Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

En-Dor, Galilea

Indeks En-Dor, Galilea

Sebuah peta yang menunjukkan Endor kuno di Galilea. Lokasi sebenarnya dari Endor yang disengketakan. En-Dor ('Êndōr, En Dor di NKJV) adalah sebuah kota Kanaan kota yang tercantum dalam Kitab Yosua sebagai salah satu kota dengan dependensi yang gagal diusir oleh bangsa Israel.

23 hubungan: Alkitab, Alkitab Ibrani, Bahasa Ibrani, Bani Israil, Barak, Debora, Gunung Tabor, Kanaan, Kitab Yosua, Lembah Jezreel, Mazmur 83, Nain, Galilea, New King James Version, Orang Arab, Orang Palestina, Penyihir Endor, Perang Arab-Israel 1948, Saul, Suku Manasye, Tamra, Washington, D.C., Yosua 17, 1 Samuel 28.

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Alkitab · Lihat lebih »

Alkitab Ibrani

jmpl Manuskrip Alkitab Ibrani abad ke-11 dengan Targum berbahasa Aram Alkitab Ibrani atau Kitab Suci Ibrani (Biblia Hebraica) adalah istilah yang digunakan oleh para akademisi alkitab untuk merujuk pada Tanakh (תנ"ך), yakni kumpulan teks-teks Yahudi kanonikal, yang mana merupakan sumber tekstual umum beberapa edisi kanonik dari Perjanjian Lama Kristen.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Alkitab Ibrani · Lihat lebih »

Bahasa Ibrani

Bahasa Ibrani (ʿÎbrit) merupakan sebuah bahasa dalam rumpun yang tercakup dalam rumpun.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Bahasa Ibrani · Lihat lebih »

Bani Israil

Mosaik pertengahan abad kedua puluh tentang dua belas suku dalam Bani Israel, dari dinding sinagoga Etz Yosef di Givat Mordechai, Yerusalem Bani Israil atau Bani Israel (בני ישראל Bnei Yisra'el, بني إسرائيل, Banī Israīl) adalah persekutuan suku-suku berbahasa Semit pada Zaman Besi dari kawasan Timur Dekat Kuno yang mendiami wilayah Kanaan (Israel) pada masa kesukuan dan monarki.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Bani Israil · Lihat lebih »

Barak

Yael menunjukkan mayat Sisera kepada Barak, lukisan ''Albert Joseph Moore''. Barak (or; בָּרָק, Ibrani Tiberias: Bārāq, "Lightning; Shine", البُراق al-Burāq, "lightning") anak Abinoam dari kota Kedesh di tanah suku Naftali, seorang jenderal tentara dalam Kitab Hakim-hakim di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen, pada masa jabatan Debora sebagai Hakim Israel kuno.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Barak · Lihat lebih »

Debora

Interpretasi Gustave Dore tentang nabiah Debora Debora atau Dvora (artinya "lebah") adalah seorang nabiah dan hakim perempuan satu-satunya dari zaman pra-kerajaan Israel di dalam Perjanjian Lama dan Tanakh.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Debora · Lihat lebih »

Gunung Tabor

Gunung Tabor (הַר תָּבוֹר, جبل طابور; Όρος Θαβώρ; Mount Tabor) terletak di bagian selatan Galilea (Lower Galilee), di batas sebelah timur lembah Yizreel, sebelah barat Danau Galilea, di Palestina.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Gunung Tabor · Lihat lebih »

Kanaan

Peta Kanaan pada abad ke-12 SM. Kanaan (Fenisia: 𐤊𐤍𐤏𐤍, Kanaʻn; Ibrani: כְּנָעַן, Kənáʻan; Arab: كنعان, Kanʻān) adalah istilah kuno untuk wilayah yang meliputi Israel, Palestina, Lebanon, serta sebagian Yordania, Suriah, dan sebagian kecil Mesir timur laut.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Kanaan · Lihat lebih »

Kitab Yosua

Kitab Yosua (disingkat Yosua; akronim Yos.; Sefer Yehosyua) merupakan kitab keenam pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Kitab Yosua · Lihat lebih »

Lembah Jezreel

Lembah Jezreel adn Gunung Tabor, Israel Lembah Jezreel Lembah Jezreel; (bahasa Ibrani:עמק יזרעאל), Emek Yizrael, (bahasa Arab: سهل زرعين, Sahel Zir'in) adalah sebuah lembah besar yang terletak di selatan Danau Galilea, Israel di perbatasan utara Tepi Barat.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Lembah Jezreel · Lihat lebih »

Mazmur 83

Mazmur 83 (Penomoran Septuaginta: Mazmur 82) adalah sebuah mazmur dalam bagian ke-3 Kitab Mazmur di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Mazmur 83 · Lihat lebih »

Nain, Galilea

Nain (Nein; نين, Na'in, artinya "mempesona", ניין, di dalam Alkitab bahasa Inggris disebut Nain atau Naim; Ναΐν) adalah sebuah desa Arab di Israel yang termasuk ke dalam Dewan Regional Bustan al-Marj dalam daerah Lower Galilee.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Nain, Galilea · Lihat lebih »

New King James Version

New King James Version (NKJV; "Versi Raja James Baru") merupakan terjemahan Alkitab bahasa Inggris modern yang diterbitkan oleh Thomas Nelson, Inc.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan New King James Version · Lihat lebih »

Orang Arab

Bangsa Arab (عرب) adalah salah satu dari suku bangsa Semitik yang mayoritas adalah penduduk di Dunia Arab, baik di Asia Barat maupun Afrika Utara, serta sebagian minoritas penduduk di Iran, Turki serta komunitas diaspora lainnya di berbagai negara.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Orang Arab · Lihat lebih »

Orang Palestina

Orang-orang Palestina Bangsa Palestina atau orang Palestina adalah orang-orang Arab dari Tepi Barat dan Jalur Gaza, yang juga disebut Wilayah Palestina atau Palestina.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Orang Palestina · Lihat lebih »

Penyihir Endor

Penyihir En-Dor atau "perempuan yang sanggup memanggil arwah di En-Dor", di dalam Alkitab Ibrani, merupakan seorang perempuan yang memanggil roh Nabi Samuel, atas permintaan Raja Saul dari Kerajaan Israel di dalam Kitab Samuel.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Penyihir Endor · Lihat lebih »

Perang Arab-Israel 1948

Serangan pada 15 Mei – 10 Juni 1948 Perang Arab-Israel 1948, atau disebut juga sebagai "Perang Kemerdekaan" (Bahasa Ibrani: מלחמת העצמאות) atau "Perang Pembebasan" (Bahasa Ibrani: מלחמת השחרור) oleh orang Israel, adalah konflik bersenjata pertama dari serangkaian konflik yang terjadi antara Israel dan tetangga-tetangga Arabnya dalam konflik Arab-Israel.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Perang Arab-Israel 1948 · Lihat lebih »

Saul

Saul (שָׁאוּל Diinginkan, Ibrani Standar Šaʾul, Ibrani Tiberias Šāʾûl), raja pertama Israel berasal dari suku Benyamin.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Saul · Lihat lebih »

Suku Manasye

Suku Manasye (שבט מְנַשֶּׁה Shevet Menashe, Šḗḇeṭ Mənaššé; Tribe of Manasseh) adalah salah satu dari suku-suku Israel menurut Alkitab Ibrani, keturunan dari Manasye, putra Yusuf, cucu Yakub.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Suku Manasye · Lihat lebih »

Tamra

Tamra (طمرة, טַמְרָה atau) adalah sebuah kota Arab Israel di Distrik Utara Israel yang terletak di Galilea Hilir dari uatara kota Shefa-'Amr dan sekitar dari timur Akko (Acre).

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Tamra · Lihat lebih »

Washington, D.C.

Washington, D.C. (secara resmi bernama Distrik Columbia) adalah ibu kota dari Amerika Serikat.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Washington, D.C. · Lihat lebih »

Yosua 17

Yosua 17 (disingkat Yos 17) adalah pasal ketujuh belas Kitab Yosua dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang memuat riwayat Yosua dalam memimpin orang Israel menduduki tanah Kanaan.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan Yosua 17 · Lihat lebih »

1 Samuel 28

1 Samuel 28 (atau I Samuel 28, disingkat 1Sam 28) adalah bagian dari Kitab 1 Samuel dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: En-Dor, Galilea dan 1 Samuel 28 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

En-Dor, En-dor, galilea, Endor, Endor (desa).

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »