Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Miss Universe 1959

Indeks Miss Universe 1959

Miss Universe 1959 adalah penyelenggaraan kontes kecantikan Miss Universe kedelapan kalinya di Long Beach, California, Amerika Serikat pada tanggal 24 Juli 1959.

34 hubungan: Alaska, Amerika Serikat, Australia, Austria, Bolivia, Chili, Filipina, Florida, Guyana, Inggris, Islandia, Jepang, Kepulauan Karibia, Kolombia, Long Beach, California, Luksemburg, Miami Beach, Florida, Miss Eropa, Miss Universe, Miss Universe 1958, Miss Universe 1960, Miss Universe 2007, Miss World, Miss World 1959, Myanmar, Paraguay, Riyo Mori, Selandia Baru, Singapura, Suriah, Suriname, Thailand, Turki, Venezuela.

Alaska

Alaska adalah salah satu negara bagian Amerika Serikat yang terletak di Amerika Serikat Barat di ujung barat laut Amerika Utara.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Alaska · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Australia

Australia, resminya Persemakmuran Australia (Commonwealth of Australia), adalah sebuah negara di belahan selatan yang terdiri dari daratan utama benua Australia, Pulau Tasmania, dan berbagai pulau kecil di Samudra Hindia, dan Samudra Pasifik.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Australia · Lihat lebih »

Austria

Austria, secara resmi bernama Republik Austria (Republik Österreich; bahasa Austria-Bayern: Republik Östareich), adalah sebuah negara yang tidak memiliki laut (landlocked) di Eropa Tengah yang terdiri dari 9 (sembilan) negara bagian (Bundesländer), salah satunya adalah Wina, pusat pemerintahan Austria sekaligus kota terbesarnya.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Austria · Lihat lebih »

Bolivia

Bolivia, atau secara resminya Negara Plurinasional Bolivia (Estado Plurinacional de Bolivia), adalah sebuah negara di Amerika Selatan yang berbatasan dengan Brasil di sebelah utara dan timur, Paraguay dan Argentina di selatan, serta Chili dan Peru di barat.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Bolivia · Lihat lebih »

Chili

Republik Chili (República de Chile), kadang-kadang dieja sebagai Cile, Chile, Cili, atau Chili, merupakan sebuah negara berdaulat di Benua Amerika, terletak di bagian tenggara Amerika Selatan, dengan ibu kota dan pusat pemerintahan di Kota Santiago.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Chili · Lihat lebih »

Filipina

Filipina, dengan nama resmi disebut sebagai Republik Filipina (Republika ng Pilipinas) adalah sebuah negara kepulauan dan negara kesatuan yang bersistem presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Tenggara, sebelah utara Indonesia, dan timur laut Sabah.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Filipina · Lihat lebih »

Florida

Florida adalah sebuah negara bagian Amerika Serikat yang terletak di Amerika Serikat tenggara, berbatasan dengan Alabama dan Georgia.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Florida · Lihat lebih »

Guyana

Guyana, secara resmi bernama Republik Kooperatif Guyana (bahasa Inggris: Cooperative Republic of Guyana), dahulu bernama Guyana Britania, adalah sebuah negara di pesisir utara Amerika Selatan.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Guyana · Lihat lebih »

Inggris

Inggris (England) adalah sebuah negara konstituen atau negara bagian yang merupakan bagian dari Britania Raya.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Inggris · Lihat lebih »

Islandia

Islandia, yang secara resmi bernama Republik Islandia, adalah sebuah negara Nordik yang terletak di sebelah barat laut Eropa dan sebelah utara Samudera Atlantik, yang terdiri dari Pulau Islandia dan beberapa pulau kecil disekitarnya.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Islandia · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Jepang · Lihat lebih »

Kepulauan Karibia

Karibia Kepulauan Karibia adalah sekelompok pulau yang terdapat di Laut Karibia.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Kepulauan Karibia · Lihat lebih »

Kolombia

Republik Kolombia adalah sebuah negara yang terletak di wilayah barat laut Amerika Selatan dengan 72% dari wilayahnya berupa hutan.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Kolombia · Lihat lebih »

Long Beach, California

Pemandangan Long Beach. Long Beach adalah sebuah kota yang terletak di California, Amerika Serikat, di pantai samudera Pasifik.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Long Beach, California · Lihat lebih »

Luksemburg

Luksemburg atau resminya Keharyapatihan Luksemburg atau Kadipaten Agung Luksemburg (Grand-Duché de Luxembourg, Großherzogtum Luxemburg, Groussherzogtum Lëtzebuerg) adalah sebuah negara yang tidak berbatasan dengan laut di Eropa bagian barat laut, berbatasan dengan Prancis (perbatasan panjang 73 km), Jerman (panjang perbatasan 138 km) dan Belgia (panjang perbatasan 148 km).

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Luksemburg · Lihat lebih »

Miami Beach, Florida

Miami Beach adalah sebuah kota pantai di Miami-Dade County, Florida, Amerika Serikat.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Miami Beach, Florida · Lihat lebih »

Miss Eropa

Para kontestan Miss Europe 1959 sebelum bertolak menuju Palermo, Italia Miss Europe (Miss Eropa) adalah sebuah kontes kecantikan dengan peserta perwakilan wanita dari seluruh negara-negara di Eropa.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Miss Eropa · Lihat lebih »

Miss Universe

Miss Universe adalah kontes kecantikan internasional yang diselenggarakan oleh Organisasi Miss Universe yang berbasis di New York, Amerika Serikat.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Miss Universe · Lihat lebih »

Miss Universe 1958

Miss Universe 1958 adalah kontes Miss Universe yang diadakan untuk ketujuh kalinya pada tanggal 26 Juli 1958 di Long Beach Municipal Auditorium, Long Beach, AS.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Miss Universe 1958 · Lihat lebih »

Miss Universe 1960

Miss Universe 1960 adalah kontes kecantikan Miss Universe yang diadakan pada tanggal 6 Juli 1960 di Miami Beach Auditorium, Miami, Florida, Amerika Serikat.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Miss Universe 1960 · Lihat lebih »

Miss Universe 2007

Miss Universe 2007 adalah kontes Miss Universe yang ke-56, berlangsung di Auditorio Nacional di Mexico City, Meksiko.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Miss Universe 2007 · Lihat lebih »

Miss World

Miss World adalah kontes kecantikan internasional yang diprakarsai oleh Eric Morley pada tahun 1951 dan pertama kali diadakan di Inggris.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Miss World · Lihat lebih »

Miss World 1959

Miss World 1959, merupakan edisi ke-9 dari ajang kontes kecantikan Miss World, diadakan pada 10 November 1959 di Lyceum Theatre, London, Britania Raya dan akan disiarkan oleh BBC.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Miss World 1959 · Lihat lebih »

Myanmar

Myanmar, secara resmi bernama Republik Persatuan Myanmar (ပြည်ထောင်စု သမ္မတ မြန်မာနိုင်ငံတော်) juga dikenal sebagai Burma (nama resmi hingga tahun 1989), adalah sebuah negara berdaulat di Asia Tenggara.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Myanmar · Lihat lebih »

Paraguay

(República del Paraguay, Tetã Paraguái) adalah negara di Amerika Selatan yang terkurung daratan dan berada di dua sisi Sungai Paraguay.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Paraguay · Lihat lebih »

Riyo Mori

(lahir 24 Desember 1986) adalah seorang aktris, penari, model dan ratu kecantikan asal Jepang yang dinobatkan sebagai Miss Universe 2007 di Mexico City.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Riyo Mori · Lihat lebih »

Selandia Baru

Selandia Baru (dalam bahasa Maori disebut Aotearoa (artinya Tanah Berawan Putih Panjang); New Zealand, Nova Zeelandia) adalah sebuah negara kepulauan di barat daya Samudera Pasifik; kira-kira 1.500 kilometer di tenggara Australia, di seberang Laut Tasman; dan kira-kira 1.000 kilometer di selatan negara-negara kepulauan Pasifik, yakni Kaledonia Baru, Fiji, dan Tonga.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Selandia Baru · Lihat lebih »

Singapura

Singapura (nama resmi: Republik Singapura) adalah sebuah negara pulau dan negara kota di lepas ujung selatan Semenanjung Malaya, di utara khatulistiwa di Asia Tenggara.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Singapura · Lihat lebih »

Suriah

Suriah (سُورِيَا atau سُورِيَة), dengan nama resmi Republik Arab Suriah (al-Jumhūrīyah al-ʻArabīyah as-Sūrīyah), adalah sebuah negara di Asia Barat.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Suriah · Lihat lebih »

Suriname

Suriname, secara resmi bernama Republik Suriname (Republiek Suriname, Sranan Tongo: Republik Sranan), dulu bernama Guyana Belanda atau Guiana Belanda adalah sebuah negara di Amerika Selatan dan merupakan bekas jajahan Belanda.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Suriname · Lihat lebih »

Thailand

Thailand, secara resmi Kerajaan Thailand (ราชอาณาจักรไทย) yang dibaca Rātcha-āṇāchạk Thai, Rāja-ādnyācạkra Thai; atau (Prathēt Thai, Pradēsa Thai), Muang Thai, atau Mueang Thai (dibaca: "meng-thai", sama dengan versi Inggrisnya, berarti "Negeri Thai"), adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang berbatasan dengan Laos dan Kamboja di timur, Malaysia dan Teluk Siam di selatan, dan Myanmar dan Laut Andaman di barat.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Thailand · Lihat lebih »

Turki

Turki (Türkiye), dengan nama resmi Republik Turki (Türkiye Cumhuriyeti), adalah sebuah negara kesatuan dengan sistem presidensial di kawasan Eurasia.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Turki · Lihat lebih »

Venezuela

Venezuela, nama resminya Republik Bolivar Venezuela (bahasa Spanyol: República Bolivariana de Venezuela) adalah sebuah negara di ujung utara Amerika Selatan.

Baru!!: Miss Universe 1959 dan Venezuela · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Miss universe 1959.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »