Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Teorema dasar aljabar

Indeks Teorema dasar aljabar

Teorema dasar aljabar menyatakan bahwa setiap polinomial variabel tunggal nonkonstan dengan koefisien bilangan kompleks memiliki setidaknya satu akar kompleks.

29 hubungan: Akar kuadrat, Aksioma pemilihan, Aljabar linear, Analisis matematis, École Polytechnique, Bagian riil dan imajiner, Bilangan kompleks, Carl Friedrich Gauss, Gottfried Leibniz, Grup-p, Jean le Rond d'Alembert, Jean-Robert Argand, Joseph-Louis de Lagrange, Karl Weierstrass, Koefisien, Lapangan (matematika), Leonhard Euler, Matriks identitas, Matriks persegi, Nilai dan vektor eigen, Pierre-Simon de Laplace, Polinomial, Polinomial monik, Rekursi, Rumus kuadrat, Springer Science+Business Media, Teorema nilai antara, Topologi, Turunan.

Akar kuadrat

Notasi untuk akar kuadrat (pokok) x 52 (5 kuadrat). Di dalam matematika, akar kuadrat atau akar persegi dari bilangan x sama dengan bilangan r sedemikian sehingga r2.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Akar kuadrat · Lihat lebih »

Aksioma pemilihan

Ilustrasi dari aksioma pemilihan, dengan masing-masing ''S''''i'' dan ''x''''i'' direpresentasikan sebagai botol dan kelereng berwarna bilangan real '''R'''; artinya, ada satu set S''i'' untuk setiap bilangan real ''i'', dengan sampel kecil yang ditunjukkan di atas. Setiap himpunan berisi setidaknya satu, dan mungkin unsur-unsur yang tidak berhingga banyaknya. Aksioma pemilihan ini memungkinkan kita untuk secara sembarang untu memilih satu anggota dari masing-masing himpunan, membentuk sesuai keluarga anggota (''x''''i'') yang juga diindeks di atas bilangan real, dengan ''x''''i'' yang diambil dari S''i''. Secara umum, kumpulan tersebut dapat diindeks di atas setiap himpunan I, bukan hanya '''R'''. Dalam matematika, aksioma pemilihan, atau AC (axiom of choice), adalah sebuah aksioma dari teori himpunan yang setara dengan pernyataan bahwa hasil kali Kartesius dari kumpulan dari himpunan tidak kosong adalah himpunan tidak kosong pula.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Aksioma pemilihan · Lihat lebih »

Aljabar linear

Dalam ruang Euklides dimensi tiga, ketiga bidang ini mewakili solusi persamaan linear, dan perpotongannya ketiganya mewakili himpunan solusi gabungan: dalam hal ini, sebuah titik yang unik. Garis biru adalah solusi gabungan ketika hanya memperhatikan gabungan dari dua persamaan linear. Aljabar linear adalah bidang studi matematika yang mempelajari sistem persamaan linear sepertia_1x_1+\cdots +a_nx_n.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Aljabar linear · Lihat lebih »

Analisis matematis

Analisis matematis adalah cabang ilmu matematika yang mencakup teori turunan, integral, ukuran, limit, deret, dan analisis fungsional.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Analisis matematis · Lihat lebih »

École Polytechnique

Aula utama dilihat dari sisi lain danau École Polytechnique (juga dikenal sebagai "X") adalah salah satu institusi pendidikan tinggi elite paling bergengsi dan selektif di Prancis (dikenal sebagai). Sekolah ini adalah lembaga pendidikan tinggi dan penelitian umum Prancis di Palaiseau, pinggiran selatan Paris.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan École Polytechnique · Lihat lebih »

Bagian riil dan imajiner

Ilustrasi pada bidang kompleks. Bagian riil dari bilangan kompleks z''.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Bagian riil dan imajiner · Lihat lebih »

Bilangan kompleks

1.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Bilangan kompleks · Lihat lebih »

Carl Friedrich Gauss

Johann Carl Friedrich Gauß (juga dieja Gauss) adalah matematikawan, astronom, dan fisikawan Jerman yang memberikan beragam kontribusi; ia dipandang sebagai salah satu matematikawan terbesar sepanjang masa selain Archimedes dan Isaac Newton.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Carl Friedrich Gauss · Lihat lebih »

Gottfried Leibniz

Gottfried Wilhem Leibniz atau kadang kala dieja sebagai Leibnitz atau Von Leibniz (1 Juli (21 Juni menurut tarikh kalender Julian) 1646 – 14 November 1716) adalah seorang filsuf Jerman keturunan Sorbia dan berasal dari Sachsen.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Gottfried Leibniz · Lihat lebih »

Grup-p

Dalam matematika, khususnya teori grup, pada bilangan prima p, a grup-p adalah grup di mana urutan dari setiap elemen adalah daya dari p. Artinya, untuk setiap elemen g dari grup- p G, terdapat bilangan bulat nonnegatif n sehingga produk dari pn salinan g, dan tidak lebih sedikit, sama dengan elemen identitas.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Grup-p · Lihat lebih »

Jean le Rond d'Alembert

Jean-Baptiste le Rond d'Alembert adalah seorang matematikawan, mekanikawan, fisikawan, filsuf dan teoretikus musik asal Prancis.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Jean le Rond d'Alembert · Lihat lebih »

Jean-Robert Argand

Jean-Robert Argand (18 Juli 1768 - 13 Agustus 1822) adalah seorang ahli matematika asal Swiss.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Jean-Robert Argand · Lihat lebih »

Joseph-Louis de Lagrange

Joseph-Louis de Lagrange Joseph-Louis de Lagrange adalah seorang matematikawan dan astronom Prancis-Italia yang membuat sumbangan penting pada mekanika klasik, angkasa dan teori bilangan.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Joseph-Louis de Lagrange · Lihat lebih »

Karl Weierstrass

Karl Weierstrass Karl Theodor Wilhelm Weierstrass (Weierstraß) ialah seorang matematikawan Prusia yang mengembangkan teori lengkap tentang deret fungsi dan menyusun legitimasi operasi-operasi yang demikian sebagai pengintegralan dan pendiferensialan suku demi suku.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Karl Weierstrass · Lihat lebih »

Koefisien

Dalam matematika, koefisien adalah faktor perkalian dalam beberapa suku dari sebuah polinomial, deret, atau ekspresi; biasanya berupa angka, tetapi bisa juga ekspresi apa pun (termasuk variabel seperti, dan). Dalam kasus terakhir, variabel yang muncul di koefisien sering disebut parameter, dan harus dibedakan dengan jelas dari variabel lain.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Koefisien · Lihat lebih »

Lapangan (matematika)

biasa tidak dapat dibangun hanya dengan menggunakan konstruksi garis lurus dan kompas; ini dapat dibuktikan menggunakan bidang bilangan konstruksibel. Lapangan atau medan (juga disebut bidang) dalam matematika adalah suatu struktur aljabar dengan operasi seperti penambahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian yang memenuhi aksioma tertentu.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Lapangan (matematika) · Lihat lebih »

Leonhard Euler

Leonhard Euler (mirip dengan 'oiler'; 15 April 170718 September 1783) adalah seorang matematikawan dan fisikawan pionir dari Swiss.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Leonhard Euler · Lihat lebih »

Matriks identitas

Dalam aljabar linear, matriks identitas (atau terkadang secara rancu disebut dengan matriks satuan) berukuran n adalah matriks persegi berukuran n × n dengan elemen-elemen pada diagonal utama bernilai 1 dan bernilai 0 di elemen-elemen lainnya.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Matriks identitas · Lihat lebih »

Matriks persegi

Matriks persegi berukuran 4. Elemen a_ii membentuk diagonal utama dari matriks persegi. Pada matriks persegi di atas, diagonal utamanya berisi elemen ''a''11.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Matriks persegi · Lihat lebih »

Nilai dan vektor eigen

Matriks A menyebabkan vektor \mathbf x memanjang tanpa mengubah arah vektor, maka \mathbf x merupakan vektor eigen dari A. Dalam aljabar linear, vektor eigen (eigenvector) atau vektor karakteristik dari suatu matriks berukuran n \times n adalah vektor tak nol yang hanya mengalami perubahan panjang ketika dikali dengan matriks tersebut.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Nilai dan vektor eigen · Lihat lebih »

Pierre-Simon de Laplace

Pierre-Simon, Marquis de Laplace adalah seorang ahli matematika dan astronom Prancis yang mengemukakan teori bahwa bumi jutaan tahun yang lalu terpisah dari matahari dan secara bertahap kulit luarnya mengering dan mengeras.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Pierre-Simon de Laplace · Lihat lebih »

Polinomial

thumb Dalam matematika, polinomial atau suku banyak (juga ditulis sukubanyak) adalah pernyataan matematika yang melibatkan jumlahan perkalian pangkat dalam satu atau lebih variabel dengan koefisien.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Polinomial · Lihat lebih »

Polinomial monik

Dalam aljabar, polinomial monik adalah polinomial variabel tunggal (yaitu, polinomial univariat) di mana koefisien utama (koefisien bukan nol derajat tertinggi) adalah sama 1.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Polinomial monik · Lihat lebih »

Rekursi

Suatu bentuk rekursi yang dikenal dengan ''Efek Droste''. Wanita dalam gambar ini memegang suatu objek yang memiliki gambar kecil-nya yang memegang objek yang identik, yang juga memiliki gambar kecil dirinya sendiri yang memegang objek yang identik, dan seterusnya. Rekursi adalah proses pengulangan sesuatu dengan cara kesamaan-diri.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Rekursi · Lihat lebih »

Rumus kuadrat

Fungsi kuadrat dengan akar '' x ''.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Rumus kuadrat · Lihat lebih »

Springer Science+Business Media

Springer Science+Business Media atau Springer adalah perusahaan penerbitan global yang menerbitkan buku, buku elektronik, dan jurnal tinjauan sejawat di terbitan-terbitan sains, teknik, dan medis (STM).

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Springer Science+Business Media · Lihat lebih »

Teorema nilai antara

Teorema nilai antara Teorema nilai antara dalam analisis matematika menyatakan bahwa untuk tiap nilai di antara batas atas terkecil dan batas bawah terbesar bayangan suatu fungsi kontinu terdapat titik terkait dalam ranah fungsi tersebut yang dipetakan terhadap titik tersebut.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Teorema nilai antara · Lihat lebih »

Topologi

Sebuah Pita Möbius, objek penelitian dalam topologi. Deformasi sebuah cangkir menjadi torus/donat Topologi (dari bahasa Yunani τόπος, "tempat", dan λόγος, "ilmu") merupakan cabang matematika yang bersangkutan dengan tata ruang yang tidak berubah dalam deformasi dwikontinu (yaitu ruang yang dapat ditekuk, dilipat, disusut, direntangkan, dan dipilin, tetapi tidak diperkenankan untuk dipotong, dirobek, ditusuk atau dilekatkan).

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Topologi · Lihat lebih »

Turunan

Grafik fungsi (warna hitam) dan garis tangen pada fungsi (warna merah). Kemiringan dari garis tangen sama dengan turunan fungsi pada titik tersebut. Dalam matematika, turunan atau derivatif dari sebuah fungsi adalah cara mengukur sensitivitas perubahan nilai fungsi terhadap perubahan pada nilai variabelnya.

Baru!!: Teorema dasar aljabar dan Turunan · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »