Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Yakan

Indeks Yakan

Orang Yakan adalah salah satu suku bangsa asli Filipina di Kepulauan Sulu.

20 hubungan: Abjad Jawi, Bahasa Cebu, Bahasa Inggris Filipina, Bahasa Ngaju, Bahasa Suluk, Bahasa Tagalog, Bahasa Yakan, Bangsamoro, Basilan, Islam, Kepulauan Sulu, Kota Zamboanga, Lumad, Mindanao, Orang Austronesia, Orang Bisayak, Orang Filipina, Rumpun bahasa Sama-Bajau, Semenanjung Zamboanga, Suku Bajau.

Abjad Jawi

Abjad Jawi huruf Jawi, aksara Jawi, abjad Arab-Melayu, abjad Yawi, tulisan Jawi, atau tulisan Melayu (جاوي, jawi; ยาวี, yawi) adalah kumpulan huruf berbasis abjad Arab yang umumnya digunakan untuk menuliskan teks dalam bahasa Melayu (dialek Malaysia, Brunei, Siak, Pahang, Terengganu, Johor, Deli, Kelantan, Songkhla, Riau, Pontianak, Palembang, Jambi, Sarawak, Musi dan dialek lainnya) dan bahasa-bahasa lainnya; seperti bahasa Aceh, Betawi, Banjar, Kerinci, Minangkabau maupun Tausug.

Baru!!: Yakan dan Abjad Jawi · Lihat lebih »

Bahasa Cebu

Bahasa Cebu (Cebuano) adalah suatu bahasa Austronesia yang dituturkan sebanyak lebih dari 27 juta jiwa di Filipina, khususnya di Bisaya Tengah dan sebagian Mindanao.

Baru!!: Yakan dan Bahasa Cebu · Lihat lebih »

Bahasa Inggris Filipina

Bahasa Inggris Filipina adalah sekelompok dialek bahasa Inggris yang dipakai oleh penutur asli bahasa Inggris di Filipina, termasuk yang digunakan oleh media dan sebagian besar orang Filipina yang berpendidikan.

Baru!!: Yakan dan Bahasa Inggris Filipina · Lihat lebih »

Bahasa Ngaju

Bahasa Ngaju Biaju adalah sebuah bahasa dalam rumpun bahasa Barito Raya (Barito Barat Daya) yang dituturkan oleh suku Ngaju berasal dari daerah aliran sungai Kapuas, Kahayan, Katingan, dan Mentaya di Provinsi Kalimantan Tengah.

Baru!!: Yakan dan Bahasa Ngaju · Lihat lebih »

Bahasa Suluk

Bahasa Suluk atau Bahasa Tausug ialah suatu bahasa yang dituturkan di wilayah Sulu di Filipina, Malaysia dan Indonesia oleh orang Tausug.

Baru!!: Yakan dan Bahasa Suluk · Lihat lebih »

Bahasa Tagalog

Bahasa Tagalog (Baybayin: ᜏᜒᜃᜆᜄᜎᜓ) adalah sebuah bahasa yang dipertuturkan secara luas di Filipina.

Baru!!: Yakan dan Bahasa Tagalog · Lihat lebih »

Bahasa Yakan

Bahasa Yakan Iyakan merupakan sebuah bahasa dalam rumpun bahasa Barito Raya yang dituturkan oleh suku Yakan yang banyak mendiami wilayah Basilan di Filipina.

Baru!!: Yakan dan Bahasa Yakan · Lihat lebih »

Bangsamoro

Bangsamoro, secara resmi Daerah Otonom Bangsamoro di Muslim Mindanao; (Rehiyong Awtonomo ng Bangsamoro sa Muslim Mindanao; منطقة بانجسامورو ذاتية الحكم, Minṭaqah Banjisāmūrū dhātiyyah al-ḥukm), adalah wilayah otonom yang terletak di selatan Filipina.

Baru!!: Yakan dan Bangsamoro · Lihat lebih »

Basilan

Peta yang menunjukkan daerah Basilan Basilan merupakan sebuah provinsi di Filipina.

Baru!!: Yakan dan Basilan · Lihat lebih »

Islam

Islam (al-’Islām) adalah sebuah agama (font) monoteisme Abrahamik yang berpusat terutama di sekitar Al-Qur'an, sebuah teks agama yang diimani oleh umat Muslim sebagai kitab suci dan firman langsung dari Tuhan (muslim menyebutnya sebagai Allāh) seperti yang diwahyukan kepada Muhammad, nabi Islam yang utama dan terakhir.

Baru!!: Yakan dan Islam · Lihat lebih »

Kepulauan Sulu

Kepulauan Sulu Kepulauan Sulu adalah sebuah kepulauan di Filipina bagian barat daya.

Baru!!: Yakan dan Kepulauan Sulu · Lihat lebih »

Kota Zamboanga

250px jmplZamboanga City merupakan kota yang terletak di sebelah selatan Filipina.

Baru!!: Yakan dan Kota Zamboanga · Lihat lebih »

Lumad

Lumad (secara harfiah: pribumi) adalah kelompok masyarakat adat Austronesia asli Pulau Mindanao di Filipina Selatan.

Baru!!: Yakan dan Lumad · Lihat lebih »

Mindanao

Mindanao adalah pulau terbesar kedua di Filipina dan salah satu dari tiga kelompok pulau utama bersama dengan Luzon dan Bisayak.

Baru!!: Yakan dan Mindanao · Lihat lebih »

Orang Austronesia

Bangsa Austronesia atau suku-suku penutur bahasa Austronesia adalah sekumpulan etnolinguistik atau gabungan berbagai etnis besar di benua Asia (khususnya Asia Tenggara), sebagian Oseania dan sebagian kecil Afrika yang memakai bahasa-bahasa dari keluarga Austronesia.

Baru!!: Yakan dan Orang Austronesia · Lihat lebih »

Orang Bisayak

Orang Bisayak adalah kelompok etnis di Filipina dan Malaysia.

Baru!!: Yakan dan Orang Bisayak · Lihat lebih »

Orang Filipina

Orang Filipina (Tagalog atau Filipino: Mga Pilipino) merupakan sekelompok orang yang tinggal di Filipina, salah satu negara yang terletak di Asia Tenggara.

Baru!!: Yakan dan Orang Filipina · Lihat lebih »

Rumpun bahasa Sama-Bajau

Rumpun Bahasa Sama-Bajau adalah sebutan untuk rumpun bahasa yang digunakan oleh masyarakat Suku Bajau terutama di wilayah pesisir kepulauan Indonesia bagian timur, kepulauan Filipina bagian selatan serta Sabah dan Lembah Klang, Malaysia.

Baru!!: Yakan dan Rumpun bahasa Sama-Bajau · Lihat lebih »

Semenanjung Zamboanga

Peta lokasi Semenanjung Zamboanga Semenanjung Zamboanga adalah semenanjung dan wilayah administratif di Filipina.

Baru!!: Yakan dan Semenanjung Zamboanga · Lihat lebih »

Suku Bajau

Suku Bajau atau Suku Sama adalah suku bangsa yang tanah asalnya Kepulauan Sulu, Filipina Selatan.

Baru!!: Yakan dan Suku Bajau · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Suku Yakan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »