Petroglif

Petroglif. Petroglif adalah gambar yang dibuat dengan membuang bagian permukaan batu dengan mengukir.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Petroglif · Lihat lebih »

Phong Nha-Ke Bang

Taman Nasional Phong Nha-Ke Bang, (Bahasa Vietnam: Vườn quốc gia Phong Nha-Kẻ Bàng) adalah taman nasional penting yang dapat ditemukan di Vietnam selatan,Provinsi Quang Binh, sekitar 500 km sebelah slatan dari Hanoi, 1200 km sebelah utara dari Kota Ho Chi Minh.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Phong Nha-Ke Bang · Lihat lebih »

Polonnaruwa

Istana kerajaan di Kota Kuno Polonarruwa, Sri Lanka Polonnaruwa adalah sebuah kota kuno abad ke-11 Masehi di Uturumeda Palata(bahasa Inggris: North Central Province), Sri Lanka.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Polonnaruwa · Lihat lebih »

Pulau Auckland

Pulau Auckland (Māori: Mauka Huka) adalah pulau utama dari kepulauan tak berpenghuni eponymous di Samudra Pasifik.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pulau Auckland · Lihat lebih »

Pulau Fraser

Pemandangan dari Indian Head, Pulau Fraser Pulau Fraser adalah pulau pasir terbesar di dunia dengan luas wilayah 360 mil².

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pulau Fraser · Lihat lebih »

Pulau Macquarie

Peta lokasi Pulau Macquarie Pulau Macquarie adalah sebuah pulau yang terletak di Samudra Selatan, sekitar setengah perjalanan dari Australia ke Antartika.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pulau Macquarie · Lihat lebih »

Pulau Vulkanik dan Pipa Lahar Jeju

Gunung Halla Pulau Vulkanik dan Pipa Lahar Jeju (제주도 자연유산지구) adalah Situs Warisan Dunia yang terletak di Pulau Jeju, Korea Selatan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pulau Vulkanik dan Pipa Lahar Jeju · Lihat lebih »

Pulau Wrangel

Pulau Wrangel (p) adalah sebuah pulau yang terletak di Samudra Arktik di antara Laut Chukchi dan Laut Siberia Timur.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Pulau Wrangel · Lihat lebih »

Qufu

Gerbang selatan Qufu Qufu merupakan nama dari sebuah kota di sebelah barat daya provinsi Shandong, Tiongkok Timur.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Qufu · Lihat lebih »

Riversleigh

Riversleigh, di barat laut Queensland, adalah daerah seluas 100 km persegi, yang menyimpan fosil-fosil mamalia kuno dari zaman Oligosen dan Miosen.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Riversleigh · Lihat lebih »

Rusia

Rusia, dengan nama resmi disebut sebagai Federasi Rusia, adalah sebuah negara federasi yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Timur dan Asia Utara atau Eurasia bagian utara yang dari barat laut sampai ke tenggara.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Rusia · Lihat lebih »

Samarqand

Samarkand merupakan nama kota di Provinsi Samarqand, Uzbekistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Samarqand · Lihat lebih »

Samarra

Samarra terletak 125 km di sebelah utara Bagdad Sāmarrā (سامراء) adalah sebuah kota kecil yang terletak di sisi timur Sungai Tigris di Provinsi Salah ad Din, Irak.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Samarra · Lihat lebih »

Samudra Pasifik

Samudra Pasifik (Pacific Ocean) adalah samudra terbesar di dunia, yang mencakup sekitar sepertiga luas permukaan Bumi, dengan luas permukaan 165.250.000 km².

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Samudra Pasifik · Lihat lebih »

Sana'a

Pemandangan kota Sana'a Sanaá (bahasa Arab: صنعاء) adalah ibu kota negara Yaman dan juga kota terbesarnya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Sana'a · Lihat lebih »

Sanchi

Stupa Sanchi terletak di Kota Sanchi di Distrik Raisen, Negara Madhya Pradesh, India, dan terletak sekitar 46 km arah timur laut dari Bhopal.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Sanchi · Lihat lebih »

Sangiran

Sangiran adalah situs arkeologi di Jawa, Indonesia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Sangiran · Lihat lebih »

Santa Maria, Ilocos Selatan

Peta menunjukan lokasi Santa Maria Santa Maria adalah munisipalitas yang terletak di provinsi Ilocos Sur, Filipina.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Santa Maria, Ilocos Selatan · Lihat lebih »

Seokguram

Seokguram (石窟庵; Gua Seokgul) adalah sebuah kuil Buddha yang terletak di Gunung Toham di Gyeongju, provinsi Gyeongsang Utara, Korea Selatan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Seokguram · Lihat lebih »

Shaanxi

Shaanxi (jangan disamakan dengan Shanxi) adalah sebuah provinsi di RRT.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Shaanxi · Lihat lebih »

Shandong

Shandong atau Shan-tung adalah sebuah provinsi pesisir di timur Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Shandong · Lihat lebih »

Shanxi

Shanxi (Sistem Pos Pinyin: Shansi) adalah sebuah provinsi di Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Shanxi · Lihat lebih »

Shenyang

Shenyang atau Mukden merupakan ibu kota provinsi Liaoning di RRT.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Shenyang · Lihat lebih »

Shirakami-Sanchi

Shirakami-Sanchi (白神山地,daerah Dewa Gunung Putih) adalah sebuah tempat yang terletak dibagian utara Pulau Honshu, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Shirakami-Sanchi · Lihat lebih »

Shushtar

Shushtar (شوشتر; juga di-Romanisasi-kan menjadi Shūshtar, Shūstar, dan Shooshtar) adalah sebuah kota dan ibukota Kabupaten Shushtar, Provinsi Khuzestan, Iran.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Shushtar · Lihat lebih »

Sichuan

(juga pernah dieja sebagai Szechwan atau Szechuan) adalah sebuah provinsi milik Republik Rakyat Tiongkok di sebelah baratlaut.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Sichuan · Lihat lebih »

Siddhartha Gautama

Siddhartha Gautama (bahasa Sanskerta) atau Siddhattha Gotama (bahasa Pāli), juga dikenal sebagai Sakyamuni, adalah seorang guru pertapa dan spiritual Asia Selatan yang hidup pada paruh kedua milenium pertama sebelum Masehi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Siddhartha Gautama · Lihat lebih »

Sigiriya

Sigiriya (batu Singa) adalah benteng dan istana batu kuno yang terletak di distrik Matale, Sri Lanka, dikelilingi oleh sisa kebun, waduk dan struktur lainnya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Sigiriya · Lihat lebih »

Siprus

Peta Siprus Republik Siprus adalah sebuah negara pulau (Secara de facto menguasai 2/3 pulau) di Laut Tengah bagian timur, ±113 km di sebelah selatan Turki dan 120 km di sebelah barat Suriah.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Siprus · Lihat lebih »

Situs Dolmen Gochang, Hwasun dan Ganghwa

Situs Dolmen Gochang, Hwasun dan Ganghwa adalah situs bersejarah yang terletak di Korea Selatan yang melindungi ratusan dolmen yang digunakan oleh manusia zaman megalitikum dan neolitikum serta zaman perunggu di Semenanjung Korea sebagai kuburan dan tempat pemujaan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Situs Dolmen Gochang, Hwasun dan Ganghwa · Lihat lebih »

Situs Jam

Situs Menara Jam Afganistan (atau sering disebut Situs Jam saja) adalah sebuah bangunan jam kuno yang terdapat di Afganistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Situs Jam · Lihat lebih »

Situs Suci dan Rute Ziarah di Barisan Pegunungan Kii

Situs Suci dan Rute Ziarah di Barisan Pegunungan Kii adalah sebuah tempat suci yang terdapat di Pegunungan Kii yang terletak di Prefektur Mie, Nara, dan Wakayama, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Situs Suci dan Rute Ziarah di Barisan Pegunungan Kii · Lihat lebih »

Situs Warisan Dunia

Logo Warisan Dunia UNESCO Air Terjun Elabana terletak di Taman Nasional Lamington, bagian dari Warisan Dunia '''Cadangan Hutan Tropis Timur Pusat''' di Queensland, Australia. Situs Warisan Dunia UNESCO (UNESCO’s World Heritage Sites) adalah sebuah tempat khusus (misalnya, Taman Nasional, Hutan, Pegunungan, Danau, Pulau, Gurun Pasir, Bangunan, Kompleks, Wilayah, Pedesaan, dan Kota) yang telah dinominasikan untuk program Warisan Dunia internasional yang dikelola UNESCO World Heritage Committee, terdiri dari 21 kelompok (21 state parties) yang dipilih oleh Majelis Umum (General Assembly) dalam kontrak 4 tahun.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Situs Warisan Dunia · Lihat lebih »

Sokotra

Suquthra atau Sokotra (سُقُطْرَى/Suquṭra) adalah kepulauan kecil yang terletak di Samudra Hindia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Sokotra · Lihat lebih »

Soltaniyeh

Soltaniyeh (سلطانيه, juga diromanisasi sebagai Solţānīyeh, Solţāneyyeh, Sultaniye, dan Sultānīyeh; juga dikenal sebagai Sa‘īdīyeh) adalah sebuah kota di Distrik Pusat County Soltaniyeh, provinsi Zanjan, Iran, dan berfungsi sebagai ibu kota county.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Soltaniyeh · Lihat lebih »

Somapura Mahavihara

Somapura Mahavihara (Sanskerta; সোমপুর মহাবিহার Shompur Môhabihar) di Paharpur, Naogaon, Bangladesh (25°1'51.83"N, 88°58'37.15"E) adalah wihara Buddha yang merupakan situs arkeologis penting di Bangladesh.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Somapura Mahavihara · Lihat lebih »

Sri Lanka

Sri Lanka, dengan nama resmi disebut sebagai Republik Sosialis Demokratik Sri Lanka (Sinhala: ශ්‍රී ලංකා ප්‍රජාතාන්ත්‍රික සමාජවාදී ජනරජය, Srī Laṁkā Prajātāntrika Samājavādī Janarajaya. Tamil: இலங்கை ஜனநாயக சோசலிச குடியரசு, Ilaṅkai Jaṉanāyaka Sōsalisa Kuṭiyarasu) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional dan juga negara pulau di sebelah utara Samudera Hindia di pesisir tenggara India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Sri Lanka · Lihat lebih »

Sundarban

Taman Nasional (Shundorbôn Jatio Uddan) Sundarban adalah muara hutan bakau terbesar di dunia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Sundarban · Lihat lebih »

Suzhou

Suzhou (aksara Tionghoa Tradisional: 蘇州; aksara Tionghoa Sederhana: 苏州; Pinyin: Sūzhōu; Wade-Giles:Su-chou; kadang-kadang ditulis Su-chow, Suchow, or Soochow) adalah salah satu kota yang paling terkenal di Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Suzhou · Lihat lebih »

Syibam

Syibam (شِبَام) atau juga disebut Syibam Hadramaut, adalah sebuah kota kecil di Yaman.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Syibam · Lihat lebih »

Tadmur

Tadmur (bahasa Tadmur: 𐡶𐡣𐡬𐡥𐡴 Tadmor; تَدْمُر, Tadmur; Παλμύρα, Palmira) adalah kota kuno bangsa Semit di daerah yang sekarang menjadi wilayah Kegubernuran Ḥumṣ, Suriah.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Tadmur · Lihat lebih »

Taj Mahal

Mausoleum Taj Mahal (تاج محل, Hindi: ताज महल) adalah sebuah mausoleum yang terletak di Agra, India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taj Mahal · Lihat lebih »

Taman Lumbini

Lumbini (Sanskerta: लुम्बिनी "yang indah") adalah sebuah tempat ziarah Buddhis di distrik Kapilavastu - Nepal, dekat perbatasan India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Lumbini · Lihat lebih »

Taman Nasional Bukit Barisan Selatan

Taman Nasional Bukit Barisan Selatan (disingkat TNBBS) adalah sebuah taman nasional yang ditujukan untuk melindungi hutan hujan tropis pulau Sumatra beserta kekayaan alam hayati yang dimilikinya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Bukit Barisan Selatan · Lihat lebih »

Taman Nasional Gua Naracoorte

Gua Naracoorte adalah taman nasional di dekat Naracoorte di wilayah pariwisata pantai Limestone, Australia Selatan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Gua Naracoorte · Lihat lebih »

Taman Nasional Gunung Leuser

Pintu masuk Taman Nasional Gunung Leuser Taman Nasional Gunung Leuser (biasa disingkat TNGL) adalah salah satu Kawasan Pelestarian Alam di Indonesia seluas 1.094.692 hektare yang secara administrasi pemerintahan terletak di Provinsi Aceh dan Sumatera Utara.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Gunung Leuser · Lihat lebih »

Taman Nasional Gunung Mulu

Taman Nasional Gunung Mulu dekat Miri, Sarawak, Malaysia, adalah Situs Warisan Dunia UNESCO yang terdiri dari gua dan formasi karst.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Gunung Mulu · Lihat lebih »

Taman Nasional Kakadu

Taman Nasional Kakadu adalah taman nasional yang terletak di Australia Utara, 171 km sebelah timur Darwin.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Kakadu · Lihat lebih »

Taman Nasional Kaziranga

Tagi Ghar (rumah pohon) Taman Nasional Kaziranga (কাজিৰঙা ৰাষ্ট্ৰীয় উদ্যান) merupakan sebuah taman nasional yang terletak di Golaghat dan Nagaon di negara bagian Assam, India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Kaziranga · Lihat lebih »

Taman Nasional Keoladeo

Taman Nasional Keoladeo adalah sebuah suaka burung terkenal yang menampung ribuan burung, terutama selama musim dingin.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Keoladeo · Lihat lebih »

Taman Nasional Kerinci Seblat

Taman Nasional Kerinci Seblat (disngkat TNKS) adalah taman nasional terbesar di Sumatra yang memiliki luas wilayah sebesar 13,750 km².

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Kerinci Seblat · Lihat lebih »

Taman Nasional Komodo

Taman Nasional Komodo terletak di daerah administrasi Provinsi Nusa Tenggara Timur Taman nasional ini terdiri atas tiga pulau besar Pulau Komodo, Pulau Rinca, dan Pulau Padar serta beberapa pulau kecil lainnya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Komodo · Lihat lebih »

Taman Nasional Lorentz

Taman Nasional Lorentz adalah sebuah taman nasional yang terletak diantara 3 provinsi di Pulau Papua, Indonesia yakni Papua Pegunungan, Papua Tengah dan Papua Selatan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Lorentz · Lihat lebih »

Taman Nasional Manas

Taman Nasional Manas atau Suaka Marga Satwa Manas (Pengucapan:ˈmʌnəs) (মানস ৰাষ্ট্ৰীয় উদ্যান) adalah sebuah taman nasional, Situs Warisan Dunia Alam UNESCO, sebuah reserve Proyek Harimau, reserve gajah dan cagar alam di Assam, India.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Manas · Lihat lebih »

Taman Nasional Sembilang

Taman Nasional Sembilang adalah taman nasional yang terletak di Kabupaten Banyuasin, pesisir Provinsi Sumatera Selatan, Indonesia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Sembilang · Lihat lebih »

Taman Nasional Shiretoko

, adalah taman nasional yang meliputi sebagian besar Semenanjung Shiretoko di ujung timur laut Pulau Hokkaido, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Shiretoko · Lihat lebih »

Taman Nasional Sungai Bawah Tanah Puerto Princesa

Taman Nasional Sungai Bawah Tanah Puerto Princesa adalah sebuah area dilindungi yang terletak 80 kilometer di sebelah utara Kota Puerto Princesa, Palawan, Filipina.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Sungai Bawah Tanah Puerto Princesa · Lihat lebih »

Taman Nasional Ujung Kulon

Taman Nasional Ujung Kulon terletak di Semenanjung Ujung Kulon, bagian paling barat di Pulau Jawa, Indonesia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Nasional Ujung Kulon · Lihat lebih »

Taman Persia

Taman Eram adalah taman Persia bersejarah yang terkenal di Shiraz, Iran Taman Persia atau taman Iran (باغ ایرانی.) merupakan perwakilan dari tradisi dan gaya desain taman, sebagai contoh dari taman surga yang telah memengaruhi desain taman mulai dari Andalusia hingga India dan seterusnya.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taman Persia · Lihat lebih »

Tambang Batu Bara Ombilin

275px Tambang Batu Bara Ombilin adalah bekas tambang batu bara di Kota Sawahlunto, tepatnya di lembah sempit di sepanjang Pegunungan Bukit Barisan, Sumatera Barat, Indonesia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Tambang Batu Bara Ombilin · Lihat lebih »

Taxila

Taxila (ٹیکسلا, तक्षशिला, Pali:Takkasilā) adalah situs arkeologi di provinsi Punjab, Pakistan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Taxila · Lihat lebih »

Tel Hazor

Tel Hazor (תל חצור), juga Hatzor, sekarang: Tell el-Qedah, adalah sebuah tell di atas lokasi kota kuno Hazor.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Tel Hazor · Lihat lebih »

Tel Megiddo

Reruntuhan di atas Tel Megiddo. Megiddo (Tel Megiddo atau Megido) adalah sebuah lembah di Israel di dekat kota modern Megiddo, tempat yang diketahui dari aspek teologi, sejarah dan geografi.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Tel Megiddo · Lihat lebih »

Teluk Ha Long

Teluk Ha Long adalah sebuah teluk seluas ±1.500 km² di sebelah utara Vietnam dengan garis pantai sepanjang 120 km.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Teluk Ha Long · Lihat lebih »

Tembok Besar Tiongkok

Tembok Besar Tiongkok atau Tembok Raksasa Tiongkok (Hanzi tradisional: 長城; Hanzi sederhana: 长城; Pinyin: Chángchéng) juga dikenal di Tiongkok dengan nama Tembok Sepanjang 10.000 Li¹ (萬里長城; 万里长城; Wànlĭ Chángchéng) adalah bangunan terpanjang yang pernah diciptakan manusia yang berada di Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Tembok Besar Tiongkok · Lihat lebih »

Thailand

Thailand, secara resmi Kerajaan Thailand (ราชอาณาจักรไทย) yang dibaca Rātcha-āṇāchạk Thai, Rāja-ādnyācạkra Thai; atau (Prathēt Thai, Pradēsa Thai), Muang Thai, atau Mueang Thai (dibaca: "meng-thai", sama dengan versi Inggrisnya, berarti "Negeri Thai"), adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang berbatasan dengan Laos dan Kamboja di timur, Malaysia dan Teluk Siam di selatan, dan Myanmar dan Laut Andaman di barat.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Thailand · Lihat lebih »

Tibet

Tibet (Böd) adalah wilayah di Asia, mencakup sebagian besar Dataran Tinggi Tibet dan membentang seluas.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Tibet · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Tiongkok · Lihat lebih »

Tripitaka Koreana

Tripitaka Koreana (Tripitaka Goryeo) atau Palman Daejanggyeong ("Delapan puluh ribu Tripitaka") adalah Tripitaka khas Korea.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Tripitaka Koreana · Lihat lebih »

Troya

dardanella Troya (Yunani: Τροία, Troia, juga Ίλιον, Ilion; Latin: Trōia, Īlium,; Hittite: Wilusa atau Truwisa) adalah sebuah kota legendaris dan pusat dari Perang Troya seperti yang diceritakan di dalam Kumpulan Cerita-cerita Kepahlawanan Yunani (Inggris: Epic Cycle, Yunani: Επικός Κύκλος) terutama di dalam Iliad, salah satu dari dua puisi kepahlawanan Homer, seorang seniman Yunani Kuno.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Troya · Lihat lebih »

Turki

Turki (Türkiye), dengan nama resmi Republik Turki (Türkiye Cumhuriyeti), adalah sebuah negara kesatuan dengan sistem presidensial di kawasan Eurasia.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Turki · Lihat lebih »

Vat Phou

Candi Vat Phou. Vat Phou atau Wat Phu (Lao: ວັດພູ) adalah kompleks candi Khmer-Hindu yang terletak di lereng Gunung Phou Kao, sebelah selatan negara Laos.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Vat Phou · Lihat lebih »

Wadi Rum

Wadi Rum (وادي رمWādī Ramm, berarti "lembah pasir" atau "lembah Romawi"), juga dikenal dengan sebutan Lembah Bulan (وادي القمر Wādī al-Qamar), adalah sebuah lembah yang terletak di Yordania selatan, sekitar 60 km di sebelah timur kota Aqaba.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Wadi Rum · Lihat lebih »

Wihara Mahabodhi

Wihara Mahabodhi (महाबोधि विहार) (arti harfiah: "Wihara Pencerahan Agung"), sebuah Situs Warisan Dunia UNESCO, adalah sebuah wihara di Bodh Gaya, menandai tempat di mana Buddha disebut telah mencapai pencerahan.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Wihara Mahabodhi · Lihat lebih »

Xian (disambiguasi)

Xian dapat merujuk pada.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Xian (disambiguasi) · Lihat lebih »

Xidi

Ukiran tulisan "Xidi" pada sebuah batu di Taman Barat, dengan aksara yang dibaca dari kanan ke kiri Xidi adalah sebuah desa di Kota praja Xidi, County Yi, di kawasan Distrik Huizhou yang bersejarah, Kota Huangshan, Provinsi Anhui, Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Xidi · Lihat lebih »

Yakushima

adalah sebuah pulau di selatan Prefektur Kagoshima, Kyushu, Jepang.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Yakushima · Lihat lebih »

Yunnan

Yunnan adalah sebuah provinsi di sebelah barat daya Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Yunnan · Lihat lebih »

Zabid

Zabid (زبيد) adalah sebuah kota di Yaman yang memiliki peninggalan bersejarah yang luar biasa, dengan keistimewaan arsitektur lokal dan militer serta perencanaan sipil, selain itu kota ini merupakan ibu kota Yaman pada abad ke-13 sampai dengan abad ke-15, Zabid ditandai sebagai salah satu ikon yang penting di dunia Arab dan dunia Islam karena di dalamnya terdapat sebuah Universitas Zabid yang menjadi pusat pendidikan Islam.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Zabid · Lihat lebih »

Zhejiang

Zhejiang (sering juga ditulis Chekiang) adalah sebuah provinsi di Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Zhejiang · Lihat lebih »

Zhoukoudian

Zhoukoudian atau Choukoutien (周口店) adalah sebuah sistem gua di Beijing, Tiongkok.

Baru!!: Daftar Situs Warisan Dunia di Asia dan Oseania dan Zhoukoudian · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Daftar Situs Warisan Dunia di Asia, Daftar situs warisan dunia di asia dan oseania.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »