Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Gabu

Indeks Gabu

Gabu atau kuwe raja (Caranx Tille) adalah spesies ikan laut besar yang termasuk dalam keluarga jack, Carangidae.

41 hubungan: Afrika Selatan, Anatomi ikan, Australia, Carangidae, Famili (biologi), Fiji, Georges Cuvier, Gigi taring, Gunung bawah laut, Gurat sisi, Hutan bakau, Ikan, Ikan (makanan), Ikan pancing, Indo-Pasifik, Jaring insang, Jepang, Kakap, Kilogram, Krustasea, Laguna, Nama umum, Papua Nugini, Pemangsaan, Perikanan, Persegi panjang, Pesisir, Pieter Bleeker, Pondicherry, Pukat, Rahang, Samudra, Sirip ikan, Sirip punggung, Sisik, Skat, Spesies, Terumbu, Tropika, Tulang punggung, Wewak.

Afrika Selatan

Republik Afrika Selatan (Republic of South Africa), atau yang biasa disebut Afrika Selatan, disingkat dengan Afsel, adalah sebuah negara yang terletak di kawasan paling selatan Afrika.

Baru!!: Gabu dan Afrika Selatan · Lihat lebih »

Anatomi ikan

Anatomi ikan adalah studi tentang bentuk atau morfologi dari ikan.

Baru!!: Gabu dan Anatomi ikan · Lihat lebih »

Australia

Australia, resminya Persemakmuran Australia (Commonwealth of Australia), adalah sebuah negara di belahan selatan yang terdiri dari daratan utama benua Australia, Pulau Tasmania, dan berbagai pulau kecil di Samudra Hindia, dan Samudra Pasifik.

Baru!!: Gabu dan Australia · Lihat lebih »

Carangidae

Carangidae adalah famili ikan laut yang ditemukan di Samudra Atlantik, India, dan Pasifik.

Baru!!: Gabu dan Carangidae · Lihat lebih »

Famili (biologi)

Famili atau keluarga (serapan dari familie) dalam klasifikasi ilmiah adalah suatu takson yang berada antara ordo dan genus, merupakan taksonomi yang di dalamnya terdiri atas beberapa genus yang secara filogenetis terpisah dari famili lainnya.

Baru!!: Gabu dan Famili (biologi) · Lihat lebih »

Fiji

Fiji (Viti; Hindi Fiji: फ़िजी, Fijī) secara resmi Republik Fiji, merupakan negara kepulauan di Melanesia dan bagian dari Oseania yang berlokasi di Selatan Samudra Pasifik.

Baru!!: Gabu dan Fiji · Lihat lebih »

Georges Cuvier

Georges Cuvier Baron Georges Léopold Chrétien Frédéric Dagobert Cuvier adalah penyelidik alam Paris dan zoolog.

Baru!!: Gabu dan Georges Cuvier · Lihat lebih »

Gigi taring

gigi pada manusia Gigi taring (dari bahasa latin canine) adalah gigi yang berguna untuk merobek-robek makanan serta mengoyak makanan.

Baru!!: Gabu dan Gigi taring · Lihat lebih »

Gunung bawah laut

Gunung bawah laut adalah sebuah gunung yang naik dari dasar laut yang tidak sampai naik hingga permukaan laut, dan dengan demikian bukanlah juga sebuah pulau.

Baru!!: Gabu dan Gunung bawah laut · Lihat lebih »

Gurat sisi

Lukisan gurat sisi pada seekor cucut Sederetan sisik dengan gurat sisi (tengah) pada ikan ''Rutilus rutilus''. Gurat sisi (Ingg.: lateral line, Lat.: linea lateralis) adalah alat indra yang dapat ditemukan pada hewan-hewan vertebrata akuatik, terutama pada ikan.

Baru!!: Gabu dan Gurat sisi · Lihat lebih »

Hutan bakau

Hutan bakau di Muara Angke, Jakarta (2007) Salah Satu Penampakan Hutan Bakau Teluk Kendari Tahun 2013. Hutan bakau di Zambia, Afrika. Hutan bakau (mangrove) adalah hutan yang tumbuh di air payau, dan dipengaruhi oleh pasang-surut air laut.

Baru!!: Gabu dan Hutan bakau · Lihat lebih »

Ikan

Ikan adalah anggota vertebrata poikilotermik (berdarah dingin) yang hidup di air dan bernapas dengan insang.

Baru!!: Gabu dan Ikan · Lihat lebih »

Ikan (makanan)

Sambal goreng teri dan tempe Ikan sebagai makanan merujuk pada pemanfaatan ikan dan bagian tubuh ikan (daging, organ tubuh, minyak ikan, dan sebagainya) sebagai bahan makanan.

Baru!!: Gabu dan Ikan (makanan) · Lihat lebih »

Ikan pancing

Ikan pancing adalah ikan yang ditangkap oleh para pemancing rekreasi untuk memenuhi kesenangan pribadi.

Baru!!: Gabu dan Ikan pancing · Lihat lebih »

Indo-Pasifik

Wilayah biogeografis Indo-Pasifik, ditunjukkan oleh warna biru tua Indo-Pasifik, dalam literatur lain juga disebut Indo-Pasifik Barat, adalah salah satu wilayah biogeografis bahari di dunia.

Baru!!: Gabu dan Indo-Pasifik · Lihat lebih »

Jaring insang

Jaring insang (Gill net) adalah jaring ikan dengan bentuk empat persegi panjang, mempunyai mata jaring sama ukurannya pada seluruh jaring, lebar jaring lebih pendek jika dibandingkan dengan panjangnya dengan perkataan lain.

Baru!!: Gabu dan Jaring insang · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Gabu dan Jepang · Lihat lebih »

Kakap

Kakap (famili Lutjanidae) adalah keluarga ikan laut dasaran (demersal) yang hidup secara berkelompok di dasar-dasar karang atau terumbu karang.

Baru!!: Gabu dan Kakap · Lihat lebih »

Kilogram

Citra gambar Purwarupa Kilogram Internasional yang menjadi "kilogram standar". Purwarupa ini sebelumnya menjadi definisi dari kilogram. Benda ini memiliki ukuran sebesar bola golf dan terbuat dari campuran platinum–iridium, serta disimpan di Bureau International des Poids et Mesures di Sèvres, Prancis. Kilogram (simbol: kg; kilogram, kilogramme; disebut "kilo" dalam percakapan sehari-hari), adalah satuan pokok untuk besaran massa dalam Sistem Satuan Internasional (SI).

Baru!!: Gabu dan Kilogram · Lihat lebih »

Krustasea

Krustasea atau Udang-udangan adalah suatu kelompok besar dari artropoda, terdiri dari kurang lebih 52.000 spesies yang terdeskripsikan, dan biasanya dianggap sebagai suatu subfilum.

Baru!!: Gabu dan Krustasea · Lihat lebih »

Laguna

Laguna Venesia di Italia. Dari sini kata ''laguna'' diserap ke bahasa-bahasa lain. Hampir separuh daerah Kiritimati diliputi laguna, sebagian air tawar dan sebagian air asin. Laguna (serapan dari Lacuna, yang berarti "ruang kosong"; atau dari Laguna, berarti "perairan tenang") adalah sekumpulan air asin relatif dangkal yang terpisah dari laut oleh penghalang yang berupa pasir, terumbu karang, pulau penghalang, semenanjung penghalang, atau tanah genting.

Baru!!: Gabu dan Laguna · Lihat lebih »

Nama umum

Dalam biologi, nama umum atau nama lokal (bahasa Inggris: common name, vernacular name) adalah nama organisme yang dikenal oleh masyarakat dalam percakapan sehari-hari.

Baru!!: Gabu dan Nama umum · Lihat lebih »

Papua Nugini

Papua Nugini (Papua New Guinea yang berarti Papua Guinea Baru), secara resmi bernama Negara Merdeka Papua Nugini (Independent State of Papua New Guinea) adalah sebuah negara yang terletak di bagian timur Pulau Papua dan berbatasan darat langsung dengan Provinsi-provinsi Indonesia seperti Provinsi Papua, Papua Pegunungan, dan Papua Selatan di sebelah barat, Australia di sebelah selatan dan negara-negara Oseania berbatasan di sebelah selatan, timur, dan utara.

Baru!!: Gabu dan Papua Nugini · Lihat lebih »

Pemangsaan

anjing laut berjanggut yang telah dibunuh. tonggeret yang jauh lebih besar daripada dirinya. Pemangsaan atau predasi adalah interaksi biologis ketika organisme pemangsa membunuh dan memakan organisme yang lain yang merupakan mangsanya.

Baru!!: Gabu dan Pemangsaan · Lihat lebih »

Perikanan

Usaha penangkapan ikan salmon di daerah Alaska Perikanan berasal dari kata dasar ikan yang berimbuhan pe dan an yang berarti segala kegiatan yang berhubungan dengan ikan.

Baru!!: Gabu dan Perikanan · Lihat lebih »

Persegi panjang

Persegi panjang (rectangle) adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang sisi yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut yang kesemuanya adalah sudut siku-siku.

Baru!!: Gabu dan Persegi panjang · Lihat lebih »

Pesisir

Pesisir suatu wilayah peralihan antara daratan dan lautan yang merupakan daerah pertemuan antara darat dan laut; ke arah darat meliputi bagian daratan, baik kering maupun terendam air, yang masih dipengaruhi sifat-sifat laut seperti pasang surut, angin laut, dan perembesan air asin; sedangkan ke arah laut meliputi bagian laut yang masih dipengaruhi oleh proses-proses alami yang terjadi di darat seperti sedimentasi dan aliran air tawar, maupun yang disebabkan oleh kegiatan manusia di darat seperti penggundulan hutan dan pencemaran.

Baru!!: Gabu dan Pesisir · Lihat lebih »

Pieter Bleeker

Pieter Bleeker Pieter Bleeker adalah seorang dokter dan ahli ikan (iktiolog) yang pertama kali mempublikasi jenis-jenis ikan yang hidup di Indonesia.

Baru!!: Gabu dan Pieter Bleeker · Lihat lebih »

Pondicherry

Pondicherry (atau; bahasa Prancis: Pondichéry) adalah ibu kota dan kota terbesar di wilayah persatuan Puducherry.

Baru!!: Gabu dan Pondicherry · Lihat lebih »

Pukat

Pukat adalah semacam jaring yang besar dan panjang untuk menangkap ikan; yang dioperasikan secara vertikal dengan menggunakan pelampung di sisi atasnya dan pemberat di sebelah bawahnya.

Baru!!: Gabu dan Pukat · Lihat lebih »

Rahang

Rahang bawah manusia Rahang adalah kedua bagian tulang atas dan bawah yang terletak pada rongga mulut sekaligus sebagai tempat gigi untuk tumbuh.

Baru!!: Gabu dan Rahang · Lihat lebih »

Samudra

5 samudra: Pasifik, Atlantik, Hindia, Arktik, dan Antartika. Samudra (berasal dari bahasa Sanskerta: lautan atau osean; ocean; bentuk tidak baku: Samudera) adalah laut yang luas dan merupakan massa air asin yang sambung-menyambung meliputi permukaan bumi yang dibatasi oleh benua ataupun kepulauan yang besar.

Baru!!: Gabu dan Samudra · Lihat lebih »

Sirip ikan

Pada ikan, sirip merupakan organ yang menonjol dari tubuh yang ditutupi dan dihubungkan oleh selaput kulit.

Baru!!: Gabu dan Sirip ikan · Lihat lebih »

Sirip punggung

Sirip punggung dari seekor ''paus pembunuh'' (''orca'') Sirip punggung adalah bagian sirip yang terletak pada punggung dari ikan, paus (mamalia), dan lumba-lumba, juga pada punggung dari ichthyosaurus (yang telah punah).

Baru!!: Gabu dan Sirip punggung · Lihat lebih »

Sisik

Sisik ular picung (''Rhabdophis subminiata'') yang berlunas Sisik secara umumnya berarti semacam lapisan kulit yang keras dan berhelai-helai, seperti pada ikan, ular atau kaki ayam.

Baru!!: Gabu dan Sisik · Lihat lebih »

Skat

Skat pada kaki seekor aligator Skat (scute, Latin scutum) adalah lapisan luar tempurung dilapisi oleh sisik-sisik keras yang merupakan bagian dari kulit luarnya, atau epidermis.

Baru!!: Gabu dan Skat · Lihat lebih »

Spesies

Spesies atau jenis adalah suatu peringkat taksonomi yang dipakai dalam klasifikasi biologis untuk merujuk pada satu atau beberapa kelompok individu makhluk hidup (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling berbagi gen) sehingga menghasilkan keturunan yang fertil (subur).

Baru!!: Gabu dan Spesies · Lihat lebih »

Terumbu

Pulau Pamalican dengan bebatuan karang yang mengelilinginya di Laut Sulu, Filipina Terumbu atau gosong (reef) adalah dangkalan dari batu, pasir, atau pembentuk lainnya, di bawah permukaan laut yang dapat membahayakan navigasi transportasi laut.

Baru!!: Gabu dan Terumbu · Lihat lebih »

Tropika

Wilayah di dunia dengan iklim tropis Tropika adalah suatu daerah di permukaan Bumi, yang secara geografis berada di sekitar ekuator, yaitu yang terletak di antara garis lintang 23.5 derajat LS dan 23.5 derajat LU: Garis Balik Utara (GBU, Tropic of Cancer) di utara dan Garis Balik Selatan (GBS, Tropic of Capricorn) di selatan.

Baru!!: Gabu dan Tropika · Lihat lebih »

Tulang punggung

Pembagian tulang punggung manusia Tulang punggung atau vertebra adalah tulang tak beraturan yang membentuk punggung yang mudah digerakkan.

Baru!!: Gabu dan Tulang punggung · Lihat lebih »

Wewak

Salah satu pantai di Wewak Wewak adalah ibu kota provinsi Sepik Timur di Papua Nugini.

Baru!!: Gabu dan Wewak · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »