Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Lokomotif listrik ESS 3000

Indeks Lokomotif listrik ESS 3000

Lokomotif listrik ESS 3000 adalah lokomotif listrik produksi pabrik pabrik Swiss Locomotive & Machine Works (SLM) dan Brown, Boveri & Cie (BBC) yang pernah melayani jalur Batavia (Jakarta) hingga ke Buitenzorg (Bogor).

16 hubungan: Abar, Batavia, Brown, Boveri & Cie, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Kereta Api Indonesia, Kereta rel listrik Rheostatik, Kota Bogor, Kota Depok, Listrik, Lokomotif, Lokomotif listrik, Schweizerische Lokomotiv- und Maschinenfabrik, Staatsspoorwegen, Stasiun Jatinegara, Stasiun Pasar Senen, Stasiun Tanjung Priuk.

Abar

Abar pada gerbong barang gandar dua. Abar atau rem kereta api adalah jenis rem yang dipasang pada bakal pelanting kereta api untuk melambatkan, menghentikan, mengontrol percepatan dan perlambatan (saat menyusuri gunung), atau menjaga agar sarana tidak jalan sendiri saat diparkir.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Abar · Lihat lebih »

Batavia

Detil perisai pada lambang kota Batavia Batavia atau Batauia adalah ibu kota Hindia Belanda, yang wilayahnya kini kurang lebih menjadi Jakarta, ibu kota Indonesia.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Batavia · Lihat lebih »

Brown, Boveri & Cie

Brown, Boveri & Cie. atau biasa disingkat menjadi BBC, dulu adalah sebuah perusahaan teknik elektro asal Swiss.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Brown, Boveri & Cie · Lihat lebih »

Daerah Khusus Ibukota Jakarta

Jakarta, secara resmi bernama Daerah Khusus Ibukota Jakarta atau DKI Jakarta adalah ibu kota Indonesia dan sekaligus daerah otonom setingkat provinsi.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Daerah Khusus Ibukota Jakarta · Lihat lebih »

Kereta Api Indonesia

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau biasa disingkat menjadi KAI, adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang bergerak di bidang perkeretaapian.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Kereta Api Indonesia · Lihat lebih »

Kereta rel listrik Rheostatik

jmpl Kereta rel listrik seri ED101, atau yang lebih dikenal sebagai KRL Rheostatik adalah kereta rel listrik non-AC yang pernah beroperasi di lintas Commuter Jabodetabek dan KRL Ciujung sejak tahun 1976 hingga tahun 2013, setelah dihapuskannya seluruh operasional KRL non-AC pada tanggal 25 Juli 2013.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Kereta rel listrik Rheostatik · Lihat lebih »

Kota Bogor

Bogor adalah sebuah kota yang terletak di provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Kota Bogor · Lihat lebih »

Kota Depok

Kota Depok adalah sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Kota Depok · Lihat lebih »

Listrik

Listrik adalah sumber yang terjadi energi ke satelit dunia. Listrik adalah rangkaian fenomena fisika yang berhubungan dengan kehadiran dan aliran muatan listrik.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Listrik · Lihat lebih »

Lokomotif

Lokomotif CC 201 83 22 Depo Induk Purwokerto. Lokomotif CC 203 98 18 Depo Induk Madiun. Lokomotif CC 206 13 86 Depo Induk Cipinang. Lokomotif adalah bagian dari rangkaian kereta api di mana terdapat mesin untuk menggerakkan kereta api.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Lokomotif · Lihat lebih »

Lokomotif listrik

Lokomotif listrik ESS 3200 di Stasiun Tanjung Priuk. Lokomotif listrik adalah lokomotif yang ditenagai oleh listrik dari jalur kabel listrik aliran atas, rel ketiga atau penyimpanan energi terpasang pada sarana seperti baterai atau superkapasitor.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Lokomotif listrik · Lihat lebih »

Schweizerische Lokomotiv- und Maschinenfabrik

(SLM 0-4-2T 2838, 1922) SLM terkenal akan produk lokomotif pegunungannya. Manitou and Pike's Peak Railway, Colorado, Amerika Serikat Schweizerische Lokomotiv- und Maschinenfabrik (atau biasa disingkat SLM) dulunya adalah sebuah produsen peralatan perkeretaapian yang berkantor pusat di Winterthur, Swiss.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Schweizerische Lokomotiv- und Maschinenfabrik · Lihat lebih »

Staatsspoorwegen

Staatsspoorwegen (SS)—nama lengkapnya yakni Staatsspoor en Tramwegen in Nederlandsch–Indië (SS en T)—(Perusahaan Jalur Kereta Api Negara dan Jalur Trem di Hindia Belanda) adalah nama sebuah perusahaan kereta api di Hindia Belanda.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Staatsspoorwegen · Lihat lebih »

Stasiun Jatinegara

Stasiun Jatinegara (JNG) adalah stasiun kereta api kelas besar tipe A yang terletak di perbatasan antara Kecamatan Jatinegara dan Matraman, tepatnya di Kelurahan Pisangan Baru, Kecamatan Matraman, Kota Jakarta Timur.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Stasiun Jatinegara · Lihat lebih »

Stasiun Pasar Senen

Stasiun Pasar Senen (PSE) (juga disebut sebagai Stasiun Senen atau Jakarta Pasar Senen) adalah stasiun kereta api kelas besar tipe A yang terletak di Senen, Senen, Jakarta Pusat, tepatnya di wilayah ramai dekat Gelanggang Remaja Jakarta Pusat dan pusat perbelanjaan Pasar Senen; termasuk dalam pengelolaan Daerah Operasi I Jakarta serta KAI Commuter pada ketinggian +4,7 m dan salah satu dari lima stasiun utama di Provinsi DKI Jakarta.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Stasiun Pasar Senen · Lihat lebih »

Stasiun Tanjung Priuk

Stasiun Tanjung Priuk (TPK) merupakan stasiun kereta api kelas II yang terletak di seberang Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Baru!!: Lokomotif listrik ESS 3000 dan Stasiun Tanjung Priuk · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Lokomotif listrik ess 3000.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »