Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

27 September

Indeks 27 September

27 September adalah hari ke-270 (hari ke-271 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

300 hubungan: A Brief Tale of Long Search, A Certain Scientific Railgun, Aang Witarsa, Abkhazia, Achmad Albar, Adolf Eichmann, Adrienne Louise Clarkson, Ahmed Nazif, Ahmet Necdet Sezer, Ai (penyanyi), Aku dan Tuhanku, Al-Mutawakkil II, Alexandre Colonna Walewski, Alfonsus Maria de Liguori, Ami Suzuki, Apotek, Are You Smarter Than a 5th Grader?, Armada India Timur, Asashoryu Akinori, Asia's Next Top Model, Siklus 6, Atsuko Kurusu, Augusta dari Braunschweig-Wolfenbüttel, Australian Idol, Autodromo Enzo e Dino Ferrari, Ayaka, Babakan Siliwangi, Banjir lumpur panas Sidoarjo, Batalyon Artileri Pertahanan Udara 5, Batalyon Infanteri 410, Batalyon Infanteri 764, Bom Delhi 27 September 2008, Burhanuddin Rabbani, Catherine de Bourbon (1559-1604), Chibi Maruko-chan, Chibi-Chibi, Chocolate and Cheese, Christian Worabay, Cléo de Mérode, Commander in Chief (seri televisi), Cosmic Era, CSI: Crime Scene Investigation (musim 2), Da'i Bachtiar, Daftar acara permainan Indonesia, Daftar anggota Dewan Federal Swiss, Daftar Bupati Tanggamus, Daftar episode Courage the Cowardly Dog, Daftar episode CSI, Daftar Gubernur Jenderal Barbados, Daftar hari penting di Indonesia, Daftar hari penting tingkat Internasional, ..., Daftar juara umum Pekan Olahraga Nasional, Daftar Menteri Dalam Negeri Italia, Daftar Menteri Kehakiman Prancis, Daftar Menteri Lingkungan Hidup Denmark, Daftar Menteri Pendidikan Denmark, Daftar Menteri Pertahanan Denmark, Daftar Menteri Pertahanan Prancis, Daftar monumen A-4 Skyhawk, Daftar Paus menurut masa jabatan, Daftar pemesanan Boeing 787, Daftar pemilihan umum kepala daerah di Indonesia 2012, Daftar Perdana Menteri Somalia, Daftar Perdana Menteri Turki, Daftar Perdana Menteri Uzbekistan, Daftar pertempuran pasukan Kanada, Daftar presiden Afganistan, Daftar Presiden Bolivia, Daftar presiden Republik Rakyat Tiongkok, Daftar Presiden Yaman Utara, Debar, Demang Lehman, Dialog Kerja Sama Asia, Diskografi Mr. Children, DJ Ozma, Donal Bebek, Edgar Degas, EHC Norad, Ellsworth Bunker, Energy (grup musik), Eri Kamei, Ernesto Zedillo, Every Little Thing, Farida Nurhan, Fatmir Sejdiu, FIFA 17, Frederik Johannes Sorg, Fuad Muhammad Syafruddin, Fun and Fancy Free, Garis waktu sejarah Indonesia, Garnet Crow, Garuda Indonesia Penerbangan 152, Geoff Bent, Georgios II dari Yunani, Gerakan antiglobalisasi, Gerald Gallagher, GNU, Grand Prix F1 Singapura 2009, Hakushon Daimaō, Haro Senft, Hasil pertandingan Persim Maros, Hergé, Inbox Awards 2014, Indartato, Indonesia dalam tahun 2005, Iskandar Muda dari Aceh, Jacob Sihasale, Jacques Thibaud, Jean Patou, Jennifer Hanna, Joaquín Caparrós, Jogja City Mall, John Sung, Jolin Tsai, Jorge Chávez Dartnell, Joss Stone, Julius Wagner-Jauregg, Kadarusno, Kaijuu Booska, Kaleido Star, Kalender, Kamen Rider, Kampanye militer Balkan 1529, Kanji, Karl Scheurer, Köchel-Verzeichnis, Kedaulatan Rakyat, Kenji Nagai, Kepala Kolonial Mauritania, Kerajaan Amfoang, Kereta api uap Jaladara, Kereta kecepatan tinggi, Kesultanan Ngayogyakarta Hadiningrat, Keuskupan Basse-Terre, Klinik Tendean, Kobukuro, Komando Distrik Militer 0620, Komando Gabungan Wilayah Pertahanan II, Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III, Kota Kendari, Kota Manado, Kotak (grup musik), Kutukan Arwah Santet, Kyosuke Himuro, La guerra de los pasteles, La Sept, Lani Leyli, Larry Sanger, Liga Demokrasi Nasional, Lin Chi-ling, Lionel Messi, Louis XIII dari Prancis, Love Hina, LRT Sumatera Selatan, Mai Kuraki, Majelis Adat Aceh, Makeover, Maria Sharapova, Maria Shriver, Michaëlle Jean, Michel-Ange Slodtz, Mighty Morphin Power Rangers, Mohammad Najibullah, Mohammad Qosim, Monster (manga), Moritz Leuenberger, Muhammad di Makkah, Muhammad Farhan, Mun'im Idris, Musibah Kapal Karam di Perairan Cianjur, NET. Good People, NGC 7, NGC 9, Niños Héroes, Nobon Kayamudin, Nola Tilaar, Opeth, Orahua Niha Keriso Protestan, Pakta Tripartit, Pangeran Wales, Paus Pius XII, Paus Urbanus VII, Pekan Olahraga Nasional 1953, Pelantikan penjabat kepala daerah serentak di Indonesia 2023, Pemilihan umum Bupati Puncak Jaya 2017, Pendudukan Rusia di Oblast Zaporizhzhia, Penembakan di sekolah Amish, Penjaga Hati, Perang Ōnin, Percaya Saja, Perdana Menteri Uni Soviet, Perebutan Kursi Kosong, Perlombaan menuju Laut, Perombakan besar-besaran anggota JKT48 2016, Persengketaan bea masuk anti-dumping pada kertas impor Indonesia, Persengketaan rokok kretek Indonesia, Person of Interest, Pertempuran Artois Pertama, Pertempuran Changsha (1941), Pertempuran Flirey, Pertempuran Garis Hindenburg, Pertempuran Kanal St. Quentin, Pertempuran Ladang Mouguet, Perusahaan Televisi Singapura, Peter Jennings, Petro Ferdinandus Vermeulen Krieger, Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan, Power Rangers: Ninja Storm, Power Rangers: Zeo, Ramadan, Rania dari Yordania, Reina Tanaka, René Ghil, Robot Keiji, Roger Bonvin, Roger Waters, Rosh Hashanah, Rush Limbaugh, Sambari Halim Radianto, Sancho Gracia, SEAMO, Seconds From Disaster, Seiko Matsuda, Sejarah Kalimantan, Sekolah Tinggi Filsafat Theologia Jakarta, Sekolah Tinggi Hukum Garut, Sekolah Tinggi Teknik Lingkungan Mataram, September 2005, September 2009, Sergey Prokudin-Gorsky, Shugo Chara!, Shuriken Sentai Ninninger, SkyEurope, SMA Negeri 1 Kota Sorong, SMK Negeri 2 Kota Bekasi, Soetjipto Soentoro, Something in Between, Southern All Stars, Speed (grup musik), SpongeBob SquarePants (musim 3), Stadion Cidade de Coimbra, Stasiun LRT Polresta, Steven Gerrard, Surf's Up (film), Sutan Harhara, Tahera, Tempo Tantrum, The Amazing Race: Family Edition, The Tonight Show, The Voice Kids Indonesia, Thomas Nast, Time Bokan 2000: Kaitou Kiramekiman, To Aru Kagaku no Accelerator, Toray Pan Pacific Open 2009, Touchstone Pictures, Train à Grande Vitesse, Tribun Medan, Tuyul & Mbak Yul: Reborn, Typicals, Unapologetic, Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Universitas Mulawarman, Urutan waktu Perang Dunia II (1940), Vaclav II, Raja Bohemia, Villebon-sur-Yvette, W-inds., Walter Benjamin, Waskito, Wataru Seken wa Oni Bakari, Władysław II Jagiełło, We the Fest, Wilayah yang diduduki Rusia, Windows 2000, World Market Center Las Vegas, Yayasan Pertukaran Antar Selat, Yesuit, Zainal Afif, 1446, 1540, 1601, 1636, 1818, 1931, 1940, 1941, 1944, 1949, 1962, 1970, 1977, 1984, 1986, 1992, 1995, 1996, 1999, 2005 DARPA Grand Challenge, 2018, 2020, 26 September, 28 September. Memperluas indeks (250 lebih) »

A Brief Tale of Long Search

A Brief Tale of Long Search merupakan album pertama Loner Lunar dirilis 27 September 2019.

Baru!!: 27 September dan A Brief Tale of Long Search · Lihat lebih »

A Certain Scientific Railgun

adalah sebuah seri spin-off dari A Certain Magical Index.

Baru!!: 27 September dan A Certain Scientific Railgun · Lihat lebih »

Aang Witarsa

Aang Witarsa merupakan mantan pemain sepak bola Indonesia dari Persib, klub Sepak Bola Indonesia yang berposisi sebagai penyerang.

Baru!!: 27 September dan Aang Witarsa · Lihat lebih »

Abkhazia

Abkhazia (bahasa Abkhaz: Аԥсны Аҳәынҭқарра/Aphsny Aħwynthqarra, bahasa Georgia: აფხაზეთი/Apkhazeti, bahasa Rusia: Республика Абхазия/Respublika Abkhaziya) adalah sebuah negara pengakuan terbatas yang terletak di bekas wilayah Republik Otonom Abkhazia, Georgia.

Baru!!: 27 September dan Abkhazia · Lihat lebih »

Achmad Albar

Achmad Syech Albar (أحمد شيخ البار) adalah seorang penyanyi dan pemusik berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Achmad Albar · Lihat lebih »

Adolf Eichmann

Otto Adolf Eichmann (dikenal sebagai Adolf Eichmann) adalah Obersturmbannführer (setara dengan letnan kolonel) Schutzstaffel dan Nazi berpangkat tinggi.

Baru!!: 27 September dan Adolf Eichmann · Lihat lebih »

Adrienne Louise Clarkson

Adrienne Louise Clarkson, PC, CC, CMM, COM, CD, LL.D adalah seorang wartawati Kanada yang sukses.

Baru!!: 27 September dan Adrienne Louise Clarkson · Lihat lebih »

Ahmed Nazif

Dr.

Baru!!: 27 September dan Ahmed Nazif · Lihat lebih »

Ahmet Necdet Sezer

Ahmet Necdet Sezer adalah Presiden Republik Turki yang kesepuluh.

Baru!!: 27 September dan Ahmet Necdet Sezer · Lihat lebih »

Ai (penyanyi)

Ai, kadang kala ditulis dengan AI, bernama asli adalah penyanyi asal Jepang.

Baru!!: 27 September dan Ai (penyanyi) · Lihat lebih »

Aku dan Tuhanku

Aku dan Tuhanku adalah album musik religi ketiga karya Ungu.

Baru!!: 27 September dan Aku dan Tuhanku · Lihat lebih »

Al-Mutawakkil II

Abu al-'Izz Abdul Aziz al-Mutawakkil 'Alallah bin Ya'qub bin al-Mutawakkil 'Alallah (أبو العز عبد العزيز المتوكل على الله بن يعقوب بن المتوكل على الله) (lahir pada tahun 819 H, wafat pada hari Rabu, 30 Muharram 903 H/27 September 1497) adalah seorang Khalifah Abbasiyah di Kairo, Mesir pada tahun 1479-1497.

Baru!!: 27 September dan Al-Mutawakkil II · Lihat lebih »

Alexandre Colonna Walewski

Alexandre Walewski Alexandre Florian Józef Colonna Walewski, lahir 4 Mei 1810 di Puri Walewice dan meninggal 27 September 1868 di Strasbourg, merupakan seorang prajurit, diplomat dan politikus Prancis-Polandia.

Baru!!: 27 September dan Alexandre Colonna Walewski · Lihat lebih »

Alfonsus Maria de Liguori

Santo Alfonsus Liguori (dikenal sebagai Alphonsus Maria de' Liguori, C.Ss.R.), adalah seorang Uskup, Pujangga Gereja, dan pendiri Kongregasi Redemptorist.

Baru!!: 27 September dan Alfonsus Maria de Liguori · Lihat lebih »

Ami Suzuki

adalah wanita penyanyi dan pencipta lagu berkebangsaan Jepang.

Baru!!: 27 September dan Ami Suzuki · Lihat lebih »

Apotek

resep dalam suatu apotek modern. Apotek dan rumah obat di Surabaya pada tahun 1930-an Apotek (berasal dari Apotheek) adalah tempat menjual dan kadang membuat atau meramu obat.

Baru!!: 27 September dan Apotek · Lihat lebih »

Are You Smarter Than a 5th Grader?

Are You Smarter Than a 5th Grader? ("Apakah Anda Lebih Pintar dari Seorang Kelas 5 SD?") adalah sebuah kuis seputar pelajaran kelas 1-5 SD dengan hadiah total sebesar Rp200.000.000,00 yang ditayangkan di Global TV sejak tanggal 11 April 2009 sampai 6 Maret 2011.

Baru!!: 27 September dan Are You Smarter Than a 5th Grader? · Lihat lebih »

Armada India Timur

Armada India Timur ''Repulse'' (1820) di India Timur Dock Basin. Armada India Timur (Bahasa Inggris: East Indiaman) adalah nama umum untuk semua kapal layar yang disewa atau berlisensi perusahaan-perusahaan dagang dari negara-negara Eropa yang beroperasi di Hindia Timur selama abad ke-17 sampai 19.

Baru!!: 27 September dan Armada India Timur · Lihat lebih »

Asashoryu Akinori

adalah seorang pesumo pertama asal Mongolia yang berhasil menjadi yokozuna.

Baru!!: 27 September dan Asashoryu Akinori · Lihat lebih »

Asia's Next Top Model, Siklus 6

Asia's Next Top Model, Siklus 6, disingkat AsNTM6: Beyond Limits adalah acara televisi pencarian bakat model top Asia yang merupakan franchise acara America's Next Top Model.

Baru!!: 27 September dan Asia's Next Top Model, Siklus 6 · Lihat lebih »

Atsuko Kurusu

adalah aktris asal Jepang.

Baru!!: 27 September dan Atsuko Kurusu · Lihat lebih »

Augusta dari Braunschweig-Wolfenbüttel

Potret Augusta dari Braunschweig-Wolfenbüttel Makam Augusta di Gereja Kullamaa Adipatni Augusta dari Braunschweig-Wolfenbüttel (Augusta Caroline Friederika Luise; 3 Desember 1764 – 27 September 1788) merupakan istri pertama Friedrich I dari Württemberg dan ibunda Pangeran Wilhelm dari Württemberg.

Baru!!: 27 September dan Augusta dari Braunschweig-Wolfenbüttel · Lihat lebih »

Australian Idol

Australian Idol adalah bagian dari Idol Series di negara Australia.

Baru!!: 27 September dan Australian Idol · Lihat lebih »

Autodromo Enzo e Dino Ferrari

Autodromo Internazionale Enzo e Dino Ferrari merupakan sebuah sirkuit balapan yang terletak di kota Bologna, Italia.

Baru!!: 27 September dan Autodromo Enzo e Dino Ferrari · Lihat lebih »

Ayaka

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan Ayaka · Lihat lebih »

Babakan Siliwangi

''Forest Walk'' Babakan Siliwangi (2019) Babakan Siliwangi atau yang dikenal disingkat dengan Baksil adalah salah satu kawasan hutan kota di Bandung, tepatnya berada di Kelurahan Lebak Siliwangi, Kecamatan Coblong, Kota Bandung.

Baru!!: 27 September dan Babakan Siliwangi · Lihat lebih »

Banjir lumpur panas Sidoarjo

Banjir lumpur panas Sidoarjo, atau yang lebih dikenal oleh publik dengan nama Lumpur Lapindo, adalah peristiwa menyemburnya lumpur panas di lokasi pengeboran PT Lapindo Brantas, Inc. di Dusun Balongnongo Desa Renokenongo dan Desa Jatirejo, Kecamatan Porong, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, Indonesia, sejak tanggal 29 Mei 2006.

Baru!!: 27 September dan Banjir lumpur panas Sidoarjo · Lihat lebih »

Batalyon Artileri Pertahanan Udara 5

Batalyon Artileri Pertahanan Udara 5/Cigra Satria Buana Yudha atau (Yon Arhanud 5/CSBY) sebelumnya Bernama Den Arhanud 001/CSBY adalah satuan bantuan tempur Artileri Pertahanan Udara di bawah Kodam Iskandar Muda.

Baru!!: 27 September dan Batalyon Artileri Pertahanan Udara 5 · Lihat lebih »

Batalyon Infanteri 410

Batalyon Infanteri 410/Alugoro merupakan batalyon infanteri teritorial yang bermarkas di Jl.

Baru!!: 27 September dan Batalyon Infanteri 410 · Lihat lebih »

Batalyon Infanteri 764

Batalyon Infanteri 764/Iamba Baua atau Yonif 764/IB adalah Batalyon Infanteri yang berada di bawah komando Brigif 26/Gurana Piarawaimo.

Baru!!: 27 September dan Batalyon Infanteri 764 · Lihat lebih »

Bom Delhi 27 September 2008

Bom Delhi 27 September 2008 di metropolis terbesar kedua di India menewaskan 3 orang dan lebih dari 23 orang terluka.

Baru!!: 27 September dan Bom Delhi 27 September 2008 · Lihat lebih »

Burhanuddin Rabbani

Burhanuddin Rabbani (برهان الدين رباني Burhânuddîn Rabbânî) adalah Presiden Afganistan keturunan Tajik periode tahun 1992-1996 dan untuk masa jabatan kedua pada tahun 2001.

Baru!!: 27 September dan Burhanuddin Rabbani · Lihat lebih »

Catherine de Bourbon (1559-1604)

Catherine de Bourbon (7 Februari 1559 – 13 Februari 1604) adalah seorang putri dan wali penguasa Navarra.

Baru!!: 27 September dan Catherine de Bourbon (1559-1604) · Lihat lebih »

Chibi Maruko-chan

adalah serial anime yang diangkat dari manga populer yang dikarang Momoko Sakura, dan juga nama panggilan untuk tokoh utama berupa anak perempuan berusia 9 tahun kelas 3 sekolah dasar.

Baru!!: 27 September dan Chibi Maruko-chan · Lihat lebih »

Chibi-Chibi

Chibi-Chibi (atau yang dulu dikenal dengan nama panggung Cherrybelle) adalah sebuah grup vokal wanita asal Indonesia, yang didirikan terbentuknya Chibi-Chibi pada Gen1 tanggal 7 November—8 Desember 2010.

Baru!!: 27 September dan Chibi-Chibi · Lihat lebih »

Chocolate and Cheese

Chocolate and Cheese adalah album keempat Ween, diterbitkan oleh Elektra Records pada 1994.

Baru!!: 27 September dan Chocolate and Cheese · Lihat lebih »

Christian Worabay

Christian Warobay adalah seorang pemain sepak bola Indonesia asal Papua.

Baru!!: 27 September dan Christian Worabay · Lihat lebih »

Cléo de Mérode

Cléo de Mérode Makam Cléo de Mérode di Pemakaman Père-Lachaise, Paris (divisi 90) Cléopâtre-Diane de Mérode (27 September 1875 – 17 Oktober 1966) merupakan seorang penari Prancis pada masa Belle Époque.

Baru!!: 27 September dan Cléo de Mérode · Lihat lebih »

Commander in Chief (seri televisi)

Commander in Chief adalah serial televisi asal Amerika Serikat.

Baru!!: 27 September dan Commander in Chief (seri televisi) · Lihat lebih »

Cosmic Era

Cosmic Era (CE) adalah sebuah dunia fiksi yang menggunakan era kalender "Cosmic Era" dengan kisah fiksi Mobile Suit Gundam SEED dan beberapa serial kelanjutannya (Mobile Suit Gundam SEED Destiny).

Baru!!: 27 September dan Cosmic Era · Lihat lebih »

CSI: Crime Scene Investigation (musim 2)

Musim 2 CSI: Crime Scene Investigation, diluncurkan dari September 2001 sampai Mei 2002.

Baru!!: 27 September dan CSI: Crime Scene Investigation (musim 2) · Lihat lebih »

Da'i Bachtiar

Jenderal Polisi (Purn.) Tan Sri Drs. Da'i Bachtiar, P.S.M., A.O. adalah mantan Duta Besar Indonesia untuk Malaysia sejak 8 April 2008 sampai September 2012.

Baru!!: 27 September dan Da'i Bachtiar · Lihat lebih »

Daftar acara permainan Indonesia

Daftar acara permainan Indonesia adalah daftar acara-acara kuis dan/atau permainan yang pernah/sedang ditayangkan di televisi Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Daftar acara permainan Indonesia · Lihat lebih »

Daftar anggota Dewan Federal Swiss

Ini adalah daftar anggota Dewan Federal Swiss (Jerman: Schweizerischer Bundesrat; Prancis: Conseil fédéral suisse; Italia: Consiglio federale svizzero; Cussegl federal svizzer).

Baru!!: 27 September dan Daftar anggota Dewan Federal Swiss · Lihat lebih »

Daftar Bupati Tanggamus

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan Daftar Bupati Tanggamus · Lihat lebih »

Daftar episode Courage the Cowardly Dog

Berikut adalah daftar episode acara televisi Courage the Cowardly Dog.

Baru!!: 27 September dan Daftar episode Courage the Cowardly Dog · Lihat lebih »

Daftar episode CSI

Berikut merupakan daftar episode dari serial TV drama Amerika CSI: Crime Scene Investigation.

Baru!!: 27 September dan Daftar episode CSI · Lihat lebih »

Daftar Gubernur Jenderal Barbados

Halaman ini memuat daftar Gubernur Jenderal Barbados.

Baru!!: 27 September dan Daftar Gubernur Jenderal Barbados · Lihat lebih »

Daftar hari penting di Indonesia

Berikut adalah daftar hari penting di Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Daftar hari penting di Indonesia · Lihat lebih »

Daftar hari penting tingkat Internasional

Berikut adalah daftar hari penting yang dirayakan secara Internasional, yang sebagian besar menjadi perayaan tahunan dalam kalender resmi PBB (United Nations General Assembly).

Baru!!: 27 September dan Daftar hari penting tingkat Internasional · Lihat lebih »

Daftar juara umum Pekan Olahraga Nasional

Berikut adalah daftar juara umum Pekan Olahraga Nasional, tuan rumah, dan tanggal pelaksanaan.

Baru!!: 27 September dan Daftar juara umum Pekan Olahraga Nasional · Lihat lebih »

Daftar Menteri Dalam Negeri Italia

sejak tahun 1861.

Baru!!: 27 September dan Daftar Menteri Dalam Negeri Italia · Lihat lebih »

Daftar Menteri Kehakiman Prancis

Inilah daftar Menteri Kehakiman di Prancis.

Baru!!: 27 September dan Daftar Menteri Kehakiman Prancis · Lihat lebih »

Daftar Menteri Lingkungan Hidup Denmark

Menteri Lingkungan Hidup Denmark (bahasa Denmark: Miljøminister) secara politikus merupakan kepala Menteri Lingkungan Hidup Denmark dan bagian dari Kabinet.

Baru!!: 27 September dan Daftar Menteri Lingkungan Hidup Denmark · Lihat lebih »

Daftar Menteri Pendidikan Denmark

(bahasa Denmark: Undervisningsminister).

Baru!!: 27 September dan Daftar Menteri Pendidikan Denmark · Lihat lebih »

Daftar Menteri Pertahanan Denmark

. Jabatan ini dibentuk pada 1905 dan merupakan gabungan dari Menteri Perang (untuk urusan angkatan darat) dan Menteri Angkatan Laut.

Baru!!: 27 September dan Daftar Menteri Pertahanan Denmark · Lihat lebih »

Daftar Menteri Pertahanan Prancis

Sekretaris Negara untuk Perang adalah salah satu dari 4 sekretaris khusus yang didirikan di Prancis pada 1589.

Baru!!: 27 September dan Daftar Menteri Pertahanan Prancis · Lihat lebih »

Daftar monumen A-4 Skyhawk

A-4 Skyhawk adalah pesawat tempur ringan buatan dari Amerika Serikat dengan mesin tunggal pancargas yang awalnya dibuat untuk memenuhi kebutuhan dari Angkatan Laut Amerika Serikat.

Baru!!: 27 September dan Daftar monumen A-4 Skyhawk · Lihat lebih »

Daftar Paus menurut masa jabatan

Paus dengan masa jabatan terlama Berikut ini adalah daftar dari 10 Paus dengan masa jabatan terlama.

Baru!!: 27 September dan Daftar Paus menurut masa jabatan · Lihat lebih »

Daftar pemesanan Boeing 787

Artikel ini memuat daftar pesanan untuk Boeing 777.

Baru!!: 27 September dan Daftar pemesanan Boeing 787 · Lihat lebih »

Daftar pemilihan umum kepala daerah di Indonesia 2012

Berikut adalah daftar pemilihan umum kepala daerah dan wakil kepala daerah (pilkada) di Indonesia yang diselenggarakan pada tahun 2012.

Baru!!: 27 September dan Daftar pemilihan umum kepala daerah di Indonesia 2012 · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Somalia

. Tanggal yang dicetak miring menunjukkan indikasi kontinuitas pemerintahan de facto, meskipun sifat jabatannya mungkin telah berubah.

Baru!!: 27 September dan Daftar Perdana Menteri Somalia · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Turki

Berikut merupakan daftar Perdana Menteri Turki.

Baru!!: 27 September dan Daftar Perdana Menteri Turki · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Uzbekistan

Menurut Konstitusi Uzbekistan, Perdana Menteri Uzbekistan dan para menteri dilantik oleh Presiden.

Baru!!: 27 September dan Daftar Perdana Menteri Uzbekistan · Lihat lebih »

Daftar pertempuran pasukan Kanada

Daftar Pertempuran Pasukan Kanada pada Perang Dunia I yang melibatkan pasukan Canadian Expeditionary Force.

Baru!!: 27 September dan Daftar pertempuran pasukan Kanada · Lihat lebih »

Daftar presiden Afganistan

Berikut adalah Daftar Presiden Afganistan yang jabatannya digantikan oleh Amir selaku Kepala Negara dan Perdana Menteri sebagai Kepala Pemerintahan Afganistan setelah Taliban menguasai Kabul pada tanggal 15 Agustus 2021.

Baru!!: 27 September dan Daftar presiden Afganistan · Lihat lebih »

Daftar Presiden Bolivia

Presiden Bolivia adalah kepala negara Bolivia.

Baru!!: 27 September dan Daftar Presiden Bolivia · Lihat lebih »

Daftar presiden Republik Rakyat Tiongkok

Presiden Republik Rakyat Cina (p), atau disingkat Guójiā Zhǔxí, artinya Ketua Negara) adalah kepala negara Republik Rakyat Cina. Posisi ini dibentuk melalui Konstitusi 1982. Sebelumnya, Presiden dipilih oleh Kongres Rakyat Nasional sesuai dengan Pasal 62 dalam Konstitusi. Dalam praktiknya, pemilihan presiden biasanya merupakan pemilu dengan 'calon tunggal'. Sang kandidat direkomendasikan oleh Presidium Kongres Rakyat Nasional. Istilah Zhuxi (Ketua) merujuk kepada ketua umum dalam sebuah komite, dan diterjemahkan demikian sebelum adanya Konstitusi 1982 (misalnya Ketua Mao). Terjemahan resminya berubah menjadi Presiden setelah 1982 untuk mengikuti pengistilahan Barat. Meskipun begitu, zhuxi tetap digunakan dalam bahasa Tionghoa, dan arti aslinya tetap adalah ketua umum. Kata Presiden jika diterjemahkan dari bahasa Inggris tetap adalah Zongtong (总统 zŏng tŏng), yang menyebabkan sedikit kebingungan mengenai penggunaannya. Zongtong tidak dipergunakan menggantikan Zhuxi karena dianggap bersifat ke-Baratan dan borjuis. Hua Guofeng dan Deng Xiaoping tidak masuk di daftar ini karena keduanya tidak pernah secara formal memegang jabatan Presiden maupun Perdana Menteri, walaupun pada kenyataannya merupakan pemimpin tertinggi RRC.

Baru!!: 27 September dan Daftar presiden Republik Rakyat Tiongkok · Lihat lebih »

Daftar Presiden Yaman Utara

Halaman ini memuat secara keseluruhan daftar Presiden Republik Arab Yaman (juga dikenal dengan Yaman Utara atau Yaman (Sanaa)) saat masih eksis pada periode 1962-1990.

Baru!!: 27 September dan Daftar Presiden Yaman Utara · Lihat lebih »

Debar

(bahasa Makedonia: Дебар, bahasa Albania: Dibra/Dibër) ialah sebuah kota dan kotamadya di bagian barat Makedonia.

Baru!!: 27 September dan Debar · Lihat lebih »

Demang Lehman

Demang Lehman nama asli beliau Idris, kemudian bergelar Adhipattie Mangko Nagara (Adipati Mangku Negara) (lahir di Martapura tahun 1832 Tamar Djaja, Pustaka Indonesia: riwajat hidup orang-orang besar tanah air, Jilid 2, Bulan Bintang, 1965 - meninggal di Martapura tanggal 27 Februari 1864 pada umur 32 tahun) adalah salah seorang panglima perang dalam Perang Banjar.

Baru!!: 27 September dan Demang Lehman · Lihat lebih »

Dialog Kerja Sama Asia

Dialog Kerja Sama Asia (bahasa Inggris: Asian Cooperation Dialogue disingkat ACD) adalah sebuah badan yang dibentuk pada tahun 2002 untuk mempromosikan kerja sama Asia dalam tingkat antarbenua, yang membantu untuk mengintegrasikan organisasi-organisasi politik atau ekonomi yang terpisah secara regional seperti ASEAN, SAARC atau Dewan Kerja Sama Teluk.

Baru!!: 27 September dan Dialog Kerja Sama Asia · Lihat lebih »

Diskografi Mr. Children

Berikut ini adalah diskografi yang dirilis grup musik Mr. Children dari Jepang.

Baru!!: 27 September dan Diskografi Mr. Children · Lihat lebih »

DJ Ozma

adalah seorang DJ Jepang yang merangkap artis musik, perancang busana, dan penyelenggara pesta yang dikontrak perusahaan rekaman Toshiba EMI.

Baru!!: 27 September dan DJ Ozma · Lihat lebih »

Donal Bebek

Donald Fauntleroy Duck atau Donal Bebek adalah salah satu karakter Disney yang merupakan seekor bebek yang sering ditampilkan mengenakan baju pelaut biru / kelasi tanpa celana.

Baru!!: 27 September dan Donal Bebek · Lihat lebih »

Edgar Degas

Edgar Degas, terlahir sebagai Hilaire-Germain-Edgar De Gas, adalah seorang pelukis dan pematung dari Prancis.

Baru!!: 27 September dan Edgar Degas · Lihat lebih »

EHC Norad

EHC Norad (juga dikenal sebagai EHC Hoensbroek Norad atau secara sederhana EHC) adalah sebuah tim sepak bola Belanda yang berbasis di Hoensbroek, Heerlen.

Baru!!: 27 September dan EHC Norad · Lihat lebih »

Ellsworth Bunker

Ellsworth Bunker (1 Mei 1894 - 27 September 1984) adalah seorang diplomat Amerika Serikat. Ia berpendidikan sebagai pengacara, dan bekerja pertama kali di sektor swasta sebelum menjadi akademisi. Ia lalu pindah ke pemerintahan selama kekuasaan Eisenhower. Pada tahun 1956, ia ditunjuk menjadi duta besar untuk India dan Nepal di mana ia berperan penting dalam persekutuan tersembunyi antara kedua kekuatan tersebut terhadap China. Ia digantikan oleh John Kenneth Galbraith pada tahun 1961. Ia juga berperan besar dalam usaha Indonesia membebaskan Irian Barat, karena ia yang membuat Belanda mau berunding dengan Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Ellsworth Bunker · Lihat lebih »

Energy (grup musik)

Energy adalah sebuah kelompok boyband Hip Pop asal Taiwan yang beranggotakan Kun Da, Shu Wei, dan Ah Di.

Baru!!: 27 September dan Energy (grup musik) · Lihat lebih »

Eri Kamei

adalah mantan anggota grup musik Jepang, Morning Musume.

Baru!!: 27 September dan Eri Kamei · Lihat lebih »

Ernesto Zedillo

Ernesto Zedillo Ponce de León (lahir 27 Desember 1951) adalah Presiden Meksiko periode 1994 - 2000.

Baru!!: 27 September dan Ernesto Zedillo · Lihat lebih »

Every Little Thing

atau disingkat ELT adalah grup musik pop asal Jepang.

Baru!!: 27 September dan Every Little Thing · Lihat lebih »

Farida Nurhan

Farida Nurhan atau kerap disapa dengan sebutan Omay adalah seorang konten kreator dan naravlog kuliner berkerbangsaan Indonesia berasal dari Lumajang.

Baru!!: 27 September dan Farida Nurhan · Lihat lebih »

Fatmir Sejdiu

Fatmir Sejdiu adalah Presiden kedua dari Republik Kosovo dan pemimpin Liga Demokratik Kosovo (LDK).

Baru!!: 27 September dan Fatmir Sejdiu · Lihat lebih »

FIFA 17

FIFA 17 adalah sebuah game sepak bola yang dirilis pada 27 September 2016.

Baru!!: 27 September dan FIFA 17 · Lihat lebih »

Frederik Johannes Sorg

Luitenant-kolonel Frederik Johannes Sorg. Frederik Johannes Sorg adalah letnan kolonel Belanda yang bertugas di Koninklijk Nederlandsch-Indisch Leger.

Baru!!: 27 September dan Frederik Johannes Sorg · Lihat lebih »

Fuad Muhammad Syafruddin

Fuad Muhammad Syafruddin yang akrab dipanggil Udin adalah wartawan Bernas asal Yogyakarta, yang dianiaya oleh orang tidak dikenal, dan kemudian meninggal dunia.

Baru!!: 27 September dan Fuad Muhammad Syafruddin · Lihat lebih »

Fun and Fancy Free

Fun and Fancy Free adalah sebuah film yang diproduksi oleh Walt Disney dan muncul pada tanggal 27 September 1947.

Baru!!: 27 September dan Fun and Fancy Free · Lihat lebih »

Garis waktu sejarah Indonesia

Halaman ini berisi garis waktu sejarah Indonesia, yang meliputi berbagai peristiwa penting terkait politik, hukum, dan perubahan wilayah di Indonesia serta entitas administratif pendahulunya.

Baru!!: 27 September dan Garis waktu sejarah Indonesia · Lihat lebih »

Garnet Crow

adalah grup musik asal Jepang di bawah manajemen Giza Studio. Grup ini dibentuk tahun 1999, dan mengetengahkan dua pemusik wanita dari manajemen artis Being, vokalis Yuri Nakamura dan pemain kibor Nana Azuki. Dua orang anggota lainnya adalah gitaris Hitoshi Okamoto dan pemain kibor Hirohito Furui (keduanya laki-laki). Di awal karier bermusik mereka, Garnet Crow tidak pernah melakukan pertunjukan atau muncul di televisi. Mereka baru tampil dalam acara televisi dan melakukan tur keliling sejak tahun 2002.

Baru!!: 27 September dan Garnet Crow · Lihat lebih »

Garuda Indonesia Penerbangan 152

Garuda Indonesia Penerbangan GA 152 adalah penerbangan Jakarta - Medan dengan pesawat Airbus A300-B4 yang jatuh di desa Buah Nabar, kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deli Serdang, provinsi Sumatera Utara, Indonesia (sekitar 32 km dari Bandara Polonia dan 45 km dari kota Medan) saat hendak mendarat di Bandara Polonia pada tanggal 26 September 1997.

Baru!!: 27 September dan Garuda Indonesia Penerbangan 152 · Lihat lebih »

Geoff Bent

Geoffrey Bent (Lahir 27 September 1932 - Meninggal 6 Februari 1958) adalah Pesepak bola Inggris pada era 1950-an.Ia adalah salah satu dari 8 pemain MU yang tewas pada Tragedi München 1958.

Baru!!: 27 September dan Geoff Bent · Lihat lebih »

Georgios II dari Yunani

Georgios II, Raja Hellenia (Bahasa Yunani: Γεώργιος Β' Βασιλεύς των Ελλήνων; 19 Juli 1890 – 1 April 1947) adalah raja Yunani yang memerintah pada periode 1922-1924 serta 1935-1947.

Baru!!: 27 September dan Georgios II dari Yunani · Lihat lebih »

Gerakan antiglobalisasi

Ribuan orang berkumpul dalam unjuk rasa di Warsawa, Polandia, ketika negara tersebut bersiap-siap bergabung dengan Uni Eropa tahun 2004. Gerakan anti-globalisasi atau gerakan kontra-globalisasi adalah gerakan sosial yang kritis terhadap globalisasi kapitalisme perusahaan.

Baru!!: 27 September dan Gerakan antiglobalisasi · Lihat lebih »

Gerald Gallagher

Gerald Bernard Gallagher (6 Juli 1912 – 27 September 1941, Nikumaroro) adalah seorang kolonel Britania Raya.

Baru!!: 27 September dan Gerald Gallagher · Lihat lebih »

GNU

GNU (diucapkan, atau di beberapa negara) adalah suatu sistem operasi komputer yang sepenuhnya terdiri dari perangkat-perangkat lunak bebas.

Baru!!: 27 September dan GNU · Lihat lebih »

Grand Prix F1 Singapura 2009

Grand Prix F1 Singapura 2009 merupakan balapan Formula Satu yang berlangsung pada 27 September 2009 di Sirkuit Jalan Raya Singapura, Singapura.

Baru!!: 27 September dan Grand Prix F1 Singapura 2009 · Lihat lebih »

Hakushon Daimaō

(bahasa Italia: Il mago pancione Etcì) atau The Genie Family adalah serial anime klasik yang dibuat oleh Tatsunoko Production.

Baru!!: 27 September dan Hakushon Daimaō · Lihat lebih »

Haro Senft

Haro Senft (kelahiran 27 September 1928 – meninggal 4 Februari 2016) adalah seorang pembuat film Jerman yang menjadi salah satu pendiri gerakan Sinema Jerman Baru.

Baru!!: 27 September dan Haro Senft · Lihat lebih »

Hasil pertandingan Persim Maros

Halaman ini memuat hasil pertandingan Persim Maros.

Baru!!: 27 September dan Hasil pertandingan Persim Maros · Lihat lebih »

Hergé

Hergé adalah nama pena dari Georges Prosper Remi adalah seorang penulis komik dan seniman berkebangsaan Belgia yang sangat terkenal dengan karyanya berjudul Petualangan Tintin.

Baru!!: 27 September dan Hergé · Lihat lebih »

Inbox Awards 2014

Inbox Awards 2014 adalah acara penganugerahan Inbox Awards ke—7 yang merupakan ajang apresiasi bergengsi bagi insan musik Indonesia yang diselenggarakan pada malam tanggal 27 September 2014 di Lapangan Kedungbadak, Bogor.

Baru!!: 27 September dan Inbox Awards 2014 · Lihat lebih »

Indartato

Dr.

Baru!!: 27 September dan Indartato · Lihat lebih »

Indonesia dalam tahun 2005

Berikut merupakan serangkaian peristiwa yang terjadi di.

Baru!!: 27 September dan Indonesia dalam tahun 2005 · Lihat lebih »

Iskandar Muda dari Aceh

Sultan Iskandar Muda (Aksara Jawoë: سلطان إسكندر مودا) (Lahir di Bandar Aceh Darussalam, Kesultanan Aceh, 1590 atau 1593 – wafat di Bandar Aceh Darussalam, Kesultanan Aceh, 27 Desember 1636) merupakan sultan yang paling besar dalam masa Kesultanan Aceh, yang berkuasa dari tahun 1607 sampai 1636.

Baru!!: 27 September dan Iskandar Muda dari Aceh · Lihat lebih »

Jacob Sihasale

Jacob Sihasale merupakan pemain Sepak Bola dari Persebaya, klub Sepak Bola Indonesia, yang dapat berposisi sebagai Penyerang.

Baru!!: 27 September dan Jacob Sihasale · Lihat lebih »

Jacques Thibaud

'''Jacques Thibaud''' (1880-1953), Ia adalah seorang pemain biola yang terkenal dari Prancis Jacques Thibaud (lahir, 27 September 1880 di Bordeaux, Prancis - meninggal, 1 September 1953) adalah seorang pemain Biola terkenal dari Prancis.

Baru!!: 27 September dan Jacques Thibaud · Lihat lebih »

Jean Patou

Jean Patou Jean Patou (27 September 1887 – 8 Maret 1936) merupakan seorang penata busana berkebangsaan Prancis dan pendiri merek Jean Patou.

Baru!!: 27 September dan Jean Patou · Lihat lebih »

Jennifer Hanna

Jennifer Hanna Sutiono, terlahir Hanna Sutiono atau akrab juga dipanggil Hanna adalah mantan anggota grup idola JKT48 yang berasal dari Malang, Jawa Timur.

Baru!!: 27 September dan Jennifer Hanna · Lihat lebih »

Joaquín Caparrós

Joaquín de Jesús Caparrós Camino adalah seorang pelatih sepak bola asal Spanyol, yang saat ini melatih klub Levante UD.

Baru!!: 27 September dan Joaquín Caparrós · Lihat lebih »

Jogja City Mall

Jogja City Mall (ꦗꦺꦴꦒ꧀ꦗꦱꦶꦠꦶꦩꦭ꧀) atau biasa disingkat JCM merupakan sebuah pusat perbelanjaan yang berada dalam satu kawasan dengan The Rich Hotel Yogyakarta.

Baru!!: 27 September dan Jogja City Mall · Lihat lebih »

John Sung

John Song Shang Jie (w) atau Sung Siong Geh atau lebih dikenal sebagai John Sung (27 September 1901 – 18 Agustus 1944) adalah seorang penginjil yang terkenal dari RRT pada abad ke-20.

Baru!!: 27 September dan John Sung · Lihat lebih »

Jolin Tsai

Jolin Tsai, terlahir sebagai 蔡宜凌 atau 蔡依翎 (nama lahir sekarang)), adalah wanita penyanyi dan danser berkebangsaan Taiwan. Ia dikenal sebagai penyanyi untuk Mandopop. Sekarang, Jolin Tsai adalah artis solo di Capitol Records dari EMI Taiwan. Karier solo di dunia rekaman dimulainya dengan album "1019" yang dirilis 10 September 1999 dengan label Universal Music. Ia berteman dekat dengan Jay Chou, Elva Hsiao, Stefanie Sun, S.H.E dan beberapa artis Taiwan lainnya yang dianggap merupakan lambang generasi 90-an dan 2000-an.

Baru!!: 27 September dan Jolin Tsai · Lihat lebih »

Jorge Chávez Dartnell

Jorge Chávez Georges Antoine Chavez (populer di Peru sebagai Jorge Chávez), juga dikenal sebagai «Géo Chavez», lahir 13 Juni 1887 di Paris dan meninggal 27 September 1910 di Domodossola, merupakan seorang penerbang keturunan Peru.

Baru!!: 27 September dan Jorge Chávez Dartnell · Lihat lebih »

Joss Stone

Joscelyn Eve Stoker (lahir 11 April 1987), dikenal dengan nama panggung Joss Stone, adalah seorang penyanyi Inggris.

Baru!!: 27 September dan Joss Stone · Lihat lebih »

Julius Wagner-Jauregg

Julius Wagner-Jauregg Julius Wagner-Jauregg (Wels, Austria, 7 Maret 1857 – 27 September 1940) merupakan seorang dokter berkebangsaan Austria.

Baru!!: 27 September dan Julius Wagner-Jauregg · Lihat lebih »

Kadarusno

Kadarusno adalah pensiunan TNI Angkatan Darat yang pernah menjabat sebagai Gubernur Kalimantan Barat periode 1972–1977.

Baru!!: 27 September dan Kadarusno · Lihat lebih »

Kaijuu Booska

adalah sinetron tokusatsu terkenal anak-anak, dan pertama untuk fitur tersebut rakasa ramah Booska.

Baru!!: 27 September dan Kaijuu Booska · Lihat lebih »

Kaleido Star

adalah seri anime tv yang diproduseri oleh Studio Jepang Gonzo Digimation Holding, Studio KoreaG&G Entertainment, dan Studio Amerika ADV Films.

Baru!!: 27 September dan Kaleido Star · Lihat lebih »

Kalender

Kalender (bisa disebut penanggalan, atau takwim) adalah sistem penyusunan waktu yang membagi periode waktu ke dalam bentuk tanggal.

Baru!!: 27 September dan Kalender · Lihat lebih »

Kamen Rider

Serial Kamen Rider atau dalam bahasa Jepang aslinya —sempat diterjemahkan menjadi "Ksatria Baja" ketika ditayangkan di Indonesia— adalah sebuah Waralaba media untuk Manga dan program drama Televisi dan film tokusatsu, yang diciptakan oleh seorang mangaka, Shotaro Ishinomori.

Baru!!: 27 September dan Kamen Rider · Lihat lebih »

Kampanye militer Balkan 1529

Setelah serangan berani Ferdinand I di Utsmaniyah-Hungaria, Suleiman meluncurkan kampanye untuk mengambil ibu kota Austria, Wina dan dengan pukulan yang menentukan itu, memungkinkan ia mengonsolidasi genggamannya di Hungaria.

Baru!!: 27 September dan Kampanye militer Balkan 1529 · Lihat lebih »

Kanji

Kanji, secara harfiah berarti "aksara dari Han", adalah aksara Tionghoa yang digunakan dalam bahasa Jepang.

Baru!!: 27 September dan Kanji · Lihat lebih »

Karl Scheurer

Karl Scheurer (27 September 1872 - 14 November 1929) adalah politikus Swiss.

Baru!!: 27 September dan Karl Scheurer · Lihat lebih »

Köchel-Verzeichnis

Gambar katalog Kochel - Verzeichnis Mozart Köchel - Verzeichnis adalah katalog kronologis dari komposisi Wolfgang Amadeus Mozart yang diciptakan oleh Ludwig von Köchel.

Baru!!: 27 September dan Köchel-Verzeichnis · Lihat lebih »

Kedaulatan Rakyat

Kedaulatan Rakyat (disingkat KR), yang didirikan oleh HM. Samawi dan M. Wonohito serta diteruskan oleh Soemadi Martono Wonohito adalah surat kabar harian yang terbit di Daerah Istimewa Yogyakarta dan provinsi Jawa Tengah bagian selatan.

Baru!!: 27 September dan Kedaulatan Rakyat · Lihat lebih »

Kenji Nagai

Kenji Nagai (bahasa Jepang: 長井 健司; Nagai Kenji) (27 Agustus 1957 – 27 September 2007) adalah seorang jurnalis foto Jepang yang ditembak dan tewas di Myanmar pada saat Protes anti-pemerintahan Burma 2007.

Baru!!: 27 September dan Kenji Nagai · Lihat lebih »

Kepala Kolonial Mauritania

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan Kepala Kolonial Mauritania · Lihat lebih »

Kerajaan Amfoang

18. Kerajaan Amfoan(g) (juga disebut Sorbian atau Snick-Snack)Hans Hägerdal: adalah sebuah kerajaan di Pulau Timor bagian barat laut.

Baru!!: 27 September dan Kerajaan Amfoang · Lihat lebih »

Kereta api uap Jaladara

C 12 18, lokomotif khas penarik KA Jaladara Kereta api uap Jaladara (Hanacaraka:, bahasa Jawa: Sepur Kluthuk Jaladara) adalah kereta api wisata yang ada di kota Solo, Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Kereta api uap Jaladara · Lihat lebih »

Kereta kecepatan tinggi

Kereta kecepatan tinggi (HSR) atau singkatnya kereta cepat adalah transportasi rel yang menggunakan kereta api yang jauh lebih cepat daripada kereta api tradisional, menggunakan sistem terintegrasi dari bakal pelanting khusus dan jalur khusus.

Baru!!: 27 September dan Kereta kecepatan tinggi · Lihat lebih »

Kesultanan Ngayogyakarta Hadiningrat

Kesultanan Ngayogyakarta Hadiningrat adalah negara dependen yang berbentuk kerajaan.

Baru!!: 27 September dan Kesultanan Ngayogyakarta Hadiningrat · Lihat lebih »

Keuskupan Basse-Terre

Keuskupan Basse-Terre (dan Pointe-à-Pitre) (Dioecesis Imae Telluris et Petrirostrensis) adalah sebuah keuskupan Gereja Katolik Roma yang berbasis di Basse-Terre, Guadeloupe.

Baru!!: 27 September dan Keuskupan Basse-Terre · Lihat lebih »

Klinik Tendean

Klinik Tendean adalah sebuah program komedi yang tayang di Trans TV mulai 27 September 2021 hingga 1 April 2022.

Baru!!: 27 September dan Klinik Tendean · Lihat lebih »

Kobukuro

adalah duo penyanyi pop asal Jepang.

Baru!!: 27 September dan Kobukuro · Lihat lebih »

Komando Distrik Militer 0620

Markas Kodim 0620 Komando Distrik Militer 0620/Kabupaten Cirebon atau Kodim 0620/Kabupaten Cirebon merupakan Kodim di jajaran Korem 063/Sunan Gunung Jati Cirebon.

Baru!!: 27 September dan Komando Distrik Militer 0620 · Lihat lebih »

Komando Gabungan Wilayah Pertahanan II

Komando Gabungan Wilayah Pertahanan II atau Kogabwilhan II adalah komando utama operasi, satuan baru yang langsung berada di bawah komando Panglima TNI.

Baru!!: 27 September dan Komando Gabungan Wilayah Pertahanan II · Lihat lebih »

Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III

Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III atau Kogabwilhan III adalah komando utama operasi, satuan baru yang langsung berada di bawah komando Panglima TNI.

Baru!!: 27 September dan Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III · Lihat lebih »

Kota Kendari

Kendari adalah nama kotamadya dan juga sebagai ibukota dari provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Kota Kendari · Lihat lebih »

Kota Manado

Manado atau Menado adalah ibu kota dari provinsi Sulawesi Utara, Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Kota Manado · Lihat lebih »

Kotak (grup musik)

Kotak adalah grup musik rock yang terbentuk dari ajang The Dream Band pada 27 September 2004.

Baru!!: 27 September dan Kotak (grup musik) · Lihat lebih »

Kutukan Arwah Santet

Kutukan Arwah Santet adalah film horor Indonesia yang dirilis pada 27 September 2012.

Baru!!: 27 September dan Kutukan Arwah Santet · Lihat lebih »

Kyosuke Himuro

Kyosuke Himuro (Jepang: 氷室京介, Himuro Kyōsuke) merupakan seorang penyanyi berkebangsaan Jepang.

Baru!!: 27 September dan Kyosuke Himuro · Lihat lebih »

La guerra de los pasteles

La guerra de los pasteles adalah sebuah film komedi-musikal asal Meksiko ditulis oleh Celestino Gorostiza.

Baru!!: 27 September dan La guerra de los pasteles · Lihat lebih »

La Sept

La Sept (Société d'édition de programmes de télévision) merupakan sebuah penyiar televisi Prancis dan perusahaan produksi yang didirikan tanggal 23 Februari 1986 untuk membangun pemrograman budaya dan pendidikan dengan pemancaran melalui satelit TDF 1.

Baru!!: 27 September dan La Sept · Lihat lebih »

Lani Leyli

Lani Leyli adalah model dan penyanyi asal Australia yang pernah menjadi guru bahasa Inggris yang tinggal di Jakarta sejak tahun 2008.

Baru!!: 27 September dan Lani Leyli · Lihat lebih »

Larry Sanger

Lawrence Mark Sanger adalah pengelola dan perintis proyek-proyek ensiklopedia online.

Baru!!: 27 September dan Larry Sanger · Lihat lebih »

Liga Demokrasi Nasional

Liga Nasional untuk Demokrasi (အမျိုးသား ဒီမိုကရေစီ အဖွဲ့ချုပ်) ialah partai politik asal Myanmar yang didirikan pada tanggal 27 September 1988 dan dipimpin oleh Aung San Suu Kyi yang bertindak sebagai sekretaris jenderal.

Baru!!: 27 September dan Liga Demokrasi Nasional · Lihat lebih »

Lin Chi-ling

Lin Chi-ling (lahir 29 November 1974, di Taipei, Taiwan) adalah seorang peragawati dan aktris Taiwan.

Baru!!: 27 September dan Lin Chi-ling · Lihat lebih »

Lionel Messi

Lionel Andrés Messi juga dikenal sebagai Leo Messi adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Argentina yang akan bermain sebagai penyerang untuk klub Major League Soccer Inter Miami CF dan merupakan kapten tim nasional Argentina.

Baru!!: 27 September dan Lionel Messi · Lihat lebih »

Louis XIII dari Prancis

ka Louis XIII dari Prancis dipanggil le Juste tanggal 27 September, 1601, Fontainebleau-14 Mei, 1643, Saint-Germain-en-Laye), adalah raja Prancis dan Navarre (1610-1643). Ia adalah putra dari Henri IV dengan Marie de Médicis dan ayah dari Louis XIV. |-. Kategori:Raja Prancis.

Baru!!: 27 September dan Louis XIII dari Prancis · Lihat lebih »

Love Hina

adalah manga dan anime populer karya Ken Akamatsu, yang juga merupakan tokoh figuran yang tidak terlalu sering muncul.

Baru!!: 27 September dan Love Hina · Lihat lebih »

LRT Sumatera Selatan

Lintas Rel Terpadu (LRT) Sumatera Selatan, umumnya dikenal sebagai LRT Palembang adalah sebuah sistem angkutan cepat dengan model Lintas Rel Terpadu yang beroperasi di Palembang, Indonesia, menghubungkan Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II dengan Kompleks Olahraga Jakabaring.

Baru!!: 27 September dan LRT Sumatera Selatan · Lihat lebih »

Mai Kuraki

adalah penyanyi Jepang beraliran J-pop dan R&B.

Baru!!: 27 September dan Mai Kuraki · Lihat lebih »

Majelis Adat Aceh

Majelis Adat Aceh (MAA) adalah suatu lembaga yang mempunyai tugas untuk melestarikan dan mengembangkan adat, seni dan budaya yang berada dalam provinsi Aceh.

Baru!!: 27 September dan Majelis Adat Aceh · Lihat lebih »

Makeover

"Makeover" adalah episode ketiga dari serial televisi komedi musikal ''Glee'' musim keempat, dan episode ke-69 secara keseluruhan.

Baru!!: 27 September dan Makeover · Lihat lebih »

Maria Sharapova

Maria Yuryevna Sharapova (Мари́я Ю́рьевна Шара́пова) adalah seorang pemain tenis asal Rusia.

Baru!!: 27 September dan Maria Sharapova · Lihat lebih »

Maria Shriver

Maria Owings Shriver Schwarzenegger, atau lebih dikenal sebagai Maria Shriver, adalah seorang jurnalis Amerika Serikat untuk NBC dan First Lady of California.

Baru!!: 27 September dan Maria Shriver · Lihat lebih »

Michaëlle Jean

Michaëlle Jean, CC, CMM, COM, CD adalah Gubernur Jenderal Kanada sekarang ini.

Baru!!: 27 September dan Michaëlle Jean · Lihat lebih »

Michel-Ange Slodtz

René-Michel Slodtz, yang dikenal sebagai Michel-Ange Slodtz, merupakan seorang pematung Prancis lahir di Paris 27 September 1705 dan meninggal di kota yang sama pada 26 Oktober 1764.

Baru!!: 27 September dan Michel-Ange Slodtz · Lihat lebih »

Mighty Morphin Power Rangers

Mighty Morphin Power Rangers (MMPR) adalah serial televisi produksi Saban Entertainment.

Baru!!: 27 September dan Mighty Morphin Power Rangers · Lihat lebih »

Mohammad Najibullah

Mohammad Najibullah (Pashto/Persia: دوکتور نجيب الله; lahir Agustus 1947, killed 27 September 1996) adalah presiden keempat dan terakhir dari Republik Demokratik Afganistan pada masa komunis.

Baru!!: 27 September dan Mohammad Najibullah · Lihat lebih »

Mohammad Qosim

Dr. H., M.Si.

Baru!!: 27 September dan Mohammad Qosim · Lihat lebih »

Monster (manga)

Monster 3 MONSTER (モンスター) ialah manga dan anime karya Naoki Urasawa.

Baru!!: 27 September dan Monster (manga) · Lihat lebih »

Moritz Leuenberger

Moritz Leuenberger (lahir 21 September 1946 di Biel/Bienne, Kanton Bern adalah politikus dan pengacara Swiss serta Anggota Dewan Federal Swiss (1995-2010) dan Presiden Konfederasi pada tahun 2001 dan 2006. Leuenberger terpilih di Dewan Federal Swiss pada 27 September 1995 sebagai anggota Partai Sosial Demokrat (SPS/PSS) dari daerah pemilihan Kanton Zürich. Selama periode 1991-1995, ia menjadi anggota pemerintahan Kanton Zürich. Selama periode 1 Januari 1995 – 1 November 2010, Leuenberger telah menjabat di Departemen Lingkungan, Transportasi, Energi, dan Komunikasi Federal. (Lingkungan ditambahkan ke dalam departemen pada tahun 1998). Selama tiga kali, dia menjabat Wakil Presiden Konfederasi yakni pada 1 Januari 2000–1 Desember 2000, 1 Januari 2005–31 Desember 2005, dan 1 Januari 2010–1 November 2010. Pada tahun 2003, dia menikah dengan arsitek Gret Loewensberg. Pada upacara di Brussels, Komunitas Kereta Api Uni Eropa dan Union des Industries Ferroviaires Européennes mempresentasikan Européennes 2009 Eropa Kereta Api Awards pada tanggal 20 Januari 2009. Leuenberger mendapatkan penghargaan Politik Award untuk karyanya dalam membangun dan memelihara kebijakan transportasi yang berkelanjutan. Pada 9 Juli 2010 Leuenberger mengumumkan ia akan meninggalkan Dewan Federal pada tanggal 31 Desember 2010 Pada saat ini Hans-Rudolf Merz diharapkan dapat mengundurkan diri dengan baik ada pembicaraan antara kedua tentang mengundurkan diri bersama-sama. Pengunduran diri Leuenberger datang sebagai kejutan yang lengkap. Satu bulan kemudian, pada tanggal 6 Agustus 2010, Hans-Rudolf Merz juga mengumumkan pengunduran dirinya pada bulan Oktober. Hal ini menyebabkan situasi bahwa parlemen akan harus memilih baru Anggota Dewan Federal baik pada bulan September dan November. Untuk menghindari situasi ini, Leuenberger kemudian mengumumkan ia akan mengubah pengunduran dirinya untuk memungkinkan hanya satu pemilihan untuk kedua dewan baru.

Baru!!: 27 September dan Moritz Leuenberger · Lihat lebih »

Muhammad di Makkah

Periode Muhammad di Makkah dimulai sejak kelahirannya dan selesai pada tahun 622 sejak Hijrah ke Madinah.

Baru!!: 27 September dan Muhammad di Makkah · Lihat lebih »

Muhammad Farhan

Muhammad Farhan adalah seorang aktor, pembawa acara, penyiar radio dan politikus Indonesia keturunan Aceh.

Baru!!: 27 September dan Muhammad Farhan · Lihat lebih »

Mun'im Idris

Mun'im Idris adalah seorang ahli forensik Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Mun'im Idris · Lihat lebih »

Musibah Kapal Karam di Perairan Cianjur

Musibah Kapal Karam di Perairan Cianjur adalah musibah kapal karam di perairan Pantai Cikole, Agrabinta, Cianjur pada 27 September 2013.

Baru!!: 27 September dan Musibah Kapal Karam di Perairan Cianjur · Lihat lebih »

NET. Good People

NET.

Baru!!: 27 September dan NET. Good People · Lihat lebih »

NGC 7

NGC 7 adalah galaksi spiral berbatang yang terletak di rasi bintang Sculptor.

Baru!!: 27 September dan NGC 7 · Lihat lebih »

NGC 9

NGC 9 adalah galaksi spiral yang berjarak sekitar 140 juta tahun cahaya di rasi bintang Pegasus.

Baru!!: 27 September dan NGC 9 · Lihat lebih »

Niños Héroes

Perang Meksiko-Amerika, dan itu dapat dilihat dalam potret resmi Anak Pahlawan. Itu disebut anak-Anak Pahlawan untuk 6 taruna meksiko yang tewas dalam Pertempuran di kota Meksiko pada 13 September 1847 selama U. s. Intervensi di Meksiko.

Baru!!: 27 September dan Niños Héroes · Lihat lebih »

Nobon Kayamudin

Nobon Kayamudin(karier 1971-1979) adalah salah satu pemain sepak bola legendaris Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Nobon Kayamudin · Lihat lebih »

Nola Tilaar

Nola Tilaar adalah penyanyi dari Indonesia yang melambung namanya lewat lagu Dansa Reggae ciptaan almarhum Melky Goeslaw pada era 1983.

Baru!!: 27 September dan Nola Tilaar · Lihat lebih »

Opeth

Opeth adalah kelompok progressive metal dari Swedia, dibentuk pada 1990 dan dipimpin oleh Mikael Åkerfeldt.

Baru!!: 27 September dan Opeth · Lihat lebih »

Orahua Niha Keriso Protestan

Orahua Niha Keriso Protestan ("Gereja Kristen Protestan Nias"), disingkat ONKP, adalah sebuah sinode gereja Protestan yang beraliran Lutheran di pulau Nias.

Baru!!: 27 September dan Orahua Niha Keriso Protestan · Lihat lebih »

Pakta Tripartit

Pakta Tripartit (bahasa Jerman: Dreimächtepakt, bahasa Italia: Patto tripartito, bahasa Jepang) adalah pakta yang ditandatangani di Berlin pada 27 September 1940 oleh Saburo Kurusu dari Kekaisaran Jepang, Adolf Hitler dari Jerman Nazi, dan Menteri Luar Negeri Galeazzo Ciano dari Italia.

Baru!!: 27 September dan Pakta Tripartit · Lihat lebih »

Pangeran Wales

Pangeran Wales (Prince of Wales, Tywysog Cymru) merupakan gelar bagi putra mahkota Britania Raya.

Baru!!: 27 September dan Pangeran Wales · Lihat lebih »

Paus Pius XII

Paus Pius XII (Latin: Pius PP. XII), nama lahir Eugenio Maria Giuseppe Giovanni Pacelli adalah seorang Paus Gereja Katolik Roma yang menjabat dari tanggal 2 Maret 1939 hingga 9 Oktober 1958.

Baru!!: 27 September dan Paus Pius XII · Lihat lebih »

Paus Urbanus VII

Paus Urbanus VII, nama lahir Giovanni Battista Castagna (4 Agustus 1521-27 September 1590), adalah Paus Gereja Katolik Roma sejak 15 September 1590 hingga 27 September 1590.

Baru!!: 27 September dan Paus Urbanus VII · Lihat lebih »

Pekan Olahraga Nasional 1953

PON III diselenggarakan di Medan, Sumatera Utara pada tanggal 20 September sampai dengan 27 September 1953.

Baru!!: 27 September dan Pekan Olahraga Nasional 1953 · Lihat lebih »

Pelantikan penjabat kepala daerah serentak di Indonesia 2023

Berikut adalah daftar pelantikan penjabat kepala daerah serentak di Indonesia tahun 2023.

Baru!!: 27 September dan Pelantikan penjabat kepala daerah serentak di Indonesia 2023 · Lihat lebih »

Pemilihan umum Bupati Puncak Jaya 2017

Pemilihan umum Bupati Puncak Jaya 2017 (disingkat Pilkada Puncak Jaya 2017 atau Pilbup Puncak Jaya 2017) adalah pemilihan kepala daerah keempat yang diselenggarakan di Kabupaten Puncak Jaya.

Baru!!: 27 September dan Pemilihan umum Bupati Puncak Jaya 2017 · Lihat lebih »

Pendudukan Rusia di Oblast Zaporizhzhia

Pendudukan Rusia di Oblast Zaporizhzhia adalah pendudukan militer yang sedang berlangsung, yang dimulai pada 24 Februari 2022, sebagai pasukan Rusia menginvasi Ukraina dan mulai menguasai bagian selatan Oblast Zaporizhzhia.

Baru!!: 27 September dan Pendudukan Rusia di Oblast Zaporizhzhia · Lihat lebih »

Penembakan di sekolah Amish

Penembakan di sekolah Amish terjadi pada 2 Oktober 2006, ketika seorang laki-laki bersenjata menyandera dan akhirnya membunuh lima anak perempuan (usia 7–13) dan kemudian bunuh diri di Sekolah West Nickel Mines, sebuah gedung sekolah Amish yang terdiri dari satu ruang kelas di Nickel Mines, sebuah desa di Bart Township, Kabupaten Lancaster, Pennsylvania, Amerika Serikat.

Baru!!: 27 September dan Penembakan di sekolah Amish · Lihat lebih »

Penjaga Hati

Penjaga Hati adalah album studio karya Seventeen yang seharusnya dirilis pada tahun 2011.

Baru!!: 27 September dan Penjaga Hati · Lihat lebih »

Perang Ōnin

adalah perang saudara di Jepang dari tahun 1467 hingga 1477 pada masa pemerintahan Shogun ke-8 Ashikaga Yoshimasa.

Baru!!: 27 September dan Perang Ōnin · Lihat lebih »

Percaya Saja

Percaya Saja merupakan sebuah album musik solo kelima karya Katon Bagaskara yang dirilis pada tahun 2002.

Baru!!: 27 September dan Percaya Saja · Lihat lebih »

Perdana Menteri Uni Soviet

Ada dua belas orang yang pernah menjabat sebagai kepala pemerintahan Uni Soviet (Глава Правительства СССР, Glava Pravitelstva SSSR); dua di antara mereka wafat secara alami saat bertugas (Vladimir Lenin dan Josef Stalin), tiga orang mengundurkan diri (Aleksey Kosygin, Nikolay Tikhonov, dan Ivan Silayev), dan tiga orang menjabat sebagai kepala pemerintahan sekaligus pemimpin partai secara bersamaan (Vladimir Lenin, Josef Stalin, dan Nikita Khrushchev).

Baru!!: 27 September dan Perdana Menteri Uni Soviet · Lihat lebih »

Perebutan Kursi Kosong

Perebutan Kursi Kosong (The Casual Vacancy) adalah novel yang ditulis oleh J. K. Rowling dan merupakan novel pertamanya yang diterbitkan setelah seri Harry Potter.

Baru!!: 27 September dan Perebutan Kursi Kosong · Lihat lebih »

Perlombaan menuju Laut

Lomba pada Pertempuran menuju ke Laut menggambarkan data penghitungan dan penjelasan signifikan dari pertempuran. Batas akhir garis pertahanan: blok Barat Perang Dunia I mendekati laut Nieuwpoort, Belgia. Perlombaan Menuju Laut adalah rangkaian pertempuran yang bergerak menuju ke laut di blok Barat pada awal Perang Dunia I antara pasukan Sekutu dan Jerman.

Baru!!: 27 September dan Perlombaan menuju Laut · Lihat lebih »

Perombakan besar-besaran anggota JKT48 2016

Perombakan Besar-Besaran Anggota JKT48 atau Perombakan Tim Besar-Besaran JKT48' diadakan pada acara salaman dari single ke-13 JKT48 "Mae Shika Mukanee (Hanya Lihat Kedepan)" di Menara 165, Cilandak, Jakarta Selatan, DKI Jakarta tanggal 11 September 2016.

Baru!!: 27 September dan Perombakan besar-besaran anggota JKT48 2016 · Lihat lebih »

Persengketaan bea masuk anti-dumping pada kertas impor Indonesia

Persengketaan bea masuk anti-dumping pada kertas impor Indonesia merupakan salah satu kasus hukum ekonomi internasional diajukan oleh Pemerintah Indonesia pada tanggal 7 April 2010 kepada Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) berkaitan dengan kasus anti-dumping yang dilakukan oleh Pemerintah Korea Selatan terhadap kertas impor Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Persengketaan bea masuk anti-dumping pada kertas impor Indonesia · Lihat lebih »

Persengketaan rokok kretek Indonesia

Persengketaan rokok kretek Indonesia terdaftar dalam WTO Persengketaan rokok kretek Indonesia merupakan sebuah kasus hukum ekonomi yang diajukan oleh Pemerintah Indonesia pada tanggal 7 April 2010 kepada Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) berkaitan dengan dugaan diskriminasi yang dilakukan oleh Pemerintah Amerika Serikat terhadap penjualan rokok kretek di Amerika Serikat.

Baru!!: 27 September dan Persengketaan rokok kretek Indonesia · Lihat lebih »

Person of Interest

Person of Interest adalah serial televisi Amerika Serikat yang disiarkan di CBS sejak 2011.

Baru!!: 27 September dan Person of Interest · Lihat lebih »

Pertempuran Artois Pertama

Pertempuran Artois Pertama terjadi pada tanggal 27 September - 10 Oktober 1914 pada musim gugur 1914.

Baru!!: 27 September dan Pertempuran Artois Pertama · Lihat lebih »

Pertempuran Changsha (1941)

Pertempuran Changsha (6 September - 8 Oktober 1941) adalah usaha kedua Jepang merebut kota Changsha, Tiongkok, ibu kota Provinsi Hunan, sebagai bagian dari Perang Tiongkok-Jepang Kedua.

Baru!!: 27 September dan Pertempuran Changsha (1941) · Lihat lebih »

Pertempuran Flirey

Pertempuran Flirey adalah pertempuran yang terjadi antara tanggal 19 September dan 11 Oktober 1914 selama Perang Dunia I. Pertempuran ini dimenangkan Angkatan Darat Jerman atas Angkatan Darat Prancis.

Baru!!: 27 September dan Pertempuran Flirey · Lihat lebih »

Pertempuran Garis Hindenburg

Allied gains in late 1918 Pertempuran Garis Hindenburg merupakan rangkaian serangan 100 hari Sekutu terhadap Jerman di garis pertahanan Hindenburg.

Baru!!: 27 September dan Pertempuran Garis Hindenburg · Lihat lebih »

Pertempuran Kanal St. Quentin

Pertempuran Kanal St Quentin merupakan bagian dari rangkaian Pertempuran Garis Hindenburg, yang terjadi pada tanggal 29 September 1918.

Baru!!: 27 September dan Pertempuran Kanal St. Quentin · Lihat lebih »

Pertempuran Ladang Mouguet

Pertempuran Ladang Mouquet adalah bagian dari Pertempuran Somme setelah Pertempuran Pozières yang terjadi mulai tanggal 5 Agustus sampai 27 September 1916.

Baru!!: 27 September dan Pertempuran Ladang Mouguet · Lihat lebih »

Perusahaan Televisi Singapura

Perusahaan Televisi Singapura (Television Corporation of Singapore; 新加坡电视机构; Perbadanan Televisyen Singapura; சிங்கப்பூர் தொலைக்காட்சி கழகம்) atau TCS, adalah sebuah stasiun televisi di Singapura yang ada dari privatisasi penuh stasiun Perusahaan Penyiaran Singapura (SBC).

Baru!!: 27 September dan Perusahaan Televisi Singapura · Lihat lebih »

Peter Jennings

Peter Charles Archibald Ewart Jennings, CM adalah pembawa acara berita dan wartawan Amerika Serikat kelahiran Kanada.

Baru!!: 27 September dan Peter Jennings · Lihat lebih »

Petro Ferdinandus Vermeulen Krieger

Kolonel Ferdinand Vermeulen Krieger. Sumber: 1870. W.A. van Rees. Petro Ferdinandus Vermeulen Krieger (1782 - Etten, Etten-Leur, 27 September 1865) ialah seorang kolonel berkebangsaan Belanda yang berdinas di Koninklijk Nederlandsch-Indisch Leger.

Baru!!: 27 September dan Petro Ferdinandus Vermeulen Krieger · Lihat lebih »

Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan

atau disingkat dengan PKTJ adalah perguruan tinggi kedinasan dimana sejak tahun 2018 telah membuka jalur Ikatan Dinas (Pola Pembibitan) dibawah pengawasan Badan Pengembangan SDM Perhubungan Kementrian Perhubungan.

Baru!!: 27 September dan Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan · Lihat lebih »

Power Rangers: Ninja Storm

Power Rangers: Ninja Storm (PRNS) adalah serial televisi asal Amerika Serikat dan Selandia Baru yang diproduksi oleh BVS Entertainment.

Baru!!: 27 September dan Power Rangers: Ninja Storm · Lihat lebih »

Power Rangers: Zeo

Power Rangers: Zeo (PRZ) adalah serial televisi produksi Saban Entertainment.

Baru!!: 27 September dan Power Rangers: Zeo · Lihat lebih »

Ramadan

Patung bulan sabit dihiasi dengan warna-warni dan indah diterangi pada bulan Ramadan di Yordania. Ramadan (رَمَضَانُ|Ramaḍān) adalah bulan kesembilan dalam kalender Hijriah.

Baru!!: 27 September dan Ramadan · Lihat lebih »

Rania dari Yordania

Rania Al-Abdullah (رانيا العبد الله) (dilahirkan dengan nama Rania Al-Yasin) adalah Permaisuri Yordania sebagai istri dari Raja Abdullah II.

Baru!!: 27 September dan Rania dari Yordania · Lihat lebih »

Reina Tanaka

adalah seorang penyanyi, aktris, dan pengisi suara Jepang.

Baru!!: 27 September dan Reina Tanaka · Lihat lebih »

René Ghil

René Ghil (1862-1925) René François Ghilbert (27 September 1862 – 15 September 1925), dikenal sebagai René Ghil, adalah seorang penyair Prancis.

Baru!!: 27 September dan René Ghil · Lihat lebih »

Robot Keiji

, (bahasa Inggris: Robot Detective; bahasa Indonesia: Detektif Robot) adalah serial tokusatsu pahlawan super yang dibuat oleh Shotaro Ishinomori.

Baru!!: 27 September dan Robot Keiji · Lihat lebih »

Roger Bonvin

Roger Bonvin (12 September 1907, Icogne, Valais - 5 Juni 1982) adalah politikus Swiss dan Anggota Dewan Federal Swiss dari Kanton Valais (1962-1973).

Baru!!: 27 September dan Roger Bonvin · Lihat lebih »

Roger Waters

George Roger Waters adalah kuda asal Inggris, penyanyi, pemain gitar dan gitar bass, penulis lagu, dan komponis.

Baru!!: 27 September dan Roger Waters · Lihat lebih »

Rosh Hashanah

Rosh Hashanah (bahasa Ibrani: ראש השנה) secara etimologis berarti "permulaan tahun".

Baru!!: 27 September dan Rosh Hashanah · Lihat lebih »

Rush Limbaugh

Rush Hudson Limbaugh III adalah pemandu gelar wicara di radio dan komentator politik yang berhaluan konservatif.

Baru!!: 27 September dan Rush Limbaugh · Lihat lebih »

Sambari Halim Radianto

Dr.

Baru!!: 27 September dan Sambari Halim Radianto · Lihat lebih »

Sancho Gracia

Sancho Gracia (lahir 27 September 1936) adalah seorang aktor berkebangsaan Spanyol.

Baru!!: 27 September dan Sancho Gracia · Lihat lebih »

SEAMO

adalah rapper sekaligus penulis lagu asal Jepang.

Baru!!: 27 September dan SEAMO · Lihat lebih »

Seconds From Disaster

Seconds From Disaster adalah sebuah program dokumenter yang membuat investigasi terhadap bencana buatan manusia terburuk dan beberapa bencana alam pada sejarah modern, dan menganalisis sebab dan peristiwa yang berkaitan dengan bencana tersebut.

Baru!!: 27 September dan Seconds From Disaster · Lihat lebih »

Seiko Matsuda

, adalah seorang penyanyi pop, sekaligus aktris, dan pencipta lagu asal Jepang.

Baru!!: 27 September dan Seiko Matsuda · Lihat lebih »

Sejarah Kalimantan

Sejarah Kalimantan menggambarkan perjalanan sejarah Pulau Kalimantan dimulai sejak zaman prasejarah ketika manusia ras Australoid memasuki daratan Kalimantan pada tahun 8000 SM hingga sekarang.

Baru!!: 27 September dan Sejarah Kalimantan · Lihat lebih »

Sekolah Tinggi Filsafat Theologia Jakarta

Sekolah Tinggi Filsafat Theologi (STFT) Jakarta, sebelumnya Sekolah Tinggi Teologi (STT) Jakarta, adalah sebuah sekolah tinggi teologi Kristen yang berlokasi di Jakarta, Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Sekolah Tinggi Filsafat Theologia Jakarta · Lihat lebih »

Sekolah Tinggi Hukum Garut

Sekolah Tinggi Hukum Garut merupakan satu-satunya Sekolah Tinggi Hukum di Kabupaten Garut, yang didirikan pada tanggal 27 September tahun 1986, berdasarkan SK Mendikbud No.

Baru!!: 27 September dan Sekolah Tinggi Hukum Garut · Lihat lebih »

Sekolah Tinggi Teknik Lingkungan Mataram

Sekolah Tinggi Teknik Lingkungan Mataram adalah perguruan tinggi swasta yang berada di Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat tepatnya di Jalan Bung Karno nomor 60 Mataram.

Baru!!: 27 September dan Sekolah Tinggi Teknik Lingkungan Mataram · Lihat lebih »

September 2005

28 - Kebakaran melanda pinggiran Los Angeles, 6.800 hektar daerah terbakar, dan ratusan orang terpaksa mengungsi dari rumah-rumah mereka.

Baru!!: 27 September dan September 2005 · Lihat lebih »

September 2009

2009-09 30 - Gempa bumi 7,6 SR terjadi di Sumatera Barat, memakan korban setidaknya 1.100 orang.

Baru!!: 27 September dan September 2009 · Lihat lebih »

Sergey Prokudin-Gorsky

Sergey Mikhaylovich Prokudin-Gorsky) adalah seorang kimiawan dan fotograf Rusia. Ia terutama dikenal karena karya pelopornya dalam bidang fotografi berwarna yang meliput Rusia pada awal abad ke-20.. Library of Congress. Retrieved 13 August 2006.

Baru!!: 27 September dan Sergey Prokudin-Gorsky · Lihat lebih »

Shugo Chara!

adalah shōjo manga karya duo mangaka wanita bernama Peach-Pit setelah Rozen Maiden, Zombie Loan, Dears, Prism Palette, dan Momo no Tane.

Baru!!: 27 September dan Shugo Chara! · Lihat lebih »

Shuriken Sentai Ninninger

(bahasa Indonesia: Pasukan Shuriken Ninninger) adalah serial tokusatsu yang tayang sejak tahun 2015 asal Jepang.

Baru!!: 27 September dan Shuriken Sentai Ninninger · Lihat lebih »

SkyEurope

SkyEurope Boeing 737-700 (new colours) SkyEurope Airlines merupakan sebuah maskapai penerbangan bertarif rendah yang berbasis di bandar Udara M. R. Stefanik (BTS) di Bratislava, Slowakia, dan basis yang lainnya di Praha dan Vienna.

Baru!!: 27 September dan SkyEurope · Lihat lebih »

SMA Negeri 1 Kota Sorong

SMA Negeri 1 Kota Sorong merupakan salah satu SMA negeri yang ada di Kota Sorong, Papua Barat Daya.

Baru!!: 27 September dan SMA Negeri 1 Kota Sorong · Lihat lebih »

SMK Negeri 2 Kota Bekasi

SMK Negeri 2 Kota Bekasi adalah salah satu Sekolah Menengah Kejuruan yang berada di Kota Bekasi, Jawa Barat.

Baru!!: 27 September dan SMK Negeri 2 Kota Bekasi · Lihat lebih »

Soetjipto Soentoro

Soetjipto Soentoro merupakan pemain Sepak Bola dari Persija, klub Sepak Bola Indonesia, yang dapat berposisi sebagai Penyerang Bayangan.

Baru!!: 27 September dan Soetjipto Soentoro · Lihat lebih »

Something in Between

Something in Between merupakan film drama romantis Indonesia yang dirilis pada 27 September 2018.

Baru!!: 27 September dan Something in Between · Lihat lebih »

Southern All Stars

adalah band pop rock asal Jepang yang dibentuk di Kanagawa.

Baru!!: 27 September dan Southern All Stars · Lihat lebih »

Speed (grup musik)

adalah kelompok wanita penyanyi dan penari asal Jepang. Keempat anggotanya berasal dari Okinawa. Di puncak kepopuleran Speed pada paruh kedua tahun 1990-an, lagu-lagu mereka terjual lebih dari satu juta kopi, "White Love", "Steady", "my graduation", dan "All My True Love". Di puncak kepopuleran mereka, lagu-lagu Speed laris dipakai sebagai lagu iklan televisi. Keempat anggotanya aktif berkarier solo setelah Speed bubar, 31 Maret 2000. Mereka sempat dua kali mengadakan reuni, pada tahun 2001 dan 2003. Dalam kesempatan reuni bulan Oktober 2001, Speed mengadakan konser semalam untuk memperingati Gempa bumi besar Hanshin. Setelah itu singel "One More Dream" dirilis pada bulan Desember tahun yang sama. Pada tahun 2003 mereka mengadakan konser keliling Jepang, "Save the Children". Keuntungan konser disumbangkan untuk anak-anak yang kurang beruntung di Asia. Sebuah album lagi, "Bridge" dirilis bulan November 2003 sebelum kembali membubarkan diri. Speed berkumpul kembali untuk ketiga kalinya pada tahun 2008. Mereka membawakan lagu-lagu secara medley untuk acara teleton Nippon Television, 24-jikan Terebi Ai wa Chikyū o Sukū di Nippon Budokan, 31 Agustus 2008. Dalam kesempatan tersebut, mereka ingin turut menumbuhkan pengertian terhadap penderita cacat. Salah seorang anggota Speed, Eriko Imai memiliki seorang putra yang tuna rungu.

Baru!!: 27 September dan Speed (grup musik) · Lihat lebih »

SpongeBob SquarePants (musim 3)

Musim ketiga SpongeBob SquarePants menayangkan 37 episode dari 5 Oktober 2001 dengan episode "The Bully" dan "Just One Bite" sampai 11 Oktober 2004 dengan episode "SpongeBob Meets the Strangler" dan "Pranks a Lot".

Baru!!: 27 September dan SpongeBob SquarePants (musim 3) · Lihat lebih »

Stadion Cidade de Coimbra

Stadion Finibanco Cidade de Coimbra (bahasa Portugis: Estádio Finibanco Cidade de Coimbra) adalah sebuah stadion sepak bola yang terletak di Coimbra, Portugal.

Baru!!: 27 September dan Stadion Cidade de Coimbra · Lihat lebih »

Stasiun LRT Polresta

Stasiun LRT Polresta (POL) adalah salah satu stasiun yang melayani angkutan LRT Palembang.

Baru!!: 27 September dan Stasiun LRT Polresta · Lihat lebih »

Steven Gerrard

Steven George Gerrard MBE (lahir 30 Mei 1980) adalah seorang manajer sepak bola profesional Inggris dan mantan pemain legendaris dari klub sepakbola liverpool F.C. yang baru-baru ini melatih klub Liga Profesional Saudi, Al-Ettifaq FC.

Baru!!: 27 September dan Steven Gerrard · Lihat lebih »

Surf's Up (film)

Surf's Up adalah film animasi yang berhasil mendapatkan nominasi Academy Award yang diproduksi oleh Sony Pictures Animation dan didistribusikan oleh Columbia Pictures.

Baru!!: 27 September dan Surf's Up (film) · Lihat lebih »

Sutan Harhara

Sutan Harhara adalah pemain sepak bola Indonesia era 70-an dari Persija, klub sepak bola di Indonesia, yang dapat berposisi sebagai Bek sayap.

Baru!!: 27 September dan Sutan Harhara · Lihat lebih »

Tahera

Tahera (طاهرة) adalah sebuah film drama asal Mesir buatan tahun 1957 dan disutradarai oleh Fatin Abdel Wahab.

Baru!!: 27 September dan Tahera · Lihat lebih »

Tempo Tantrum

Tempo Tantrum merupakan album studio pertama Sova yang dirilis pada tahun 2003.

Baru!!: 27 September dan Tempo Tantrum · Lihat lebih »

The Amazing Race: Family Edition

The Amazing Race: Family Edition adalah sub-judul dari acara realitas The Amazing Race musim kedelapan, sehingga dikenal juga sebagai The Amazing Race 8.

Baru!!: 27 September dan The Amazing Race: Family Edition · Lihat lebih »

The Tonight Show

The Tonight Show adalah sebuah acara talk show yang ditayangkan NBC, dan saat ini dipandu oleh Jay Leno di Burbank, California.

Baru!!: 27 September dan The Tonight Show · Lihat lebih »

The Voice Kids Indonesia

The Voice Kids Indonesia (sering disingkat TVKI) adalah ajang pencarian bakat penyanyi muda untuk pria dan wanita berusia 7-15 tahun yang ditayangkan di stasiun televisi Global TV (sekarang GTV) bekerja sama dengan rumah produksi ITV Studios (sebelumnya bernama Talpa Content).

Baru!!: 27 September dan The Voice Kids Indonesia · Lihat lebih »

Thomas Nast

Thomas Nast Thomas Nast (27 September 1840 – 7 Desember 1902) adalah karikaturis dan kartunis editorial pada abad ke-19 yang dianggap sebagai bapak kartun politik Amerika Serikat.

Baru!!: 27 September dan Thomas Nast · Lihat lebih »

Time Bokan 2000: Kaitou Kiramekiman

atau Kiramekiman adalah serial anime ke-8 di Time Bokan yang dibuat oleh Tatsunoko Production.

Baru!!: 27 September dan Time Bokan 2000: Kaitou Kiramekiman · Lihat lebih »

To Aru Kagaku no Accelerator

A Certain Scientific Accelerator (とある科学の一方通行 Toaru Kagaku no Akuserarēta) Adalah seri manga kelima yang didasarkan pada To Aru Majutsu no Index franchise.

Baru!!: 27 September dan To Aru Kagaku no Accelerator · Lihat lebih »

Toray Pan Pacific Open 2009

Toray Pan Pacific Open 2009 adalah turnamen tenis perseorangan yang dimainkan di lapangan terbuka yang keras.

Baru!!: 27 September dan Toray Pan Pacific Open 2009 · Lihat lebih »

Touchstone Pictures

Touchstone Pictures adalah perusahaan film yang diluncurkan oleh Walt Disney Pictures pada tahun 1984.

Baru!!: 27 September dan Touchstone Pictures · Lihat lebih »

Train à Grande Vitesse

Train à Grande Vitesse ("Kereta berkecepatan tinggi") atau biasa disingkat TGV adalah kereta kecepatan tinggi yang berasal dari Prancis.

Baru!!: 27 September dan Train à Grande Vitesse · Lihat lebih »

Tribun Medan

Tribun Medan adalah sebuah surat kabar harian tertua dengan sirkulasi terbesar nomor satu yang terbit di Tanah Deli sementara surat kabar tertua di Tanah Deli untuk berbagai bahasa Indonesia bersamaan dengan Analisa, Pos Metro Medan, Sinar Indonesia Baru dan Waspada.

Baru!!: 27 September dan Tribun Medan · Lihat lebih »

Tuyul & Mbak Yul: Reborn

Tuyul & Mbak Yul: Reborn adalah sinetron Indonesia produksi MVP Entertainment yang ditayangkan perdana 25 September 2016 pukul 10:30 WIB di antv & VTV.

Baru!!: 27 September dan Tuyul & Mbak Yul: Reborn · Lihat lebih »

Typicals

Typicals (sebelumnya bernama JKT48 Acoustic) adalah sebuah grup musik asal Indonesia yang beranggotakan Nadila Wantari, Sisca Saras, Rona Ang, dan Vania Aurell yang merupakan 4 mantan anggota generasi kedua dan ketiga dari grup idola JKT48, melalui sub-unit yang kelima dengan nama sebelumnya.

Baru!!: 27 September dan Typicals · Lihat lebih »

Unapologetic

Unapologetic adalah album studio ketujuh mendatang oleh Rihanna.

Baru!!: 27 September dan Unapologetic · Lihat lebih »

Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Gedung Thomas Aquinas, salah satu gedung kampus UAJY Gedung Bonaventura UAJY Universitas Atma Jaya Yogyakarta, (Univêrsitas Atma Jaya Ngayogyakarta) didirikan 27 September 1965 oleh kaum awam Katolik dan dikelola oleh Yayasan Slamet Rijadi Yogyakarta.

Baru!!: 27 September dan Universitas Atma Jaya Yogyakarta · Lihat lebih »

Universitas Mulawarman

Universitas Mulawarman, disingkat Unmul, adalah perguruan tinggi negeri di Samarinda, Kalimantan Timur, Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Universitas Mulawarman · Lihat lebih »

Urutan waktu Perang Dunia II (1940)

Berikut merupakan urutan waktu peristiwa yang terjadi sepanjang Perang Dunia II.

Baru!!: 27 September dan Urutan waktu Perang Dunia II (1940) · Lihat lebih »

Vaclav II, Raja Bohemia

Václav II Premyslid (Václav II.; Wacław II Czeski; 27 September,K. Charvátová, Václav II. Král český a polský, Prague 2007, p. 18. 1271 – 21 Juni 1305) merupakan seorang Raja Bohemia (1278–1305), Adipati Kraków (1291–1305) dan Raja Polandia (1300–1305).

Baru!!: 27 September dan Vaclav II, Raja Bohemia · Lihat lebih »

Villebon-sur-Yvette

Villebon-sur-Yvette merupakan sebuah komune di département Essonne, di region Île-de-France (IdF) di Prancis.

Baru!!: 27 September dan Villebon-sur-Yvette · Lihat lebih »

W-inds.

adalah trio boyband asal Jepang.

Baru!!: 27 September dan W-inds. · Lihat lebih »

Walter Benjamin

Walter Benjamin Makam Walter Benjamin di Portbou, Spanyol Walter Benjamin (Berlin, 15 Juli 1892 – Spanyol, 27 September 1940) merupakan seorang filsuf asal Jerman yang dianggap sebagai salah satu pemikir terpenting Mazhab Frankfurt.

Baru!!: 27 September dan Walter Benjamin · Lihat lebih »

Waskito

Waskito adalah mantan pemain sepak bola legendaris Indonesia yang bermain untuk Persebaya Surabaya, klub sepak bola Indonesia.

Baru!!: 27 September dan Waskito · Lihat lebih »

Wataru Seken wa Oni Bakari

adalah serial drama televisi Jepang yang ditayangkan di jaringan televisi Tokyo Broadcasting System dari 11 Oktober 1990 hingga 29 September 2011.

Baru!!: 27 September dan Wataru Seken wa Oni Bakari · Lihat lebih »

Władysław II Jagiełło

Lambang Władysław II Jagiełło sebagai Raja Polandia dan Adipati Agung Lituania Polandia dan Lituania 1386–1434 Jogaila, atau nantinya disebut Władysław II JagiełłoIa disebut dalam berbagai nama: Jogaila Algirdaitis; Władysław II Jagiełło; Jahajła (Ягайла).

Baru!!: 27 September dan Władysław II Jagiełło · Lihat lebih »

We the Fest

We the Fest adalah festival musik, seni, mode dan makanan yang diselenggarakan tahunan di Jakarta, Indonesia.

Baru!!: 27 September dan We the Fest · Lihat lebih »

Wilayah yang diduduki Rusia

dicaplok dan diduduki oleh Rusia pada 2022 atau Kepulauan Kuril yang dipersengketakan dengan Jepang. Wilayah yang diduduki Rusia (bahasa Rusia: Оккупированные территории России) adalah tanah di luar perbatasan Rusia yang diakui secara internasional yang telah ditetapkan oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa dan sebagian besar komunitas internasional berada di bawah pendudukan militer Rusia.

Baru!!: 27 September dan Wilayah yang diduduki Rusia · Lihat lebih »

Windows 2000

Windows 2000 (atau Windows NT 5.0 build 2159) adalah sebuah versi sistem operasi Windows yang merupakan versi pengembangan dari Windows NT versi 4.0, dirilis oleh Microsoft tanggal 17 Februari 2000 di Amerika Serikat, setelah peluncurannya beberapa kali mengalami penundaan.

Baru!!: 27 September dan Windows 2000 · Lihat lebih »

World Market Center Las Vegas

World Market Center Las Vegas di 495 S. Grand Central Parkway di Las Vegas, Nevada ditujukan menjadi pameran grosir furnitur dan pasar terpenting dan terbesar di Amerika Serikat, dan dunia.

Baru!!: 27 September dan World Market Center Las Vegas · Lihat lebih »

Yayasan Pertukaran Antar Selat

Kantor Yayasan Pertukaran Antar Selat Yayasan Pertukaran antar Selat (Hanzi: 財團法人海峽交流基金會, Inggris: Straits Exchange Foundation, SEF) adalah organisasi yang dibentuk pada tanggal 21 November 1990 di Taiwan untuk menjembatani hubungan tidak resmi antara Republik Tiongkok (Taiwan) dan Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: 27 September dan Yayasan Pertukaran Antar Selat · Lihat lebih »

Yesuit

Logo Serikat Yesus.brIHS: Iesus Hominum Salvator (Yesus Penyelamat Manusia) Serikat Yesus (Latin: Societas Jesu), biasa dikenal dengan Yesuit atau Jesuit adalah ordo dalam Gereja Katolik Roma yang dikenal dengan kedisiplinannya.

Baru!!: 27 September dan Yesuit · Lihat lebih »

Zainal Afif

Zainal Afif adalah seorang penyair keturunan Indonesia asal Aceh yang menjadi warga negara Swedia.

Baru!!: 27 September dan Zainal Afif · Lihat lebih »

1446

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1446 · Lihat lebih »

1540

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1540 · Lihat lebih »

1601

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1601 · Lihat lebih »

1636

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1636 · Lihat lebih »

1818

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1818 · Lihat lebih »

1931

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1931 · Lihat lebih »

1940

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1940 · Lihat lebih »

1941

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1941 · Lihat lebih »

1944

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1944 · Lihat lebih »

1949

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1949 · Lihat lebih »

1962

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1962 · Lihat lebih »

1970

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1970 · Lihat lebih »

1977

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1977 · Lihat lebih »

1984

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1984 · Lihat lebih »

1986

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1986 · Lihat lebih »

1992

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1992 · Lihat lebih »

1995

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1995 · Lihat lebih »

1996

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1996 · Lihat lebih »

1999

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 1999 · Lihat lebih »

2005 DARPA Grand Challenge

2005 DARPA Grand Challenge adalah sebuah perlombaan antara robot otonomi yang diadakan pada 8 Oktober 2005 di Gurun Mojave dengan rute sepanjang 132.2 mil.

Baru!!: 27 September dan 2005 DARPA Grand Challenge · Lihat lebih »

2018

koran gala media.

Baru!!: 27 September dan 2018 · Lihat lebih »

2020

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 27 September dan 2020 · Lihat lebih »

26 September

26 September adalah hari ke-269 (hari ke-270 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 27 September dan 26 September · Lihat lebih »

28 September

28 September adalah hari ke-271 (hari ke-272 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 27 September dan 28 September · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

27 september.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »