Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Republik-republik Asia Tengah

Indeks Republik-republik Asia Tengah

Peta lokasi republik-republik Asia Tengah Republik-republik Asia Tengah terdiri dari enam negara yang terletak di Asia Tengah yang juga bekas republik-republik Soviet, kecuali Mongolia.

11 hubungan: Afganistan, Asia, Asia Tengah, Kazakhstan, Kirgizstan, Mongolia, Negara, Republik di Uni Soviet, Tajikistan, Turkmenistan, Uzbekistan.

Afganistan

Afganistan, secara resmi bernama Keamiran Islam Afganistan, adalah sebuah negara yang terletak di Asia Selatan dan Asia Tengah.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Afganistan · Lihat lebih »

Asia

Gambar komposit satelit benua Asia. Badan Asia Supranasional yang berada di wilayah Asia. Asia adalah benua terbesar di Bumi baik menurut luas daratan maupun jumlah penduduk.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Asia · Lihat lebih »

Asia Tengah

Asia Tengah adalah sebuah kawasan yang terkurung daratan di benua Asia.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Asia Tengah · Lihat lebih »

Kazakhstan

Kazakhstan (Қазақстан; Qazaqstan), resminya bernama Republik Kazakhstan (bahasa Kazakh: Қазақстан Республикасы; Qazaqstan Respwblïkası) adalah negara lintas benua yang sebagian besar wilayahnya berada di kawasan Asia Tengah dan sebagian kecil lainnya di Eropa Timur.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Kazakhstan · Lihat lebih »

Kirgizstan

Kirgizstan secara resmi Republik Kirgiz.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Kirgizstan · Lihat lebih »

Mongolia

Mongolia (bahasa Mongolia: Монгол Улс, Mongol Uls) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional China juga negara terkurung daratan di Asia Timur.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Mongolia · Lihat lebih »

Negara

PBB; beberapa wilayah yang disengketakan tidak ditampilkan. Negara adalah organisasi kekuasaan yang berdaulat dengan tata pemerintahan yang melaksanakan tata tertib atas orang-orang di daerah tertentu, dan memiliki kekuasaan tertinggi yang sah dan ditaati oleh rakyatnya.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Negara · Lihat lebih »

Republik di Uni Soviet

Lambang Uni Soviet. Pada masanya, Uni Soviet adalah negara federasi yang terdiri atas beberapa negara bagian.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Republik di Uni Soviet · Lihat lebih »

Tajikistan

Republik Tajikistan adalah sebuah negara Bekas Uni Soviet di Asia Tengah, berbatasan dengan Afganistan di selatan, Republik Rakyat Tiongkok di timur, Kirgizstan di utara dan Uzbekistan di barat.

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Tajikistan · Lihat lebih »

Turkmenistan

Turkmenistan (Türkmenistan), juga dikenal sebagai Turkmenia (Туркмения).

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Turkmenistan · Lihat lebih »

Uzbekistan

Republik Uzbekistan (kadang-kadang dieja Ozbekistan) (bahasa Uzbek: O‘zbekiston Respublikasi atau O‘zbekiston Jumhuriyati: adalah sebuah negara berdaulat yang terletak di Asia Tengah dan sebelumnya merupakan bagian dari negara Uni Soviet. Negara dengan wilayah yang terkurung daratan ini berbatasan dengan Kazakhstan di sebelah barat dan utara, Kirgizstan dan Tajikistan di timur dan Afganistan dan Turkmenistan di selatan. Bahasa resmi di Uzbekistan adalah bahasa Uzbek sebuah bahasa Turkik dan bahasa Rusia, sisa peninggalan pemerintahan Soviet. Sekitar 1 juta suku Tajik sebuah kelompok etnis yang masih serumpun dengan bangsa Persia menghuni negara ini dan merupakan 4,8% dari seluruh jumlah penduduknya. Kata Ozbek terbentuk dari oz ("sejati/asli") dan bek ("pemimpin/bangsawan") sehingga "Ozbek" berarti "bangsawan" atau "pemimpin sejati".

Baru!!: Republik-republik Asia Tengah dan Uzbekistan · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Republik Asia Tengah, Republik-republik asia tengah.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »