Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pajak karbon

Indeks Pajak karbon

Pembangkit listrik tenaga batubara di Luchegorsk, Rusia. Batubara merupakan bahan bakar hidrokarbon yang mengandung unsur karbon dan menghasilkan karbon dioksida ketika dibakar. Penerapan pajak karbon akan menarik pajak dari penggunaan bahan bakar ini. Pajak karbon (Inggris: carbon tax, disebut juga pajak emisi karbon atau pajak berdasarkan karbon) adalah pajak yang dikenakan terhadap pemakaian bahan bakar berdasarkan kadar karbonnya.

11 hubungan: Bahan bakar, Batubara, Eksternalitas, Gas fosil, Gas rumah kaca, Hidrokarbon, Karbon, Karbon dioksida, Kegagalan pasar, Minyak bumi, Pemanasan global.

Bahan bakar

Bahan bakar adalah suatu materi apapun yang bisa diubah menjadi energi.

Baru!!: Pajak karbon dan Bahan bakar · Lihat lebih »

Batubara

Batubara (Surat Batak) adalah salah satu marga Batak.

Baru!!: Pajak karbon dan Batubara · Lihat lebih »

Eksternalitas

Polusi cahaya merupakan salah satu dampak eksternal dari penggunaan energi listrik yang harus diderita oleh banyak orang, terutama observatorium dan pecinta alam Pencemaran udara merupakan dampak eksternal dari transportasi kendaraan bermotor yang harus diderita oleh masyarakat Eksternalitas adalah biaya yang harus ditanggung atau manfaat tidak langsung yang diberikan dari suatu pihak akibat aktivitas ekonomi.

Baru!!: Pajak karbon dan Eksternalitas · Lihat lebih »

Gas fosil

produksi gas fosil dunia, warna coklat adalah produksi terbesar, diikuti warna merah perdagangan dan transportasi gas fosil pada tahun 2013 Gas fosil sering juga disebut sebagai gas bumi, gas alam atau gas alami, adalah bahan bakar fosil berbentuk gas yang terutama terdiri dari metana (CH4).

Baru!!: Pajak karbon dan Gas fosil · Lihat lebih »

Gas rumah kaca

Efek rumah kaca pada permukaan bumi yang disebabkan oleh radiasi matahari dan gas rumah kaca. Gas rumah kaca adalah gas-gas yang ada di atmosfer yang menyebabkan efek rumah kaca.

Baru!!: Pajak karbon dan Gas rumah kaca · Lihat lebih »

Hidrokarbon

Hidrokarbon merupakan suatu senyawa yang terdiri dari unsur karbon (C) dan unsur hidrogen (H).

Baru!!: Pajak karbon dan Hidrokarbon · Lihat lebih »

Karbon

Karbon (dari carbo "arang") atau zat arang adalah sebuah unsur kimia dengan lambang C dan nomor atom 6.

Baru!!: Pajak karbon dan Karbon · Lihat lebih »

Karbon dioksida

Karbon dioksida atau zat asam arang (rumus kimia: CO2) adalah sejenis senyawa kimia yang terdiri dari dua atom oksigen yang terikat secara kovalen dengan sebuah atom karbon.

Baru!!: Pajak karbon dan Karbon dioksida · Lihat lebih »

Kegagalan pasar

Vilvredo Pareto, kontribusi teori efisiensinya sering digunakan untuk menganalisis ketidakefisienan suatu pasar. Kegagalan pasar adalah suatu kondisi dimana pasar mengalami kegagalan dalam menyediakan kebutuhan pasar secara efisien atau ketimpangan antara produsen dan konsumen.

Baru!!: Pajak karbon dan Kegagalan pasar · Lihat lebih »

Minyak bumi

Cadangan minyak pada tahun 2013 Pompa minyak di pengeboran minyak dekat Lubbock, Texas Minyak bumi (juga disebut minyak mentah atau petroleum), sering dijuluki sebagai "emas hitam", adalah cairan kental berwarna coklat pekat/gelap atau kehijauan yang mudah terbakar yang berada di lapisan atas dari beberapa area di kerak bumi.

Baru!!: Pajak karbon dan Minyak bumi · Lihat lebih »

Pemanasan global

Perbandingan suhu permukaan rata-rata selama periode 2011 sampai 2021 dengan suhu rata-rata dari 1956 sampai 1976. Pemanasan global (global warming; juga disebut perubahan iklim atau krisis iklim) adalah suatu proses meningkatnya suhu rata-rata udara, atmosfer, laut, dan daratan Bumi.

Baru!!: Pajak karbon dan Pemanasan global · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Pajak berdasarkan karbon, Pajak emisi karbon.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »