Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Ogg

Indeks Ogg

Ogg adalah format pemuat berkas video dan audio standar terbuka bebas yang dipelihara oleh Xiph.Org Foundation.

15 hubungan: Berkas video, Bunyi, FLAC, Format berkas, Lintas platform, Metadata, Multimedia, Paten perangkat lunak, Perangkat lunak bebas, Perangkat lunak sumber terbuka, Standar terbuka, Teks (disambiguasi), Theora, Video, Vorbis.

Berkas video

Berkas video adalah berkas komputer yang digunakan untuk menyimpan kumpulan berkas digital seperti video, audio, metadata, informasi, pembagian chapter, dan judul sekaligus,yang dapat dimainkan atau digunakan melalui perangkat lunak tertentu pada komputer.

Baru!!: Ogg dan Berkas video · Lihat lebih »

Bunyi

membran bergetar. Bunyi memiliki pengertian yang bervariasi menurut bidang ilmunya.

Baru!!: Ogg dan Bunyi · Lihat lebih »

FLAC

Free Lossless Audio Codec (FLAC) adalah format berkas untuk kompresi data audio lossless.

Baru!!: Ogg dan FLAC · Lihat lebih »

Format berkas

Format berkas adalah sebuah sistem untuk mengidentifikasi kode-kode yang disimpan dalam komputer berisi informasi tertentu.

Baru!!: Ogg dan Format berkas · Lihat lebih »

Lintas platform

Lintas platform atau lintas pelantar (cross-platform) adalah istilah dalam teknologi informasi mengenai sebuah perangkat lunak (software) yang dapat digunakan di beberapa sistem operasi yang berbeda (contohnya Microsoft Windows, Linux, Mac OS, BSD, Android, iOS, dan sebagainya).

Baru!!: Ogg dan Lintas platform · Lihat lebih »

Metadata

Metadata adalah informasi terstruktur yang mendeskripsikan, menjelaskan, menemukan, atau setidaknya menjadikan suatu informasi mudah untuk ditemukan kembali, digunakan, atau dikelola.

Baru!!: Ogg dan Metadata · Lihat lebih »

Multimedia

Multimedia Multimedia adalah komputer untuk menyajikan dan menggabungkan teks, suara, gambar, animasi, audio, dan video dengan alat bantu (tool) dan tautan (link) sehingga pengguna dapat melakukan navigasi, berinteraksi, berkarya, dan berkomunikasi.

Baru!!: Ogg dan Multimedia · Lihat lebih »

Paten perangkat lunak

Paten perangkat lunak saat ini masih merupakan kontroversi, dan belum ada konsensus mengenai definisi dari paten perangkat lunak.

Baru!!: Ogg dan Paten perangkat lunak · Lihat lebih »

Perangkat lunak bebas

Richard Stallman, perintis Gerakan perangkat lunak bebas, saat acara Wikimania 2005 Perangkat lunak bebas atau peranti lunak bebas (Inggris: free software) adalah istilah yang diciptakan oleh Richard Stallman dan Free Software Foundation yang mengacu kepada perangkat lunak yang bebas untuk digunakan, dipelajari dan diubah serta dapat disalin dengan atau tanpa modifikasi, atau dengan beberapa keharusan untuk memastikan bahwa kebebasan yang sama tetap dapat dinikmati oleh pengguna-pengguna berikutnya.

Baru!!: Ogg dan Perangkat lunak bebas · Lihat lebih »

Perangkat lunak sumber terbuka

Mozilla Firefox sedang membuka Wikipedia, program kalkulator, kalender, Vim, GIMP, dan VLC. Semuanya merupakan perangkat lunak sumber terbuka. Perangkat lunak sumber terbuka (open source software) adalah jenis perangkat lunak yang kode sumber-nya terbuka untuk dipelajari, diubah, ditingkatkan dan disebarluaskan.

Baru!!: Ogg dan Perangkat lunak sumber terbuka · Lihat lebih »

Standar terbuka

Standar terbuka adalah standar yang publikasinya tersedia untuk umum dan memiliki berbagai hak dalam penggunaannya, dan mungkin juga memiliki berbagai ketentuan bagaimana ia dirancang (misalnya proses terbuka).

Baru!!: Ogg dan Standar terbuka · Lihat lebih »

Teks (disambiguasi)

Teks dapat merujuk pada.

Baru!!: Ogg dan Teks (disambiguasi) · Lihat lebih »

Theora

Theora adalah sebuah kodek video sedang dikembangkan oleh Xiph.org Foundation sebagai bagian dari projek Ogg mereka.

Baru!!: Ogg dan Theora · Lihat lebih »

Video

Tiga macam sinyal video analog yang dipakai di seluruh dunia: NTSC, PAL, SECAM Video adalah suatu bentuk media visual yang menggabungkan gambar bergerak, biasanya dalam format berwarna, dengan audio.

Baru!!: Ogg dan Video · Lihat lebih »

Vorbis

Vorbis adalah metode kompresi audio kehilangan gratis dan terbuka yang diprakarsai oleh Yayasan Xiph.org dengan tujuan untuk menggantikan format MP3.

Baru!!: Ogg dan Vorbis · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »