Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

The Prodigy

Indeks The Prodigy

The Prodigy adalah grup musik elektronika asal Inggris yang didirikan pada tahun 1990 di Braintree, Essex, Britania Raya oleh pemain multi-instrumentalis Liam Howlett.

15 hubungan: Breakbeat, Britania Raya, Elektra Records, Elektronika, Elektronika (musik), Essex, Industrial, Inggris, Musik rok alternatif, Rok elektronik, Warner Records, XL Recordings, 1990, 1991, 2000.

Breakbeat

Breakbeat adalah salah satu teknik dalam musik elektronik yang berupa pengambilan break atau suatu jeda drum yang berasal dari lagu-lagu funk, jazz, dan R&B untuk dimainkan secara berulang-ulang.

Baru!!: The Prodigy dan Breakbeat · Lihat lebih »

Britania Raya

Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara (United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland atau United Kingdom, UK),Di Britania Raya dan Dependensinya, terdapat bahasa lain yang secara resmi diakui sebagai bahasa daerah yang sah di bawah Piagam Bahasa Daerah dan Minoritas Eropa.

Baru!!: The Prodigy dan Britania Raya · Lihat lebih »

Elektra Records

Elektra Records (Elektra Entertainment Group Inc.) adalah sebuah label rekaman Amerika Serikat yang merupakan milik Warner Music Group.

Baru!!: The Prodigy dan Elektra Records · Lihat lebih »

Elektronika

Rangkaian elektronika Elektronika merupakan ilmu yang mempelajari alat listrik arus lemah yang dioperasikan dengan cara mengontrol aliran elektron atau partikel bermuatan listrik dalam suatu alat seperti komputer, peralatan elektronik, termokopel, semikonduktor, dan lain sebagainya.

Baru!!: The Prodigy dan Elektronika · Lihat lebih »

Elektronika (musik)

Elektronika (electronica) adalah genre musik yang mencakup banyak jenis musik elektronik.

Baru!!: The Prodigy dan Elektronika (musik) · Lihat lebih »

Essex

Letak Essex di Inggris Essex merupakan sebuah county di Inggris yang memiliki luas wilayah 3.670 km² dan populasi 1.645.900 jiwa (2005).

Baru!!: The Prodigy dan Essex · Lihat lebih »

Industrial

Industrial adalah genre campuran yang mempadukan musik elektronik dan musik eksperimental, yang menggambarkan kekerasan, tema dan suara transgresif atau provokatif.

Baru!!: The Prodigy dan Industrial · Lihat lebih »

Inggris

Inggris (England) adalah sebuah negara konstituen atau negara bagian yang merupakan bagian dari Britania Raya.

Baru!!: The Prodigy dan Inggris · Lihat lebih »

Musik rok alternatif

Rok alternatif (juga disebut musik alternatif, alt-rock, atau hanya alternatif) adalah kategori musik rok yang muncul dari musik independen bawah tanah tahun 1970-an dan menjadi sangat populer pada 1990-an.

Baru!!: The Prodigy dan Musik rok alternatif · Lihat lebih »

Rok elektronik

Rok elektronik adalah genre musik yang melibatkan kombinasi musik rok dan musik elektronik, menampilkan instrumen yang biasanya ditemukan dalam kedua genre.

Baru!!: The Prodigy dan Rok elektronik · Lihat lebih »

Warner Records

Warner Records (atau Warner Bros.) adalah perusahaan rekaman yang merupakan cabang dari perusahaan multinasional Warner Music Group.

Baru!!: The Prodigy dan Warner Records · Lihat lebih »

XL Recordings

XL Recordings adalah sebuah label rekaman independen dari Inggris yang dimiliki oleh Richard Russell dan didirikan pada tahun 1989.

Baru!!: The Prodigy dan XL Recordings · Lihat lebih »

1990

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: The Prodigy dan 1990 · Lihat lebih »

1991

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: The Prodigy dan 1991 · Lihat lebih »

2000

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: The Prodigy dan 2000 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

The prodigy.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »