Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pengendali mikro

Indeks Pengendali mikro

Sebuah mikrokontroler AVR ATMega8 dalam kemasan PDIP-28 oleh ATMEL. Mikrokontroler ini berjenis 8-bit yang mampu bekerja pada kecepatan maksimal 16 MHz. Pengendali mikro atau mikrokontroler (microcontroller) adalah sistem mikroprosesor lengkap yang terkandung di dalam sebuah cip.

40 hubungan: Arsitektur ARM, ATMega16, Atmel, Atmel AT89 series, Atmel AVR, Dioda pemancar cahaya, EEPROM, EPROM, Freescale Semiconductor, Fujitsu, Hitachi, Holtek, IBM, Intel, Intel 80186, Intel 80188, Intel 8051, Komputer pribadi, Komunikasi serial, Masukan/keluaran, Memori akses acak, Memori hanya baca, Memori kilat, Mikroprosesor, Mitsubishi, Motorola, National Semiconductor, Pengubah analog-ke-digital, Periferal, PIC16F84, Program komputer, RISC, Sirkuit terpadu, STMicroelectronics, Texas Instruments, UART, Unit Pemroses Sentral, Xilinx, 2004, 32-bit.

Arsitektur ARM

Arsitektur ARM merupakan arsitektur prosesor 32-bit RISC yang dikembangkan oleh ARM Limited.

Baru!!: Pengendali mikro dan Arsitektur ARM · Lihat lebih »

ATMega16

ATMega16 merupakan mikrokontroler CMOS 8-bit buatan Atmel keluarga AVR.

Baru!!: Pengendali mikro dan ATMega16 · Lihat lebih »

Atmel

Atmel merupakan sebuah perusahaan semikonduktor yang didirikan pada tahun 1984 di Amerika Serikat. Perusahaan ini memproduksi berbagai macam komponen elektronik seperti pengendali mikro (MCS-51, AVR), pengendali sinyal digital atau DSP, memori (EPROM, EEPROM), komponen untuk peralatan telekomunikasi, komponen untuk peralatan medis, komponen untuk peralatan militer dan lain-lain.

Baru!!: Pengendali mikro dan Atmel · Lihat lebih »

Atmel AT89 series

Atmel AT89 series merupakan keluarga mikrokontroler Atmel yang menggunakan arsitektur Intel 8051 dengan kapasitas program antara 2K hingga 1024K bytes.

Baru!!: Pengendali mikro dan Atmel AT89 series · Lihat lebih »

Atmel AVR

Atmel AVR jenis ATmega8 yang populer dipakai Atmel AVR adalah jenis mikrokontroler yang paling sering dipakai dalam bidang elektronika dan instrumentasi.

Baru!!: Pengendali mikro dan Atmel AVR · Lihat lebih »

Dioda pemancar cahaya

LED Dioda pemancar cahaya (bahasa Inggris: light-emitting diode; LED) adalah suatu semikonduktor yang memancarkan cahaya monokromatik yang tidak koheren ketika diberi tegangan maju.

Baru!!: Pengendali mikro dan Dioda pemancar cahaya · Lihat lebih »

EEPROM

EEPROM atau ditulis juga E2PROM (Electrically Erasable Programmable Read-Only Memory yang berarti Memori Hanya Baca Tertataolahkan Terhapuskan Berlistrik) adalah sejenis cip memori tidak terhapus yang digunakan dalam komputer dan peralatan elektronik lain untuk menyimpan sejumlah konfigurasi data pada alat elektronik tersebut yang tetap harus terjaga meskipun sumber daya diputuskan, seperti tabel kalibrasi atau kofigurasi perangkat.

Baru!!: Pengendali mikro dan EEPROM · Lihat lebih »

EPROM

EPROM, atau erasable programmable read-only memory adalah jenis memori chip yang menyimpan data ketika catu daya dimatikan.

Baru!!: Pengendali mikro dan EPROM · Lihat lebih »

Freescale Semiconductor

Freescale Semiconductor, Inc. memproduksi dan merancang perangkat keras tempelan, dengan 17 miliar cip semikonduktor yang digunakan di seluruh dunia. Perusahaan ini berfokus pada pasar otomotif, konsumen, industri, dan jaringan dengan portofolio produknya yang mencakup mikroprosesor, mikrokontroler, prosesor sinyal digital, kontroler sinyal digital, sensor, IC daya RF dan IC pengatur daya. Perusahaan ini juga memiliki berbagai macam portofolio paten yang terdiri dari 6.100 keluarga paten. Selain itu, perusahaan ini menawarkan peralatan perangkat lunak dan pengembangan agar dapat melengkapi dan mendukung pengembangan produk. Perusahaan ini berkantor pusat di Austin, Texas dan memiliki operasi perancangan, penelitian dan pengembangan, pembuatan dan pemasaran di lebih dari 20 negara. Freescale termasuk dalam Worldwide Top 20 Semiconductor Sales Leaders.

Baru!!: Pengendali mikro dan Freescale Semiconductor · Lihat lebih »

Fujitsu

adalah sebuah perusahaan layanan dan peralatan teknologi informasi dan komunikasi multinasional yang didirikan pada tahun 1935 dan berkantor pusat di Tokyo.

Baru!!: Pengendali mikro dan Fujitsu · Lihat lebih »

Hitachi

() adalah sebuah konglomerat multinasional yang berkantor pusat di Chiyoda, Tokyo, Jepang.

Baru!!: Pengendali mikro dan Hitachi · Lihat lebih »

Holtek

Holtek HT48R06A-1 Holtek Semiconductor adalah pusat desain semikonduktor berbasis dan penyedia Taiwan.

Baru!!: Pengendali mikro dan Holtek · Lihat lebih »

IBM

International Business Machines Corporation (disingkat IBM) adalah sebuah perusahaan Amerika Serikat yang memproduksi dan menjual perangkat keras dan perangkat lunak komputer.

Baru!!: Pengendali mikro dan IBM · Lihat lebih »

Intel

Intel Corporation adalah perusahaan multinasional dan perusahaan teknologi Amerika yang berkantor pusat di Santa Clara, California, di Silicon Valley.

Baru!!: Pengendali mikro dan Intel · Lihat lebih »

Intel 80186

The 80186 architecture. 80186 merupakan sebuah prosesor mikro yang dibuat oleh Intel sejak tahun 1982.

Baru!!: Pengendali mikro dan Intel 80186 · Lihat lebih »

Intel 80188

Intel 80188 adalah sebuah mikroprosesor variasi dari Intel 80186.

Baru!!: Pengendali mikro dan Intel 80188 · Lihat lebih »

Intel 8051

Intel P8051 SAB-C515-LN dari Infineon berbasis 8051 Intel 8051 adalah sebuah mikrokontroler yang dikembangkan oleh Intel pada 1980 untuk digunakan dalam produk benam dan masih (pada 2005) salah satu mikrokontroler paling populer.

Baru!!: Pengendali mikro dan Intel 8051 · Lihat lebih »

Komputer pribadi

Istilah komputer pribadi (personal computer atau disingkat PC) mempunyai beberapa arti.

Baru!!: Pengendali mikro dan Komputer pribadi · Lihat lebih »

Komunikasi serial

Kabel serial yang digunakan untuk menghubungkan periferal dengan komputer pribadi. Komunikasi serial adalah salah satu metode komunikasi data di mana hanya satu bit data yang dikirimkan melalui seuntai kabel pada suatu waktu tertentu.

Baru!!: Pengendali mikro dan Komunikasi serial · Lihat lebih »

Masukan/keluaran

Unit masukan (input) adalah unit luar yang digunakan untuk memasukkan data dari luar ke dalam mikroprosesor, contohnya data yang berasal dari papan ketik atau tetikus.

Baru!!: Pengendali mikro dan Masukan/keluaran · Lihat lebih »

Memori akses acak

Memori akses acak (bahasa Inggris: random-access memory, RAM) adalah jenis penyimpanan komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu tetap, tidak memperdulikan letak datanya dalam memori.

Baru!!: Pengendali mikro dan Memori akses acak · Lihat lebih »

Memori hanya baca

Memori hanya baca atau memori baca saja (Read-only Memory, ROM) adalah istilah untuk media penyimpanan data pada komputer.

Baru!!: Pengendali mikro dan Memori hanya baca · Lihat lebih »

Memori kilat

Sebuah kartu memori kilat USB Memori kilat (flash memory) adalah sejenis EEPROM yang mengizinkan banyak lokasi memori untuk dihapus atau ditulis dalam satu operasi pemrograman.

Baru!!: Pengendali mikro dan Memori kilat · Lihat lebih »

Mikroprosesor

Mikroprosesor Intel tipe Core i7 keluaran tahun 2008 Sebuah mikroprosesor atau pengolah mikro (sering dituliskan: µP atau uP) adalah sebuah central processing unit (CPU) elektronik komputer yang terbuat dari transistor mini dan sirkuit lainnya di atas sebuah sirkuit terintegrasi semikonduktor.

Baru!!: Pengendali mikro dan Mikroprosesor · Lihat lebih »

Mitsubishi

adalah sebuah grup perusahaan multinasional asal Jepang yang berbisnis di berbagai bidang.

Baru!!: Pengendali mikro dan Mitsubishi · Lihat lebih »

Motorola

Motorola, Inc. dulu adalah sebuah perusahaan telekomunikasi multinasional yang berkantor pusat di Schaumburg, Illinois, Amerika Serikat.

Baru!!: Pengendali mikro dan Motorola · Lihat lebih »

National Semiconductor

National Semiconductor adalah sebuah perusahaan pembuat semikonduktor Amerika Serikat yang berkecimpung di bidang peralatan analog dan subsistem yang berpusat di Santa Clara, California, Amerika Serikat.

Baru!!: Pengendali mikro dan National Semiconductor · Lihat lebih »

Pengubah analog-ke-digital

Contoh rangkaian terpadu ADC Dalam elektronik, sebuah pengubah analog-ke-digital (bahasa Inggris: analog-to-digital converter, disingkat ADC) adalah suatu kalang elektronik yang mengubah informasi/isyarat analog menjadi isyarat digital.

Baru!!: Pengendali mikro dan Pengubah analog-ke-digital · Lihat lebih »

Periferal

Periferal atau perangkat iringan (peripheral device) adalah peranti keras yang dihubungkan ke komputer untuk meningkatkan kegunaannya dan membantu pekerjaan.

Baru!!: Pengendali mikro dan Periferal · Lihat lebih »

PIC16F84

PIC16F84 adalah mikrokontroler keluarga mid range yang dikeluarkan oleh Microchip Corporation.

Baru!!: Pengendali mikro dan PIC16F84 · Lihat lebih »

Program komputer

Program komputer atau tata olah adalah serangkaian instruksi yang ditulis untuk melakukan suatu fungsi spesifik pada komputer.

Baru!!: Pengendali mikro dan Program komputer · Lihat lebih »

RISC

Dalam teknik komputer, komputer set instruksi yang dikurangi atau komputer set instruksi sederhana (Inggris: reduced instruction set computer, disingkat RISC) adalah komputer yang dirancang untuk menyederhanakan instruksi individu yang diberikan kepada komputer untuk mewujudkan suatu tugas.

Baru!!: Pengendali mikro dan RISC · Lihat lebih »

Sirkuit terpadu

Rangkaian terpadu Atmel Diopsis 740 ''System on Chip'' yang menunjukkan blok memori, logika dan ''pad'' masukan/keluaran di sekitar periferal Sirkuit terpadu atau rangkaian terpadu (chip, integrated circuit, IC) adalah komponen dasar yang terdiri dari resistor, transistor dan lain-lain.

Baru!!: Pengendali mikro dan Sirkuit terpadu · Lihat lebih »

STMicroelectronics

STMicroelectronics merupakan perusahaan elektronik dan semikonduktor bermarkas di Amsterdam, Belanda.

Baru!!: Pengendali mikro dan STMicroelectronics · Lihat lebih »

Texas Instruments

Kantor pusat Texas Instruments di Dallas Texas Instruments Inc., dikenal luas sebagai TI adalah perusahaan teknologi Amerika yang berkantor pusat di Dallas, Texas, yang merancang dan memproduksi semikonduktor dan berbagai sirkuit terpadu, yang dijualnya ke perancang dan produsen elektronik secara global.

Baru!!: Pengendali mikro dan Texas Instruments · Lihat lebih »

UART

UART atau Universal Asynchronous Receiver-Transmitter adalah bagian perangkat keras komputer yang menerjemahkan antara bit-bit paralel data dan bit-bit serial.

Baru!!: Pengendali mikro dan UART · Lihat lebih »

Unit Pemroses Sentral

Unit Pemroses Sentral atau Unit Pengolahan Pusat (Central Processing Unit/Processor (CPU)) adalah sirkuit elektronik di dalam komputer yang menjalankan perintah untuk membentuk program komputer.

Baru!!: Pengendali mikro dan Unit Pemroses Sentral · Lihat lebih »

Xilinx

Xilinx, Inc. adalah sebuah perusahaan teknologi asal Amerika yang terutama memasok perangkat logika terprogram.

Baru!!: Pengendali mikro dan Xilinx · Lihat lebih »

2004

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pengendali mikro dan 2004 · Lihat lebih »

32-bit

32-bit, dalam arsitektur komputer adalah sebuah kata sifat yang digunakan untuk menjelaskan bahwa terdapat sebuah bilangan bulat (integer) yang memiliki panjang 32 bit.

Baru!!: Pengendali mikro dan 32-bit · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Mikrokontroler, Pengolah mikro.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »