Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Festival Film Indonesia 1992

Indeks Festival Film Indonesia 1992

FFI 1992 1992 - Jakarta ---- Film Terpilih: jmplRamadhan dan Ramona ---- Sutradara Terpilih: Chaerul Umam - Ramadhan dan Ramona ---- Aktor Terpilih: Jamal Mirdad - Ramadhan dan Ramona ---- Aktris Terpilih: Lydia Kandou - Ramadhan dan Ramona Festival Film Indonesia 1992 adalah Festival Film Indonesia yang ke-XXIII yang diselenggarakan pada tahun 1992.

53 hubungan: Amak Baldjun, Arifin C. Noer, Asrul Sani, Babad Tanah Leluhur II, Badai Laut Selatan, Bella Esperance, Bibir Mer, Catatan Si Emon, Cerita Asli Terbaik Festival Film Indonesia, Chaerul Umam, Cok Simbara, Cornelia Agatha, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Deddy Mizwar, Delsy Syamsumar, El Badrun, Festival Film Indonesia, Film Cerita Panjang Terbaik Festival Film Indonesia, Galeb Husein, Ida Farida, Idris Sardi, Iri Supit, Jajang C. Noer, Jamal Mirdad, Jujur Prananto, Kuberikan Segalanya, Lydia Kandou, Nada & Dakwah, Nunu Datau, Nurul Arifin, Paramitha Rusady, Pemeran Pendukung Perempuan Terbaik Festival Film Indonesia, Pemeran Pendukung Pria Terbaik Festival Film Indonesia, Pemeran Utama Perempuan Terbaik Festival Film Indonesia, Pemeran Utama Pria Terbaik Festival Film Indonesia, Penata Musik Terbaik Festival Film Indonesia, Penata Suara Terbaik Festival Film Indonesia, Pengarah Artistik Terbaik Festival Film Indonesia, Pengarah Sinematografi Terbaik Festival Film Indonesia, Penyunting Gambar Terbaik Festival Film Indonesia, Plong (Naik Daun), Putu Wijaya, Ramadhan dan Ramona, Rano Karno, Rhoma Irama, Rini Tomboy, Saur Sepuh IV: Titisan Darah Biru, Selembut Wajah Anggun, Skenario Terbaik Festival Film Indonesia, Sutradara Terbaik Festival Film Indonesia, ..., Tarida Gloria, Zainuddin MZ, 1992. Memperluas indeks (3 lebih) »

Amak Baldjun

Amak Baldjun adalah seorang aktor Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Amak Baldjun · Lihat lebih »

Arifin C. Noer

Arifin Chairin Noer, atau lebih dikenal sebagai Arifin C. Noer, adalah sutradara teater dan film asal Indonesia yang beberapa kali memenangkan Piala Citra untuk penghargaan film terbaik, sutradara terbaik, dan penulis skenario terbaik.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Arifin C. Noer · Lihat lebih »

Asrul Sani

Asrul Sani adalah seorang tokoh seni, sastrawan dan sutradara Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Asrul Sani · Lihat lebih »

Babad Tanah Leluhur II

Babad Tanah Leluhur II (Banyu Cakra Buana) adalah film Indonesia tahun 1991 dengan disutradarai oleh Denny HW yang dibintangi oleh Fitria Anwar dan Gito Gilas.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Babad Tanah Leluhur II · Lihat lebih »

Badai Laut Selatan

Badai Laut Selatan adalah film Indonesia yang diproduksi pada tahun 1991 yang disutradarai oleh Nurhadie Irawan serta dibintangi antara lain oleh Fitria Anwar dan Dede Yusuf.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Badai Laut Selatan · Lihat lebih »

Bella Esperance

Bella Esperance Lee adalah pemeran Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Bella Esperance · Lihat lebih »

Bibir Mer

Bibir Mer adalah film drama Indonesia yang dirilis pada tahun 1992.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Bibir Mer · Lihat lebih »

Catatan Si Emon

Catatan si Emon adalah film drama Indonesia tahun 1991.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Catatan Si Emon · Lihat lebih »

Cerita Asli Terbaik Festival Film Indonesia

Berbeda dengan kategori Film, Aktor/Aktris, dan Sutradara, penghargaan untuk Cerita Asli Terbaik baru mulai diberikan dalam Festival Film Indonesia tahun 1960.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Cerita Asli Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Chaerul Umam

Chaerul Umam adalah seorang sutradara Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Chaerul Umam · Lihat lebih »

Cok Simbara

Ucok Hasyim Batubara, yang lebih dikenal dengan Cok Simbara, adalah seorang aktor Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Cok Simbara · Lihat lebih »

Cornelia Agatha

Cornelia Agatha Dahlia Maramis, S.H., M.H. adalah seorang aktris, model, pengacara, dan aktivis Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Cornelia Agatha · Lihat lebih »

Daerah Khusus Ibukota Jakarta

Jakarta, secara resmi bernama Daerah Khusus Ibukota Jakarta atau DKI Jakarta adalah ibu kota Indonesia dan sekaligus daerah otonom setingkat provinsi.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Daerah Khusus Ibukota Jakarta · Lihat lebih »

Deddy Mizwar

Dr. H. Deddy Mizwar, S.Sn., S.E., M.I.Pol. adalah seorang aktor, sutradara, dan politikus Indonesia keturunan Belanda, Betawi dan Bugis, Sulawesi Selatan.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Deddy Mizwar · Lihat lebih »

Delsy Syamsumar

Delsy Syamsumar adalah seorang pelukis “Neoklasik” Indonesia berasal dari Sungai Puar, Sumatera Barat.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Delsy Syamsumar · Lihat lebih »

El Badrun

El Badrun adalah penata artistik dan spesial efek (efek khusus) film dari Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan El Badrun · Lihat lebih »

Festival Film Indonesia

Festival Film Indonesia (FFI) adalah festival film yang dipelopori oleh dua tokoh perfilman, yaitu Usmar Ismail dan Djamaluddin Malik.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Film Cerita Panjang Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan FFI untuk Film Cerita Panjang Terbaik (kemudian biasa disebut Film Terbaik saja) diberikan dalam Festival Film Indonesia yang diselenggarakan sejak tahun 1955.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Film Cerita Panjang Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Galeb Husein

Galeb Husein adalah seorang aktor dan sutradara berkebangsaan Indonesia sejak era 70an hingga 80an.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Galeb Husein · Lihat lebih »

Ida Farida

Hj.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Ida Farida · Lihat lebih »

Idris Sardi

Letnan Kolonel CAJ (Tit.) Muhammad Idris Sardi adalah seorang pemain biola berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Idris Sardi · Lihat lebih »

Iri Supit

jmpl Iri Supit adalah seorang Desainer Mode Indonesia yang terkenal dan Penata Artistik dalam Film Indonesia dan sebagai Penata Busana/Rias pada Film Asing.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Iri Supit · Lihat lebih »

Jajang C. Noer

Lidia Djunita Pamoentjak, yang lebih dikenal sebagai Jajang C. Noer, adalah seorang pemeran Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Jajang C. Noer · Lihat lebih »

Jamal Mirdad

Jamal Mirdad adalah seorang aktor, penyanyi dan politikus Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Jamal Mirdad · Lihat lebih »

Jujur Prananto

Jujur Prananto adalah penulis skenario film berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Jujur Prananto · Lihat lebih »

Kuberikan Segalanya

Kuberikan Segalanya adalah film drama keluarga Indonesia yang dirilis pada tahun 1992.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Kuberikan Segalanya · Lihat lebih »

Lydia Kandou

Lydia Ruth Elizabeth Kandou adalah seorang model, pemeran dan penyanyi Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Lydia Kandou · Lihat lebih »

Nada & Dakwah

Nada & Dakwah adalah film drama islami Indonesia yang dirilis pada tahun 1991.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Nada & Dakwah · Lihat lebih »

Nunu Datau

Nuryanda Datau adalah pemeran, model, dan penyanyi Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Nunu Datau · Lihat lebih »

Nurul Arifin

Nurul Qomaril Arifin adalah seorang pemeran dan politikus Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Nurul Arifin · Lihat lebih »

Paramitha Rusady

Raden Pradnya Paramitha Chandra Devy Rusady adalah seorang pemeran, presenter, dan penyanyi Indonesia keturunan Sunda.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Paramitha Rusady · Lihat lebih »

Pemeran Pendukung Perempuan Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan FFI untuk Pemeran Pendukung Perempuan Terbaik atau Piala Citra untuk Pemeran Pendukung Perempuan Terbaik atau Aktris Pendukung Terbaik adalah sebuah penghargaan yang diberikan di Festival Film Indonesia (FFI) kepada para pemeran perempuan Indonesia atas prestasi mereka dalam peran-peran pendukung.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Pemeran Pendukung Perempuan Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Pemeran Pendukung Pria Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan FFI untuk Pemeran Pendukung Pria Terbaik atau Piala Citra untuk Pemeran Pendukung Pria Terbaik atau Aktor Pendukung Terbaik adalah sebuah penghargaan yang diberikan di Festival Film Indonesia (FFI) kepada para pemeran pria (aktor) Indonesia atas prestasi mereka dalam peran-peran pendukung.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Pemeran Pendukung Pria Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Pemeran Utama Perempuan Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan FFI untuk Pemeran Utama Perempuan Terbaik atau Piala Citra untuk Pemeran Utama Perempuan Terbaik atau Aktris Terbaik adalah sebuah penghargaan yang diberikan di Festival Film Indonesia (FFI) kepada para pemeran perempuan (aktris) Indonesia atas prestasi mereka dalam peran-peran utama.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Pemeran Utama Perempuan Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Pemeran Utama Pria Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan FFI untuk Pemeran Utama Pria Terbaik atau Piala Citra untuk Pemeran Utama Pria Terbaik atau Aktor Terbaik adalah sebuah penghargaan yang diberikan di Festival Film Indonesia (FFI) kepada para pemeran pria (aktor) Indonesia untuk prestasi mereka dalam peran-peran utama.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Pemeran Utama Pria Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Penata Musik Terbaik Festival Film Indonesia

Piala Citra Festival Film Indonesia dianugerahkan setiap tahun oleh Badan Perfilman Indonesia (BPI) untuk film dan pencapaian terbaiknya pada tahun tersebut.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Penata Musik Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Penata Suara Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan untuk Penata Suara Terbaik diberikan dalam Festival Film Indonesia yang diselenggarakan sejak tahun 1955.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Penata Suara Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Pengarah Artistik Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan untuk Penata Artistik Terbaik diberikan dalam Festival Film Indonesia yang diseleggarakan sejak tahun 1955.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Pengarah Artistik Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Pengarah Sinematografi Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan untuk Sinematografi Terbaik (sering juga disebut Fotografi Terbaik atau Tata Kamera Terbaik) diberikan dalam Festival Film Indonesia yang diselenggarakan sejak tahun 1955.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Pengarah Sinematografi Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Penyunting Gambar Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan untuk Penyuntingan Terbaik (sering juga disebut Editing Terbaik) diberikan dalam Festival Film Indonesia yang dieselenggarakan sejak tahun 1955.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Penyunting Gambar Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Plong (Naik Daun)

Plong (Naik Daun) adalah film drama komedi Indonesia yang dirilis pada tahun 1991.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Plong (Naik Daun) · Lihat lebih »

Putu Wijaya

I Gusti Ngurah Putu Wijaya adalah seorang sastrawan yang dikenal serba bisa.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Putu Wijaya · Lihat lebih »

Ramadhan dan Ramona

Ramadhan dan Ramona adalah film komedi Indonesia yang dirilis pada tahun 1992.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Ramadhan dan Ramona · Lihat lebih »

Rano Karno

H. Rano Karno, S.I.P. adalah aktor, penyanyi, politikus, dan sutradara berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Rano Karno · Lihat lebih »

Rhoma Irama

Raden Haji Oma Irama yang populer dengan nama Rhoma Irama adalah seorang penyanyi, musikus, penulis lagu, produser dan aktor Indonesia keturunan Sunda.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Rhoma Irama · Lihat lebih »

Rini Tomboy

Rini Tomboy merupakan film Indonesia yang dirilis pada tahun 1991 yang disutradarai oleh Noto Bagaskoro.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Rini Tomboy · Lihat lebih »

Saur Sepuh IV: Titisan Darah Biru

Saur Sepuh IV: Titisan Darah Biru adalah film aksi laga fiksi kolosal tahun 1991 dari Indonesia yang disutradarai oleh Imam Tantowi dan dibintangi oleh Denny Porlen dan Devi Permatasari.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Saur Sepuh IV: Titisan Darah Biru · Lihat lebih »

Selembut Wajah Anggun

Selembut Wajah Anggun adalah film Indonesia tahun 1992 dengan disutradarai oleh Aldisar Syafar yang dibintangi oleh Paramitha Rusady, Rano Karno, dan Ayu Azhari.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Selembut Wajah Anggun · Lihat lebih »

Skenario Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan untuk Skenario Terbaik diberikan dalam Festival Film Indonesia yang diselenggarakan sejak tahun 1955.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Skenario Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Sutradara Terbaik Festival Film Indonesia

Penghargaan Sutradara Terbaik diberikan dalam Festival Film Indonesia yang diselenggarakan sejak tahun 1955.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Sutradara Terbaik Festival Film Indonesia · Lihat lebih »

Tarida Gloria

Tarida Gloria Rambe Mondowiduro atau lebih dikenal sebagai Tarida Gloria adalah seorang pemeran Indonesia.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Tarida Gloria · Lihat lebih »

Zainuddin MZ

K.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan Zainuddin MZ · Lihat lebih »

1992

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Festival Film Indonesia 1992 dan 1992 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Festival film indonesia 1992.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »