Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kanon Alkitab Kristen dan Perjanjian Lama

Pintas untuk: Perbedaan, Kesamaan, Jaccard Kesamaan Koefisien, Referensi.

Perbedaan antara Kanon Alkitab Kristen dan Perjanjian Lama

Kanon Alkitab Kristen vs. Perjanjian Lama

Kanon Alkitab Kristen merupakan sekumpulan kitab yang dianggap oleh suatu denominasi Kristen sebagai terinspirasi secara ilahi dan dengan demikian membentuk sebuah Alkitab Kristen. Perjanjian Lama adalah bagian pertama dari Alkitab Kristen, yang utamanya berdasarkan pada Alkitab Ibrani, berisikan suatu kumpulan tulisan keagamaan karya bangsa Israel kuno.

Kemiripan antara Kanon Alkitab Kristen dan Perjanjian Lama

Kanon Alkitab Kristen dan Perjanjian Lama memiliki 78 kesamaan (dalam Unionpedia): Agustinus dari Hippo, Alkitab, Alkitab Ibrani, Alkitab Luther, Alkitab Protestan, Apokrifa Alkitab, Athanasius, Bahasa Aram, Bahasa Ibrani, Bahasa Latin, Buku Doa Umum, Codex Alexandrinus, Codex Sinaiticus, Deuterokanonika, Doa Manasye, Dua Belas Nabi, Esdras, Eusebius dari Kaisarea, Gereja Ortodoks Konstantinopel (Turki), Gereja Ortodoks Timur, Gereja-Gereja Ortodoks Oriental, Hieronimus, Kanon Alkitab, Kekristenan, Kekristenan Barat, Kekristenan Timur, Ketuvim, Kitab Amsal, Kitab Ayub, Kitab Barukh, ..., Kitab Bilangan, Kitab Daniel, Kitab Ester, Kitab Ezra, Kitab Hakim-hakim, Kitab Henokh, Kitab Imamat, Kitab Kebijaksanaan Salomo, Kitab Kejadian, Kitab Keluaran, Kitab Kidung Agung, Kitab Makabe, Kitab Makabe yang Keempat, Kitab Makabe yang Ketiga, Kitab Mazmur, Kitab Nehemia, Kitab Pengkhotbah, Kitab Rut, Kitab Tawarikh, Kitab Tobit, Kitab Ulangan, Kitab Yehezkiel, Kitab Yeremia, Kitab Yesaya, Kitab Yesus bin Sirakh, Kitab Yosua, Kitab Yudit, Kodeks Vaticanus, Konsili Kartago, Konstans, Konstantinus Agung dan Kekristenan, Mazmur 151, Paus (Gereja Katolik), Paus Damasus I, Perjanjian Baru, Perkembangan kanon Perjanjian Lama, Pesyita, Philip Schaff, Protestanisme, Septuaginta, Sinode Hippo, Surat Nabi Yeremia, Takhta Suci, Tanakh, Targum, Vulgata, 1 Esdras, 2 Esdras. Memperluas indeks (48 lebih) »

Agustinus dari Hippo

Agustinus dari Hippo (dalam Agustinus Binus Hipponensis,Nomen Wawanus sebenarnya tidak bermakna apa-apa, lebih sebagai penanda kewarganegaraan Romawi (lih.).), juga dikenal sebagai Santo Agustinus, atau Saint Augustine dan Saint Austin dalam bahasa Inggris, Beato Agustinus, dan Doktor Rahmat, adalah seorang filsuf dan teolog Kristen awal yang tulisannya mempengaruhi perkembangan Kekristenan Barat dan filsafat Barat.

Agustinus dari Hippo dan Kanon Alkitab Kristen · Agustinus dari Hippo dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Alkitab dan Kanon Alkitab Kristen · Alkitab dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Alkitab Ibrani

jmpl Manuskrip Alkitab Ibrani abad ke-11 dengan Targum berbahasa Aram Alkitab Ibrani atau Kitab Suci Ibrani (Biblia Hebraica) adalah istilah yang digunakan oleh para akademisi alkitab untuk merujuk pada Tanakh (תנ"ך), yakni kumpulan teks-teks Yahudi kanonikal, yang mana merupakan sumber tekstual umum beberapa edisi kanonik dari Perjanjian Lama Kristen.

Alkitab Ibrani dan Kanon Alkitab Kristen · Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Alkitab Luther

Alkitab Luther (Lutherbibel, disingkat LB) adalah versi Alkitab Kristen dalam bahasa Jerman, yang terjemahkan dari bahasa Ibrani, bahasa Aram dan bahasa Yunani kuno oleh Martin Luther.

Alkitab Luther dan Kanon Alkitab Kristen · Alkitab Luther dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Alkitab Protestan

kitab suci Protestan adalah Alkitab Kristen yang terdiri dari 46 kitab Perjanjian Lama (menurut kanon Alkitab Ibrani Yahudi, terkadang dikenal sebagai kitab-kitab protokanonika istilah ini baru muncul abad 16) dan 27 kitab Perjanjian Baru sehingga berjumlah total 73 kitab.

Alkitab Protestan dan Kanon Alkitab Kristen · Alkitab Protestan dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Apokrifa Alkitab

Apokrif (atau dalam bahasa Inggris Apocrypha) berasal dari kata apokryphos dalam bahasa Yunani, artinya rahasia, tersembunyi atau tidak kanonik.

Apokrifa Alkitab dan Kanon Alkitab Kristen · Apokrifa Alkitab dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Athanasius

Santo Athanasius dari Aleksandria (Ἀθανάσιος Ἀλεξανδρείας, Athanásios Alexandrías; ca. 296–298 – 2 Mei 373), dijuluki pula Athanasius Agung, Athanasius Sang Pengaku Iman atau, khususnya dalam Gereja Ortodoks Koptik, Athanasius Apostolik, adalah Uskup Aleksandria (Athanasius I).

Athanasius dan Kanon Alkitab Kristen · Athanasius dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Bahasa Aram

Bahasa Aram adalah suatu bahasa Semit yang dituturkan di Timur Tengah. Bahasa ini pernah menjadi bahasa pemerintahan berbagai kekaisaran serta bahasa untuk kegiatan upacara kegamaan. Bahasa Aram adalah bahasa asli di sebagian besar Kitab Daniel dan Ezra dalam Alkitab, dan merupakan bahasa utama yang dipakai dalam kitab Talmud. Bahasa ini juga merupakan bahasa ibu Yesus Kristus (lihat Bahasa Aram Yesus). Aram Modern kini dituturkan sebagai bahasa pertama bagi banyak komunitas yang terpencar, terutama oleh bangsa Asiria dan Kasdim. Bahasa ini dianggap sebagai bahasa yang terancam. Bahasa Aram tergolong dalam rumpun bahasa Afro-Asia. Bahasa ini terbagi lagi menjadi berbagai bahasa. Bahasa ini merupakan bagian dalam subfamili Semitik. Aram adalah bagian dari grup bahasa Semitik Barat Laut, yang juga termasuk bahasa Kanaan (seperti bahasa Ibrani). Bahasa Aram juga berhubungan dengan bahasa Arab, menjadi bagian dari rumpun bahasa Semitik Tengah; satu sumber yang kemungkinan besar untuk aksara Arab adalah aksara Aram Nabatea.

Bahasa Aram dan Kanon Alkitab Kristen · Bahasa Aram dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Bahasa Ibrani

Bahasa Ibrani (ʿÎbrit) merupakan sebuah bahasa dalam rumpun yang tercakup dalam rumpun.

Bahasa Ibrani dan Kanon Alkitab Kristen · Bahasa Ibrani dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Bahasa Latin

--> |catatan.

Bahasa Latin dan Kanon Alkitab Kristen · Bahasa Latin dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Buku Doa Umum

Buku Doa Umum (1549). Buku Doa Umum (Book of Common Prayer) adalah sebuah buku liturgi milik Gereja Anglikan yang dibuat dengan dasar keputusan parlemen Inggris pada tahun 1549.

Buku Doa Umum dan Kanon Alkitab Kristen · Buku Doa Umum dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Codex Alexandrinus

Codex Alexandrinus (London, British Library, MS Royal 1. D. V-VIII; Gregory-Aland no. A or 02, Von Soden δ 4) adalah naskah Alkitab bahasa Yunani dari abad ke-5 M,Alkitab Yunani di sini dalam konteks "Greek Vulgate" yang digunakan oleh orang Kristen berbahasa Yunani yang tinggal di Mesir dan tempat lain pada zaman permulaan Kekristenan.

Codex Alexandrinus dan Kanon Alkitab Kristen · Codex Alexandrinus dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Codex Sinaiticus

Kodeks Sinaiticus (Codex Sinaiticus; sekarang disimpan di British Library, London, Add. 43725; Gregory-Aland no. א (Aleph) atau 01) adalah sebuah naskah manuskrip lengkap Perjanjian Baru yang berasal dari abad ke-4.

Codex Sinaiticus dan Kanon Alkitab Kristen · Codex Sinaiticus dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Deuterokanonika

Deuterokanonika adalah istilah yang dipakai Gereja Katolik dan Gereja-Gereja Kristen Timur sejak abad ke-16 sebagai sebutan bagi kitab-kitab dan bagian-bagian tertentu dari Kitab Suci (Alkitab) Perjanjian Lama Kristen yang tidak menjadi bagian dari Alkitab Ibrani saat ini.

Deuterokanonika dan Kanon Alkitab Kristen · Deuterokanonika dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Doa Manasye

Doa Manasye adalah suatu karya singkat yang terdiri dari 15 ayat, berisikan doa penitensial Raja Manasye dari Yehuda.

Doa Manasye dan Kanon Alkitab Kristen · Doa Manasye dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Dua Belas Nabi

Trei Asar (translit, har. "dua belas"; translit) atau Dua Belas Nabi (dōdekapróphētou) adalah salah satu kitab dan kitab terakhir dari kelompok Nevi'im dan lebih tepatnya kelompok nabi-nabi akhir pada Alkitab Ibrani (Tanakh).

Dua Belas Nabi dan Kanon Alkitab Kristen · Dua Belas Nabi dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Esdras

Esdras (Ἔσδρας) merupakan salah satu varian nama Ezra, sang ahli kitab, dalam bahasa Latin-Yunani.

Esdras dan Kanon Alkitab Kristen · Esdras dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Eusebius dari Kaisarea

Eusebius dari Kaisarea (lahir pada tahun 275 – meninggal pada 30 Mei 339), sering disebut juga Eusebius Pamfili, "Eusebius sahabat Pamfilus dari Kaisaria", adalah seorang Uskup di Kaisarea, (sekarang di Israel).

Eusebius dari Kaisarea dan Kanon Alkitab Kristen · Eusebius dari Kaisarea dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Gereja Ortodoks Konstantinopel (Turki)

Gereja Ortodoks Konstantinopel (bahasa Turki: Rum Ortodoks Patrikhanesi) adalah salah satu dari enam belas Gereja Ortodoks otosefalus.

Gereja Ortodoks Konstantinopel (Turki) dan Kanon Alkitab Kristen · Gereja Ortodoks Konstantinopel (Turki) dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Gereja Ortodoks Timur

Liturgi Ilahi Ortodoks Katedral Santo Basil di Moskwa, sebuah contoh gereja berarsitektur Ortodoks. Katedral Alexander Nevski di Sofia Patriark Konstantinopel sebagai ''Primus Inter Pares'' Ortodoks Timur Gereja Ortodoks Timur, yang disebut juga Gereja Ortodoks serta bernama resmi Gereja Timur, adalah Gereja Kristen terbesar kedua di dunia, dengan perkiraan jumlah umat sekitar 225–300 juta orang.

Gereja Ortodoks Timur dan Kanon Alkitab Kristen · Gereja Ortodoks Timur dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Gereja-Gereja Ortodoks Oriental

Gereja-Gereja Ortodoks Oriental adalah sekelompok Gereja Kristen Timur berpaham Kristologi Miafisit dengan total anggota sekitar 60 juta jiwa di seluruh dunia.

Gereja-Gereja Ortodoks Oriental dan Kanon Alkitab Kristen · Gereja-Gereja Ortodoks Oriental dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Hieronimus

Hieronimus (Eusebius Sophronius Hieronymus; Εὐσέβιος Σωφρόνιος Ἱερώνυμος, Eusebios Sofronios Hieronumos) adalah seorang imam, konfesor, teolog, dan sejarawan.

Hieronimus dan Kanon Alkitab Kristen · Hieronimus dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kanon Alkitab

Kanon Alkitab, atau kanon Kitab Suci, adalah suatu daftar kitab yang dianggap sebagai kitab suci yang berwibawa atau otoritatif oleh komunitas keagamaan tertentu.

Kanon Alkitab dan Kanon Alkitab Kristen · Kanon Alkitab dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kekristenan

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.

Kanon Alkitab Kristen dan Kekristenan · Kekristenan dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kekristenan Barat

Kekristenan Barat meliputi Gereja Latin dari Gereja Katolik, berbagai denominasi Protestan, dan kelompok-kelompok lainnya yang berasal dari dunia Barat.

Kanon Alkitab Kristen dan Kekristenan Barat · Kekristenan Barat dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kekristenan Timur

Kekristenan Timur meliputi empat keluarga gereja utama: Gereja Ortodoks Timur, Gereja Ortodoks Oriental, Gereja Asiria dari Timur, dan Gereja Katolik Timur.

Kanon Alkitab Kristen dan Kekristenan Timur · Kekristenan Timur dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Ketuvim

Ketuvim, atau K'thubhim dalam bahasa Alkitab Ibrani (כְּתוּבִים "tulisan"), merupakan bagian ketiga dan terakhir dari Tanakh (Alkitab Ibrani), setelah Taurat (pengajaran) dan Nevi'im (nabi-nabi).

Kanon Alkitab Kristen dan Ketuvim · Ketuvim dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Amsal

Kitab Amsal (disingkat Amsal; akronim Ams.; Sefer Misylei) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Amsal · Kitab Amsal dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Ayub

Kitab Ayub (disingkat Ayub; akronim Ayb.; Sefer Iyov) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Ayub · Kitab Ayub dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Barukh

Kitab Barukh dan Surat Nabi Yeremia atau hanya Kitab Barukh (disingkat Barukh; akronim Bar.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab kenabian, khususnya dalam kelompok nabi-nabi besar, dan menjadi bagian dari golongan Deuterokanonika pada Perjanjian Lama bagi kanon Kitab Suci Katolik.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Barukh · Kitab Barukh dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Bilangan

Kitab Bilangan (disingkat Bilangan; akronim Bil.) merupakan kitab keempat dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Bilangan · Kitab Bilangan dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Daniel

Gambar tokoh Daniel, yang menjadi sumber nama untuk kitab ini, di Kapel Sistina. Karya Michaelangelo. Kitab Daniel (disingkat Daniel; akronim Dan.; Sefer Daniyel) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Daniel · Kitab Daniel dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Ester

Kitab Ester (disingkat Ester; akronim Est.) merupakan salah satu kitab (dan menjadi kitab terakhir bagi kanon Alkitab Protestan) dalam kelompok kitab-kitab sejarah dalam Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Ester · Kitab Ester dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Ezra

Kitab Ezra (disingkat Ezra; akronim Ezr.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kitab-kitab sejarah pada Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Ezra · Kitab Ezra dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Hakim-hakim

Kitab Hakim-hakim (disingkat Hakim-hakim; akronim Hak.; Sefer Syofetim) merupakan kitab ketujuh pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Hakim-hakim · Kitab Hakim-hakim dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Henokh

Kitab Henokh (disebut juga 1 Henokh; bahasa Ge'ez: መጽሐፈ ሄኖክ Mätṣḥäfä Henok), atau dikenal juga sebagai Kitab Nabi Idris, adalah suatu karya keagamaan Yahudi kuno, secara tradisi dianggap berasal dari Henokh (Idris) kakek buyut Nuh.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Henokh · Kitab Henokh dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Imamat

Orang Yahudi mempersembahkan kurban bakaran di mazbah. Kitab Imamat (disingkat Imamat; akronim Im.) merupakan kitab ketiga dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Imamat · Kitab Imamat dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Kebijaksanaan Salomo

Kitab Kebijaksanaan Salomo (disingkat Kitab Kebijaksanaan atau Kebijaksanaan; akronim Keb.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab hikmat dan menjadi bagian dari golongan Deuterokanonika pada Perjanjian Lama bagi kanon Kitab Suci Katolik.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Kebijaksanaan Salomo · Kitab Kebijaksanaan Salomo dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Kejadian

Kitab Kejadian (disingkat Kejadian; akronim Kej.; Sefer Beresyit) merupakan kitab pertama dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Kejadian · Kitab Kejadian dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Keluaran

Kitab Keluaran (disingkat Keluaran; akronim Kel.) merupakan kitab kedua dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Keluaran · Kitab Keluaran dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Kidung Agung

Kitab Kidung Agung (disingkat Kidung Agung; akronim Kid.) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Kidung Agung · Kitab Kidung Agung dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Makabe

Kitab Makabe adalah kitab-kitab yang berhubungan dengan kaum Makabe, para pemimpin pemberontakan Yahudi melawan Kekaisaran Seleukia, ataupun hal-hal terkait.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Makabe · Kitab Makabe dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Makabe yang Keempat

Kitab 4 Makabe adalah suatu homili atau pengajaran filsafat yang memuji keunggulan penalaran kesalehan dibandingkan perasaan.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Makabe yang Keempat · Kitab Makabe yang Keempat dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Makabe yang Ketiga

Kitab 3 Makabe terdapat dalam kebanyakan Alkitab Ortodoks sebagai bagian dari Anagignoskomena.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Makabe yang Ketiga · Kitab Makabe yang Ketiga dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Mazmur

Kitab Mazmur (disingkat Mazmur; akronim Mzm.) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Mazmur · Kitab Mazmur dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Nehemia

Kitab Nehemia (disingkat Nehemia; akronim Neh.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kitab-kitab sejarah pada Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Nehemia · Kitab Nehemia dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Pengkhotbah

Kitab Pengkhotbah (disingkat Pengkhotbah; akronim Pkh.) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Pengkhotbah · Kitab Pengkhotbah dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Rut

Rut dan Naomi Kitab Rut (disingkat dan akronim Rut) merupakan kitab kedelapan dan bagian dari kelompok kitab-kitab sejarah pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Rut · Kitab Rut dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Tawarikh

Kitab Tawarikh (Sefer Divre Hayyamim) merupakan salah satu kitab dalam Tanakh atau Alkitab Ibrani dan termasuk dalam kitab-kitab tanpa pengelompokan resmi dalam Ketuvim.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Tawarikh · Kitab Tawarikh dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Tobit

''Tobia Mengucapkan Selamat Tinggal kepada Ayahnya''. Lukisan karya William-Adolphe Bouguereau (1860) Kitab Tobit (disingkat Tobit; akronim Tob.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab sejarah dan menjadi bagian dari golongan Deuterokanonika pada Perjanjian Lama bagi kanon Kitab Suci Katolik.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Tobit · Kitab Tobit dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Ulangan

Kitab Ulangan (disingkat Ulangan; akronim Ul.) merupakan kitab kelima dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Ulangan · Kitab Ulangan dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Yehezkiel

Kitab Yehezkiel (disingkat Yehezkiel; akronim Yeh.; Sefer Yekhezqel) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Yehezkiel · Kitab Yehezkiel dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Yeremia

Kitab Yeremia (disingkat Yeremia; akronim Yer.; Sefer Yirmeyahu) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Yeremia · Kitab Yeremia dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Yesaya

Kitab Yesaya (disingkat Yesaya; akronim Yes.; Sefer Yesyayahu) merupakan salah satu kitab pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Yesaya · Kitab Yesaya dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Yesus bin Sirakh

Kitab Yesus bin Sirakh (disingkat Kitab Sirakh atau Sirakh; akronim Sir.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab hikmat dan menjadi bagian dari golongan Deuterokanonika pada Perjanjian Lama bagi kanon Kitab Suci Katolik.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Yesus bin Sirakh · Kitab Yesus bin Sirakh dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Yosua

Kitab Yosua (disingkat Yosua; akronim Yos.; Sefer Yehosyua) merupakan kitab keenam pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Yosua · Kitab Yosua dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kitab Yudit

''Yudit dengan Kepala Holofernes'', oleh Cristofano Allori, 1613 (Koleksi Kerajaan, London) Kitab Yudit (disingkat Yudit; akronim Ydt.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab sejarah dan menjadi bagian dari golongan Deuterokanonika pada Perjanjian Lama bagi kanon Kitab Suci Katolik.

Kanon Alkitab Kristen dan Kitab Yudit · Kitab Yudit dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Kodeks Vaticanus

Codex Vaticanus (Vatikan, Bibl. Vat., Codex Vaticanus Graecus 1209 (Vat. gr. 1209); Gregory-Aland no. B atau 03, δ 1 von Soden) adalah salah satu naskah manuskrip Alkitab tertua yang masih ada.

Kanon Alkitab Kristen dan Kodeks Vaticanus · Kodeks Vaticanus dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Konsili Kartago

Konsili-konsili Kartago, atau Sinode-sinode Kartago, adalah rapat sinode gereja yang diadakan selama abad ke-3, ke-4, dan ke-5 di kota Kartago di Afrika.

Kanon Alkitab Kristen dan Konsili Kartago · Konsili Kartago dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Konstans

Konstans (Latin: Flavius Iulius Constans Augustus;Jones, p. 220 kr. 323Jones, p. 220 – 350) adalah kaisar Romawi mulai tahun 337 hingga 350.

Kanon Alkitab Kristen dan Konstans · Konstans dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Konstantinus Agung dan Kekristenan

Ketika Kaisar Romawi Konstantinus Agung berkuasa (306–337 Masehi), agama Kristen mulai bertransisi menjadi agama dominan di Kekaisaran Romawi.

Kanon Alkitab Kristen dan Konstantinus Agung dan Kekristenan · Konstantinus Agung dan Kekristenan dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Mazmur 151

Mazmur 151 adalah sebuah mazmur singkat yang terdapat dalam kebanyakan salinan Septuaginta tetapi tidak terdapat dalam Teks Masoret Alkitab Ibrani.

Kanon Alkitab Kristen dan Mazmur 151 · Mazmur 151 dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Paus (Gereja Katolik)

Paus (dari paus; papa dari πάππας pappas, "ayah") sejatinya adalah Uskup Roma, yang menjadi pemimpin Gereja Katolik di seluruh dunia.

Kanon Alkitab Kristen dan Paus (Gereja Katolik) · Paus (Gereja Katolik) dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Paus Damasus I

Paus Damasus I (lahir di Roma, Italia) adalah seorang Paus, pemimpin Gereja Katolik Roma, uskup Roma dari 1 Oktober 366 hingga 11 Desember 384.

Kanon Alkitab Kristen dan Paus Damasus I · Paus Damasus I dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Perjanjian Baru

Perjanjian Baru (bahasa Yunani Koine: Ἡ Καινὴ Διαθήκη, Hē Kainḕ Diathḗkē), atau biasa disingkat PB, merupakan bagian utama kedua kanon Alkitab Kristen, yang bagian pertamanya adalah Perjanjian Lama (PL) yang utamanya didasarkan pada Alkitab Ibrani.

Kanon Alkitab Kristen dan Perjanjian Baru · Perjanjian Baru dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Perkembangan kanon Perjanjian Lama

Perjanjian Lama adalah bagian pertama dari dua bagian kanon Alkitab Kristen, yang mana mencakup kitab-kitab dari Alkitab Ibrani atau protokanonika, dan dalam berbagai denominasi Kristen juga mencakup kitab-kitab deuterokanonika.

Kanon Alkitab Kristen dan Perkembangan kanon Perjanjian Lama · Perjanjian Lama dan Perkembangan kanon Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Pesyita

Pesyita (ܦܫܺܝܛܬܳܐ atau ܦܫܝܼܛܬܵܐ, pšīṭo) adalah Alkitab versi standar di Gereja-Gereja bertradisi Suryani, yakni Gereja Maronit, Gereja Katolik Kaldea, Gereja Katolik Suryani, Gereja Ortodoks Suryani, Gereja Suryani Mandiri Malabar, Gereja Katolik Suryani Malangkara, Gereja Suryani Martoma Malangkara, Gereja Asyur di Timur, dan Gereja Katolik Suryani Malabar.

Kanon Alkitab Kristen dan Pesyita · Perjanjian Lama dan Pesyita · Lihat lebih »

Philip Schaff

Philip Schaff adalah seorang sejarawan Gereja dan teolog Protestan berpendidikan Jerman.

Kanon Alkitab Kristen dan Philip Schaff · Perjanjian Lama dan Philip Schaff · Lihat lebih »

Protestanisme

Protestanisme atau Kristen Protestan adalah cabang Kekristenan yang menganut akidah-akidah Reformasi Protestan, yakni pergerakan yang muncul pada abad ke-16 dengan tujuan mereformasi Gereja Katolik dari hal-hal yang dianggap sebagai kekeliruan, penyelewengan, dan ketidaksesuaian.

Kanon Alkitab Kristen dan Protestanisme · Perjanjian Lama dan Protestanisme · Lihat lebih »

Septuaginta

M), yang menjadi dasar terjemahan Alkitab dalam bahasa Inggris dan edisi Yunani karya Sir Lancelot Charles Lee Brenton. Septuaginta (kata Latin yang berarti "tujuh puluh") adalah sebuah terjemahan Alkitab Ibrani dan beberapa teks terkait ke dalam bahasa Yunani Koine.

Kanon Alkitab Kristen dan Septuaginta · Perjanjian Lama dan Septuaginta · Lihat lebih »

Sinode Hippo

Sinode Hippo atau Konsili Hippo (Synod of Hippo) merujuk kepada pertemuan sinode pada tahun 393 yang bertempat di kota Hippo Regius di Afrika Utara pada zaman Gereja Kristen perdana.

Kanon Alkitab Kristen dan Sinode Hippo · Perjanjian Lama dan Sinode Hippo · Lihat lebih »

Surat Nabi Yeremia

Surat Nabi Yeremia (disingkat Surat Yeremia; akronim S. Yer.) adalah kitab atau bagian kitab dalam Perjanjian Lama bagi kanon Alkitab Kristen tertentu.

Kanon Alkitab Kristen dan Surat Nabi Yeremia · Perjanjian Lama dan Surat Nabi Yeremia · Lihat lebih »

Takhta Suci

Takhta Suci (Sancta Sedes,; Santa Sede), disebut juga Takhta Roma, Takhta Petrus atau Takhta Apostolik, adalah yurisdiksi Paus dalam berperan sebagai uskup Roma.

Kanon Alkitab Kristen dan Takhta Suci · Perjanjian Lama dan Takhta Suci · Lihat lebih »

Tanakh

Tanakh (תַּנַ"ךְ, atau; juga Tenakh, Tenak, Tanach), Tanak, atau Mikra adalah kanon dari Alkitab Ibrani.

Kanon Alkitab Kristen dan Tanakh · Perjanjian Lama dan Tanakh · Lihat lebih »

Targum

Schøyen Collection''. Targum (bentuk jamak targumim, תרגםום) adalah penjelasan, parafrasa dan pengembangan lisan mengenai Alkitab Ibrani yang diberikan oleh para rabbi dalam bahasa sehari-hari kepada para pendengarnya, pada periode di mana bahasa yang dipakai adalah bahasa Aram.

Kanon Alkitab Kristen dan Targum · Perjanjian Lama dan Targum · Lihat lebih »

Vulgata

Biblia Vulgata, atau singkatnya Vulgata, adalah terjemahan Alkitab ke dalam bahasa Latin yang dihasilkan pada abad ke-4.

Kanon Alkitab Kristen dan Vulgata · Perjanjian Lama dan Vulgata · Lihat lebih »

1 Esdras

1 Esdras (Ἔσδρας Αʹ), juga disebut Esdras Yunani, Ezra Yunani, atau 3 Esdras, adalah suatu versi Kitab Ezra biblika dalam bahasa Yunani kuno yang dipergunakan di kalangan Yahudi kuno, Gereja perdana, dan banyak kalangan Kristen modern dengan beragam tingkat kanonisitas.

1 Esdras dan Kanon Alkitab Kristen · 1 Esdras dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

2 Esdras

Alkitab Bowyer, ''Apocrypha'', 1815). 2 Esdras (disebut juga 4 Esdras, Esdras Latin, atau Ezra Latin) adalah nama dari salah satu kitab apokaliptik dalam banyak versi Alkitab bahasa InggrisIncluding the KJB, RSV, NRSV, NEB, REB, and GNB (lihat Konvensi penamaan di bawah).

2 Esdras dan Kanon Alkitab Kristen · 2 Esdras dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Daftar di atas menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut

Perbandingan antara Kanon Alkitab Kristen dan Perjanjian Lama

Kanon Alkitab Kristen memiliki 156 hubungan, sementara Perjanjian Lama memiliki 218. Ketika mereka memiliki kesamaan 78, indeks Jaccard adalah 20.86% = 78 / (156 + 218).

Referensi

Artikel ini menunjukkan hubungan antara Kanon Alkitab Kristen dan Perjanjian Lama. Untuk mengakses setiap artikel dari mana informasi itu diambil, silakan kunjungi:

Hei! Kami di Facebook sekarang! »