Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Batman

Indeks Batman

Batman (manusia kelelawar) adalah tokoh pahlawan super fiksi yang diciptakan oleh seniman Bob Kane dan penulis Bill Finger dan diterbitkan oleh DC Comics.

58 hubungan: Abu-abu, Acara televisi, Adam West, Adiwira, Alex Ross, Antagonis, Anthony Wayne, Batman (film 1989), Ben Affleck, Bill Finger, Biru, Bob Kane, Budaya, Butler, Catwoman, Christian Bale, Dasawarsa, DC Comics, Detective Comics, Elips, Estetika, Frank Miller, Genius, George Clooney, Gua, Hitam, Joker (karakter), Justice League of America, Kastel, Kecerdasan, Kedermawanan, Kelelawar, Komisaris, Kota Gotham, Kuning, Lampu, Logo, Media massa, Merah, Michael Keaton, Mister Freeze, Pebisnis, Permainan video, Pidana, Playboy (gaya hidup), Polisi, Ra's al Ghul, Radio, Riddler, Robert the Bruce, ..., Robin (karakter), Scarecrow, Seni bela diri, Superman, Tim Burton, Tokoh fiksi, Val Kilmer, Wonder Woman. Memperluas indeks (8 lebih) »

Abu-abu

Abu-abu (Grey) atau Kelabu (Ash grey) sebenarnya bukanlah warna, seperti juga hitam dan putih.

Baru!!: Batman dan Abu-abu · Lihat lebih »

Acara televisi

Acara televisi, program televisi, secara sederhana disebut acara TV, adalah referensi umum untuk konten apa pun yang diproduksi untuk ditonton di televisi yang disiarkan melalui udara, satelit, atau kabel.

Baru!!: Batman dan Acara televisi · Lihat lebih »

Adam West

William West Anderson, lebih dikenal dengan nama panggungnya Adam West, adalah seorang aktor Amerika, yang selama enam dekade televisi paling dikenal karena perannya dalam serial TV Batman di jaringan TV ABC dan Mermaid man muda di serial kartun Spongebob Squarepants.

Baru!!: Batman dan Adam West · Lihat lebih »

Adiwira

Superman adalah salah satu adiwira yang paling banyak dikenal. Adiwira Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia, adisatria, pahlawan super (superhero), atau adiwirawati (superheroine) adalah tokoh fiksi yang memiliki kekuatan luar biasa untuk melakukan tindakan hebat untuk kepentingan umum.

Baru!!: Batman dan Adiwira · Lihat lebih »

Alex Ross

Nelson Alexander "Alex" Ross adalah seorang pelukis komik, ilustrator dan penulis cerita, karyanya yang bergaya photorealisme selalu di kagumi orang.

Baru!!: Batman dan Alex Ross · Lihat lebih »

Antagonis

Antagonis adalah karakter yang melawan atau menentang tujuan utama dari karakter utama atau protagonis.

Baru!!: Batman dan Antagonis · Lihat lebih »

Anthony Wayne

Anthony Wayne (1 Januari 1745 - 15 Desember 1796) adalah seorang prajurit, perwira, dan negarawan Amerika Serikat keturunan Irlandia.

Baru!!: Batman dan Anthony Wayne · Lihat lebih »

Batman (film 1989)

Batman adalah film Amerika Serikat pemenang Academy Award yang mengangkat kisah tokoh superhero DC Comics karya Bob Kane dan Bill Finger, Batman.

Baru!!: Batman dan Batman (film 1989) · Lihat lebih »

Ben Affleck

Benjamin Géza Affleck-Boldt adalah seorang aktor dan pembuat film Amerika.

Baru!!: Batman dan Ben Affleck · Lihat lebih »

Bill Finger

Milton Finger, dikenal secara profesional sebagai Bill Finger (8 Februari 1914 – 18 Januari 1974), adalah komik strip Amerika dan penulis buku komik yang paling dikenal sebagai pencipta, dengan Bob Kane, dari karakter DC Comics Batman, dan ikut dalam pengembangan seri.

Baru!!: Batman dan Bill Finger · Lihat lebih »

Biru

Biru merupakan salah satu dari tiga warna primer additif selain merah dan hijau.

Baru!!: Batman dan Biru · Lihat lebih »

Bob Kane

Robert Kane (lahir Robert Kahn; 24 Oktober 1915 – 3 November 1998) adalah seorang penulis dan seniman buku komik Amerika yang ikut menciptakan, bersama Bill Finger, karakter DC Comics Batman.

Baru!!: Batman dan Bob Kane · Lihat lebih »

Budaya

Budaya adalah cara hidup yang berkembang dan dimiliki oleh seseorang atau sekelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi namun tidak turun temurun.

Baru!!: Batman dan Budaya · Lihat lebih »

Butler

* Butler (nama).

Baru!!: Batman dan Butler · Lihat lebih »

Catwoman

Catwoman adalah karakter fiksi yang diciptakan oleh Bill Finger dan Bob Kane yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics, umumnya dalam hubungan dengan superhero Batman.

Baru!!: Batman dan Catwoman · Lihat lebih »

Christian Bale

Christian Charles Philip Bale adalah Aktor Inggris.

Baru!!: Batman dan Christian Bale · Lihat lebih »

Dasawarsa

Dasawarsa atau dekade adalah unit waktu yang terdiri dari 10 tahun.

Baru!!: Batman dan Dasawarsa · Lihat lebih »

DC Comics

DC Comics, Inc. adalah penerbit buku komik Amerika.

Baru!!: Batman dan DC Comics · Lihat lebih »

Detective Comics

Detective Comics adalah seri buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics.

Baru!!: Batman dan Detective Comics · Lihat lebih »

Elips

Elips dan sifat-sifat matematisnya Irisan kerucut dalam suatu bidang datar dapat membentuk elips Elips (merah) diperoleh sebagai persimpangan kerucut dengan bidang miring. Elips: notasi Elips: contoh dengan eksentrisitas yang meningkat Dalam matematika, sebuah elips atau oval yang beraturan adalah gambar yang menyerupai lingkaran yang telah dipanjangkan ke satu arah.

Baru!!: Batman dan Elips · Lihat lebih »

Estetika

Estetika adalah salah satu cabang filsafat yang membahas keindahan.

Baru!!: Batman dan Estetika · Lihat lebih »

Frank Miller

Frank Miller (lahir 27 Januari 1957)Comics Buyer's Guide #1650; Februari 2009; hlm.

Baru!!: Batman dan Frank Miller · Lihat lebih »

Genius

Leonardo da Vinci yang dikenal karena kegeniusannya dan seorang polimatik. Genius (ejaan tidak baku: jenius) adalah istilah untuk menyebut seseorang dengan kapasitas kecerdasan di atas rata-rata di bidang intelektual, terutama yang ditunjukkan dalam hasil kerja yang kreatif dan orisinal.

Baru!!: Batman dan Genius · Lihat lebih »

George Clooney

George Timothy Clooney adalah seorang aktor, sutradara, dan penulis skenario film asal Amerika Serikat.

Baru!!: Batman dan George Clooney · Lihat lebih »

Gua

Penelusur gua sedang melakukan pemeetaan di Gua Gambrit, Kecamatan Donorojo, Kabupaten Pacitan. Pemetaan goa dilakukan mengetahui bagian-bagian goa Wales Selatan. Acsibi gua, Argentina. Gua adalah sebuah lubang alami di tanah yang cukup besar dan dalam.

Baru!!: Batman dan Gua · Lihat lebih »

Hitam

Hitam dalam definisi ideal adalah representasi ketidakhadiran sedikit pun warna atau cahaya di dalam sebuah ruang gelap.

Baru!!: Batman dan Hitam · Lihat lebih »

Joker (karakter)

Joker adalah sebuah karakter penjahat super fiksi yang dibuat oleh Bill Finger, Bob Kane, dan Jerry Robinson yang pertama kali muncul dalam keluaran debut buku komik Batman (25 April 1940) yang diterbitkan oleh DC Comics.

Baru!!: Batman dan Joker (karakter) · Lihat lebih »

Justice League of America

Justice League of America adalah tim pahlawan super fiksi yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics.

Baru!!: Batman dan Justice League of America · Lihat lebih »

Kastel

Disney. parit berair. Kastel atau puri (atau umumnya juga disebut kastil yang diserap dari Bahasa Belanda) adalah jenis bangunan pertahanan Abad Pertengahan yang kebanyakan didirikan oleh raja-raja atau kaum bangsawan dan tarekat-tarekat militer.

Baru!!: Batman dan Kastel · Lihat lebih »

Kecerdasan

* Kecerdasan intelektual.

Baru!!: Batman dan Kecerdasan · Lihat lebih »

Kedermawanan

Kedermawanan atau Filantropi (bahasa Yunani: philein berarti cinta, dan anthropos berarti manusia) adalah tindakan seseorang yang mencintai sesama manusia serta nilai kemanusiaan, sehingga menyumbangkan waktu, uang, dan tenaganya untuk menolong orang lain.

Baru!!: Batman dan Kedermawanan · Lihat lebih »

Kelelawar

Kelelawar adalah satu-satunya mamalia yang dapat terbang, dengan kedua kaki depan yang berkembang menjadi sayap.

Baru!!: Batman dan Kelelawar · Lihat lebih »

Komisaris

Komisaris adalah posisi yang mewakili pemegang saham dalam sebuah perseroan terbatas.

Baru!!: Batman dan Komisaris · Lihat lebih »

Kota Gotham

Kota Gotham, atau disebut Gotham saja, adalah kota fiksi yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics, paling dikenal sebagai rumah Batman.

Baru!!: Batman dan Kota Gotham · Lihat lebih »

Kuning

Kuning adalah warna cahaya yang memberi rangsangan pada sel kerucut (cone cells) merah dan hijau pada retina mata manusia, tetapi tidak pada sel kerucut biru.

Baru!!: Batman dan Kuning · Lihat lebih »

Lampu

Lampu adalah sebuah peranti yang menghasilkan cahaya.

Baru!!: Batman dan Lampu · Lihat lebih »

Logo

Logo merupakan suatu gambar atau sekadar sketsa dengan arti tertentu, dan mewakili suatu arti dari perusahaan, daerah, organisasi, produk, negara, lembaga, dan hal lainnya membutuhkan sesuatu yang singkat dan mudah diingat sebagai pengganti dari nama sebenarnya.

Baru!!: Batman dan Logo · Lihat lebih »

Media massa

Seorang gadis kecil membaca berita melalui surat kabar (koran) yang diantarkan ke rumahnya tentang pendaratan di bulan pada tahun 1969 Media massa atau Pers adalah istilah yang mulai digunakan pada tahun 1920-an untuk mengistilahkan jenis media yang secara khusus didesain untuk mencapai masyarakat yang sangat luas.

Baru!!: Batman dan Media massa · Lihat lebih »

Merah

Piringan agar darah biasa digunakan untuk memeriksa infeksi. Merah atau warna merah adalah warna di frekuensi cahaya yang paling rendah yang dapat dilihat atau ditangkap pada mata manusia.

Baru!!: Batman dan Merah · Lihat lebih »

Michael Keaton

Michael John Douglas secara profesional dikenal sebagai Michael Keaton, adalah seorang aktor asal Amerika Serikat.

Baru!!: Batman dan Michael Keaton · Lihat lebih »

Mister Freeze

Mister Freeze (Victor Fries) adalah penjahat super fiksi yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics, umumnya sebagai musuh superhero Batman, yang diciptakan oleh penulis Dave Wood dan artis Sheldon Moldoff.

Baru!!: Batman dan Mister Freeze · Lihat lebih »

Pebisnis

Pebisnis atau Pengusaha adalah sebutan bagi orang-orang yang terlibat dalam usaha yang bertujuan menghasilkan laba, umumnya dalam pengelolaan sebuah Perusahaan.

Baru!!: Batman dan Pebisnis · Lihat lebih »

Permainan video

Permainan video (video game) adalah permainan elektronik yang melibatkan interaksi antarmuka pengguna atau perangkat masukan seperti peranti tuas kendali, stik kendali (controller), papan tombol, maupun pengindra gerakan untuk menghasilkan umpan balik visual.

Baru!!: Batman dan Permainan video · Lihat lebih »

Pidana

Pidana merupakan pinjam terjemah dari bahasa Belanda straf, selain kata Pindana, Istilah Jenayah bermaksud yang sama, sering disebut dengan istilah hukuman.

Baru!!: Batman dan Pidana · Lihat lebih »

Playboy (gaya hidup)

Playboy adalah gaya hidup pria kaya dengan waktu yang dijalani untuk waktu luang, yang secara demonstratif adalah ''bon vivant'' (menikmati kesenangan dunia, khususnya wanita).

Baru!!: Batman dan Playboy (gaya hidup) · Lihat lebih »

Polisi

Polisi di Indonesia berpatroli di jalan-jalan di Sumatera Barat Kepolisian (serapan dari politie) adalah badan petugas yang mewakili otoritas sipil pemerintah.

Baru!!: Batman dan Polisi · Lihat lebih »

Ra's al Ghul

Ra's al Ghul/ Rā's al Ghūl (رأس الغول; "The Head of the Ghoul" atau, dalam terjemahan kasar, "The Chief Demon") adalah penjahat super fiktif yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics, umumnya sebagai musuh dari penjahat yang memerangi kejahatan, Batman.

Baru!!: Batman dan Ra's al Ghul · Lihat lebih »

Radio

Sebuah radio merek Truetone Sebuah penerima radio Radio adalah teknologi yang digunakan untuk pengiriman sinyal dengan cara modulasi dan radiasi elektromagnetik (gelombang elektromagnetik).

Baru!!: Batman dan Radio · Lihat lebih »

Riddler

Riddler (Edward Nigma, kemudian Edward Nygma dan Edward Nashton) adalah sebuah karakter penjahat super fiksi yang tampil dalam buku-buku komik terbitan DC Comics, yang dibuat oleh Bill Finger dan Dick Sprang.

Baru!!: Batman dan Riddler · Lihat lebih »

Robert the Bruce

medan tempur Bannockburn Robert I, yang lebih dikenal sebagai Robert the Bruce (Gaelik Abad Pertengahan: Roibert a Briuis; Gaelik Skotlandia modern: Raibeart Bruis; Prancis Norman: Robert de Brus atau Robert de Bruys; Skotlandia Awal: Robert Brus; Robertus Brussius), adalah Raja Skotlandia dari 1306 sampai ia wafat pada 1329.

Baru!!: Batman dan Robert the Bruce · Lihat lebih »

Robin (karakter)

Robin adalah nama beberapa pahlawan super fiktif yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics.

Baru!!: Batman dan Robin (karakter) · Lihat lebih »

Scarecrow

The Scarecrow (Dr. Jonathan Crane) adalah penjahat super fiksi yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics.

Baru!!: Batman dan Scarecrow · Lihat lebih »

Seni bela diri

Seni bela diri adalah seni yang timbul sebagai salah satu cara seseorang untuk mempertahankan atau membela diri, yang mengutamakan ketahanan dan kekuatan fisik.

Baru!!: Batman dan Seni bela diri · Lihat lebih »

Superman

Superman (Manusia Super), adalah pahlawan super fiksi yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh DC Comics.

Baru!!: Batman dan Superman · Lihat lebih »

Tim Burton

Tim Burton adalah sutradara Amerika Serikat yang terkenal dengan gaya-gaya gothic atau noir-nya.

Baru!!: Batman dan Tim Burton · Lihat lebih »

Tokoh fiksi

Alice, tokoh fiksi karya Lewis Carroll. Tokoh fiksi atau karakter fiktif adalah orang, persona, identitas, atau tokoh yang berasal dari sebuah karya fiksi.

Baru!!: Batman dan Tokoh fiksi · Lihat lebih »

Val Kilmer

Val Edward Kilmer adalah seorang pemeran Amerika Serikat.

Baru!!: Batman dan Val Kilmer · Lihat lebih »

Wonder Woman

Wonder Woman adalah karakter perempuan superhero fiktif yang muncul di buku komik Amerika Serikat yang diterbitkan oleh DC Comics.

Baru!!: Batman dan Wonder Woman · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Batman (buku komik).

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »