Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Wu Ding

Indeks Wu Ding

Wu Ding (武丁, lahir Zi Zhao, 子昭) merupakan seorang raja Dinasti Shang, Tiongkok, yang pemerintahannya berlangsung dari sekitar tahun 1250-1192 SM.

17 hubungan: Anyang, Catatan Sejarawan Agung, Dinasti dalam sejarah Tiongkok, Dinasti Shang, Fu Hao, Marga, Nama kecil, Quan, Sima Qian, Suku Qiang, Tang dari Shang, Tiongkok, Tulang ramalan, Xiao Yi dari Shang, Yinxu, Zu Geng dari Shang, Zu Jia.

Anyang

Sepiring Anyang Anyang adalah sejenis makanan tradisional dari Provinsi sumatera barat dan masyarakat Minangkabau umumnya.

Baru!!: Wu Ding dan Anyang · Lihat lebih »

Catatan Sejarawan Agung

Catatan Sejarawan Agung atau Shiji adalah buku sejarah terlengkap yang pertama tentang peradaban Tiongkok selama 3000 tahun, mulai dari zaman Kaisar Kuning sampai Dinasti Han Barat.

Baru!!: Wu Ding dan Catatan Sejarawan Agung · Lihat lebih »

Dinasti dalam sejarah Tiongkok

Berikut adalah kronologi dinasti dalam sejarah Tiongkok.

Baru!!: Wu Ding dan Dinasti dalam sejarah Tiongkok · Lihat lebih »

Dinasti Shang

Peta pengaruh Dinasti Shang Dinasti Shāng (Hanzi: 商, 1600SM-1046SM) adalah dinasti yang menggantikan Dinasti Xià dalam sejarah Tiongkok.

Baru!!: Wu Ding dan Dinasti Shang · Lihat lebih »

Fu Hao

Fu Hao (meninggal sek. tahun 1200 SM) atau Nyonya Hao, anumerta Mu Xin (母辛), dan kadang Nyonya Fu Hao, merupakan salah satu istri Raja Wu Ding dari Dinasti Shang dan, jarang terjadi pada masa itu, juga bekerja sebagai jenderal militer dan imam besar.

Baru!!: Wu Ding dan Fu Hao · Lihat lebih »

Marga

Marga dan nama keluarga adalah nama pertanda dari keluarga mana seorang berasal.

Baru!!: Wu Ding dan Marga · Lihat lebih »

Nama kecil

accessdate.

Baru!!: Wu Ding dan Nama kecil · Lihat lebih »

Quan

Quan adalah sebuah nama marga Tionghoa yang tidak begitu umum, yang berarti "semuanya" dalam bahasa Tionghoa.

Baru!!: Wu Ding dan Quan · Lihat lebih »

Sima Qian

Sima Qian Sima Qian (SM) adalah seorang sejarawan dan negarawan pada zaman Dinasti Han.

Baru!!: Wu Ding dan Sima Qian · Lihat lebih »

Suku Qiang

Suku Qiang adalah grup etnis yang secara resmi diakui sebagai salah satu dari 56 grup etnis Republik Rakyat Tiongkok oleh pemerintah Cina, dengan populasi sekitar 200.000 jiwa, yang kebanyakan tinggal di provinsi Sichuan.

Baru!!: Wu Ding dan Suku Qiang · Lihat lebih »

Tang dari Shang

Tang dari Shang alias Cheng Tang (Hanzi: 成汤, ? – 1588 SM) adalah pendiri dan raja pertama Dinasti Shang, Tiongkok.

Baru!!: Wu Ding dan Tang dari Shang · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Wu Ding dan Tiongkok · Lihat lebih »

Tulang ramalan

Tulang ramalan Dinasti Shang Tulang ramalan adalah kepingan tulang atau cangkang kura-kura yang dipanaskan dan dipecahkan dengan menggunakan tongkat perunggu, sewaktu peramalan, terutama pada akhir Dinasti Shang, dan umumnya diukir dengan tulisan.

Baru!!: Wu Ding dan Tulang ramalan · Lihat lebih »

Xiao Yi dari Shang

Xiao Yi (小乙) merupakan raja dari Dinasti Shang, Tiongkok.

Baru!!: Wu Ding dan Xiao Yi dari Shang · Lihat lebih »

Yinxu

Reruntuhan Yin, ibukota (1350–1046 SM) dari dinasti Shang (Yin) Yinxu) adalah sebuah situs dari salah satu ibu kota bersejarah kuno dan utama Tiongkok. Ini adalah sumber penemuan arkeologi tulang oracle dan naskah tulang ramalan, yang menghasilkan identifikasi tulisan Tionghoa yang paling awal diketahui. Sisa-sisa arkeologis (atau reruntuhan) yang dikenal sebagai Yinxu mewakili kota kuno Yin, ibukota terakhir dari dinasti Shang Tiongkok yang ada melalui delapan generasi selama 255 tahun, dan melalui masa pemerintahan 12 raja. Yinxu ditemukan, atau ditemukan kembali, pada tahun 1899. Sekarang situs ini menjadi salah satu situs arkeologi tertua dan terbesar di Tiongkok, dan telah dipilih sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO. Yinxu terletak di provinsi Henan paling utara dekat kota Anyang modern, dan dekat perbatasan provinsi Hebei dan Shanxi. Akses publik ke situs diizinkan. Pada tahun 2006 situs itu tercantum dalam daftar Situs Warisan Dunia UNESCO.

Baru!!: Wu Ding dan Yinxu · Lihat lebih »

Zu Geng dari Shang

Zu Geng (祖庚) merupakan raja dari Dinasti Shang, Tiongkok.

Baru!!: Wu Ding dan Zu Geng dari Shang · Lihat lebih »

Zu Jia

Zu Jia (祖甲) merupakan raja dari Dinasti Shang, Tiongkok.

Baru!!: Wu Ding dan Zu Jia · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Wu ding.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »