Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Perang Rusia-Adighe

Indeks Perang Rusia-Adighe

Perang Rusia-Adighe atau Perang Rusia-Sirkasia (1763–1864) adalah peperangan yang terjadi di wilayah Sirkasia di Kaukasus barat laut yang merupakan bagian dari proses penaklukan wilayah Kaukasus oleh Kekaisaran Rusia yang berlangsung selama sekitar 101 tahun (dari masa Tsar Pyotr yang Agung hingga tahun 1864).

15 hubungan: Aleksandr I dari Rusia, Aleksandr II dari Rusia, Kaukasus, Keimaman Kaukasus, Kekaisaran Persia, Kekaisaran Rusia, Kesultanan Utsmaniyah, Mozdok, Naib, Nikolai I dari Rusia, Orang Adighe, Perang Kaukasus, Pyotr I dari Rusia, Sirkasia, Yekaterina II dari Rusia.

Aleksandr I dari Rusia

Kaisar Aleksandr I Aleksandr I (Александр I) adalah Kaisar Rusia yang berkuasa pada 23 Maret 1801 sampai 1 Desember 1825.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Aleksandr I dari Rusia · Lihat lebih »

Aleksandr II dari Rusia

Aleksandr II dari Rusia (Александр II Николаевич, Aleksandr II Nikolaevich) (lahir – meninggal), juga dikenal sebagai Aleksandr sang Pembebas (Александр Освободитель, Aleksandr Osvoboditel') adalah Kaisar Rusia dari 2 Maret 1855 hingga pembunuhannya pada tahun 1881.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Aleksandr II dari Rusia · Lihat lebih »

Kaukasus

Topografi kawasan Kaukasus Kaukasus adalah sebuah kawasan di antara Laut Hitam dan Laut Kaspia yang termasuk Pegunungan Kaukasus dan daerah-daerah rendah lainnya.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Kaukasus · Lihat lebih »

Keimaman Kaukasus

Keimaman Kaukasus (`Imāmat al-Qawkāz) adalah sebuah negara Islam yang terletak di kawasan Kaukasus yang wilayahnya meliputi Chechnya dan Dagestan yang keduanya kini masuk wilayah Rusia.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Keimaman Kaukasus · Lihat lebih »

Kekaisaran Persia

Akhemeniyah abad 6 SM Kekaisaran Persia atau Kekaisaran Iran (bahasa Persia: شاهنشاهی ایران, Šâhanšâhiye Irân, Kekaisaran Iran) adalah rangkaian monarki-dinasti yang berpusat di Persia/Iran dari masa Kekaisaran Akhemeniyah pada abad keenam sebelum masehi sampai Dinasti Qajar pada abad 20 M.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Kekaisaran Persia · Lihat lebih »

Kekaisaran Rusia

Kekaisaran Rusia (Россійская Имперія (lama), Российская Империя (modern); Rossiyskaya Imperiya) adalah kekaisaran yang pernah ada sejak tahun 1721-1917.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Kekaisaran Rusia · Lihat lebih »

Kesultanan Utsmaniyah

Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (دولت عليه عثمانیه Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye) sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kekaisaran Ottoman, Kesultanan Ottoman, Kesultanan Turki, Kekaisaran Utsmaniyah atau Turki Utsmani adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Kesultanan Utsmaniyah · Lihat lebih »

Mozdok

Peta Ossetia Utara Mozdok (bahasa Rusia: Моздо́к, bahasa Ossetia Мæздæг) adalah sebuah kota kecil di Ossetia Utara di sebelah selatan Rusia.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Mozdok · Lihat lebih »

Naib

Penghulu, bertugas memimpin pernikahan. Pengganti penghulu disebut Naib Penghulu Naib (berasal dari Bahasa Arab naba yang artinya pengganti, wakil, atau pihak yang menjadi representasi dari pemilik otoritas tinggi) adalah sebutan bagi wakil penghulu urusan agama Islam, wakil penghulu distrik, dan wakil penghulu ondor dan Shaadily, Hassan.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Naib · Lihat lebih »

Nikolai I dari Rusia

Nikolai I (Николай I Павлович, Nikolai I Pavlovich; lahir – meninggal) adalah Kaisar Rusia dari tahun 1825 sampai 1855, dikenal sebagai salah satu penguasa yang paling reaksioner dari Kekaisaran Rusia.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Nikolai I dari Rusia · Lihat lebih »

Orang Adighe

Etnis Adighe (bahasa Adighe: Адыгэхэр, Adygekher; Ады́ги, Adygi; Adige) adalah kelompok etnis Kaukasus Barat Laut yang berasal dari kawasan Sirkasia.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Orang Adighe · Lihat lebih »

Perang Kaukasus

''A Scene from the Caucasian War'', karya Franz Roubaud Perang Kaukasus tahun 1817–1864, juga dikenal sebagai penaklukan Rusia di Kaukasus, adalah invasi Kekaisaran Rusia ke Kaukasus yang berakhir dengan aneksasi wilayah Kaukasus Utara kedalam wilayah Rusia.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Perang Kaukasus · Lihat lebih »

Pyotr I dari Rusia

Pyotr I (Пётр I), juga dikenal dengan Pyotr yang Agung (Pyotr Velikiy) (–), adalah Tsar Rusia terakhir (berkuasa tahun 1682–1721) dan Kaisar Rusia pertama (berkuasa tahun 1721–1724).

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Pyotr I dari Rusia · Lihat lebih »

Sirkasia

Sirkasia (شيركاسيا) adalah sebutan wilayah di Kaukasus Utara dan di sepanjang pantai timur laut dari Laut Hitam.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Sirkasia · Lihat lebih »

Yekaterina II dari Rusia

Yekaterina II (Екатерина II, Catherine II; –), juga dikenal dengan Yekaterina yang Agung (Екатерина Великая, Yekaterina Velikaya, Catherine the Great) adalah seorang Maharani (kaisar wanita) Rusia yang berkuasa selama 34 tahun, yakni dari tahun 1762 sampai mangkatnya karena stroke pada tahun 1796.

Baru!!: Perang Rusia-Adighe dan Yekaterina II dari Rusia · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Perang Rusia-Adyghe, Perang Rusia-Circassia, Perang Rusia-Sirkasia, Perang rusia-adighe.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »