Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kupon (obligasi)

Indeks Kupon (obligasi)

Istilah kupon dalam dunia keuangan, adalah terkait dengan obligasi baik secara fisik (seperti dalam obligasi zaman dahulu di mana kupon tersebut dilekatkan pada obligasi) ataupun secara sistem elektronik.

12 hubungan: Depresi Besar, Dolar, Dolar Amerika Serikat, Efek (keuangan), Keuangan, New York, Nilai pari, Obligasi, Obligasi pemerintah, Obligasi swasta, Obligasi tanpa bunga, Pajak.

Depresi Besar

Pengaruh Depresi Besar Depresi Besar (juga dikenal sebagai krisis malaise atau krisis dekade 1930an) (Great Depression, Crisis van de jaren 1930) adalah sebuah peristiwa menurunnya tingkat ekonomi yang terjadi secara dramatis di seluruh dunia yang terjadi mulai tahun 1929 dan berlangsung selama sekitar 10 tahun.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Depresi Besar · Lihat lebih »

Dolar

Uang kertas dua dolar Amerika Serikat. Jarang terlihat beredar, tetapi masih diproduksi dan alat tukar sah. Dolar adalah nama mata uang resmi di beberapa negara, tanah jajahan, dan daerah lain (lihat daftar di bawah).

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Dolar · Lihat lebih »

Dolar Amerika Serikat

Dolar Amerika Serikat (simbol: $; kode: USD; juga disingkat US$ atau Dolar A.S., untuk membedakannya dari mata uang denominasi dolar lainnya; disebut sebagai dolar, dolar A.S., dolar Amerika, atau bahasa sehari-hari di Amerika Serikat sebagai buck) adalah mata uang resmi dari Amerika Serikat dan beberapa negara lain.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Dolar Amerika Serikat · Lihat lebih »

Efek (keuangan)

Efek atau dalam istilah bahasa Inggris disebut security adalah suatu surat berharga yang bernilai serta dapat diperdagangkan.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Efek (keuangan) · Lihat lebih »

Keuangan

Keuangan adalah istilah untuk menggambarkan hubungan antar manusia berdasarkan kebutuhan dan keuntungan material.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Keuangan · Lihat lebih »

New York

New York umumnya mengacu pada.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan New York · Lihat lebih »

Nilai pari

Nilai pari atau dalam bahasa Inggris disebut juga Par value, istilah ini digunakan dalam dunia keuangan dan akunting yang artinya "nilai yang ditetapkan" atau "nilai yang tampak".

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Nilai pari · Lihat lebih »

Obligasi

Bentuk obligasi yang dibuat oleh VOC tahun 1963 Obligasi adalah surat pinjaman dengan bunga tertentu dari Pemerintah yang dapat diperjualbelikan.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Obligasi · Lihat lebih »

Obligasi pemerintah

Obligasi pemerintah adalah suatu obligasi yang diterbitkan oleh pemerintahan suatu negara dalam denominasi mata uang negara tersebut.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Obligasi pemerintah · Lihat lebih »

Obligasi swasta

Obligasi swasta atau obligasi perusahaan yang dalam istilah asing dikenal sebagai corporate bond adalah obligasi berupa surat utang yang diterbitkan oleh korporasi atau perusahaan baik berupa BUMN maupun korporasi lainnya.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Obligasi swasta · Lihat lebih »

Obligasi tanpa bunga

Obligasi tanpa bunga atau biasa dikenal dengan nama zero coupon bonds adalah suatu obligasi (surat utang) yang tidak memberikan pembayaran bunga secara berkala atau tanpa kupon sebagaimana obligasi pada umumnya sampai surat utang itu jatuh tempo.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Obligasi tanpa bunga · Lihat lebih »

Pajak

Pajak (dari bahasa Latin taxo; "rate") adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh orang pribadi atau badan yang bersifat memaksa berdasarkan Undang-Undang, dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan negara bagi sebesar-besarnya kemakmuran rakyat.

Baru!!: Kupon (obligasi) dan Pajak · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »