Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Isabella dari Portugal

Indeks Isabella dari Portugal

Isabella of Portugal adalah permaisuri dan ratu dari sepupunya Karl V, Kaisar Romawi Suci, Raja Spanyol, Adipati Agung Austria, dan Adipati Burgundy.

34 hubungan: Augsburg, Beatriz dari Portugal, Brussel (kota), Daftar Adipati Bourgogne, Daftar penguasa Portugal, Daftar Penguasa Spanyol, Daftar Permaisuri Spanyol, Daftar ratu Italia, El Escorial, Felipe II dari Spanyol, Ferrando II d'Aragón, Gereja Katolik Roma, Isabel dari Kastila, João III dari Portugal, João Manuel, Pangeran Portugal, Juana dari Kastila, Kadipaten Austria, Kaisar Romawi Suci, Karl V, Kaisar Romawi Suci, Kekaisaran Romawi Suci, Lisboa, Manuel I dari Portugal, Maria dari Austria, Permaisuri Romawi Suci, Maximilian I, Kaisar Romawi Suci, Maximilian II, Kaisar Romawi Suci, Miguel da Paz, Permaisuri, Peter Paul Rubens, Ratu, Sebastião dari Portugal, Tiziano Vecelli, Toledo, Spanyol, Wali penguasa, Wangsa Aviz.

Augsburg

Augsburg adalah sebuah kota otonom (kreisfreie Stadt) di Bayern, Jerman.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Augsburg · Lihat lebih »

Beatriz dari Portugal

Beatriz (Coimbra, 7–13 Februari 1373 di lokasi setempat yang tidak diketahui, Kastilia) merupakan putri tunggal Raja Fernando I dari Portugal dan istrinya, Leonor Teles de Meneses.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Beatriz dari Portugal · Lihat lebih »

Brussel (kota)

Brussel adalah ibu kota Belgia.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Brussel (kota) · Lihat lebih »

Daftar Adipati Bourgogne

Salib dari bendera Burgundia Adipati Bourgogne (duc de Bourgogne) merupakan gelar yang dipegang oleh para pemimpin Kadipaten Bourgogne sebuah porsi kecil dari wilayah-wilayah tradisional Bourgogne barat sungai Saône yang pada tahun 843 dialokasikan ke Karl yang Botak Kerajaan Frankia Barat.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Daftar Adipati Bourgogne · Lihat lebih »

Daftar penguasa Portugal

Berikut ini adalah daftar raja Portugal.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Daftar penguasa Portugal · Lihat lebih »

Daftar Penguasa Spanyol

Berikut ini adalah daftar penguasa negara Spanyol.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Daftar Penguasa Spanyol · Lihat lebih »

Daftar Permaisuri Spanyol

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Daftar Permaisuri Spanyol · Lihat lebih »

Daftar ratu Italia

Mahkota Besi Lombardia, digunakan dalam penobatan di Italia dari era Langobardi hingga abad ke-19 Ratu Italia (regina Italiae dalam bahasa Latin dan regina d'Italia dalam bahasa Italia) adalah gelar yang diadopsi oleh banyak pasangan penguasa semenanjung Italia setelah jatuhnya Kekaisaran Romawi.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Daftar ratu Italia · Lihat lebih »

El Escorial

Situs Kerajaan di San Lorenzo de Escorial, atau yang biasa disebut El Escorial, adalah sebuah bangunan yang pernah menjadi kediaman penguasa monarki Spanyol.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan El Escorial · Lihat lebih »

Felipe II dari Spanyol

Felipe II (Bahasa Spanyol: Felipe II de Habsburgo; Bahasa Portugis: Filipe I de Áustria) adalah Raja Spanyol resmi pertama (1556 – 1598), Raja Naples dan Sisilia (1554 – 1598), Raja Inggris (bersama Mary I; 1554 – 1558), Raja Portugal dan Algarves sebagai Filipe I (1580 – 1598), dan Raja Chili (1554 – 1556).

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Felipe II dari Spanyol · Lihat lebih »

Ferrando II d'Aragón

Ferrando II (Ferrando; Ferran; Errando; Fernando; 10 Maret 1452 – 23 Januari 1516), disebut sang Katolik (el Católico), merupakan seorang Raja Aragon dari tahun 1479 sampai kematiannya.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Ferrando II d'Aragón · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Gereja Katolik Roma · Lihat lebih »

Isabel dari Kastila

Isabel I dari Kastila, juga dikenal sebagai Isabel sang Katolik (Isabel la Católica), adalah Ratu Kastila dan Leon.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Isabel dari Kastila · Lihat lebih »

João III dari Portugal

João III adalah raja ke-15 Portugal dan Algarves.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan João III dari Portugal · Lihat lebih »

João Manuel, Pangeran Portugal

D. João dari Portugal. João Manuel, Pangeran Portugal (dalam Bahasa Inggris: John Emannuel) adalah infante Portugal, putra ke-8 Raja John III dari Portugal dan anak dari istri ayahnya Catherine dari Habsburg (Dewan Habsburg), anak perempuan Philip dari Burgundia dan Joanna dari Castile.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan João Manuel, Pangeran Portugal · Lihat lebih »

Juana dari Kastila

Juana dari Kastila (lahir 6 November 1479; wafat 12 April 1555) yang dijuluki Juana Si Gila, adalah Ratu Kastila dan León semenjak 1504, dan Ratu Aragon semenjak 1516.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Juana dari Kastila · Lihat lebih »

Kadipaten Austria

Kadipaten Austria (Herzogtum Österreich) adalah sebuah kepangeranan yang terletak di Kekaisaran Romawi Suci pada abad pertengahan.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Kadipaten Austria · Lihat lebih »

Kaisar Romawi Suci

Kaisar Romawi Suci (Römisch-deutscher Kaiser, Romanorum Imperator) adalah penguasa dari Kekaisaran Romawi Suci.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Kaisar Romawi Suci · Lihat lebih »

Karl V, Kaisar Romawi Suci

Karl V (Carlos; Charles; Karl; Dutch: Karel; Carlo) adalah Kaisar Romawi Suci, Raja Spanyol, Naples, dan Sisilia, dan penguasa wilayah Burgundi.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Karl V, Kaisar Romawi Suci · Lihat lebih »

Kekaisaran Romawi Suci

Kekaisaran Romawi Suci pada tahun 843. Kekaisaran Romawi Suci (Heiliges Römisches Reich (HRR), Imperium Romanum Sacrum (IRS)) adalah kumpulan berbagai satuan politik di Eropa Tengah yang pernah ada dari tahun 962 (ada yang menyebut sejak 843) sampai 1806. Wilayah awalnya adalah daerah Kerajaan Franka Timur, pecahan dari Kerajaan Franka setelah pembagian menurut Perjanjian Verdun (843), dan Kerajaan Lombardia (di wilayah Italia sekarang). Romawi Suci menyebut dirinya "kekaisaran" atau "imperium" dan pemimpinnya disebut "kaisar" (bahasa Latin: imperator). Meskipun demikian, kaisar tidak memiliki kekuasaan absolut atas anggota-anggotanya, sehingga berbeda dari model Kekaisaran Romawi atau Kerajaan Prancis yang kekuasaannya lebih absolut. Imperium ini berlangsung delapan abad lebih, sebelum membubarkan diri pada tanggal 6 Agustus 1806 akibat Perang Napoleon. Oleh Adolf Hitler, Kekaisaran Romawi Suci dibangga-banggakan sebagai Das Erste Reich ("Imperium Pertama") bagi bangsa Jerman. Wilayahnya luas sehingga banyak mewarnai sejarah Eropa pada Abad Pertengahan. Selain itu, banyak dongeng klasik dari Eropa yang memiliki latar belakang imperium ini.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Kekaisaran Romawi Suci · Lihat lebih »

Lisboa

Menara Belém di kota Lisboa, terletak di Sungai Tagus. Lisboa (juga disebut sebagai Lisbon) adalah ibu kota Portugal.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Lisboa · Lihat lebih »

Manuel I dari Portugal

Manuel I (31 Mei 1469 – 13 Desember 1521), yang Beruntung (Bahasa Portugis o Afortunado), merupakan Raja Portugal dan Algarve.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Manuel I dari Portugal · Lihat lebih »

Maria dari Austria, Permaisuri Romawi Suci

Maria dari Austria (21 Juni 1528 – 26 Februari 1603) adalah pasangan dari Maximilian II, Kaisar Romawi Suci dan Raja Bohemia dan Hungaria.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Maria dari Austria, Permaisuri Romawi Suci · Lihat lebih »

Maximilian I, Kaisar Romawi Suci

Maximilian I dari Habsburg (22 Maret 1459 – 12 Januari 1519), putra Friedrich III, Kaisar Romawi Suci dan Eleanor dari Portugal, merupakan seorang Raja Romawi (juga dikenal sebagai Raja Jerman) dari tahun 1486 dan Kaisar Romawi Suci dari tahun 1493 sampai kematiannya.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Maximilian I, Kaisar Romawi Suci · Lihat lebih »

Maximilian II, Kaisar Romawi Suci

Maximilian II (31 Juli 1527 – 12 Oktober 1576), anggota Wangsa Austria Habsburg, adalah Kaisar Romawi Suci dari 1564 sampai kematiannya.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Maximilian II, Kaisar Romawi Suci · Lihat lebih »

Miguel da Paz

Kerajaan Iberia selama masa hidup Miguel da Paz. Seandainya ia selamat, ia telah menyatukan ketiga kerajaan (Kastila dan León, Aragon, dan Portugal) dan menghasilkan Uni Iberia. Miguel de la Paz de Avís y Trastámara (dalam bahasa Portugis Miguel da Paz de Trastâmara e Avis) (23 Agustus 1498, Zaragoza – 19 Juli 1500, Granada) merupakan seorang pangeran Portugis, ia adalah putra Manuel I dari Portugal dan istri pertamanya, Isabel d'Aragon, putri Asturias.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Miguel da Paz · Lihat lebih »

Permaisuri

Permaisuri adalah gelar bagi istri dari penguasa monarki pria (raja, maharaja, sultan, atau kaisar).

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Permaisuri · Lihat lebih »

Peter Paul Rubens

Peter Paul Rubens Pieter Pauwel (Peter Paul) Rubens (28 Juni 1577 – 30 Mei 1640) adalah seorang pelukis.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Peter Paul Rubens · Lihat lebih »

Ratu

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Ratu · Lihat lebih »

Sebastião dari Portugal

Sebastian dari Portugal. Sebastian I, Raja Portugal (dalam Bahasa Portugis, Sebastião I,, o Desejado);, adalah raja Portugal dan Algarves ke-16.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Sebastião dari Portugal · Lihat lebih »

Tiziano Vecelli

Tiziano Vecelli Tiziano Vecelli atau Vecellio atau lebih dikenal dengan nama Titian (sekitar 1488-90 – 27 Agustus 1576) adalah salah satu pelukis terbesar dari zaman Renaissance.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Tiziano Vecelli · Lihat lebih »

Toledo, Spanyol

Sebuah jalan di Toledo Toledo (bahasa Latin: Toletum; bahasa Arab: طليطلة Ṭulayṭela) adalah sebuah kota dan munisipalitas yang terletak di tengah-tengah Spanyol, 70 km di sebelah selatan Madrid.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Toledo, Spanyol · Lihat lebih »

Wali penguasa

Wali (ولي, walī) atau regen (bahasa Inggris dan Belanda) adalah pihak yang ditunjuk untuk mengelola negara untuk sementara waktu karena penguasa (umumnya penguasa monarki) yang resmi dengan sebab-sebab tertentu tidak dapat memegang kendali negara sebagaimana mestinya atau karena takhta penguasa lowong.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Wali penguasa · Lihat lebih »

Wangsa Aviz

Wangsa Aviz atau Dinasti Joanina merupakan sebuah cabang junior dari wangsa Borgonha yang memerintah Kerajaan Portugal dari tahun 1385 hingga 1580.

Baru!!: Isabella dari Portugal dan Wangsa Aviz · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »