Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Qere dan Ketiv

Indeks Qere dan Ketiv

Ulangan 33, mengandung ''qere'' dan ''ketiv'' di kolom kedua, baris kelima, kedua kata (33:9). Yang ''ketiv'' adalah "Beno" - "anak-nya" בְּנוֹ, sementara ''qere'' "banaw" - "anak-anaknya" בָּנָיו. Qere dan Ketiv, dari bahasa Aram qere atau q're, קְרֵי (" dibaca") dan ketiv, atau ketib, kethib, kethibh, kethiv, כְּתִיב (" ditulis"), juga dikenal sebagai "keri uchesiv" atau "keri uchetiv,"mengacu pada sejumlah kecil perbedaan antara apa yang tertulis dalam consonantal teks Alkitab ibrani, yang diawetkan oleh tradisi penulisan, dan apa yang dibaca.

42 hubungan: Abjad Ibrani, Ai (tempat), Alkitab Versi Raja James, Bahasa Aram, Bahasa Ibrani, Bereshith Rabba, Betel, Brown-Driver-Briggs, Ester 3, Gulungan Kitab Taurat, Hakim-Hakim 20, Kantilasi, Kaum Masorah, Kejadian 12, Kejadian 8, Kemah Suci, Kidung Agung 4, Kitab Ulangan, Kodeks, Konsonan, Mazmur 73, Naskah Masorah, Nevi'im, Niqqud, Ortografi, Pengkhotbah 10, Pengkhotbah 9, Rashi, Ratapan 4, Rut 3, Talmud, Tanakh, Taurat, Tetragrammaton, Ulangan 2, Ulangan 28, Ulangan 3, Ulangan 33, Ulangan 34, Yahudi Ashkenazi, 1 Samuel 5, 2 Raja-raja 4.

Abjad Ibrani

Abjad Ibrani atau Alfabet Ibrani adalah sebuah abjad yang digunakan untuk menulis bahasa Ibrani dan bahasa-bahasa Yahudi lainnya seperti bahasa Yiddish dan bahasa Ladino.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Abjad Ibrani · Lihat lebih »

Ai (tempat)

Gustave Doré, ''Yosua membakar kota Ai'', 1866. Ai (העי; "tumpukan puing-puing"; Alkitab Douay-Rheims: Hai) adalah nama dari satu atau dua tempat di tanah Israel zaman dulu, menurut catatan Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ai (tempat) · Lihat lebih »

Alkitab Versi Raja James

Alkitab Versi Raja James (King James Version, umumnya disingkat KJV; disebut juga Authorized Version atau King James Bible) adalah suatu terjemahan Alkitab ke dalam bahasa Inggris, yang pekerjaannya diperintahkan oleh Raja James I dari Inggris untuk Gereja Inggris.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Alkitab Versi Raja James · Lihat lebih »

Bahasa Aram

Bahasa Aram adalah suatu bahasa Semit yang dituturkan di Timur Tengah. Bahasa ini pernah menjadi bahasa pemerintahan berbagai kekaisaran serta bahasa untuk kegiatan upacara kegamaan. Bahasa Aram adalah bahasa asli di sebagian besar Kitab Daniel dan Ezra dalam Alkitab, dan merupakan bahasa utama yang dipakai dalam kitab Talmud. Bahasa ini juga merupakan bahasa ibu Yesus Kristus (lihat Bahasa Aram Yesus). Aram Modern kini dituturkan sebagai bahasa pertama bagi banyak komunitas yang terpencar, terutama oleh bangsa Asiria dan Kasdim. Bahasa ini dianggap sebagai bahasa yang terancam. Bahasa Aram tergolong dalam rumpun bahasa Afro-Asia. Bahasa ini terbagi lagi menjadi berbagai bahasa. Bahasa ini merupakan bagian dalam subfamili Semitik. Aram adalah bagian dari grup bahasa Semitik Barat Laut, yang juga termasuk bahasa Kanaan (seperti bahasa Ibrani). Bahasa Aram juga berhubungan dengan bahasa Arab, menjadi bagian dari rumpun bahasa Semitik Tengah; satu sumber yang kemungkinan besar untuk aksara Arab adalah aksara Aram Nabatea.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Bahasa Aram · Lihat lebih »

Bahasa Ibrani

Bahasa Ibrani (ʿÎbrit) merupakan sebuah bahasa dalam rumpun yang tercakup dalam rumpun.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Bahasa Ibrani · Lihat lebih »

Bereshith Rabba

Bereshith Rabba (בראשית רבה, B'reshith Rabba; Genesis Rabba) adalah naskah agamawi Yudaisme dari zaman klasik berupa sebuah midrash yang meliputi kumpulan tafsiran homelitikal (khotbah) rabbi-rabbi Yahudi kuno mengenai Kitab Kejadian (B'reshith dalam bahasa Ibrani), yaitu kitab pertama dalam Taurat pada Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Bereshith Rabba · Lihat lebih »

Betel

Betel (bahasa Ugarit: bt il, artinya "rumah El" atau "rumah Allah",Bleeker and Widegren, 1988, p. 257. בֵּית אֵל, Beth El, Beth-El, atau Beit El; Βαιθηλ; Bethel; Bethel) adalah kota perbatasan yang menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen terletak di antara wilayah suku Benyamin dan Efraim.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Betel · Lihat lebih »

Brown-Driver-Briggs

A Hebrew and English Lexicon of the Old Testament, lebih umum dikenal sebagai Brown–Driver–Briggs atau BDB (dari nama keluarga ketiga pengarangnya) adalah rujukan baku untuk bahasa Ibrani dan bahasa Aram yang dipakai dalam Alkitab, pertama kali diterbitkan pada tahun 1906.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Brown-Driver-Briggs · Lihat lebih »

Ester 3

Ester 3 (disingkat Est 3) adalah bagian dari Kitab Ester dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ester 3 · Lihat lebih »

Gulungan Kitab Taurat

Gulungan Taurat atau ''Sefer Torah'' pada Sinagoge tua Glockengasse, Cologne, Jerman. Gulungan Kitab Taurat (ספר תורה, Sefer Torah; bentuk jamak: ספרי תורה Sifrei Torah; Torah Scroll) adalah salinan tulisan tangan dari seluruh kumpulan kitab Taurat (Torah atau Pentateukh), kitab paling suci di dalam Alkitab Ibrani bagi orang Yahudi dan penganut Yudaisme.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Gulungan Kitab Taurat · Lihat lebih »

Hakim-Hakim 20

Hakim-hakim 20 (disingkat Hak 20) adalah pasal kedua puluh Kitab Hakim-hakim dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Hakim-Hakim 20 · Lihat lebih »

Kantilasi

Kejadian 1:9: ''Berfirmanlah Allah, "Hendaklah segala air berkumpul."'' '''Huruf-huruf''' berwarna hitam, '''titik vokal''' dan '''d'geshim''' (tanda geminasi) berwarna merah, '''kantilasi''' berwarna biru. Kantilasi (atau Tanda nyanyian) merupakan tanda-tanda untuk membantu pelantunan ritual dari bacaan-bacaan dari Alkitab Ibrani dalam ibadah sinagoge.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Kantilasi · Lihat lebih »

Kaum Masorah

Kaum Masorah (ba'alei hamasorah; Masoretes) merupakan kelompok-kelompok para ahli kitab Yahudi yang berkarya antara abad ke-6 dan ke-10 M, dengan basis utama di Israel masa kini di kota Tiberias dan Yerusalem, serta di Irak (Babilonia).

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Kaum Masorah · Lihat lebih »

Kejadian 12

Kejadian 12 (disingkat Kej 12) adalah pasal kedua belas Kitab Kejadian dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Kejadian 12 · Lihat lebih »

Kejadian 8

Nuh mempersembahkan korban bakaran pada sebuah mezbah untuk Allah (Kejadian 8:20); illustrasi dari buku tahun 1728 "Figures de la Bible"; lukisan Gerard Hoet (1648–1733) dan lain-lain, diterbitkan oleh P. de Hondt di Den Haag; gambar dari Bizzell Bible Collection, University of Oklahoma Libraries. Kejadian 8 (disingkat Kej 8) adalah bagian dari Kitab Kejadian dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Kejadian 8 · Lihat lebih »

Kemah Suci

Model Kemah Suci di Timna Park, Israel Kemah Suci ("tempat tinggal atau menetap") atau juga disebut Kemah Pertemuan (’ōhel mō‘êḏ) adalah tempat ibadah sentral yang dapat dipindah-pindah untuk bangsa Ibrani sejak masa mereka meninggalkan Mesir setelah peristiwa Eksodus (keluar dari Mesir), hingga masa para hakim ketika mereka terlibat dalam upaya penaklukan negeri Kanaan, hingga unsur-unsurnya dijadikan bagian dari Bait Allah yang permanen di Yerusalem sekitar abad ke-10 SM.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Kemah Suci · Lihat lebih »

Kidung Agung 4

Kidung Agung 4 (disingkat Kid 4) adalah bagian dari Kitab Kidung Agung dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Kidung Agung 4 · Lihat lebih »

Kitab Ulangan

Kitab Ulangan (disingkat Ulangan; akronim Ul.) merupakan kitab kelima dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Kitab Ulangan · Lihat lebih »

Kodeks

''Codex Gigas'', abad ke-13, Bohemia. Kodeks (dari caudex, yang berarti batang pohon, balok, atau pustaka) adalah buku yang terbuat dari lembaran-lembaran kertas, velum, papirus, atau bahan-bahan serupa, yang isinya ditulis tangan.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Kodeks · Lihat lebih »

Konsonan

Huruf M, C, F, K, G, dan N termasuk konsonan. Konsonan atau huruf mati adalah fonem yang bukan vokal dan dengan kata lain direalisasikan dengan obstruksi.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Konsonan · Lihat lebih »

Mazmur 73

Mazmur 73 (disingkat Maz 73; Penomoran Septuaginta: Mazmur 72) adalah mazmur pertama dalam bagian ke-3 Kitab Mazmur di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Mazmur 73 · Lihat lebih »

Naskah Masorah

Naskah Masorah (Nusakh haMasora; Masoretic Text, disingkat MT, 𝕸, atau \mathfrak) adalah naskah Aramaik dan Ibrani otoritatif dari Tanakh bagi Yudaisme Rabbinik.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Naskah Masorah · Lihat lebih »

Nevi'im

Nevi'im, juga ditulis Nebiim (נְבִיאִים Nəḇî'îm, "Nabi-nabi, para nabi"), merupakan bagian utama yang kedua dari Alkitab Ibrani (Tanakh), di antara Taurat (pengajaran) dan Ketuvim (tulisan-tulisan).

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Nevi'im · Lihat lebih »

Niqqud

Niqqud atau nikkud (atau) adalah suatu sistem tanda diakritik dalam ortografi bahasa Ibrani yang dipakai untuk menandai huruf-huruf hidup atau pelafalan alternatif dalam tulisan abjad Ibrani.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Niqqud · Lihat lebih »

Ortografi

Ortografi (ὀρθός orthós "benar"; γράφειν gráphein "menulis") adalah sistem ejaan suatu bahasa atau gambaran bunyi bahasa yang berupa tulisan atau lambang.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ortografi · Lihat lebih »

Pengkhotbah 10

Pengkhotbah 10 (disingkat Pkh 10) adalah pasal kesepuluh Kitab Pengkhotbah dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Pengkhotbah 10 · Lihat lebih »

Pengkhotbah 9

Pengkhotbah 9 (disingkat Pkh 9) adalah pasal kesembilan Kitab Pengkhotbah dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Pengkhotbah 9 · Lihat lebih »

Rashi

Shlomo Yitzchaki (רבי שלמה יצחקי), atau dalam bahasa Latin Salomon Isaacides, dan sekarang umumnya dikenal dengan akronim Rashi (רש"י, RAbbi SHlomo Itzhaki; 22 Februari 1040 – 13 Juli 1105), adalah seorang rabbi Yahudi yang hidup di Prancis pada abad pertengahan.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Rashi · Lihat lebih »

Ratapan 4

Ratapan 4 (disingkat Rat 4) adalah bagian keempat dari Kitab Ratapan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ratapan 4 · Lihat lebih »

Rut 3

Rut 3 adalah pasal ketiga Kitab Rut dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Rut 3 · Lihat lebih »

Talmud

Halaman pertama dari Talmud Babilonia, Traktat Berachot, folio 2a Talmud (bahasa Ibrani: תלמוד) adalah catatan tentang diskusi para rabi yang berkaitan dengan hukum Yahudi, etika, kebiasaan dan sejarah.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Talmud · Lihat lebih »

Tanakh

Tanakh (תַּנַ"ךְ, atau; juga Tenakh, Tenak, Tanach), Tanak, atau Mikra adalah kanon dari Alkitab Ibrani.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Tanakh · Lihat lebih »

Taurat

Rekonstruksi ''Sefer Torah'' ("Gulungan kitab Taurat") di sinagoge tua ''Glockengasse'', Cologne, Jerman Taurat (serapan dari التوراة|translit.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Taurat · Lihat lebih »

Tetragrammaton

Huruf YHWH didalam sebuah lukisan Yunani tahun 1750. Tetragrammaton (Bahasa Yunani: τετραγράμματον kata dengan empat huruf) nama dalam bahasa Ibrani untuk Nama Tuhan, yang dieja (dalam huruf Ibrani); י (yod) ה (heh) ו (vav) ה (heh) atau יהוה (YHWH), tetragramaton adalah nama pribadi dari Tuhan orang Israel.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Tetragrammaton · Lihat lebih »

Ulangan 2

Ulangan 2 (disingkat Ul 2) adalah pasal kedua Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ulangan 2 · Lihat lebih »

Ulangan 28

Ulangan 28 (disingkat Ul 28) adalah bagian dari Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang merupakan kitab ke-5 dan terakhir dalam kumpulan kitab Taurat yang disusun oleh Musa.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ulangan 28 · Lihat lebih »

Ulangan 3

Ulangan 3 (disingkat Ul 3) adalah pasal ketiga Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ulangan 3 · Lihat lebih »

Ulangan 33

Ulangan 33 (disingkat Ul 33) adalah pasal ketiga puluh tiga Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang merupakan kitab ke-5 dan terakhir dalam kumpulan kitab Taurat yang disusun oleh Musa.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ulangan 33 · Lihat lebih »

Ulangan 34

Ulangan 34 (disingkat Ul 34) adalah bagian akhir dari Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Ulangan 34 · Lihat lebih »

Yahudi Ashkenazi

Yahudi di Eropa Tengah (1881) Ashkenazim adalah bentuk jamak daripada 'Ashkenaz' dari bahasa Ibrani אשׁכנזי yang berarti "Jerman".

Baru!!: Qere dan Ketiv dan Yahudi Ashkenazi · Lihat lebih »

1 Samuel 5

1 Samuel 5 (atau I Samuel 5, disingkat 1Sam 5) adalah bagian dari Kitab 1 Samuel dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan 1 Samuel 5 · Lihat lebih »

2 Raja-raja 4

2 Raja-raja 4 (atau II Raja-raja 4, disingkat 2Raj 4) adalah bagian dari Kitab 2 Raja-raja dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Qere dan Ketiv dan 2 Raja-raja 4 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Ketiv, Qere.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »