Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Tokoferol

Indeks Tokoferol

Tokoferol (tocopherol, TCP) adalah senyawa organik dengan gugus fenol yang mengalami metilasi.

7 hubungan: Antioksidan, Fenol, Gugus fungsi, Lemak, Metilasi, Senyawa organik, Vitamin E.

Antioksidan

Model pengisian ruang antioksidan glutation. Bola kuning merupakan atom sulfur yang memberikan aktivitas antioksidan, manakala bola merah, biru, putih, dan kelabu mewakili atom oksigen, nitrogen, hidrogen, dan karbon secara berturut. Antioksidan merupakan molekul yang mampu memperlambat atau mencegah proses oksidasi molekul lain.

Baru!!: Tokoferol dan Antioksidan · Lihat lebih »

Fenol

Fenol atau asam karbolat atau benzenol adalah zat kristal tak berwarna yang memiliki bau khas.

Baru!!: Tokoferol dan Fenol · Lihat lebih »

Gugus fungsi

Benzil asetat memiliki sebuah gugus fungsi ester (merah), bagian asetil (dilingkari dengan hijau gelap) dan bagian benziloksi (dilingkari dengan jingga terang). Pembagian lain dapat dilakukan. Dalam kimia organik, gugus fungsi adalah substituen atau bagian spesifik dalam molekul yang bertanggung jawab terhadap karakteristik reaksi kimia dari molekul-molekul tersebut.

Baru!!: Tokoferol dan Gugus fungsi · Lihat lebih »

Lemak

Struktur kimia untuk trimiristin, sejenis trigliserida. Jaringan lemak yang terdapat dalam tubuh. Lemak (fat) merujuk pada sekelompok besar molekul-molekul alam yang terdiri atas unsur-unsur karbon, hidrogen, dan oksigen meliputi asam lemak, malam, sterol, vitamin-vitamin yang larut di dalam lemak (contohnya A, D, E, dan K), monogliserida, digliserida, fosfolipid, glikolipid, terpenoid (termasuk di dalamnya getah dan steroid) dan lain-lain.

Baru!!: Tokoferol dan Lemak · Lihat lebih »

Metilasi

Mekanisme metilasi umum pada lisina. Dalam ilmu kimia, metilasi menunjukkan penambahan (adisi) suatu gugus metil pada suatu substrat, atau penggantian (substitusi) suatu atom (atau gugus) oleh gugus metil.

Baru!!: Tokoferol dan Metilasi · Lihat lebih »

Senyawa organik

Senyawa organik adalah golongan besar senyawa kimia yang molekulnya mengandung karbon, kecuali karbida, karbonat, dan oksida karbon.

Baru!!: Tokoferol dan Senyawa organik · Lihat lebih »

Vitamin E

Strukur alfa tokoferol (Vitamin E). Vitamin E dalam bentuk pil Vitamin E adalah nama umum untuk dua kelas molekul (tocopherol dan tocotrienol) yang memiliki aktivitas vitamin E dalam nutrisi.

Baru!!: Tokoferol dan Vitamin E · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Tosoferol.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »