Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Daftar air terjun menurut tingkat arus

Indeks Daftar air terjun menurut tingkat arus

Sisi Kanada dari Air Terjun Niagara. Air Terjun Horseshoe terlihat dari Menara Skylon Pemandangan udara Air Terjun Iguazu dari helikopter Air Terjun Victoria Daftar air terjun menurut tingkat arus di dunia meliputi air-air terjun yang memiliki tingkat arus melebihi 1000 m³/s.

19 hubungan: Air terjun, Air Terjun Guaíra, Air Terjun Khone Phapheng, Air Terjun Niagara, Amerika Serikat, Argentina, Brasil, Hipotesis air bah Laut Hitam, Kanada, Laos, Paraguay, Republik Demokratik Kongo, Selat Bosporus, Sungai Columbia, Sungai Mekong, Sungai Zambezi, Turki, Zambia, Zimbabwe.

Air terjun

Air terjun adalah formasi geologi dari arus air yang mengalir melalui suatu formasi bebatuan yang mengalami erosi dan jatuh ke bawah dari ketinggian.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Air terjun · Lihat lebih »

Air Terjun Guaíra

Air Terjun Guairá (Saltos del Guairá, Salto das Sete Quedas do Guaíra) adalah serangkaian air terjun di Sungai Paraná di sepanjang perbatasan antara Brasil dan Paraguay.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Air Terjun Guaíra · Lihat lebih »

Air Terjun Khone Phapheng

Air Terjun Khone dan Air Terjun Pha Pheng (ນ້ຳຕົກຕາດຄອນພະເພັງ), (ល្បាក់ខោន - Lbak Khaon) adalah sebuah air terjun yang terletak di Provinsi Champasak di Sungai Mekong di selatan Laos, dekat perbatasan dengan Kamboja.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Air Terjun Khone Phapheng · Lihat lebih »

Air Terjun Niagara

Air Terjun Niagara adalah kumpulan dari tiga air terjun yang terletak di Ngarai Niagara yang berlokasi di perbatasan antara Ontario, Kanada, dan negara bagian New York, Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Air Terjun Niagara · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Argentina

Argentina, nama resminya Republik Argentina (República Argentina), adalah sebuah negara di paro selatan dan tenggara anak-benua Amerika Selatan dan merupakan negara berbahasa Spanyol terbesar di dunia.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Argentina · Lihat lebih »

Brasil

Republik Federatif Brasil atau Republik Federal Brasil (bahasa Portugis: República Federativa do Brasil, Respublica Foederativa Brasiliae) adalah negara terbesar di Amerika Selatan dan di Amerika Latin.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Brasil · Lihat lebih »

Hipotesis air bah Laut Hitam

Peta Laut Hitam. Hipotesis air bah Laut Hitam adalah hipotesis yang mengusulkan terjadinya kenaikan permukaan Laut Hitam sekitar tahun 5600 SM akibat masuknya air dari Laut Tengah di selat Bosforus.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Hipotesis air bah Laut Hitam · Lihat lebih »

Kanada

Kanada (Inggris dan Prancis: Canada) merupakan negara paling utara di kawasan Amerika Utara.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Kanada · Lihat lebih »

Laos

Laos (ລາວ, Lāo), secara resmi Republik Demokratis Rakyat Laos (Sathalanalat Paxathipatai Paxaxôn Lao), adalah sebuah negara yang terkurung daratan di Asia Tenggara, yang berbatasan dengan Myanmar dan Republik Rakyat Tiongkok di sebelah barat laut, Vietnam di timur, Kamboja di selatan, dan Thailand di sebelah barat.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Laos · Lihat lebih »

Paraguay

(República del Paraguay, Tetã Paraguái) adalah negara di Amerika Selatan yang terkurung daratan dan berada di dua sisi Sungai Paraguay.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Paraguay · Lihat lebih »

Republik Demokratik Kongo

Republik Demokratis Kongo (sebelumnya bernama Zaire antara tahun 1971 hingga 1997) adalah sebuah negara di Afrika Tengah.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Republik Demokratik Kongo · Lihat lebih »

Selat Bosporus

Selat Dardanella (kekuningan) dan Bosporus (kemerahan). Bosporus (bahasa Yunani: Βόσπορος) adalah sebuah selat yang memisahkan Turki bagian Eropa dan bagian Asia, menghubungkan Laut Marmara dengan Laut Hitam.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Selat Bosporus · Lihat lebih »

Sungai Columbia

Sungai Columbia adalah sungai terbesar di kawasan Pacific Northwest di Amerika Utara.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Sungai Columbia · Lihat lebih »

Sungai Mekong

Aliran sungai Mekong. Mekong (แม่น้ำโขง) adalah salah satu sungai utama di dunia.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Sungai Mekong · Lihat lebih »

Sungai Zambezi

Sungai Zambezi (diucapkan juga Zambesi) adalah sungai terpanjang ke-4 di dunia yang terletak di Afrika. Sungai ini juga adalah sungai yang memiliki aliran terbesar yang mengalir ke Samudra Hindia dari benua Afrika. Luas daerah alirannya mencapai 1,390,000 km², hampir separuh dari Sungai Nil. Sungai sepanjang 2.574 km ini berhulu di Zambia dan mengaliri negara-negara seperti Namibia, Botswana, Zambia, dan Zimbabwe, lalu ke Mozambique, sampai akhirnya bermuara ke Samudra Hindia. 250px Bentukan alam yang paling spektakuler dari sungai Zambesi adalah Air Terjun Victoria, air terjun terbesar di dunia. Terdapat pula air terjun lain seperti Air Terjun Chavuma di perbatasan Zambia dan Angola, serta Air Terjun Ngonye di Zambia sebelah barat.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Sungai Zambezi · Lihat lebih »

Turki

Turki (Türkiye), dengan nama resmi Republik Turki (Türkiye Cumhuriyeti), adalah sebuah negara kesatuan dengan sistem presidensial di kawasan Eurasia.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Turki · Lihat lebih »

Zambia

Republik Zambia adalah sebuah negara yang terkurung daratan di Afrika bagian selatan.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Zambia · Lihat lebih »

Zimbabwe

Zimbabwe, secara resmi Republik Zimbabwe, adalah sebuah negara terkurung daratan yang terletak di Afrika Tenggara, antara Sungai Zambezi dan Limpopo.

Baru!!: Daftar air terjun menurut tingkat arus dan Zimbabwe · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »