Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Jacob DeShazer

Indeks Jacob DeShazer

Jacob Daniel DeShazer (15 November 1912 – 15 Maret 2008) terlibat dalam Serangan Doolittle sebagai sersan staf dan kemudian menjadi misionaris di Jepang.

11 hubungan: Distinguished Flying Cross, Korps Udara Angkatan Darat Amerika Serikat, Louis Zamperini, Misionaris, Oregon, Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika Serikat, Pengeboman Pearl Harbor, Prisoner of War Medal, Purple Heart, Salem, Oregon, Serangan Doolittle.

Distinguished Flying Cross

Distinguished Flying Cross. Distinguished Flying Cross adalah sebuah medali yang diberikan kepada anggota angkatan bersenjata Amerika Serikat untuk dukungannya atas operasi "kepahlawanan atau pencapaian luar biasa dalam pertempuran udara setelah 11 November 1918." Orang pertama yang mendapat medali ini adalah komander Richard E. Byrd pada tanggal 9 Mei 1926, untuk penerbangannya ke Kutub Utara.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Distinguished Flying Cross · Lihat lebih »

Korps Udara Angkatan Darat Amerika Serikat

Korps Udara Angkatan Darat Amerika Serikat (United States Army Air Corps, USAAC) adalah layanan perang udara dari Amerika Serikat antara 1926 dan 1941.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Korps Udara Angkatan Darat Amerika Serikat · Lihat lebih »

Louis Zamperini

Zamperini pada Mei 2014 Louis Silvie Zamperini adalah seorang korban selamat tahanan perang AS dalam Perang Dunia II, penginjil Kristen dan pelari jarak jauh Olimpiade.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Louis Zamperini · Lihat lebih »

Misionaris

Misionaris adalah seorang pendakwah atau penyebar agama.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Misionaris · Lihat lebih »

Oregon

Oregon merupakan sebuah negara bagian di wilayah Pacific Northwest di Amerika Serikat bagian Barat.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Oregon · Lihat lebih »

Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika Serikat

Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika Serikat (United States Army Air Forces, disingkat USAAF atau AAF) adalah pelayanan penerbangan militer Amerika Serikat pada saat dan setelah Perang Dunia II, pengganti dari Korps Udara Angkatan Darat Amerika Serikat dan pendahulu langsung dari Angkatan Udara Amerika Serikat.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika Serikat · Lihat lebih »

Pengeboman Pearl Harbor

Pengeboman Pearl Harbor adalah serangan dadakan yang dilakukan oleh Angkatan Laut Kekaisaran Jepang terhadap Armada Pasifik Angkatan Laut Amerika Serikat yang tengah berlabuh di Pangkalan AL Pearl Harbor, Hawaii, pada hari Minggu pagi, 7 Desember 1941.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Pengeboman Pearl Harbor · Lihat lebih »

Prisoner of War Medal

Prisoner of War Medal atau Medali Tawanan Perang adalah bintang penghargaan yang dianugerahkan kepada anggota militer atau warga sipil Amerika Serikat yang menjadi tawanan saat perang berlangsung, yang sejatinya sedang melakukan pembelaan terhadap tanah air.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Prisoner of War Medal · Lihat lebih »

Purple Heart

Purple Heart adalah sebuah penghargaan militer Amerika Serikat yang dianugerahi atas nama Presiden kepada orang-orang yang luka-luka atau tewas saat bertugas, pada atau setelah 5 April 1917, dengan militer AS.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Purple Heart · Lihat lebih »

Salem, Oregon

Letak Salem di Oregon Salem merupakan sebuah kota di Amerika Serikat.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Salem, Oregon · Lihat lebih »

Serangan Doolittle

Serangan Doolittle, yang juga dikenal dengan sebutan Serangan Tokyo, pada Sabtu, 18 April 1942, adalah sebuah serangan udara oleh Amerika Serikat di ibu kota Jepang Tokyo dan tempat-tempat lainnya di pulau Honshu pada Perang Dunia II, serangan utama pertama yang menyerang Kepulauan Utama Jepang.

Baru!!: Jacob DeShazer dan Serangan Doolittle · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Jacob deshazer.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »